Menag Dorong Ormas Keagamaan Promosikan Moderasi Beragama

Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin menyatakan tentang pentingnya moderasi dalam beragama, yakni menerapkan cara beragama yang moderat dan bukan beragama secara ekstrim

LPM Harus Ikut Mengawal Proses Penganggaran di Kampus 

perencanaan anggaran kampus harus berbasis pada peningkatan mutu dan kualitas PTKI. Menurut Kamarudin mutu dan kualitas pendidikan tinggi saat ini menjadi salah satu hal yang sangat penting dalam proses pendidikan

IAIN Jember Akan Jadi Tuan Rumah Presidium Penjaminan Mutu PTKIN Se Indonesia

IAIN Jember akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan Temu Ketua Lembaga Penjaminan Mutu Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) se-Indonesia pada tanggal 11 hingga 13 Agustus 2018

23 Nominator Presentasi Karyanya di Final Kompetisi Karya Tulis Mahasiswa PTKI 

Kompetisi Karya Tulis Mahasiswa (KKTM) Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) Tingkat Nasional masuki babak final.