Bolehkah Wanita Haid Mengajar dan Belajar Menggunakan Buku TPA?

Masa haid seringkali dianggap sebagai saat yang membatasi aktivitas wanita dalam berbagai bidang kehidupan, termasuk pendidikan. Namun, di era modern ini, pandangan tersebut mulai terkikis dengan semakin banyaknya wanita yang tetap aktif dalam kegiatan belajar mengajar meskipun sedang mengalami haid.

Hukum Berwudhu bagi Wanita Haid Berdasarkan Madzhab Syafi’i

LADUNI.ID, Jakarta - Wudhu adalah salah satu amalan sunnah yang di anjurkan dalam agama Islam agar kita tetap dalam keadaan suci selalu, baik laki-laki atau perempuan.

Keistimewaan Ibadah Qurban dan Sejarahnya

Salah satu ibadah yang istimewa di Bulan Dzulhijjah adalah melakukan qurban. Ibadah ini khusus dilakukan pada Hari Raya Idul Adha tanggal 10 Dzulhijjah dan Hari Tasyriq tanggal 11,12 dan 13 Dzulhijjah.

Tata Cara Penyembelihan Hewan Qurban

Tata cara penyembelihan hewan qurban yang wajib diketahui.

Tata Cara Pembagian Qurban

Tata cara pembagian daging hewan qurban yang wajib diketahui.

Gerhana Bulan Bukti Kebesaran Allah SWT

LADUNI.ID - “Sesungguhnya matahari dan bulan adalah dua tanda di antara tanda-tanda kekuasaan Allah. Gerhana ini tidak terjadi karena kematian seseorang atau lahirnya seseorang. Jika melihat hal tersebut maka berdo’alah kepada Allah, bertakbirlah, kerjakanlah shalat dan bersedekahlah.” (HR. Bukhari no. 1002).

Penjelasan Harta Gono-gini (Hasil Usaha Suami-istri)

LADUNI.ID, Jakarta – Harta gono-gini atau harta bersama yang diperoleh selama suami dan istri berumah tangga tidak otomatis menjadi milik bersama menurut syariah Islam. Harta tersebut tetap menjadi milik masing-masing sesuai dengan sistem kepemilikan yang berlaku umum.

Shalawat, Bacaan yang Tak Akan Tertolak

“Istiqamahlah dalam membaca shalawat atas Nabi Muhammad, karena shalawat pasti diterima tanpa keraguan. Status amal kita antara diterima dan ditolak, kecuali shalawat kepada Nabi Muhammad pasti diterima.”

Wali Fasik Dalam Nikah

5 hal yang membuat perwalian seorang wali tidak sah yaitu: perbudakan, uzur yang membuat tidak mampu untuk meneliti calon suami (seperti gila, masih anak-anak, pikun, koma, mabuk, sakit berat), kefasikan, beda agama dan dalam kondisi Ihram

Fadhilat Shalawat Menurut Syaikh Abdul Qadir Al Jailani

Syaikh Abdul Qadir Al Jailani menyebutkan ada 42 keutamaan dan keuntungan bershalawat kepada Nabi Muhammad SAW . Menurut beliau, membaca shalawat kepada Nabi Muhammad SAW menghasilkan banyak faedah yang bisa dipetik oleh seorang hamba.

Hukum Memperbaharui Nisan dalam Kuburan Umum

LADUNI.ID, Jakarta - Islam sebagai agama tidak hanya melulu mengajarkan berbagai hal yang bersifat keTuhanan (hablum minallah) yang menggambarkan relasi antara Allah sebagai Khaliq dan Manusia sebagai Makhluq.  

Dasar Hukum Sedekah kepada Mayit

TAHLILAN HARI KE 3, 7, 25, 40, SETAHUN & 1000, BUKAN BID'AH, DIPRAKTEKKAN OLEH UMAR DAN ULAMA SALAF. Inilah Dalil tahlilan Jumlah Hari 3, 7, 25, 40, 100, (setahun) & 1000 hari dari kitab Ahlusunnah Wal Jama'ah (bukan kitab dari agama hindu sebagaimana tuduhan fitnah kaum WAHABI)

Hukum Jual Beli Dalam Islam

Asal muasal hukum jual beli itu sendiri adalah mubah, atau diperbolehkan. Namun terkadang hukumnya bisa berubah menjadi wajib, sunat, makruh bahkan haram sekalipun, tergantung situasi dan kondisi berdasarkan asal maslahat jual beli itu sendiri.

Bagaimana Kisah Harut dan Marut Sebenarnya dalam Al-Quran

LADUNI.ID, Jakarta - Harut dan Marut adalah dua nama yang disebutkan dalam Al-Qur’an dan juga dikenal dalam kisah-kisah umat terdahulu. Namun sebagian orang masih bertanya-tanya tentang siapakah mereka sebenarnya?

Kisah Sholawat Syaikh Abdul Qodir Al Jailani

Berikut ini kisah Sholawat yang diriwayatkan dari syaikhul ummah, imamul a’immah, pemimpin para wali, quthub dari semua quthub, sayyidi Abdul Qadir al-Jaelani.

Penjelasan tentang Penyerahan Qurban dan Pernyataan Perwakilan

Penjelasan tentang penyerahan hewan qurban dan pernyataan perwakilan sewaktu penyembelihan.

Hukum Hewan Qurban untuk Orang yang Sudah Meninggal

Bagaimana hukum dari penyembelihan hewan qurban untuk orang yang sudah meninggal?

Penjelasan dari Hukum Arisan Qurban

Penjelasan tentang hukum arisan qurban.

Hukum Memaksa Anak Gadis Untuk Menikah

LADUNI.ID, Jakarta – Pernikahan adalah salah satu ibadah dalam Islam. Dengan menikah, banyak sekali bentuk pahala yang didapatkan oleh suami maupun istri.

Syarat Agar Hewan Sembelihan Halal

Di dalam menyembelih hewan qurban ada beberapa syarat yang harus dipenuhi. Agar qurban yang dilakukan menjadi sah.

Tujuh Jenis Wirid Menurut Sayyid Abdullah bin Alwi Al-Haddad

LADUNI.ID, Jakarta - Wirid dan Dzikir adalah bacaan yang dibacakan setelah salat fardhu. Namun dalam hal ini Dzikir bacaan yang dibaca untuk mengingat Allah SWT. Selain mengingat Allah SWT, amalan wirid ini berfungsi untuk mendekatkan diri kepada Allah dan meningkatkan keimanan kita kepada Allah SWT dengan cara wirid.

Waktu dan Tata Cara Sholat Hadiah

Rasulullah SAW bersabda:                                                                         الدُّنْيَا سِجْنُ الْمُؤْمِنِ وَجَنَّةُ الْكَافِرِ Artinya: “Dunia adalah penjara bagi orang beriman dan surga bagi orang kafir“.  (HR. Muslim)

Contoh Amaliyah Thariqah Mu'tabarah

Penjelasan dan contoh amaliyah thariqah mu'tabarah.

Larangan Menggunakan Kain Sutra dan Emas Bagi Lelaki

LADUNI.ID, Jakarta – Pakaian merupakan salah satu kebutuhan dalam kehidupan kita. Namun dalam Islam, cara berpakaian dan jenis pakaian yang akan dipakai telah diatur dan dijelaskan dalam Al-Quran dan hadis.

Hukum dan Cara Menguburkan Ari-Ari Bayi dalam Islam

Walisongo menciptakan tradisi-tradisi baru yang merefleksikan nafas-nafas Islam di dalamnya dengan tanpa meninggalkan kebudayaan yang sudah baik. Salah satu contoh tradisi yang masih melekat hingga saat ini ialah menguburkan ari-ari bayi yang baru lahir.

Pengertian Pernikahan Menurut Ahli Ulama

LADUNI.ID, Jakarta - Di dalam agama Islam, pernikahan dapat diartikan bahwa suatu perjanjian suci yang dilakukan oleh laki-laki dan perempuan yang ingin melanjutkan hubungan menjadi hubungan yang halal.

Hukum Laki-Laki dan Perempuan dalam Satu Majelis

LADUNI.ID, Jakarta - Hubungan antara laki-laki dan perempuan merupakan perkara yang diberikan perhatian secara khusus oleh syari’at. Hal ini tak lain karena segala yang terkait dengan hubungan antara laki-laki dan perempuan merupakan perkara yang sangat dekat dan rentan dengan madzinnatul fitnah (tempat disangkanya kuat terjadi fitnah). 

Shalawat Masyisiyah Beserta Khasiatnya

Sholawat Masyisyiyah merupakan bacaan sholawat seperti yang lainnya. Keunikan sholawat ini terletak pada kalimat-kalimat yang disusun oleh pengarangnya mewakili perasaan seseorang yang sedang mabuk cinta kepada manusia pilihan, baginda Nabi Muhammad Shalallahu ‘Alaihi Wasalam.

Hukum Minum Air Rendaman Lembar Mushaf Al Qur’an

Penjelasan tentang hukum meminum air rendaman lembar al Qur'an.

Tentang Sholat Jum'at

Shalat jum'at merupakan ibadah yang dilaksanakan seminggu sekali. Tepatnya pada hari Jum'at di waktu zhuhur. Shalat ini berfungsi sebagai pengganti shalat zhuhur di hari Jum'at. Seseorang yang telah mengerjakan shalat jum'at maka gugurlah kewajibannya mengerjakan shalat zhuhur pada hari itu.

Adab - Adab Puasa

Di bulan ramadhan, setiap umat mukmin dapat menjalankan berbagai amalan ibadah yang baik sesuai dengan syariat islam dan adab Rasulullah yang bukan hanya ibadah wajib namun juga ibadah adab sehingga amal kebaikan bertambah dan dapat menjadi penyempurna amal serta penambah kebaikan selama bulan ramadhan. ​

Tujuan Pernikahan Berdasarkan Al-Qur’an dan Hadis

Di dalam Islam, pernikahan itu bukan hanya berbicara tentang hubungan pria dan wanita yang diakui secara sah secara agama dan hukum negara, dan bukan hanya berbicara kebutuhan biologis laki-laki dan perempuan saja, tetapi pernikahan dalam Islam sangat erat kaitannya dengan kondisi jiwa manusia, kerohanian (lahir dan batin), nilai-nilai kemanusian, dan adanya suatu kebenaran.

Hukum Ucapan Salam Laki- laki Kepada Wanita

Syekh Musthafa Al-‘Adawi mengatakan, “Bukan rahasia lagi bahwa hal itu boleh dilakukan jika dirasa aman dari fitnah. Sebagaimana diketahui bahwa pemberian salam bukan jabat tangan, karena berjabat tangan dengan wanita yang bukan mahram tidak diperbolehkan.”

Memahami Perbedaan antara Al-Quran dan Hadis

Nabi Muhammad SAW adalah Rasul yang diperintahkan Allah SWT menyebarkan agama Islam. Semua yang disampaikan oleh beliau tidak lain adalah wahyu dari Allah SWT. Nabi Muhammad SAW tidak pernah berbohong sama sekali.

Menyerahkan Hewan Qurban Tanpa Mewakilkan

Hukum kurban itu sah dan Zaid menjadi wakilnya kurban itu, tentang pembelian, memotong, dan membaginya.

Menggunakan Al Qur’an dan Hadis Sebagai Dalil

Sesungguhnya demikian itu tidak boleh, dan yang berbuat demikian itu tidak benar juga sesat dan menyesatkan.

Keutamaan Bershalawat di Hari Jum’at

Shalawat kepada Nabi merupakan bagian dari penghormatan (tahiyyah). Shalawat adalah doa dan rahmat sebagai bentuk kebutuhan kita umat manusia agar kelak mendapat syafa’at Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa sallam di akhirat.

Pengertian Pikir dan Dzikir

Pikir dan dzikir adalah suatu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan dalam hidup dan kehidupan ini.

Hukum Membakar Lembaran al-Qur’an yang Berserakan

Apakah boleh membakar lembaran al-Qur’an yang tersebar karena mengkhawatirkan terhina, ataukah tidak ?.

Mengeja Al Qur'an untuk Memudahkan Mengajar Huruf Hijaiyyah

Bahwasanya membaca al-Qur’an terputus-putus itu boleh, dan tidak termasuk mengubah, karena sangat diperlukan.

Bagaimana cara Suami dalam Menyikapi Kesalahan Istri

LADUNI.ID, Jakarta – Hubungan suami istri dalam rumah tangga tidak selalu harmonis. Adakalanya salah seorang berbuat kesalahan yang menyebabkan adanya permasalahan dalam rumah tangga. Oleh karena itu, dibutuhkan tindakan yang bijaksana dari suami dalam menyikapi kesalahan istri.

Pahala Istri yang Membantu Suami Mencari Nafkah

Penghormatan yang tinggi bagi istri yang mau dan suka rela membantu menafkahi keluarga. Islam sendiri memperbolehkan istri bekerja, selama bisa menjaga dirinya dan tetap menjaga adab sopan santun dan menegakkan syariat, bekerja dalam fitrahnya, dan tidak melalaikan keluarga.

Hukum Membaca Al Qur'an di Stasiun Radio

Bagaimana hukumnya membaca al-Qur’an di zender radio, sedang tempat itu dipergunakan pula untuk malahi yang dilarang agama, apakah membaca al-Qur’an itu boleh, atau makruh, ataukah haram ?.

Hukum Nikah Sesama Jenis dalam Islam

Perbuatan yang sangat terkutuk dan dibenci Allah SWT dan Rasul-Nya. Homoseks dan lesbi atau bahasa trend (LGBT) Lesbian Gay Bisexual dan Transgender.

Pesantren Darul Qur'an Wal Huffadz Abi Ummi DW Sarmadi Palembang

Pondok Pesantren Darul Qur'an Wal Huffadz Abi Ummi DW Sarmadi yang saat ini di bawah naungan yayasan Islam Abi Ummi Dani Widya mengembangkan pendidikan pesantren dengan ciri khas menghafal Al Qur'an

Hukum Menikahi Anak Tiri

LADUNI.ID, Jakarta - Islam telah mengatur sistem pernikahan dengan cara yang sebaik mungkin dan tidak sembarangan, seandainya tidak demikian maka pernikahan seorang ayah dengan anak kandungnya pun bisa terjadi.

Hukum Menikah Beda Agama

Pernikahan adalah salah satu fase dalam menjalani kehidupan. Setiap orang, tentu ingin memiliki pasangan hidup yang sah secara agama maupun hukum dengan cara menikah.

Penjelasan Hukum tentang Wakaf untuk Sekolah Negeri

Wakaf untuk sekolah negeri itu sah, karena wakaf itu tidak disyaratkan nyata-nyata adanya qurbah (mendekatkan diri kepada Allah), tetapi juga harus tidak maksiat (durhaka).

Piringan Hitam atau Kaset dari Al-Qur’an

Piringan hitam atau kaset yang merekam al-Qur’an adalah bukan mushaf, sebab barang-barang tersebut tidak masuk dalam ta’rif Mushaf.

Terjemah al-Qur’an oleh Seorang Non Muslim

Terjemahan atau tafsiran al-Qur’an yang dibuat oleh orang yang tidak beragama Islam sangat diragukan kebenarannya.

Perbedaan Batasan Shalat dan Ketentuan Aurat Wanita dan Laki-Laki

 “Aurat lelaki (yang wajib ditutupi) ialah anggota tubuh antara pusar hingga lutut,.. dan aurat perempuan dalam shalat ialah seluruh anggota tubuh kecuali wajah dan kedua telapak tangannya baik luar maupun dalam hingga batas pergelangan.”

Hukum Mengangkat Anak Orang Lain untuk Adopsi

Tabanni secara harfiah diartikan sebagai seseorang yang mengambil anak orang lain untuk diperlakukan seperti anak kandung sendiri.

Hukum Membagikan Hewan Kurban yang Sudah Disembelih

Bagaimanakah pendapat Muktamar mengenai menyembelih kurban tidak dibagikan, tetapi dibiarkan; yang membutuhkan silahkan mengambil sendiri ?.

Pengertian, Macam, dan Cara Thaharah

Thaharah menurut bahasa berarti bersuci. Menurut syara’ atau istilah adalah membersihkan diri, pakaian, tempat, dan benda-benda lain dari najis dan hadas menurut cara-cara yang ditentukan oleh syariat islam.

Hukum Perempuan Bekerja di Malam Hari

Hukum mempekerjakan wanita pada malam hari di luar rumah, hukumnya adalah Haram. kecuali: Aman dari fitnah dan mendapat izin dari suami dan atau wali, maka hukumnya boleh. Diduga terjadi fitnah, maka hukumnya haram dan dosa. Takut terjadi fitnah, maka hukumnya makruh.

Pesantren Wahid Hasyim Sleman

Wahid Hasyim”, adalah sebuah nama yang diberikan oleh Pendiri (Al-Marhum Al-Maghfurlah KH. Abdul Hadi As-Syafi’i) pada 11 Maret 1977 M

Pesantren Ilmu Al-Quran Singosari

Pesantren Ilmu Al-Quran (PIQ) yang terletak di Singosari kabupaten Malang

Pesantren Al Qur’an Nurul Huda Kab Malang

Dalam sejarahnya, Pondok Pesantren Al Qur’an Nurul Huda berdiri pada tahun 1973 M

Pesantren PPSQ Asy-Syadzili Sumberpasir 1 Kab Malang

Pondok Pesantren Salaf Al-Qur'an (PPSQ) Asy-Syadzili didirikan pada tahun 1975

Pesantren Darul Qur’an Bengkel Lombok Barat

Yayasan Darul Qur’an Bengkel Kecamatan Labuapi Lombok Barat resmi berdiri tahun 1955.

Universitas Sains Al Qur’an (UNSIQ) Wonosobo

Universitas Sains Al Qur’an (UNSIQ) Jawa Tengah di Wonosobo didiriiakn atas prakarsa Al Maghfurlah KH. Muntaha Al Hafidz (Pengasuh Pondok Pesantren Al Asy’ariyyah Kalibeber Wonosobo) untuk mewujudkan pesantren luhur Al Qur’an. Berdasarkan SK.

Pesantren Roudhotul Qur'an Sirau, Banyumas

Pondok Pesantren Putri Roudhotul Qur'an (untuk selanjutnya di sebut dengan PPRQ) didirikan oleh Hj. Badi'ah Munawwir

Pesantren Ma'had Mamba'ul Qur'an Wonosobo

Pondok Pesantren Ma’had Mamba’ul Qur’an yang berdomisili di Dusun Munggang bawah RT 06 RW 11 Kelurahan kalibeber Kecamatan Mojotengah Kabupaten Wonosobo

Pesantren Al Quran Nurul Furqon Bogor

Pondok Pesantren Al-Quran Nurul Furqon didirikan oleh KH Jejen Sukrillah S.PdI pada tahun 1990. Kampus pesantren berlokasi di Kompleks Perumahan Pemda, Sukahati, Cibinong, Bogor

Biografi KH. As’ad Humam, Penggagas Metode Iqro’

Darah wiraswasta diwariskan benar oleh orang tua mereka, terbukti tak ada satu pun dari mereka yang menjadi Pegawai Negeri Sipil. KH. Asad Humam sendiri berprofesi sebagai pedagang imitasi di pasar Bringharjo, kawasan Malioboro, Yogyakarta.

Pesantren Roudlotul Qur’an Lampung

Pondok Pesantren Roudlotul Qur’an, Desa Mulyojati, Kecamatan Metro Barat Kota Metro Provinsi Lampung

Ziarah di Makam Syekh Quro, Sang Penyebar Islam dari Campa

Syeikh Quro adalah Syekh Qurotul Ain atau Syeh Hasanudin atau Syekh Mursahadatillah. Menurut naskah Purwaka Caruban Nagari, Syekh Quro adalah seorang ulama.

Pesantren Nurul Qur’an Jumoyo Magelang

Pesantren selalu identik dengan hadirnya lima pilar, yaitu; kyai, santri, asrama, masjid atau mushalla, dan kurikulum atau materi pelajarannya.

Pesantren Ummul Quro Probolinggo

Pondok pesantren Ummul Quro dirintis berawal didirikan sebuah lembaga pendidikan Madrasah Diniyah oleh KH. Masyhud Menantu KH. Kholil bin (Abdul Mannan/Bujuk Benagung) pada tahun 1951.

Pesantren Baitul Quran Cirata Purwakarta

Baitul Quran Cirata merupakan sebuah lembaga yang bergerak di bidang pendidikan, sosial dan dakwah, lembaga ini berusaha untuk mengkader penghafal Al Qur’an yang sekaligus juga memahaminya.

Profil SMK Nurul Qur’an Pati

Sekolah Menengah Kejuruan Nurul Qur’an yang berlokasi di desa Tegalwero Pucakwangi Pati Jateng menjadi harapan genenasi muda untuk menempuh pendidikan warga Pucakwangi dan sekitarnya.

Ciangsana Farm Sediakan Kambing Qurban Wilayah Jabodetabek

Ciangsana Farm menyediakan kambing berbagai jenis untuk banyak kebutuhan, termasuk kambing qurban.

Pahala Istri Menyiapkan Makanan Untuk Suami

LADUNI.ID, Jakarta - Menikah merupakan langkah menghalalkan hubungan antara laki-laki dan perempuan yang saling mencintai. Dalam Islam, menikah merupakan suatu hal yang sungguh suci. Menjalin pernikahan ialah suatu bentuk rezeki dari Allah SWT. Setelah menikah, dua orang yang disatukan ini akan mendapatkan banyak hal positif.

Quraish Shihab: Bisa Jadi Para Teroris Mati Kafir

Bisa jadi pelaku teror mati kafir. Kenapa, karena mereka beranggapan bahwa perbuatannya itu dibenarkan oleh Allah. Padahal Allah tidak mengajarkan demikian itu. Jihad itu ada aturannya. Yang menjadi target hanya musuhnya

Ketum MUI Ingatkan Umat Islam yang Mampu Harus Berkurban

" Umat Islam yang mampu jangan tidak berkurban. Sebab itu punya nilai ibadah tinggi sekali dan punya nilai sosial yang tinggi," ungkap Kiai Ma'ruf Rabu (01/08) di Jakarta. 

Do’a dan Adab Masuk Masjid

LADUNI.ID, Jakarta - Masjid merupakan tempat ibadah bagi umat Islam dan rumah Allah yang ada di muka bumi. Maka dari itu, kita harus senantiasa menjaga apapun, baik kebersihan, sikap, dan juga perilaku jika berada di dalam masjid. Agar kita selalu mendapatkan ridha dan keberkahan dari Allah SWT.

Penjelasan Hewan Qurban menjadi Kendaraan di Akhirat

Penjelasan tentang hewan qurban sebagai kendaraan di akhirat.

Patungan Qurban Sahkah?

Penjelasan tentang peserta qurban untuk hewan sapi dan kambing serta tentang qurban kolektif.

Niat Qurban dan Aqiqah

Penjelasan tentang niat dalam qurban yang terkait dengan ibadah lainnya.

Fiqh Qurban #1: Apa Itu Berqurban?

Dalam terminologinya, Syekh Khatib Syarbini menyebutkn qurban itu penyembelihan hewan ternak untuk mendekatkan diri kepada Allah di hari raya idul Adha (10 Zulhijjah) hingga akhir hari Tasyriq (13 Zulhijjah).(Syaikh Khatib Syirbini, Mughni al-Muhtaj 6/122, Syekh Ibrahim, kitab al-Bajuri II:295),

Penjelasan Tafsir Al Qur'an Surat Ad-Dhuha Ayat 7

Jagat maya kembali ramai dengan vidio ceramah kontroversial saudara Evie Effendi tentang tafsir Q.S. ad-Dhuha ayat 7, yang berbunyi: (وَوَجَدَكَ ضَالًّا فَهَدَىٰ) Evie menafsirkan Kata dhallan dalam ayat tersebut diartikan sesat, Evie juga menuturkan bahwa Nabi Muhammad juga pernah sesat. Hal demikian disampaikan Evie dalam video ceramahnya.

Siapa yang Berhak Menafsirkan Al Qur'an?

Ikatan Sarjana Quran Hadis (ISQH) Indonesia dalam rapat akbar sidang keagamaan di pesantren Raudatul Mardiyyah Demangan Kudus 16-17 November 2016 lalu menghasilkan keputusan tentang apa saja syarat-syarat dalam menafsirkan Alqur’an

Kolom Gus Nadir: Benarkah Nabi Muhammad itu Sesat Sebelum Menjadi Nabi?

Kata dhallan dalam ayat tersebut diartikan sebagai sesat oleh sang Ustaz. Dengan bertanya pada seorang Ustaz lain yang ada disampingnya, ayat tersebut diterjemahkan menjadi “ketika Allah mendapatimu dalam keadaan SESAT lalu Allah memberimu petunjuk

Fiqh Qurban #2: Waktu Berkurban, Kapan?

Di samping itu apabila ada sebagian masyarakat ada yang melakukan penyembelihan qurban  sebelum pelaksanaan shalat aidhul adha, itu di bolehkan, tetapi dengan syarat terangkat matahari dan telah lalu kadar waktu  shalat dua rakaat dan dua khutbah yang ringan keduanya. (Syekh Zakaria Al-anshari, kitab Syarkawi ‘Ala Tahrir: 2: 466, Tuhfah Muhtaj: 9

Larangan Potong Rambut dan Kuku bagi yang Hendak Berqurban

Terkadang masih ditanyakan apakah larangan memotong kuku dan rambut adalah bagi yang berqurban atau hewannya? Secara jelas adalah orang yang berqurban, sebagaimana dijelaskan oleh Imam An-Nawawi:

Fiqh Qurban #3: Berqurban Wajib atau Sunatkah?

Hukum berkurban adalah sunnah muakkad yang bersifat kifayah apabila jumlahnya dalam satu keluarga banyak, maka jika salah satu dari mereka sudah menjalankannya maka sudah mencukupi untuk semuanya jika tidak maka menjadi sunnah ain. Sedangkan mukhatab (orang yang terkena khitab) adalah orang islam yang merdeka, sudah baligh, berakal dan mampu”.   

Berbuat Baik dalam Menyembelih

Berikut ini adalah beberapa hal yang disunnahkan dan dimakruhkan selama penyembelihan Sesungguhnya Allah mewajibkan berbuat baik dalam semua hal. Jika kalian membunuh maka lakukan dengan cara yang baik.....

Doa Menyembelih Hewan Qurban Atas Nama Pemiliknya

Mengenai doa menyembelih hewan qurban, terdapat keterangan dari Imam Al-Baihaqi yang ditulis dalam Kitabnya As-Sunan Al-Kubra di bagian Bab Qoulul Mudlohhi. 

Jenis Hewan Berqurban

Pendapat sunat muakkad tersebut di kemukakan oleh Jumhur ulama (Mazhab Maliki, Hambali dan Syafi’i) juga di sebutkan oleh Imam Nawawi dengan sunat muakkad berqurban. (Syekh An-Nawawi dalam kitabnya al-Majmu' 8/385).

Empat Bisnis Dadakan yang Menjanjikan Jelang Hari Raya Idul Adha

Ada 4 bisnis yang menjanjikan jelang idul adha diantaranya: Jual hewan kurban, perlengkapan ibadah dan baju muslim, peralatan sate dan jual bumbu masak siap pakai

Fiqh Kurban #5: Berkurban untuk Orang Lain, Bolehkah?

Masyarakat yang ingin melakukan kurban juga panitianya harus mempunyai ilmu sehingga dalam realisasinya nanti tidak mengurangi dan hilangnya pahala kurban.

Menyoal Qurban untuk Orang yang Telah Meninggal

Ada sebagian umat Islam yang melakukan qurban untuk orang yang telah meninggal. Mengenai persoalan ini, Imam Nawawi membahasnya di dalam kitab beliau bernama Minhajut Tholibin.

Fiqh Qurban #7: Qurban Sekaligus Aqiqah, Bolehkah?

Pernyataan diatas juga dikemukakan oleh para kalangan tabi’in seperti Hasan al-Basri, Muhammad bin Sirin, Qatadah dan Hisyam, termasuk pula Madzhab Hanafiyah (Imam Nawawi, Fathil Bari 12/13).

Hikmah Zulhijjah #4: Bulan Zulhijjah dalam Perspektif al-Quran

Allah SWT telah menjadikan bulan dalams etahun selama dua belas bulan. Salah satu diantara bulan tersebut adalah Bulan Dzulhijjah adalah bulan ke 12 dari tahun qamariyah atau yang sering di kenal dalammasyarakat dengan kalender hijriyah.

Nilai-Nilai Shalat

Ada banyak nilai-nilai dalam shalat yang dipahami sebagai sebuah perintah suci yang harus dilaksanakan sebagai tanda atau bukti kepatuhan seorang hamba dengan Sang Pencipta yakni Allah SWT.

31 Pelajar Aceh Besar Ikut Seleksi Hafidz Termuda

Sebanyak 31 pelajar asal Aceh Besar mengikuti seleksi Program Hafidz 30 Juz Termuda dalam Kabupaten Aceh Besar. Kegiatan yang digelar oleh Dinas Syariat Islam Aceh Besar dibuka Bupati Aceh Besar Ir Mawardi Ali, di Hotel Permata Hati Convention Center, Meunasah Manyang PA, Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, Ming

Anak Usia 3 Tahun Serahkan Celengannya untuk Berqurban

Waktu tak terasa berjalan cepat, kian hari semakin dekat dengan hari raya Idul Adha. Hingga kemarin (20/8), seorang ibu menghubungi karyawan PKPU Human Initiative. Tim Sahabat Qurban harus menyambut panggilan dari i

Hijrah Nabi: Mulai Pembunuhan, Pengejaran, hingga Sayembara oleh Kafir Quraisy

Terdapat sekelompok orang-orang Quraisy dengan pedang dan tombak mengitari rumah yang di tempati Nabi Muhammad. Orang-orang Quraisy itu memang sedang patroli mengepung rumah nabi, mereka telah berencana akan menangkap bahkan akan membunuhnya, tetapi mereka masih menunggu komando dari pimpinan mereka, Abu Jahal. 

Wali Kota Shalat Ied dan Berqurban di Masjid Babussalam Lampaseh Aceh

Wali Kota Banda Aceh, H Aminullah Usman SE Ak MM  melaksanakan shalat Ied Hari Raya Idul Adha 1439 H di Masjid Babussalam, Rabu (22/8/2018). Aminullah sudah berada di Masjid yang tidak jauh dari kediaman pribadinya itu pada pukul 06.55 Wib.  Datang bersama istri, Wali Kota langsung berbaur bersama warga melaksanakan shala

Pengetahuan Dasar Fiqih Sholat

Ancaman bagi yang meninggalkan sholat. Sedemikian pentingnya sholat, Allah SWT bahkan tetap memerintahkan orang yang sakit untuk melakukannya sesuai dengan kemampuannya.

Cara Mengelola Musibah Jadi Bahagia

Apabila ada seorang muslim yang mengalami musibah, lalu dia mengucapkan kalimat seperti yang Allah perintahkan, ‘Inna lillaahi wa innaa ilaihi raaji’uun’  ya Allah berikanlah pahala untuk musibahku, dan gantikan untukku dengan sesuatu yang lebih baik darinya. Maka Allah akan memberikan ganti untuknya dengan yang lebih baik. (HR. Muslim 918)

Gerakan yang Membatalkan Shalat Menurut Para Ulama Madzhab

LADUNI.ID, Jakarta – Umat Islam memiliki kewajiban melaksanakan shalat 5 waktu dalam sehari semalam yang harus dilaksanakan sebagai ketaatan kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala.

Perbedaan Sholat Qiyamul Lail dan Sholat Sunnah Lainnya

Mungkin Banyak dari kita salah kaprah mengenai qiyamul lail yang disamakan sebagai sholat tahajud. Meski sama-sama dikerjakan di malam hari, terdapat perbedaan di antara keduanya.

Dahsyatnya Sholat Sunnah Tahajjud

"Dan pada sebagian malam lakukanlah shalat Tahajud (sebagai suatu ibadah) tambahan bagimu, mudah-mudahan Allah Tuhanmu mengangkatmu ke tempat yang terpuji.’’ (QS : Al-Isra' Ayat 79)

Sholat Sunnah Tahajud Beserta Waktu Pelaksanaannya

Salah satu ibadah sunnah yang amat disukai Allah SWT adalah sholat tahajud. Rasulullah SAW bersabda:“Shalat yang paling utama setelah shalat wajib adalah shalat yang dilakukan di malam hari.” (HR. Muslim).

Hukum Bercinta dengan Robot ‘Seks’ Dalam Islam

Hukum penggunaan mainan seks bisa disamakan dengan melakukan masturbasi. Perbuatan pemuasan seks dengan cara seperti ini dinyatakan sebagai dosa sebagaimana dicantumkan pada Al-Qur'an Surat Al-Mu'minun ayat 5-7.

Hafal Al-Qur’an dan Hadits Tapi Suka Mengkafirkan, Ini Kata Kiai Anwar Zahid

Kelompok semacam itu biasanya merasa paling benar sendiri dan mudah menuduh yang lain keliru.

Cara Menyikapi Tahun Baru Masehi Bagi Umat Islam

Merayakan Tahun Baru Masehi bagi umat Islam, menurut para ulama ada yang membolehkan dan ada yang  melarang  karena bukan tradisi Islam. Pertanyaan ini selalu muncul setiap tahun dan menjadi perbincangan hangat. Karena itu, umat Islam harus bijak dalam menyikapinya.

Zulhijjah Dalam Perspektif Al-Quran

Di dalamnya terdapat banyak keutamaan dan amal besar dalam Islam; seperti hari ‘Arafah, umrah dan haji, idul adha, (udhiyah (penyembelihan hewan kurban), dan anjuran beramal dengan kebaikan secara umum.

Hukum Membaca Basmalah Menurut Madzhab Syafi’i

Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa sallam bersabda: “Setiap perkara yang dianggap baik oleh syara’ yang tidak diawali dengan bacaan bismillah maka menjadi kurang sempurna dan keberkahannya berkurang”

Mengupas Seks Islami Ala Kitab Qurratul 'Ayyun

Mengupas Seks Islami Ala Kitab Qurratul 'Ayyun

Pemuda Sosok  Generasi Qurani

Pemuda Sosok  Generasi Qurani

Pemuda Generasi Qurani Sang Idola Umat

Pemuda yang hidup di era globalisasi seperti saat ini. Harus mampu menjadikan diri pribadi yang optimis, isiqamah terhadap pekataan dan perbuatan, teguh dalam pendirian juga jangan cepat menyerah dalam ‘berjihad”. Bukan sosok al-fata yang sejati manakala masih tergiur dengan indahnya fatamorgana dunia dan masih lemah jiwa dan keimanan dalam menghadapi musuh paling utama, yakni hawa nafsu.

Hukum Menuntut Ilmu Dalam Islam

Pengertian Ilmu Dalam bahasa Arab kata Ilmu itu sendiri berarti mengetahui dan merupakan lawan kata jahlu yang artinya tidak tahu atau bodoh. Sedangkan menurut Istilah Ilmu atau yang lebih utama di sini adalah Ilmu syar’i adalah ilmu tentang penjelasan-penjelasan dan petunjuk yang Alloh Subhaanahu Wa Ta’ala turunkan kepada rasul Nya atau dengan kata lain Ilmu yang menyangkut Al-Qur`an dan hadits.

Pesantren Hamalatul Qur’an Jogoroto Jombang

Pondok Pesantren Hamalatul Qur’an Jogoroto Jombang berdiri untuk memberi solusi bagi generasi yang berpotensi untuk menghafal Al-Qur’an.

Kunjungi Ponpes Al-Aziziyah, PB PMII Bantu Pengadaan Al-Qur'an

PB PMII dalam kunjungannya ke Ponpes untuk melihat situasi pasca gempa dan menyumbangkan Al-Qur'an untuk santri Ponpes

Hari Gini Masih Menyalahkan Ziarah Kubur dengan Baca Qur'an

Andaikata mereka membaca tuntas kitab Ar-Ruh karya Ibnu Al-Qayyim tanpa terpengaruh dengan catatan kaki ulama Salafi tentu mereka akan menerima perbedaan pendapat

Adab Bermedia Sosial Agar Tidak Tersungkur ke Neraka

Media sosial adalah ujian bagi kita untuk menjalankan senarai akhlak yang telah diajarkan al-Qur’an dan ulama kita. Jangan jadikan ia sebagai gudang dosamu, dengan menggunakannya untuk memfitnah, menggunjing, mengumbar aib orang lain, berdusta, menebar berita dusta (hoax), membulli, meremehkan kelompok lain.

Kolom Gus Nadir: Kata yang Diselipkan’ dalam Memahami Ayat Al-Qur’an

Misalnya kalimat: anta syamsun. Engkaulah mentari. Kalimat ini tidak bisa dipahami bahwa kita sedang menganggap mitra bicara sebagai matahari dalam arti planet yang menerangi galaksi bima sakti. Maka perlu diselipkan kata lain dalam imajinasi kita untuk memahaminya.

Ruh MTQ Melahirkan Insan Qurani

Ruh MTQ Melahirkan Insan Qurani

Dzikir Sang Penggugur Dosa

Arti kata dzikir dari segi bahasa, dzikir berasal dari kata dzakara, yadzkuru, dzukr/dzikr yang artinya merupakan perbuatan dengan lisan (menyebut, menuturkan, mengatakan) dan dengan hati (mengingat dan menyebut).

Diikuti 115 Ulama, Mukernas Ulama Quran Hasilkan Tujuh Rekomendasi 

Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Ulama Al-Qur’an yang digelar Lajnah Pentashihan Mushaf Alquran (LPMQ) yang berlangsung menghasilkan tujuh rekomendasi.

Hadis Tentang Pentingnya Menjaga Amanah

LADUNI.ID, Jakarta - Amanah merupakan hak bagi Orang Mukallaf , yang berkaitan dengan hak orang lain untuk menunaikannya karena menyampaikan amanah kepada orang lain yang berhak memilikinya adalah suatu kewajiban.

Sifat Jujur yang Harus Dipahami dalam Islam

Allah SWT juga memerintahkan untuk tidak mengkhianati orang lain atau bahkan menipu orang lain. Tidak hanya dalam perkataan saja, Allah menyuruh hambanya untuk jujur terhadap perbuatannya, baik untuk diri sendiri atau orang lain

Sunnah - Sunnah di Hari Jum'at

LADUNI.ID, Jakarta - Banyak sekali amalan sunnah di hari Jum’at yang penuh berkah ini bisa dikerjakan setiap muslim sebagai tabungan pahala bagi mereka. Hari Jum’at menjadi hari yang sangat istimewa bagi umat Islam.

Istimewanya Sholat Sunnah Isyraq

Rasulullah SAW bersabda, “Barang siapa yang sholat Subuh berjama'ah, kemudian dia duduk, dalam riwayat lain: dia menetap di masjid, untuk berdzikir kepada Allah sampai matahari terbit, kemudian dia sholat dua rakaat, maka dia akan mendapatkan (pahala) seperti pahala haji dan umrah, sempurna sempurna sempurna.” (HR Tirmidzi).

Tiga Janji Allah Bagi yang Sering Sholat Dhuha

Allah SWT menjanjikan 3 hal bagi hamba-Nya yang rajin mengerjakan shalat Dhuha.

Kiai Marzuki Mustamar: Tidak Usah seperti NU

Bertakbirlah sekencang-kencangnya di sepanjang kerumunan, maka kau akan dianggap sebagai kekasih Tuhan.

Kata Tarbiyah Diulang Sebanyak  872 Kali dalam Al-Quran, Benarkah?

Tarbiyah di Ulang Sebanyak  872 Kali, Benarkah?

Pendidikan Akhlak Membentuk Generasi Rabbani

Pendidikan akhlak merupakan bagian besar dari isi pendidikan Islam. Posisi ini terlihat dari kedudukan Al-Qur’an sebagai referensi paling penting tentang akhlak bagi kaum muslim baik secara individu, keluarga, masyarakat dan bahkan umat.

Pendidikan Ala Qurani

Pendidikan Ala Qurani

Cara Mengamalkan Shalawat Ibrahimiyah dan Keutamaan Membacanya

LADUNI.ID, Jakarta - Shalawat kepada Nabi merupakan salah satu bentuk ibadah yang agung bagi Umat Islam. Salah satu shalawat Nabi yang dianjurkan untuk diamalkan sehari-hari adalah shalawat Ibrahimiyah

Konservatisme Islam di Indonesia

Konservatisme Islam di Indonesia

Ini Penjelasan LPMQ Kemenag Soal Viral Video Mushaf Quran Dianggap Salah

Kepala Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Quran (LPMQ) Kemenag Muchlis M Hanafi memastikan bahwa Alquran yang ada dalam video yang viral beberapa hari lalu tersebut tidak salah

Do’a Birul Walidain (untuk Orang Tua)

LADUNI.ID, Jakarta - Perintah berbakti kepada orang tua atau birrul walidain merupakan ajaran penting dalam Islam.

Staf Ahli Bupati Buka MTQ Darul Aman

124 peserta putra dan putri dari berbagai kemukiman mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Tingkat Kecamatan Darul Aman Tahun 2018. Kegiatan rutin itu dipusatkan di Pekan Idi Cut, Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh

Indonesia Memiliki Muslim Terbanyak, Tapi 70 Mereka Belum Bisa Baca Alqur’an

Kampus Perguruan Tinggi Ilmu Alquran (PTIQ) Jakarta mengumumkan hasil survei mereka mengenai Alquran tahun 2017 lalu. Hasilnya, lebih dari setengah persen masyarakat muslim Indonesia belum bisa membaca Alquran.

Hasil Korupsi Menurut Hukum Islam

Firman Allah SWT : "Dan janganlah sebagian dari kamu memakan harta sebagian orang di antara kamu dengan cara yang batil, dan (jangan) membawa hartamu kepada hakim, maka bahwa kamu dapat memakan sebagian dari harta orang lain dengan dosa, padahal kamu mengetahuinya." (QS. Al-Baqarah: 188).

Bolehkah Seorang Istri Mengambil Uang Suami Tanpa Izin?

Nabi Shallallahu ‘Alaihi Wa sallam bersabda:“Ambillah dari hartanya apa yang mencukupi anak-anakmu dengan cara yang patut.” (HR. Bukhari, Muslim, no. 1714)

Antara al Fatihah dan Al-Fateka, Perlukah Dipertentangkan?

Al-Qur`an bukan kalam biasa. Ia adalah kalam Tuhan yang harus dimuliakan. Dalam rangka memuliakan Al-Qur`an, para ulama menekankan agar dalam melantunkan bacaan, unsur fashâhah dan makhraj diperhatikan. Untuk itu, ilmu tajwid, yaitu ilmu untuk memperbagus bacaan Al-Qur`an diciptakan. Ratusan, bahkan ribuan kitab tajwid ditulis. 

Hukum Dalam Islam Tunda Bayar Hutang

Nabi Shallallahu ‘Alaihi Wa sallam biasa berdo’a di akhir shalat (sebelum salam): ALLAHUMMA INNI A’UDZU BIKA MINAL MA’TSAMI WAL MAGHROM (Ya Allah, aku berlindung kepadamu dari berbuat dosa dan banyak utang).

Dusta Atau Bohong, Dosa Besar yang Dianggap Biasa

LADUNI.ID, Jakarta - Diantara sikap yang harus diperjuangkan oleh seorang Muslim adalah menjauhi dusta atau bohong. Hal ini harus dilakukan oleh seluruh umat Islam, terutama ketika mendapat amanah memegang tampuk kepemimpinan. Sebab beban yang dipikul tidak ringan dan sekali menyimpang, berat memperbaikinya.

Pergantian Tahun Waktu Yang Tepat Untuk Memperbaiki Diri

Sudah genap satu tahun kita lewati terhitung dari awal Januari tahun lalu hingga Januari tahun baru ini. Selama kurun waktu tersebut tentu telah banyak yang kita lakukan dan kita alami dengan berbagai situasinya. Saatnya kini kita merenungkan dan kemudian mengevaluasi segala karya kita sebagai bahan untuk memulai aktifitas di tahun baru ini.

Tiga Ucapan Sepele yang dilarang Rasulullah SAW

LADUNI.ID, Jakarta – Islam mengatur mengenai berbagai adab dalam menjalani kehidupan, termasuk adab dalam berbicara. Dalam menjalani kehidupan sehari-hari baik itu tengah bekerja atau pun sedang main bareng teman-teman, terkadang kita pasti terlibat dengan percakapan menarik dan seru.

Antara Nabi Adam dan Manusia Purba Lebih Dahulu Mana? Begini Keterangan Quraish Shihab

Dalam diskursus penciptaan manusia, pakar tafsir Prof Quraish Shihab menjelaskan bahwa Al-Qur’an tidak hanya menjelaskan tentang kejadian manusia, tapi juga menceritakan makhluk lain sebelum terciptanya Nabi Adam as.

SMK Takhassus Al-Quran Wonosobo

SMK TAKHASSUS AL – QUR’AN WONOSOBO berdiri pada 15 juni 2002 didirikan oleh Almagfurllah Simbah Kyai Haji Muntaha Al Hafidz di bawah naungan yayasan Al –Asy’ariyyah

SMK Pelita Al-Qur'an Wonosobo

SMK Pelita Al-Qur'an merupakan salah satu sekolah menengah kejuruan yang bernaung dibawah yayasan Pendidikan An Nabawi Asy-Syarif Wonosobo

Pesantren Al-Musaddadiyah Garut

Pondok Pesantren Al-Musaddadiyah Garut Jawa Barat

SMK Darul Qur’an Wonosari Gunungkidul

SMK Darul Qur’an Wonosari terletak di Pondok Pesantren Darul Qur’an wal Irsyad Jalan Nusantara Nomor 17 Pedukuhan Ledoksari Desa Kepek Kecamatan Wonosari Kabupaten Gunungkidul.

Pesantren Darul Qur’an Wal Irsyad Gunungkidul

Pondok Pesantren Darul Qur’an Wal Irsyad Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta

Ustadz Ma'ruf Khozin : Al-Quran Bukan Kitab Wahyu Mencocokkan Kesialan

Pemberian nomor dalam surat dan ayat Al-Qur'an maupun juz bukan dari Rasulullah shalallahu alaihi wasallam, namun ijtihad ulama ratusan tahun setelah masa Nabi. Sehingga ketika kesialan dicocokkan dengan nomor surat dalam Al-Qur'an bukan sebuah kebenaran atas nama wahyu. Hanya akal-akalan saja karena faktor kebencian.

Fadhilah Do'a Nurbuat

Do’a nurbuat dalam bahasa arab berasal dari kata nurun nubuwwah atau yang berarti cahaya Nabi. Do’a nurbuat ini dikatakan mempunyai beragam manfaat kebaikan jika diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Kolom Gus Nadir: Berpaling dari Dalil, Mungkinkah?

Sebagian umat Islam tidak lagi mempelajari ilmu usul al-fiqh yang luar biasa itu. Mereka hanya dicekoki oleh para murabbi dan ustadznya: “cukup pakai Qur’an dan Hadis.

Sang Al-Quran Berjalan

a Nabi Muhammad Saw adalah pribadi yang penuh anugerah. Namun demikian, kini beliau Saw. sudah wafat dan tidak ada nabi setelah beliau. Agama ini telah sempurna dan Islam yang dibawa oleh Nabi Muhammad Saw

Teungku Chiek di Pasi #3: Sang Penulis Quran "Seureubek" dan Guci Tua

-Setelah sekian lama menimba ilmu di berbagai tempat termasuk negeri Haramain,  Syaikh Abdus Salam membuka zawiyah atau dayah di Waido

Pesantren Baitul Burhan Karawang

Pondok Pesantren Baitul Burhan dibangun pada akhir tahun 1999. Bertempat di kp. Jarakah 02 RT. 0502 desa Lemahduhur kecamatan Tempuran kabupaten Karawang.

Tafsir dan Kajiannya

afsir sebagai ilmu dengan definisi yang merumuskan aspek-aspek terkait seperti asbab al-nuzul, makkiyah dan madaniyyah, muhkam dan mutasyabih, nasikh dan mansukh, 'am dan khash, mutlaq dan muqayyad, mantuq dan mafhum, amtsal, kisah dan lain sebagainya yang berhubungan dengan persoalan instrumental.

Macam Tafsir Al-Quran

Tafsir riwayat Tafsir riwayat sering juga disebut dengan istilah tafsir naql atau tafsir ma'tsur. Cara penafsiran jenis ini bisa dengan menafsirkan ayat al-Quran dengan ayat al-Quran lain yang sesuai, maupun menafsirkan ayat-ayat al-Quran dengan nash dari as-Sunnah. Karena salah satu fungsi as-Sunnah adalah menafsirkan al-Quran.

Ayat Ahkam dalam Al-Quran

Dapat di simpulkan terlepas dari perbedaan jumlah ayat hukum, apakah 150 atau 400 ayat, atau lebih dari itu, namun yang jelas ada semacam kesepakatan di kalangan pakar bahwa ayat hukum tidak lebih dari 500 ayat.

Karakteristik Ayat Ahkam

            Ayat-ayat hukum dalam al-Qur’an menggunakan bahasa hukum yang luas, luwes, lugas dan akurat. Luas, karena al-Quran hampir atau bahkan selalu menampilkan kosa kata pilihan yang bersifat substansial universal (jawami’ al-kalim). Luwes, karena ayat-ayat hukum dalam al-Quran memiliki banyak makna (musytarak) di samping kaya dengan sinonim (muradif)

Kemuliaan Akhlak Rasulullah dalam Surat Al Qalam

Jika hal itu berupa dosa, beliau adalah orang yang paling menjauhinya. Dan beliau tidak pernah melakukan suatu pembalasan yang pernah ditimpakan kepada dirinya, melainkan bila batasan-batasan Allah dilanggar, maka beliau baru melakukan pembalasan dan itu hanyalah karena Allah ta’ala.

Akhlak Membutuhkan Pengorbanan

Jika demikian, maka disebabkan rahmat yang amat besar dari Allah, sebagaimana dipahami dari bentuk infinitif (nakirah) dari kata rahmat, bukan oleh satu sebab yang lain sebagaiman dipahami dari huruf (ما)  maa yang digunakan disini dalam kontek penetapan rahmat-Nya disebabkan karena rahmat Allah itu – engkau berlaku lemah lembut terhadap mereka.

Kajian  At-Taubah 128

“Sungguh telah datang kepadamu seorang Rasul dari kaummu sendiri, berat terasa olehnya penderitaan yang kamu Alami,(dia) sangat menginginkan (keislaman dan keselamatan) bagimu, penyantun, dan penyayang terhadap orang-orang yang beriman. Maka jika mereka berpaling (dari keimanan) maka katakanlah (Muhammad), C ”

Surat Asy-Syuara 215-216

., maka hal itu tidak akan mendatangkan kemudharatan sedikitpun pada Rasul. Rasul juga tidak berdosa karena apa yang mereka lakukan. Seolah-olah Allah s.w.t. mengatakan pada Nabi-Nya, Katakanlah kepada mereka, sesungguhnya aku berlep

Kajian Tafsir An-Nahlu Ayat 37

Apabila Allah telah membuat keputusan untuk tutup pintu hati mereka daripada kebenaran, tidak ada sesiapa pun yang dapat menyelamatkan mereka dari kesesatan – sama ada Rasul, ahli keluarga atau kawan-kawan mereka sekali pun. Mereka itu Allah telah tulis sebagai ahli neraka. Tunggu masa untuk mati dan dikenakan dengan azab sahaja.Sama halnya dengan yang disebutkan dalam ayat lain melalui firman-Nya

Kajian Tafsir Ibrahim Ayat 35 dan 36

Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba Engkau, dan jika Engkau mengampuni mereka, maka sesungguhnya Engkaulah Yang Mahaperkasa lagi Mahabijaksana. (Al-Maidah: 118)

Kajian Tafsir Ibrahim Ayat 37

Ini merupakan sebagian dari kebaikan Allah, kemuliaan, rahmat, dan berkah-Nya, Mengingat di Tanah Suci Mekah tidak terdapat pepohonan yang berbuah, untuk itulah maka didatangkan kepadanya segala macam buah-buahan dari daerah-daerah yang ada di sekitarnya sebagai perkenan dari Allah atas doa Nabi Ibrahim a.s

SMK Plus Ulumul Qur'an Kunir Subang

SMK Plus Ulumul Qur'an adalah sekolah kejuruan setingkat SMA yang berada di Dusun Kunir, Desa. Simpar, Kecamatan Cipunagara, Kabupaten Subang.

Pesantren Ulumul Qur'an Subang

Pondok Pesantren Ulumul Qur'an mulai beroperasi baru pada tahun 2008. Pondok Pesantren Ulumul Qur'an adalah lembaga pendidikan yang mengkaji tentang keislaman

Adab Bershalawat, Segera Dibukakan Hijab oleh Allah SWT

LADUNI.ID, Jakarta- Sebagai umat muslim yang selalu mengikuti ajaran Nabi Muhammad Shollallahu ‘Alaihi Wasallam, jangan lah kita meninggalkan apa yang di ajarkan Nabi Muhammad Shollallahu ‘Alaihi Wasallam kepada kita dan Bahkan Allah SWT sendiri bersholawat pada Nabi Muhammad Shollallahu ‘Alaihi Wasallam.

Tiga Perilaku yang Sangat Dibenci Rasulullah SAW

LADUNI.ID, Jakarta - Dalam Kitab Riyadhush-Shalihin, Imam An-Nawawi menukil sebuah hadis yang diriwayatkan Imam At-Tirmidzi dari Jabir RA. Pada suatu kesempatan, Rasulullah SAW berkumpul dengan sahabatnya, lalu memberi petuah yang menggetarkan hati.

LPMQ Luncurkan Database Manuskrip Alquran Nusantara di Jakarta 

Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Quran (LPMQ), Balitbang-Diklat Kementerian Agama melakukan soft launching Database Manuskrip Al-Quran Nusantara di TMII Jakarta, Senin 3 Desember

Hukum Memberi Upah kepada Para Pembaca Al Qur'an yang Diundang

Bagaimana hukum mengupah (menyewa) orang untuk membacakan Al-Qur’an, kemudian pahalanya diberikan untuk orang yang telah meninggal ?

LPMQ Kemenag Sediakan Master Mushaf Siap Cetak Gratis

Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur’an (LPMQ) Balitbang Diklat Kemenag menyediakan master Mushaf Al-Qur’an yang sudah siap cetak

Kemenag Luncurkan Alquran Terjemah Bahasa Aceh, Bugis, dan Madura

Kementerian Agama meluncurkan Alquran terjemah bahasa Aceh, Bugis, dan Madura

Kata Mutiara Tentang Menuntut Ilmu

Laduni.id - Kata-kata mutiara adalah nilai-nilai ideal yang sarat hikmah dan kearifan.

Pesantren Tahfidz Zhilalul Quran Jepara

Pesantren Tahfidz Putra-Putri" Zhilalul Quran" hadir sebagai bentuk kepedulian akan masih minimnya lembaga pendidikan yang berkonsentrasi pada program tahfidz Al-Quran dan pendalaman keilmuannya, pesantren ini terletak di daerah pedesaan

Pahala Qur'an untuk Mayit Menurut Imam Syafi'i dan Madzhab Syafi'i

Masalah kirim pahala bacaan Al-Qur'an untuk orang yang sudah wafat terus menjadi alat bagi kelompok tertentu untuk menyerang Madzhab Syafi'i. Sebab mereka menemukan pendapat Imam Asy-Syafi'i yang menyatakan tidak sampai, sementara dari pengikut madzhab Syafi'i ada yang mengatakan tidak sampai dan ada yang mengatakan sampai, tetap bersumber dari pendapat Imam Asy-Syafi'i. Mana buktinya?

Dahsyatnya Nilai Keikhlasan

Ada juga seseorang yang belajar Alquran dan mengajarkannya kepada orang lain. Lalu, dihadapkanlah orang tersebut kepada Allah SWT. Diajukanlah amal orang tersebut kepada-Nya dan Dia-pun Maha Mengetahui. Kemudian, Allah SWT bertanya, "Apa yang kamu kerjakan waktu di dunia?" Orang itu menjawab, "Saya belajar Alquran dan telah pula mengajarkannya."

Begini Makna Khalifah Menurut KH Quraish Shihab

Menurut KH Quraish Shihab, terdapat makna dalam kata Khalifah. Apa itu?

Baik Buruk Ibuku Dia Tetap Surgaku, Baik Buruk Ayahku Dia Tetap Pahlawanku

Setiap orang tua hanyalah manusia biasa yang juga tidak selalu benar dalam ucapan maupun tindakan.

Keistimewaan Mati Syahid dan Pembagiannya

Menjadi ahli surga merupakan harapan dan doa setiap umat Nabi Muhammad SAW. Orang yang meninggal dunia dalam keadaan syahid merupakan bagian dari golongan yang akan mendapatkan surga dari Allah, mereka memiliki banyak kelebihan dan keutamaan.

Fadhilah Membaca kitab Dala’ilul Khairat di Zaman Akhir

LADUNI.ID, Jakarta – Shalawat Dalail Al-Khairat adalah kitab kumpulan shalawat Nabi yang bersumber dari hadis. Kitab yang merupakan petunjuk kesalehan termasyhur ini berasal dari Magribi atau Arab Barat.

Mengharukan, Sepenggal Kisah Para Santri Penghapal Alquran Selamat dari Tsunami

Suasana pesantren saat ini cukup sepi karena santri lainnya tengah menikmati waktu liburan. Setelah melalui masa karantina ini, mereka akan berangkat ke Turki

Bupati Rocky Buka MTQ XXXV di Ranto Peureulak

Bupati Aceh Timur, H. Hasballah HM.Thaib, membuka MTQ XXXV Tingkat Kabupaten Aceh Timur Tahun 2018 di Lapangan Mess Eks PT Asamera di Desa Seumali, Kecamatan Ranto Peureulak, Kabupaten Aceh Timur, Minggu (16/12/2018) malam. Sore hari sebelum MTQ dibuka, 656 peserta MTQ juga mengikuti Pawai Ta’aruf yang dimulai dari halaman Masjid Al Abrar Desa Pasir P

Remaja Perancis Suntikkan Teks Alkitab dan Alquran ke Tubuhnya

Profesor biokimia Sriram Kosuri dari University of California, Los Angeles (UCLA) juga mengatakan kemungkinan risiko yang bisa terjadi hanya reaksi alergi saja

Hukum Memakai Bulu Mata Palsu dalam Islam

Dalam Islam, secara jelas bahwa mengubah ciptaan Allah hukumnya haram. Dan memakai bulu mata palsu menurut sebagian ulama termasuk dalam kategori mengubah ciptaan Allah.

Musibah , Tahun Baru dan Problem Penafsiran Al-Qur'an

Menjelang akhir tahun 2018, Indonesia menghadapi berbagai musibah silih berganti. Mulai dari gempa di Lombok, gempa dan tsunami di Palu, gempa di Jawa Timur dan yang terakhir ada tsunami di teluk Lesung Pandeglang Banten. Runtutan peristiwa musibah tersebut seakan beruntun tanpa jeda,

Subhanallah, Bocah 7 Tahun Asal Inggris Hafal Alquran 30 Juz

"Rasanya seperti berada dalam mimpi. Saya tidak pernah bermimpi bisa mencapai ini. Allah SWT benar-benar memberkati kita untuk dapat melalu perjalanan ini," katanya.

Hubungan Hadist dengan al-Qur'an Seri 1

Sumber utama hadis adalah Nabi Muhammad SAW. Ucapan, perilaku, sifat-sifat dan takrir Nabi SAW., itulah namanya hadis. Keberadaan hadis dalam hubungannya dengan al-Qur'an adalah sebagai penafsir al-Qur'an. Itulah sebabnya para ulama merumuskan kaedah bahwa di antara syarat bagi seorang penafsir al-Qur'an adalah harus mengerti hadis dan ilmu hadis. Allah SWT menegaskan:

Hubungan Hadist dengan al-Qur'an Seri 3

Memahami dan mengerti al-Qur'an tidak cukup dengan terjemahannya, tapi perlu penjelasan dan tafsir. Salah satu tafsir al-Qur'an adalah apa yang ada pada diri Nabi Muhammad Rasulullah SAW. sebagaimana pernah dijelaskan 

Gus Nadir: Kosa Kata dari Nusantara di dalam Al-Qur’an

Bahasa dan budaya itu dinamis. Telah terjadi pertemuan antar bangsa, baik lewat jalur perdagangan ataupun lainnya, yang membuat terjadinya penyerapan bahasa maupun percampuran budaya.

Melihat kemu'jizatan al-Qur'an

Al-Qur'an menantang siapa pun yang merasa hebat dalam kesusastraan, kebahasaan, atau pakar apa pun. Tantangan Al-Qur'an tidak main-main, redaksi yang digunakan menggunakan kalimat perintah, "....buatkanlah satu surat (saja) yang semisal Al-Qur’an itu dan ajaklah penolong-penolong selain Allah, jika kamu orang-orang yang benar...(2:23).

Begini Cara Rasulullah Ketika Membaca Al-Qur’an

Rasulullah adalah pembaca al-Qur'an yang paling benar dan merdu. Bagaimana sebenarnya cara Rasulullah ketika membaca al-Qur'an?

Akhlak Nabi Muhammad SAW Merupakan Cerminan Alquran

Akhlak Nabi Muhammad SAW adalah cerminan Alquran. Bahkan, beliau sendiri adalah Alquran hidup yang hadir di tengah-tengah umat manusia. Membaca dan menghayati akhlak beliau berarti membaca dan menghayati isi kandungan Alquran. Itulah mengapa Siti Aisyah berkata akhlak Nabi adalah Alquran

Ketika Perzinaan Sudah Dianggap Hal Biasa

LADUNI.ID, Jakarta – Betapa mengerikannya kondisi akhir zaman yang digambarkan oleh Rasulullah Shalallahu ’Alaihi Wassallam.

Tes Baca Quran Capres-Wacapres, Ide  Santri Aceh Go Nasional

. Karena pada dasarnya, ketika manusia menerima amanah sebagai khalifah di muka bumi ini, setelah mahkluk lainnya menolak karena menganggap tidak mampu dalam mengembannya (QS. Al-Ahazab: 72). Manusia untuk menjadi seorang pemimpin juga harus memiliki bekal berupa pengetahuan

SMK Sains Qur'an Lampung Timur

SMK Sains Qur'an adalah lembaga pendidikan kejuruan swasta yang sepadan dengan SMA berdiri dibawah yayasan pondok pesantren Darul Qur`an Lampung Timur yang berlokasi di jalan raya Braja Harjosari Kec. Braja Selebah Kab. Lampung Timur.

Qalbu Anda Bervirus? Ini Obatnya

Ketahuilah bahwa di dalam tubuh terdapat segumpal darah, apabila ia baik makan seluruh tubuh akan baik, dan apabila rusak maka seluruh tubuh akan rusak. Ketahuilah ia adalah hati ( H.R. Bukhari dan Muslim )

Dzikir dan Do’a Setelah Shalat Jum’at

 LADUNI.ID, Jakarta - Hari Jum’at merupakan hari yang paling utama, dibandingkan dengan hari-hari yang lain. Disebut juga Sayyidul Ayyam atau Tuannya hari. Banyak keistimewaan dan kesunnahan-kesunnahan yang di anjurkan untuk dikerjakan pada hari Jum'at. Salah satunya adalah berdzikir.

Jika Ingin Memahami Islam secara Benar, Kiai Said: Gabungkan Nash dan Akal

Untuk memahami ajaran Islam dengan benar perlu penggabungan nash dan akal. Kenapa demikian?

Doa Setelah Khatam Al Qur'an

Hampir punah kebiasaan baik setelah khatam Al-Quran, yaitu melakukan doa bersama. Setelah sampai di Sragen kami masih menjumpai akhir khatam Al-Quran hingga kami pun berdoa bersama. Seperti yang diriwayatkan dari sahabat berikut:

Jangan Putus Asa dalam Berdo’a

LADUNI.ID, Jakarta - Jangan pernah berhenti berdo’a, apalagi sampai putus asa. Yakinlah bahwa do’a yang kita panjatkan akan diijabah Allah Ta'ala.

Mahasantri Ma'had Ali Dayah MUDI Samalanga Bireuen Ikut Pelatihan Tahsin Alquran dan Qiraat

Sementara Ketua IKAT Aceh Tgk. Muhammad Fadhil Rahmi, Lc. mengatakan, Tim Tahsin IKAT merasa sangat mulia atas undangan dari Dayah MUDI.

Tingkatkan Budaya Membaca Alquran dengan AULIYA Bertadarus

Koordinator AQC sekaligus Guru Al-Quran SMAIT AULIYA, Hamdan Dawafi menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu program untuk mencapai profil kompetensi siswa dalam kategori Soleh

Pertengkaran yang Harus Dihindari oleh Wanita Berumah Tangga

Pertengkaran dalam rumah tangga, hampir pernah terjadi dalam semua keluarga. Tak terkecuali keluarga yang anggotanya orang baik sekalipun. Dulu keluarga Ali bin Abi Thalib dan Fatimah radhiyallahu ‘anhuma, juga pernah mengalami semacam ini.

Do'a Agar Tidak Was-Was

LADUNI.ID, Jakarta - Terkadang kita sebagai manusia merasakan hal yang sangat tidak membuat nyaman ketika ingin melakukan sesuatu. Rasa was-was sering kali muncul, tidak ada keyakinan yang kuat dalam melakukan hal yang kita inginkan.

Terungkap! Membaca Al-Qur’an Setelah Maghrib dan Subuh Bisa Tingkatkan Kecerdasan

Hasil riset membuktikan bahwa membaca Al-Qur'an setelah maghrib dan subuh tingkatkan kecerdasan. Benarkah?

Beginilah Akibatnya Ketika Membaca Al-Qur’an secara Terus Menerus

Membaca Al-Qur'an secara terus menerus memiliki akibatnya tersendiri. Apa saja akibat tersebut?

PBNU Terima Kunjungan Mantan Rektor Maroko, Ini Isi Perbincangannya

Mantan Rektor di Maroko kunjungi PBNU. Apa yang diperbincangkan?

Bersedekah Menabung untuk Akhirat 

Ayat al-Qur'an yang Menyatakan Kelebihan Bersedekah Apa saja yang kamu nafkahkan atau apa saja yang kamu nazarkan, maka sesungguhnya Allah mengetahuinya. Orang-orang yang berbuat zalim tidak ada seorang penolongpun baginya

Dahsyatnya Do'a Ibu Lebih Hebat dari Do'a Ulama Bahkan Wali Sekalipun

Ibu memiliki keutamaan yang berkali lipat sebagaimana Rasulullah sebut namanya sebanyak 3X baru kemudian ayah. Hal ini menunjukkan bahwa ibu benar-benar memiliki keutamaan yang luar biasa dan membuat kita bisa mendapatkan do’a terbaiknya yang mustajab dihadapan Allah SWT.

Pentingnya Menjaga Lisan dan Penampilan

LADUNI.ID, Jakarta - Bagi yang menekuni filsafat Jawa tentu akrab dengan falsafah: “Ajining Diri Saka Lathi, Ajining Saliro Saka Busana”, Sebuah filsafat moral yang penting, yang selama ini menjadi pegangan para bijak bestari juga para pemimpin.

Ponpes Baitul Qur'an Pringsewu Berhasil Luluskan Santri Yatim Piatu Hafiz

Setelah berdiri pada 2015 lalu, Pesantren Baitul Qur'an yang para santrinya juga diberi beasiswa kuliah tingkat sarjana ini berhasil mewisuda dua santri angkatan pertama yang berhasil menghafalkan 30 juz

Ditemukannya Al-Quran Kuno dengan 1000 Halaman Milik Dinasti Mughal

Salah satu peninggalan bersejarah yang memukau dari kekayaan budaya Islam adalah sebuah Al-Qur'an yang memiliki 1000 halaman, yang merupakan bagian dari warisan gemilang Dinasti Mughal di India.

Keutamaan Membaca Al-Quran

Perumpamaan seorang mukmin yang rajin membaca al-Qur’an adalah bagaikan buah utrujjah (sejenis jeruk) yang aromanya harum dan rasanya manis.

Dosa Besar Istri Terhadap Suami

Dalam ajaran agama Islam, suami merupakan surga atau neraka bagi seorang istri. Keridhoan suami menjadi ridho Allah. Istri yang tidak mendapatkan ridho suami karena tidak taat atau melakukan beberapa perbuatan dosa dikatakan sebagai perempuan yang durhaka serta kufur nikmat.

Hati yang Kotor dan Bersih

“Ingatlah bahwa di dalam jasad itu ada segumpal daging. Jika ia baik, maka baik seluruh jasadnya. Jika ia rusak, maka rusak seluruh jasadnya. Ketahuilah bahwa ia adalah hati (jantung)” (HR. Bukhari No. 52 | HR. Muslim No. 1599).

Al-Qur'an di Era Digital

Al-Qur’an tak lekang waktu, ayat-ayatnya terus mengalir dari masa ke masa menjadi; hudan (petunjuk) dan busyra (kabar gembira). Ia tidak hanya obat penyakit jasad , tapi ia menjadi obat dari sumbernya penyakit; hati dan pikiran.

Empat Hadis Keistimewaan Nabi Muhammad SAW

LADUNI.ID, Jakarta - Rasulullah Shallallohu Alaihi Wasallam adalah manusia agung yang penuh dengan keistimewaan. Seorang muslim sudah seharusnya meneladani perilaku yang dicerminkan oleh Rasulullah SAW.

Institut Ilmu Alquran (IIQ) An-Nur Yogyakarta

Institut Tinggi Ilmu Al-Qur’an (IIQ) An-Nur berdiri pada tahun 2002 yang merupakan lembaga pendidikan tinggi formal milik Yayasan al-Ma’had An-Nur. Perlu diketahui bahwa pada saat itu, Yayasan al-Ma’had An-Nur

Do’a Menginginkan Kehadiran Anak Laki-Laki

LADUNI.ID, Jakarta – Setiap pasangan suami istri pasti menginginkan kehadiran seorang anak, terlebih pasangan yang baru saja menikah.

Adab Suami dan Istri

LADUNI.ID, Jakarta – Setelah terikat dalam tali pernikahan, suami dan istri mempunyai hak dan kewajiban masing-masing yang harus dipenuhi. Suami berkewajiban menafkahi istri diikuti dengan kewajiban yang lainnya. Begitupun sebaliknya Istri memiliki kewajiban dalam rumah tangga termasuk yang berkaitan dengan adab terhadap suami.

Pesantren Al-Qur’an Al-Falah II Kab Bandung

Pondok Pesantren Al-Qur’an Al-Falah II adalah salah satu pondok pesantren yang berada dibawah Yayasan Asysyahidiyyah yang didirikan oleh KH.Q. Ahmad Syahid, M.Sc pada tahun 1993 di Km.38 Nagreg Rt.003/008 Ds.Nagreg Kendan Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung

Keikutsertaan Prof Quraish Shihab dalam Pertemuan Persaudaraan Manusia di UAE

Hari Senin lalu (5/2) adalah hari yang sangat bersejarah karena ditandatanganinya Deklarasi Abu Dhabi. Deklarasi itu disebut sebagai ‘Dokumen Persaudaraan Manusia untuk Perdamaian Dunia dan Hidup Berdampingan’. Deklarasi itu ditandatangani oleh Imam Besar Al-Azhar, Dr. Ahmed At-Tayyeb dan Paus Fransiskus.

Apakah Seorang Ibu Wajib Menyusui? Begini Menurut Para Ulama

Di dalam Islam sendiri, menyusui memang dianjurkan untuk dilakukan. Sebagaimana tertuang dalam QS. Al-Baqoroh 2:233

Santri Harus Tahu Sejarah, Para Pejuang Itu adalah Santri

Jadi tidak bisa dipungkiri bahwa para ulama, kyai, sayyid atau habib, santri, mereka semua mempunyai peran penting dalam membina patriotisme bangsa dan menanamkan jiwa nasionalisme.

SMK Riyadlul Qur’an Ngajum Malang

SMK Riyadlul Qur’an merupakan Lembaga Pendidikan Kejuruan Swasta berbasis Pesantren berdiri pada tanggal 30 Desember 2005. SMK ini berlokasi di jalan Jl. Sunan Ampel, No. 52 C, 65164, Ngasem, Ngajum, Malang

Pesantren Ummul Qura Peringati 1000 Wafatnya KH Cholili Qusyairi dengan Gelar Tabligh AKbar

Pondok Pesantren Ummul Quro yang beralamat di Desa Purun Kecil ; Kecamatan Sungai Pinyuh ; Kabupaten Mempawah gelar  acara tabligh akbar dan shalawat. Acara tersebut diadakan dalam rangka memperingati 1000 hari wafatnya KH. Moch. Cholili Qusyairi, Selasa, 12/2.

Bolehkah Wanita yang Keputihan Membaca Al-Qur'an?

Keputihan adalah kondisi umum pada wanita di mana terjadi keluarnya cairan dari vagina yang dapat berwarna putih, kekuningan, atau kehijauan. Ini biasanya disebabkan oleh perubahan hormon atau infeksi.

Pesantren Ummul Quro, Banyuwangi

Pesantren Ummul Quro’ terdapat di daerah Glenmore , sekitar 48,8 km ke arah barat dari kota Banyuwangi.

Cara Menyenangkan Istri Sesuai Ajaran Nabi Muhammad SAW

“Orang yang imannya paling sempurna di antara kaum mukminin adalah orang yang paling bagus akhlaknya di antara mereka, dan sebaik-baik kalian adalah yang terbaik akhlaknya terhadap istrinya.” (HR. At-Tirmidzi dan Ibnu Majah)

Kupas Tuntas Hukum Bagi Pelaku Zina di Dunia dan Akhirat

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, pengertian zina adalah perbuatan bersenggama antara laki-laki dan perempuan yang tidak terikat oleh hubungan pernikahan (perkawinan). Namun, zina tidak hanya sebatas melakukan hubungan seksual antara laki-laki dan perempuan yang tidak terikat pernikahan, tapi juga zina adalah perbuatan-perbuatan lainnya yang membangkitkan syahwat lawan jenis yang bukan muhrim.

Suara dan Gerak Tubuh Wanita

Suara wanita diciptakan adalah untuk diucapkan. Namun jangan sampai suara itu mendatangkan fitnah. Untuk menentukan suara yang seperti apa yang bisa mendatangkan fitnah, maka ukurannya adalah umumnya manusia yang hatinya sehat.

Ihtiyath dalam Mengaji dan Mengkaji Al-Quran

 Sewaktu di pesantren dulu, Guru kami, Almarhum KH.Abdul Hannan As`ad (w.th. 1999), pengasuh Pesantren Miftahul Ulum Malang, sering mengingatkan para santrinya agar dalam membaca al-Qur`an hendaknya membacanya secara tartil, dengan baik, tidak grasa grusu,

Lima Rukun Khutbah Jum'at dan Penjelasannya

Terdapat lima rukun khutbah jum'at yang mana disyariatkan menggunakan Bahasa arab, dilakukan dengan tertib sesuai urutan dan berkesinambungan atau muawalah.

Beberapa Do’a Rasulullah untuk Kesembuhan Orang Sakit

LADUNI.ID, Jakarta - Setiap makhluk yang bernyawa pasti pernah diuji rasa sakit dalam tubuhnya.Penyakit ini disebabkan beberapa faktor bakteri dan virus yang ditularkan melalui sejumlah kondisi misalnya tak kuat beradaptasi dengan perubahan cuaca, kelelahan, telat makan, dan tak terkecuali penyakit pandemi yang sedang mewabah saat ini.

Tata Cara Pembagian Daging Qurban

Qurban berasal dari bahasa Arab, “Qurban” yang berarti dekat (قربان). Kurban dalam Islam juga disebut dengan al-udhhiyyah dan adh-dhahiyyah yang berarti binatang sembelihan,

Bacaan Niat Puasa Sunnah Rajab

LADUNI.ID, Jakarta – Puasa Rajab merupakan salah satu bulan dalam kalender hijriah yang memiliki banyak keutamaan. Selain itu, pada Bulan Rajab juga dianjurkan untuk melakukan banyak amalan baik. Salah satunya yaitu amalan puasa Rajab.

Antara Shalat Hajat dan Shalat Istikharah

Sebenarnya ketika kita dihadapkan kepada suatu pilihan yang rumit untuk dipecahkan dan harus dipilih salah satunya, kita disunnahkan untuk melaksanakan shalat istikharah.

Jadilah Lembah, Agar Air Melimpah

Janganlah sombong dengan Al-Qur'an, ia akan menjauh" Kata Dr. M. Afifuddin Dimyati dalam Muhadharah Ilmiah yang bertema "As-Simat al-Balaghiyah wa al-Adabiyah li Asalib al-Qur'an" di Jurusan Bahasa dan Sastra Arab (BSA) Fak. Humaniora UIN Malang.arab

Pandangan Ulama Terhadap Ayat Mutasyabih

Ayat Muhkam artinya ayat ayat yang maknanya jelas tidak tersembunyi. Sedangkan mutasyabih adalah ayat yang maknanya tidak jelas, hanya orang-orang yang kuat keilmuannya yang memahaminya dengan pemahaman yang benar.

Pandangan Ulama Tentang Nasikh Mansukh

Kalimat An-Nasikh berasal dariii kata kerja “nasakh” ( نَسَخَ ) artinya, menghapus, dalaam ilmu Nahwu kedudukannya ialah sebagai isim fa’il (pelaku), artinya yang menghapus, yang menhilangkan, yang mencatat atau berubah

Perlu Diketahui, Inilah 4 Kebebasan Manusia di Dalam Al-Qur’an

Ada 4 macam kebebasan yang diterangkan dalam Al-Qur'an. Apa saja kebebesan tersebut?

Khataman Al-Qur'an dengan WAG

Tidak hanya digunakan untuk saling berdialog dan share konten, Whats App Group (WAG) ternyata bisa dipakai untuk bikin program yang religius. Misalnya program khataman Al-Qur’an rutin mingguan. Peserta khataman bisa berasal dari tempat yang berbeda-beda,

Beberapa Bacaan Do’a Qunut

Do’a qunut terbagi menjadi beberapa macam seperti do’a qunut salat subuh, do’a qunut salat witir pada bulan Ramadhan dan do’a qunut nazilah.

Meneladani Mbah Kiai Abdullah Salam dalam Menjaga Al-Qur’an

Kita perlu banyak meneladani keteguhan KH Abdullah Zein Salam dalam menjaga Al-Qur'an. Seperti apa?

Hukum Laki - Laki Meninggalkan Shalat Jum'at

Siapa yang meninggalkan shalat Jumat sebanyak tiga kali berturut-turut tanpa uzur, maka Allah akan tutup hatinya

Do’a Mustajab Cepat Dapat Jodoh

LADUNI.ID. Jakarta -  Setiap orang yang belum menikah tentu ingin mendapatkan dan dipertemukan seorang jodoh terbaik.  Jodoh, rezeki dan maut, semua ini hanya Allah SWT yang tahu.

Do'a Rasulullah Supaya Memperoleh Rezeki Lancar

Do’a merupakan salah satu jalan yang berkesinambungan dengan ikhtiar untuk mendapatkan rezeki. Siapa sih yang tidak mengharapkan kelimpahan rezeki, baik berupa harta maupun rezeki dalam bentuk lainnya. Semua orang pasti menginginkannya.

Konservatisme Islam dan Soal Penafsir Qur'an

Pernah ada fase (dan itu lama sekali) di mana Qur'an hanya menjadi bacaan para elite Islam, yaitu mereka yang mengerti tata bahasa Arab dengan baik dan menguasai sederet ilmu tradisional Islam yang diperlukan.

Mengelola Rasa Cinta Dalam Sudut Pandang Islam

Allah SWT berfirman : “Dijadikan indah pada (pandangan) manusia kecintaan kepada apa-apa yang diingini, yaitu: wanita-wanita, anak-anak, harta yang banyak dari jenis emas, perak, kuda pilihan, binatang-binatang ternak dan sawah ladang. Itulah kesenangan hidup di dunia dan di sisi Allah-lah tempat kembali yang baik (surga)” (QS.Ali Imran 3:14).

Hukum Makan Sambil Berbicara

Banyak yang menyangka bahwa saat makan hendaklah utamanya sambil diam tak sambil mengobrol. Tuntunan ini sama sekali tak ada dalam sunnah.

Para Pengkritik yang Tak Berkelas

KH. Said Aqil Siradj itu kepakaran dalam tarikh dan firaq Islam selevel Prof. Dr. Quraish Shibah dalam tafsir.

Ijazah Surat Al-Fatihah dari Gus Miek

Ijazah dari Gus Miek ini bersifat umum jadi bisa diamalkan oleh siapa saja. Bagaimana ijazah tersebut?

Amalan dan Dzikir Di Bulan Rajab

LADUNI.ID, Jakarta – Selamat datang bulan mulia Bulan Allah bulan untuk memperbanyak istighfar permohonan Ampun, bulan untuk riyadhoh, bulan khalwat munajat, bulan penuh berkah.

Makna dan Keistimewaan Bulan Rajab

LADUNI.ID, Jakarta - Satu hal yang tidak boleh dilupakan, pada bulan haram ini (Rajab), seorang hamba harus tetap mewaspadai syaitan yang akan selalu melancarkan tipu-daya, godaan dan bisikan-bisikan agar manusia santai saja dalam menyongsong bulan mulia ini.

Pesantren Bustanu Usysyaqil Qur'an Demak

Begitu pula yang terjadi di pondok pesantren Bustanu ‘Usysyaqil Qur’an (BUQ). Pondok ini didirikan oleh seorang ulama’ yang memiliki sejarah dan nasab yang cemerlang. Beliau adalah KH. R. Muhammad, putra dari KH. Mahfuzh At Tarmasi

Do'a Sebelum dan Setelah Berhubungan Seksual, Beserta Amalan-amalannya.

Syaikh Abdul Qadir Al-Jailani menerangkan, sebelum berhubungan suami-istri (jimak) kita dianjurkan minimal berdo’a kepada Allah. Di samping itu, kita mengharapkan dalam do’a tersebut karunia anak saleh kelak jika Allah SWT menakdirkannya dari hubungan tersebut.

MA Madrasatul Qur'an Tebuireng

Aliyah (MA): Pendidikan dengan memakai kurikulum DEPAG dan dipadu kurikulum Madrasatul Qur an. Dengan penekanan pengetahuan yang berhubungan dengan ‘Ulum al-Qur an dan hokum Islam.

Kisah Kucing Malang Penyebab Datangnya Rahmat Allah

Cerita hidup para sufi kerap menyibak hal-hal istimewa dari perkara-perkara yang tampak remeh. Sepele di mata manusia tak selalu rendah menurut Tuhan.

Ilmu Pengetahuan yang Ada di Dalam Al-Qur’an

Hasil penelitian ilmuan terkemuka asal Perancis, Dr Maurice Bucaille, dalam bukunya: ”La Bible, le Coran et la Science (1976)”, yang membandingkan kitab-kitab suci antara Al-Qur’an, Injil, dan Taurat, berkesimpulan bahwa “Al-Qur’an-lah yang paling dekat dengan teori ilmu pengetahuan”. Hal itu ia kemukakan setelah ia meneliti mummi Firaun Ramses II.

Wanita yang Haram Dinikahi Namum Hanya Bersifat Sementara

Dalam Islam, suatu pernikahan sebagai salah satu sarana dalam menyempurnakan Agama. Namun yang perlu diketahui, dalam Islam pernikahan tidak hanya sekedar pernikahan, salah satunya ialah dengan memperhatikan poin-poin penting saat memilih calon pasangan.

Hukum Menduduki Bagasi Sepedah Motor yang Ada Al Qur'an dan Kitab Kuningnya

Bagaimana hukum menduduki jok motor yang di dalamnya ada kitab-kitab kuning ataupun al Qur’an?

Mendahulukan Aqiqah atau Qurban?

Sebenarnya dalam aqiqah dan qurban ada persamaan diantara kedua ibadah ini yakni sama-sama sunnah hukumnya menurut madzhab Syafi’i (selama tidak nadzar), serta adanya aktivitas penyembelihan terhadap hewan yang telah memenuhi syarat untuk dipotong. 

Inilah Berkah Membaca Al-Qur’an Terus-Menerus

Ingat, orang yang bahagia adalah orang yang nafasnya berhenti, tapi kebaikannya terus mengalir...

Dahsyatnya Shalawat Nabi

Para malaikat pun bersholawat kepada Nabi, Sebagai ummat islam dan Ummat Nabi Muhammad SAW, hendaklah kita sempatkan diri untuk bersholawat Kepada Baginda Nabi Muhammad SAW.

Pertama Kalinya Ayat Suci Al-Quran Berkumandang di Sidang Parlemen New Zealand

Seorang imam asal Pakistan, Ihtisham Ul-Haq Thanvi membacakan ayat suci Al-quran pada pembukaan sidang parlemen di New Zealand, Selasa (19/3/2019). Lantunan kalam Ilahi yang pertama kalinya dalam sejarah sidang parlemen New Zealand,

Zaman Fitnah adalah Ketika Banyak Penghafal Qur'an, Tapi Langka Ahli Fiqh

Zaman fitnah adalah ketika banyak penghafal Qur'an, tapi sedikit ahli fiqh. Apa yang terjadi kemudian?

Ini Nasihat Prof. Quraish Shihab pada Najwa Shihab, Anaknya

Ini adalah tulisan nasihat Prof. Quraish Shihab kepada anaknya: Najwa Shihab. Sangat bagus. Seperti apa?

Air Mata Mbah Hasyim Asy'ari Mengalir saat Membaca dan Mendengarkan Ayat-Ayat Suci Al-Qur’an

Hadratussyaikh KH. M. Hasyim merupakan ulama yang berjiwa sosial, tetapi juga ahli ibadah yang tidak ingin melewatkan waktunya tanpa mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Do'a Agar Tidak Mudah Pikun

LADUNI.ID, Jakarta - Lupa adalah salah satu hal yang kerap dialami semua orang. Tentunya hal ini sangat menyebalkan, terlebih kejadian seperti lupa menaruh barang, lupa jadwal pelajaran, lupa mengerjakan tugas, lupa pekerjaan, dan lain sebagainya.

Iblis Itu Sangat Alim, Sebuah Renungan

Tahukah Anda bahwa sebenarnya iblis itu sangat alim? Tapi kenapa iblis tidak jadi kekasih Allah?

Ini Alasan Kenapa Kita Perlu Belajar Ilmu Tafsir

Al-Qur'an sungguh memiliki khazanah kebahasaan yang amat kaya. Sebab itu, perlu belajar ilmu Tafsir. Kenapa?

Ini Alasan Kenapa Islam Modernis Terlihat Konservatif

Ini alasannya kenapa Islam modernis itu bisa terlihat lebih konservatif. Kenapa ya?

Hak Suami dan Istri Secara Syari’at Islam

Suami dan istri adalah dua insan yang berbeda, namun berkat ikatan suci berupa pernikahan mereka bersatu. Ikatan suci berupa pernikahan yang dilandasi oleh niat luhur menjaga kehormatan diri, dan menjalankan sunnatullah, menjadikan dua insan yang berbeda bisa menyatu. Besarnya tingkat kenyamanan i'tikad, dan cita-cita mereka menutupi segala batasan pribadi di antara mereka.

Disunahkan Membaca Surat Ini Saat Shalat Jum’at

LADUNI.ID, Ada banyak keutamaan dan manfaat bila mengerjakan amaliyah sunah Jum’at. Sebab itu, Rasulullah menganjurkan memperbanyak ibadah dan melakukan amalan sunah di hari Jum’at.

Ini Dia Macam-Macam Syirik dalam Al-Qur’an

Ada beberapa macam syirik menurut Al-Qur'an. Apa saja itu?

Hukum Membawa Smartphone yang Berisi Aplikasi Al-Qur'an ke Kamar Mandi

Sebagai kitab suci, terdapat beberapa aturan untuk menyimpan dan memegangnya. Di antaranya, bahwa diri kita harus dalam keadaan suci dari hadats jika hendak memegang Al-Qur’an. Kemudian, Al-Qur’an juga harus diletakkan di tempat yang layak sebagai bentuk pemuliaan terhadapnya.

Dalam Al-Qur’an Tidak Ada Istilah Khilafah!

Kalangan umat Islam banyak mengalami kekacauan mengenai istilah khilafah. Apa sebab?

Makna dan Asal Penamaan Dzulqa’dah dan Peristiwa yang Terjadi

Laduni.id- Makna dari kata Dzulqa'dah dipandang dari gramatikal bahasa Arab adalah “ Penguasa Gencatan senjata ” karena pada saat itu bangsa Arab meniadakan peperangan.

al-Qur'an, Khilafah, Khalifah, dan Kiai Wahab Chasbullah

Setelah Prof. Din Syamsuddin "meliuk-liuk" menjelaskan dengan memakai nomenklatur yang disebut "alaqah ma'nawiyah" antara khalifah dengan khilafah, selanjutnya Dr. Hamim Ilyas (Wakil Ketua Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah) menambahi dengan penjelasan,

Al-Qur’an, Khilafah, Khalifah, dan Mbah Wahab Chasbullah

Setelah Prof.  Din Syamsuddin  "meliuk-liuk" menjelaskan dengan memakai nomenklatur "alaqah ma'nawiyah", apa yang terjadi?

Keutamaan Shalat yang Perlu Kita Ketahui

LADUNI.ID, Jakarta – Shalat merupakan salah satu kewajiban bagi setiap muslim. Sebuah ibadah mulia yang mempunyai peran penting bagi keislaman seseorang. Sehingga Nabi Shallallahu ‘Alaihi Wasallam mengibaratkan shalat seperti pondasi dalam sebuah bangunan.

Hukum dan Dalil Wanita Berdandan Sebelum Melaksanakan Shalat

Laduni.ID, Jakarta Jika biasa berpakaian rapi sebelum berangkat kerja atau menghadiri acara-acara resmi, maka ia pun juga akan memakai pakaian terbaiknya, berhias sebelum melaksanakan salat. Lalu bagaimana hukum berhias atau berdandan sebelum salat?

Lima Rukun Khutbah dan Penjelasannya

LADUNI.ID, Khutbah Jum'at memiliki lima rukun yang harus dipenuhi. Kelima rukun tersebut disyaratkan menggunakan bahasa Arab dan harus dilakukan dengan tertib (berurutan) serta berkesinambungan (muwalah). Berikut ini lima rukun khutbah Jum'at beserta penjelasannya.

Adab Makan dan Minum Dalam Islam Beserta Dalilnya

Islam sangat peduli dengan semua aktivitas manusia, mulai dari hal kecil sampai hal yang besar. Maka dari itu sebagai muslim yang baik, kita harus benar-benar menjaga aktivitas keseharian mulai dari yang sepele, salah satunya adalah makan dan minum.

Membebaskan Tanpa Dendam

 Orang-orang Quraisy itu sekarang dalam genggaman tangan Muhammad dan berada di bawah telapak kakinya. Perintahnya akan segera dilaksanakan terhadap mereka itu. Nyawa mereka semua kini tergantung di ujung bibirnya dan pada wewenangnya atas ribuan pengikutnya yang akan dapat mengikis habis MakkahNabi Muhammad

Surat Al Qur'an Inilah yang Pertama Kali Diturunkan

LADUNI.ID, Katanya surat yang pertama diturunkan diikhtilafkan, antara al fatihah, al mudatsir, atau iqro. Bagaimana ceritanya?

Kenapa dari Awal Sudah Disebut Alkitab?

LADUNI.ID, Kenapa dikatakan "kitab", padahal awal Al Qur'an diturunkan bukan dalam bentuk kitab ?

Hukum Menulis Basmallah di Kartu Undangan Menurut Para Ulama'

LADUNI.ID, Jakarta - Setiap pernikahan umat islam di Indonesia selalu mengundang kerabat atau teman muslim lainnya dengan selebaran berupa kartu undangan. Selain berisi tentang waktu dan tempat acara tersebut diadakan, di dalamnya juga seringkali berisi kalimat-kalimat ayat suci Al-Qur’an seperti lafadz Bismillah atau ayat yang lainnya.

Hukum Air Wafaq Al Qur'an di Buang Ketanah, Inilah Jawabannya

LADUNI.ID, Hukum menaburkan air tulisan wafaq Quran ke tanah. Bagaimana hukumnya?

Penjelasan Tentang Kaidah Ma Fihi Qiraatani

LADUNI.ID, Ada yang bisa memberitahu saya mengenai kaidah "ma fihi qiraatani" dalam rasm usmani?

Sepuluh Surat Al Qura'n yang Dapat Mencegah Perkara Jelek

LADUNI.ID, 10 surat dalam alqur'an yang dapat mencegah 10 perkara

Penjelasan tentang Membuka Sholat Menurut Imam Al-Ghozali

LADUNI.ID, Janganlah  merasa senang karena engkau bukan termasuk orang-orang yang mendapat  kesenangan.

Penjelasan Tafsir Al Qur'an Surat Al-Ma'idah Ayat 50

LADUNI.ID, Jakarta - Nama surah Al-Maidah (hidangan) diambil dari peristiwa perjamuan Nabi ‘Isa A.s. dengan pengikutnya. Surah ini memiliki nama lain Al-Uqud (perjanjian) yang berasal dari salah satu kata pada ayat pertama, dan Al-Munqidz (penyelamat) yang diambil dari kisah penyelamatan oleh Nabi ‘Isa A.s.

Hukum dan Adab Meletakkan Al-Qur’an

LADUNI.ID, Jakarta - Hampir semua umat muslim tentu tahu, bahwa membaca Al-Qur’an memiliki keutamaan yang sangat tinggi. Satu huruf Al-Qur’an bisa mendatangkan pahala kebaikan yang berlipat ganda. Namun, kita juga harus belajar bagaimana adab meletakan Al-Qur’an.

Nama lain dari Ayat Kursi yang Perlu Anda Ketahui

LADUNI.ID, kenapa dinamakan ayat kursi ?

Dalil Atau Ayat dalam Al-Qur'an tentang Ritual Qurban

LADUNI.ID, Sampai saat ini saya belum pernah menemukan kata 'Qurban atau Kurban' dalam Al-qur'an, jika ada, pada surat apa? 

Sunnah Membaca Surat As-sajdah dan Al-insan

LADUNI.ID, Kesunahan membaca surat As-Sajdah dan  Al-Insan pada sholat shubuh hari jum’at.

Pembacaan Tahlil Sebelum Baca Yasin

LADUNI.ID, jika saat membaca bacaan tahlil yang sebelumnya baca surah yasin, sampai di tengah-tengah ayat ada yang bertanya, lalu saya jawab, setelah itu meneruskannya kembali, bolehkah?

Keutamaan dan Keistimewaan dari Surat Alam Nasyroh

LADUNI.ID, keistimewaan dan keutamaan dari surat ALAM NASYROH itu apa saja.

Ternyata Membaca Al-Qur'an di Mushaf Lebih Utama dari Membaca dengan Hafalan

LADUNI.ID, Jakarta – Tidak diragukan lagi membaca Al-Qur’an memiliki keutamaan besar dan pahala banyak. Membaca Al-Qur’an menjadikan hati tenang dan hidup tenteram. Bacaan Al-Qur’an mendatangkan keberkahan di dunia dan akhirat.

Pengertian Hadis Al Mubarakfuri dalam kitab Tuhfadzul Ahwadz

LADUNI.ID, karena sungguh akan datang suatu kaum yang membaca al-Qur'an, lalu dengannya mereka meminta-minta kepada orang.

Tafsir dan Asbabun Nuzul Surat An-Nisa Ayat 79

LADUNI.ID, Isi kandungan, tafsir, dan (kalau ada) asbabun nuzul surat An - Nisa ayat 79 beserta dalil rujukannya

Inilah Fadhilah 4 Ayat terakhir Surat Al-Asyr

LADUNI.ID, Di antara tanda dekatnya kiamat adalah apabila banyak penyakit stroke dan mati mendadak.

Apakah Redaksi dan Makna Al Qur'an Langsung dari Allah?

LADUNI.ID, Ada problem menarik, Menurut saudara-saudara ukkuwah sekalian, al-Quran itu apakah redaksi dan maknanya dari Allah

Bolehkah Menulis Makna di Bawah Ayat Al Qur'an?

LADUNI.ID, apakah boleh menulis makna al qur'an  dengan pulpen langsung di al-qur'an yang biasa (bukan kitab tafsir) ?

Kisah Nabi Ibrahim Bersama Istrinya di Padang Hampa

LADUNI.ID, Sumber seputar percakapan Nabi Ibrohim dengan Istrinya Siti Hajar ketika hendak ditinggalkan di padang hampa. Sukron.

Marah dalam Islam Menurut Al-Qur’an dan Hadis

Dalam hadis yang diriwayatkan oleh Imam Ahmad disebutkan “Jika salah seorang di antara kalian marah, diamlah.” Kenapa diam? Karena dengan diam, kita mendapat kesempatan untuk berjeda, menenangkan diri, dan berpikir secara sadar apa yang seharusnya dilakukan.

Kisah yang Terdapat dalam Surat Al-Baqoroh dan Penjelasannya

LADUNI.ID, Dan  sampaikanlah berita gembira kepada mereka yang beriman dan berbuat  baik, bahwa bagi mereka disediakan surga-surga yang mengalir  sungai-sungai di bawahnya.

Tiga Pendapat Cara Menulis Al-Qur'an

Penulisan mushaf Al-Qur’an yang sekarang beredar, baik di Indonesia maupun di seluruh penjuru dunia menggunakan Rasm Utsmani (tulisan zaman sahabat Utsman bin Affan). Meskipun penulisannya tidak memiliki kaidah yang baku, sesuai dengan penulisan bahasa Arab secara konvensional.

Huruf Hijaiyah yang Tidak Terdapat dalam Surat Al-Fatihah

LADUNI.ID, Ketika Sayyidina Umar selesai membaca surat dari raja Qoishor, ia mengabarkan hal tersebut pada para sahabat Rosulillah SAW.

Penjelasan Takholus dalam Qiroat

LADUNI.ID, Dalam ilmu tajwid yaitu apakah yang dimaksud dengan hukum "takholus"?

Penjelasan tentang Siapakah Golongan Ashabul Yamin dalam Al Qur'an

Laduni.ID, Jakarta Menurut abu ja'far al baqir, kami (ahlul bait) dan golongan kamilah ashabul yamin.

Harta dan Anak-anak adalah Perhiasan Kehidupan Dunia

LADUNI.ID, Tuhan memberi banyak nikmat kepada kita, terlalu banyak jumlahnya hingga kita tak akan mampu membalasnya. Lalu bagaimana dengan seabrek ibadah yang kita lakukan untuk Tuhan? Semua itu tak akan cukup untuk membalas nikmat dari Tuhan, tak akan.

Penjelasan tentang Ayat "Walyatalaththof" yang Ditulis dengan Warna Merah

LADUNI.ID, Di surat alkahfi diayat “وليتلطف” selalu ditulis dengan tinta merah ?

Penjelasan Tentang Bayang-Bayang dalam QS Al Furqan ayat 45

LADUNI.ID, Bayang-bayang” itu apa, Apakah Manusia?

Penjelasan Lafadz Ismi dalam Bacaan Bismillah

LADUNI.ID, Lafadz “ismi” dalam “bismillahi” adalah zaidah/tambahan, aslinya hanya “billahi”.

Ciri Orang Munafik Menurut Al-Qur'an

Rasulullah Shallahu  ‘alaihi wassalam juga menyampaikan bahwa ciri orang munafik itu ketika berbicara akan berdusta. Sebagaimana dalam sabdanya, “Tanda orang munafik ada tiga, salah satunya adalah jika berbicara dia dusta.” (HR. Bukhari dan Muslim)

Penggunaan Ayat-Ayat Al Qur'an untuk Pengobatan

LADUNI.ID, Jakarta - Melalui Al-Quran, Islam memberikan panduan dan arahan bagaimana menjaga kesehatan, pengobatan dan upaya preventif /kuratif,  yang tidak dimilikia agama lain.

Berbagai Tempo Bacaan Al-Qur'an yang Diperbolehkan

Dari uraian di atas, dapat dipahami bahwa cara membaca Al-Qur'an yang diperbolehkan dan disepakati oleh ulama adalah ada empat macam, yakni At-Tartil, At-Tahqiq, At-Tadwir dan Al-Hadr.

Hukum Membaca Surat Al-Fatihah dalam Shalat

Salah satu rukun shalat adalah membaca Surat Al-Fatihah. Mengenai hukum membaca Surat Al-Fatihah dalam shalat terdapat perbedaan pandangan ulama tentang wajibkah membaca Surat Al-Fatihah dalam shalat.

Hadis tentang Surat Al Ikhlas untuk Mengahadapi Fitnah di dalam Kubur

LADUNI.ID, Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda, ”Barangsiapa membaca surat “Qul Huwallaahu Ahad”

Keutamaan Tiga Surat Pendek di dalam Al Qur'an

LADUNI.ID, Keutamaan surat al-ikhlas dinukil secara ringkas dari kitab tafsir ibnu katsir.

Kitab-Kitab Inilah yang Diturunkan Ke Bumi

LADUNI.ID, Kitab-kitab yang diturunkan dari langit ke bumi ada 104: 60 diturunkan kepada nabi tsis, 30 diturunkan kepada nabi ibrahim, 10 diturunkan kepada nabi musa sebelum taurat, taurat, injil, zabur dan al qur'an.

Penjelasan Lafadz Lakinnaa dalam Surat Al-Kahfi

LADUNI.ID, Lafadz " لكنا " dengan alif ketika washol menurut syammiy, sedang ulama' lain tanpa alif dan dengan alif pada waktu waqof menurut kesepakatan ulama'.

Membaca Al Qur'an Tetap Berpahala Tanpa Memahami Isi Maknanya

LADUNI.ID, Makna ungkapan Imam Ahmad tersebut bagaimana keteranganya?

Bagaimana Penyebab Bisa Terhindar dari Fitnah Dajjal?

LADUNI.ID, Apa sebabnya agar bisa terhindar dari fitnah Dajjal dengan membaca sepuluh ayat pertama dan sepuluh ayat terakhir dari surat al-Kahfi, bukan dengan surat yang lainnya ?

Ada Hadis yang Dijadikan Membaca Dzikir dan Al Qur'an pada Air Minum

LADUNI.ID, Apakah di antara kalian ada yang bisa meruqyah karena pembesar kampung tersebut tersengat binatang atau terserang demam.

Usaha Membersihkan dan Menjaga Hati dari Berbagai Penyakit

Iblis dan balatentaranya sangat serius melaksanakan ancamannya ini, karena itu mereka setiap detik berusaha memasuki hati dan fikiran manusia, memasukan berbagai penyakit yang mereka bawa.

Mengapa Al Qur'an Diawali dengan Surat Al-fatihah?

LADUNI.ID, Al-Qur'an diawali dengan Surat Al-Fatihah sebab al fatihah ummul qur'an / ummul kitab, dan ini sudah ketetapan yang diajarkan nabi saw.

Akhlak dan Adab Seorang Muslim

“Puncak dari Ilmu adalah adab sopan dan santun (Akhlakul karimah). Mari bersama-sama mengedepankan akhlak. Nabi Muhammad SAW diutus untuk menyempurnakan Akhlak. Maka, salah satu ciri utama umat Nabi Muhammad SAW adalah tinggi dan baik akhlaknya.”

Penjelasan tentang QS Ad-Dhuha : 4 Kehidupan di Akhirat Lebih Baik daripada Dunia

LADUNI.ID, Kehidupan di akhirat itu lebih baik bagimu, karena di dalamnya terdapat kemuliaan-kemuliaan bagimu (dari permulaan) dari kehidupan duniawi. 

Setelah Membaca Al-Fatihah Apakah Wajib Mengucap Amin?

LADUNI.ID, Aamiin setelah al-fatihah sunnah bagi yang baca al-fatihah dan yang mendengar bacaan al-fatihah imam. jika tidak mendengar tidak sunnah.

Apa yang di Maksud Lafadz dalam QS An-Nakhl : 89?

LADUNI.ID, Kami bangkitkan pada tiap-tiap umat seorang saksi atas mereka dari mereka sendiri dan Kami datangkan kamu (Muhammad) menjadi saksi atas seluruh umat manusia.

Ciri-Ciri Orang dengan Sikap Takabur

Takabur adalah sikap sombong, merasa paling tinggi, hingga akhirnya merendahkan orang lain. Orang takabur akan memperlihatkan kelebihannya untuk membuktikan diri bahwa ialah yang terbaik sambil mengejek serta merendahkan orang lain.

Cara Mengendalikan Amarah Menurut Al-Qur’an dan Hadis

Emosi marah memang tidak dapat dihilangkan dalam diri manusia. Hal ini adalah sebuah naluriah manusia.

Sholat Istikharah, Solusi Terbaik Memecahkan Segala Masalah

Di antara sholat sunah yang dianjurkan Rasulullah SAW adalah sholat Istikharah. Sholat Istikharah adalah adalah sholat sunnah yang fungsinya untuk memohon petunjuk Allah SWT atas segala kebimbangan seseorang dalam mengambil keputusan atau dalam memilih di antara dua hal yang sulit yang sama-sama baiknya

Begini Al-Qur’an Mencontohkan Perbuatan Syirik

Al-Qur'an telah memberikan contoh-contoh mengenai orang yang syirik. Bagaimana contoh tersebut?

Sepelekan Air Kencing Siksa Kubur Menanti

Dari Anas Radhiyallahu anhu, dia berkata, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Bersihkanlah diri dari air kencing. Karena sesungguhnya kebanyakan siksa kubur berasal darinya.” [HR. Ad-Daruquthni dalam Sunannya, no. 459. Dan hadits ini dinilai shahȋh oleh Syaikh al-Albani dalam Irwaul Ghalil, no. 280]

Kenapa Malikinnas Dibaca Pendek?

LADUNI.ID, Maalikinnas (dengan memanjangkan mim).

Manfaat dari Lafadz Arrahman?

LADUNI.ID, Apabila salah seorang kalian menulis BISMILLAHIRRAHMAANIR RAHIIM maka hendaklah ia panjangkan (tulisan lafadz) ARRAHMAAN adakah faedahnya?

Tafsir Surat Al-Baqoroh 183: "Berpuasa Menggapai Takwa"

LADUNI.ID, Wahai orang-orang yang beriman! Diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa.

Apakah Nama Zaid Anak Sahabat Nabi ada dalam Al Qur'an?

LADUNI.ID, Barang siapa yg Allah sebut namanya dalam alqur'an, hingga namanya menjadi alqur'an yg selalu dibaca maka dengannya nama itu menjadi tinggi setinggi tingginya.

Hukum Shalat Makmum Ketika Imam Salah Baca Al-Quran

Dalam beberapa kesempatan kita pernah mendapati ketika pelaksanaan shalat berjama'ah, imam melakukan kesalahan dalam bacaan surat Al-Qur'annya. Dalam kondisi seperti ini bagaimana hukum shalat makmum dan bagaimana sikap yang harus diambil oleh makmum?

Ayat dan Surat Terakhir Diturunkan Kepada Nabi Muhammad

LADUNI.ID, Waqila ayat kalalah akhir surat an nisa' dalilnya hadis riwayat bukhori dan muslim dari barro' bi azib.

Siapa Penyusun Doa Selesai Tilawah Qur'an?

LADUNI.ID, Siapa penyusun pertamakali do'a yg dibaca selesai tilawah quran "Allaahummar Hamnaa bil Qur'an, waj-'alhu lanaa imaman wa nuuron, wahudan warohmah

Penjelasan tentang Surat Al-Hajj

LADUNI.ID, Berapa kali Al Qur'an menyebut kata Haji (dalam lafadz Arab) ?

Saat Turunnya Wahyu apa ada Suara Gemericing Lonceng?

LADUNI.ID, Ada wahyu yang disampaikan langsung oleh Allah ke dalam qolbu baginda, di lain waktu banyak wahyu yang disampaikan dengan perantara malaikat jibril

Hukum Membaca Al Qur'an Mengunakkan Langgam Jawa

LADUNI.ID, Bacalah Al Quran dengan lagu dan suara orang arab.

Penjelasan Tafsir QS Surat Az-Zumar ayat 30

LADUNI.ID, Jikalau kamu ingin melihat seorang mayat yang berjalan di atas dua telapak kakinya maka lihatlah Abu Bakar

Keutamaan Al Qur'an dan Ciri-Ciri Kaum Khawarij

LADUNI.ID, Kitab Majma’ Az-Zawaid wa Manba’ Al-Fawaid karya Al-Hafizh Nuruddin Ali bin Abu Bakar bin Sulaiman Al-Haitsami Al-Mishri pentahqiq Muhammad Abdul Qadir Ahmad ‘Atho penerbit Darr Al-Kutub Al-Ilmiah Beirut Libanon cetakan pertama 2001/1422 H juz 6 hal.

Syarat Mas Kawin Berupa Hafalan Al-Quran

LADUNI.ID, Apabila yang membacakan Al-Qur'an dalam rangka mengajarinya Al-Qur'an maka maskawin baca Al-Qur'an tersebut sah / boleh

Hukum Menulis Al Qur'an dengan Kaki

LADUNI.ID, Bagi orang yang mempunyai kedua tangan sempurna.

Hadis tentang Bacaan Basmallah dan Ta'awudz

LADUNI.ID, Membaca basmalah sebelum membaca Al-Qur'an hukumnya sunnah.

Hukum Menikah yang Terdapat dalam Kitab Qurratul 'Uyuun

LADUNI.ID, Apakah orang yang tidak mau menikah bukan termasuk ummat MUHAMMAD...??? Karena sesuai dengan hadist; Annikahu sunnati famanroghiba an sunnati falaisa minni...!! silahkan dibahas..syukron. 

Nama-nama Surga dan Neraka, Dalil, serta Penghuninya

Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : “Sesungguhnya Allah SWT menciptakan bani Adam dengan 8 sifat.  4 diantaranya, adalah sifat-sifat penghuni surga dan 4 yang lainnya adalah sifat-sifat penghuni neraka

Pengertian Tasawuf Akhlaki

Menurut para ahli sejarah, Tasawuf dalam islam lahir sekitar abad ke-2 atau di awal abad ke-3 Hijriyah. Tasawuf dapat diistilakan sebagai ajaran mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan usaha mensucikan hati untuk memperoleh kebahagian abadi. Sedangkan orang-orang yang mendalami ilmu tasawuf dikenal dengan istilah sufi.

Menjawab Tuduhan Negatif Terhadap Para Sufi

Kaidah utama kaum sufi justru taat kepada Al-Qur’an dan Al-Sunnah. Seperti dijelaskan oleh imam al-Junaid: ‘Tariqah kami, yakni tariqah ahli tasawuf itu selalu terikat dengan aturan Al-Qur’an dan Al-Sunnah. Barangsiapa yang tidak mengamalkan Al-Qur’an dan tidak menjaga Al-Sunnah dengan memahami isinya maka tariqahnya tidak sah untuk diikuti’

Tafsir Asbabun Nuzul dalam Ayat Nisaa'Ukum

LADUNI.ID, Maka para isteri dari madinah menolak hal tersebut karena gaya tersebut tidak biasa dilakukan para suami di madinah.

Hadis tentang Membaca Al Qur'an dengan Tiduran

LADUNI.ID, Kepala beliau berada di pangkuanku sedangkan aku dlm keadaan haid.

Hadis Tentang Tidak Sepantasnya Manusia Menyombongkan Diri

Kesombongan (takabbur) atau dikenal dalam bahasa syariat dengan sebutan Al-kibr yaitu melihat diri sendiri lebih besar dari yang  lain.

Penjelasan Surat Al-Baqarah Ayat 256: Tidak Ada Paksaan dalam Memeluk Agama Islam

"Tidak ada paksaan untuk (memasuki) agama (Islam); sesungguhnya telah jelas jalan yang benar daripada jalan yang sesat. Karena itu Barangsiapa yang ingkar kepada Thaghut dan beriman kepada Allah, maka Sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul tali yang amat kuat yang tidak akan putus. dan Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui"

Al-Qur'an dan Hadis Tentang Bahaya Kesombongan

Ketahuilah wahai hamba Allah yang hatinya dihiasi dengan tawadhu’ (rendah hati) bahwa bencana kesombongan itu sangat besar, orang-orang istimewa binasa di dalamnya, dan jarang orang yang bebas darinya, baik para ulama’, ahli ibadah, atau ahli zuhud.

Apa yang Dibaca dalam Perintah Iqro?

LADUNI.ID, Bismi robbika maksudnya bacalah al qur'an dan mulailah dengan membaca basmallah.

Penjelasan Al Qur'an Kecil yang tidak bisa dengan Mata Telanjang

LADUNI.ID, Benda dalam gambar lazimnya disebut qur'an istambul (qur'an dengan ukuran mini) dan tujuannya biasanya bukan untuk dirosah namun untuk tabarruk.

Tiga Qiroah dalam Melafadzkan Kata Idhaa Nuudiya

LADUNI.ID, Alquran itu tidak semata-mata datang seperti apa yang kita baca sekarang ini,berdasarkan periwayatan dan dialek yang berbeda dari para periwayat alquran

Selesai Membaca Al Qur'an Menutup dengan Bacaan Shodaqollohul'Adhiim

LADUNI.ID, Kitab Nawaadiril Ushuul, Lil Hakim Attirmidzi, juz 3 halaman 168

Penjelasan QS Al Kahfi , As Syu'Aro, dan An Nur

LADUNI.ID, Al-maal dalam bahasa arab adalah sesuatu yang dimiliki oleh manusia baik berupa uang, barang-barang property ataupun hewan ternak dll.

Hukum Menamai Anak dengan Nama Surat dalam Al Qur'an

LADUNI.ID, Tidak makruh memberikan nama dengan nama malaikat dan para nabi atau Yasiin atau tohaa, berbeda halnya dengan pandangan Imam Malik.

Penjelasan QS Al-Hujarot Ayat Dua, Janganlah Kamu Meninggikan Suaramu Melebihi Suara Nabi

LADUNI.ID, Haramnya mengangkat suara melebihi suara Rasulullah apabila berbicara , dan masuk dalam kategori ini yaitu tidak bolehnya kita membaca hadits nabi dengaan suara yang sangat kencang .

Hukum Membaca Allah di Sela-Sela Orang Membaca Al Qur'an

LADUNI.ID, Sebagian ulama berpendapat bahwa ketika dibacakan / mendengar Al-Qur'an dibaca maka disunnahkan diam sesuai dengan perintah dalam surat Al-A'rof ayat 24.

Penjelasan Huruf Alif Lam Mim pada Awal Surat Al-Baqoroh

LADUNI.ID, Kami tdk menemukan huruf muqoto'ah di dalam alqur'an kecuali hanya di awal-awal surat, dan kami tdk mengetahui apa yg dikehendaki oleh Allah dengannya.

Penjelasan tentang Basmallah Washol ke Ta'awudz

LADUNI.ID, Qath'ul jami'. Artinya: diputuskan / diwaqafkan semuanya. Contoh: A'uudzubillahiminasy syaithoonir rojiim. Bismillahirrohmaanirrohiim. Qul huwalloohu ahad.

Penjelasan tentang Adab Membaca Al Qur'an

LADUNI.ID, Tata krama/Adab membaca alqur'an.

Tafsir QS Al-Baqoroh : Dua "Hudan Lilmuttaqiin"

LADUNI.ID, Petunjuk bagi orang yang bertakwa.

Penyusunan Mushaf Utsmani Sesuai Urutan yang Ada

LADUNI.ID, Para sahabat yg berbeda2 urutannya itu adanya sebelum pengurutan yg terakhir.

Perintah Membaca Ta'awudz dalam Al Qur'an

LADUNI.ID, Perintah membaca ta'awudz bisa ditemukan dalam Alqur'an , surat an-nakhl ayat 98 Dan hukum membaca ta'awudz adalah sunah

Hukum Menempelkan Stiker Ayat Al Qur'an pada Kaca Mobil

LADUNI.ID, Gimana hukumnya menempelkan stiker ayat Al Qur'an

Bolehkah Wanita yang Sedang Keputihan Membaca Al Qur'an?

LADUNI.ID, Keluar dari dalam kemaluan wanita atau kemaluan anda sendiri heee dari dinding kemaluan wanita bagian dalam yang tidak wajib terkena air ketika mandi jinabah

Hukum Menempatkan Ayat-Ayat Al Qur'an dan Foto Ulama dalam Poster Kampaye

LADUNI.ID, Penyertaan Asma' Mu'adzom dalam alat kampanye hukumnya Khilaf, menurut Syafi'iyyah makruh, menurut Malikiyyah Haram, dan menurut sebagian Hanafiyyah boleh.

Definisi Membaca Al Qur'an Secara Tartil

LADUNI.ID, Tartil adalah menjaga letak waqof dan memperjelas bacaan huruf

Hukum Membaca Al Qur'an Kurang Fasih

LADUNI.ID, Ketahuilah bahwa sesungguhnya perkara yang wajib dalam ilmu tajwid terbagi menjadi dua bagian.

Adakah Fadhilah Khusus dari Surat At-Taubah Ayat 128-129?

LADUNI.ID, Barang siapa membaca ayat ini satu kali setelah sholat 'Isya maka Allah akan menjaga dirinya dari penguasa lalim

Kapur Bekas Ayat Al Qur'an Terjatuh ke Lantai, Apa Hukumnya?

LADUNI.ID, Apa hukum kapur bekas tulisan ayat qur-an yg nempel dlm penghapus trsbut juga apa hukum kapur trsbut yg berjatuhan kelantai ?

Setan lari dari Rumah yang Dibacakan Surat Al-Baqoroh

LADUNI.ID, Para ulama’ tidak ada yang mengarahkan hadist hadist diatas kepada hukum membaca al Qur’an di kuburan.

Pahala Membaca Al Qur'an dengan Terbata-Bata

LADUNI.ID, Seorang yang lancar membaca Al Quran akan bersama para malaikat yang mulia dan senantiasa selalu taat kepada Allah, adapun yang membaca Al Quran dan terbata-bata di dalamnya dan sulit atasnya bacaan tersebut maka baginya dua pahala

Allah Akan Mengangkat Derajat Orang yang Beriman

LADUNI.ID, Wahai orang-orang yang beriman! Apabila dikatakan kepadamu berlapang-lapanglah pada majlis-majlis, maka lapangkanlah, niscaya Allah akan melapangkan bagi kamu.

Kesaksian Penuduh Zina setelah Bertaubat

LADUNI.ID, Janganlah kamu terima kesaksian mereka buat selama-lamanya. dan mereka Itulah orang-orang yang fasik.

Hukum Menulis Ayat Al Qur'an di Tembok Masjid

LADUNI.ID, Apakah kaligrafi yang ditulis di dinding dari sebagian ayat alquran di hukumi alquran?

Sunah Membaca Basmallah Walau dari Tengah Surat

LADUNI.ID, Sebagaimana telah di nash oleh imam As-syafi'i dan di nukil oleh syeikh 'Ubadi

Penjelasan Tafsir Al Qur'an Surat Al Isra' Ayat 72

Laduni.ID, Jakarta Maksudnya,  barang siapa yang buta didunia ini dari mengambil pelajaran dan melihat  kebenaran, maka diapun akan buta dalam urusan akherat.

Surat Al-Mulk Sebagai Pencegah dan Penyelamat Siksa Kubur

LADUNI.ID, Wahai Rasulullah aku membuat kemahku di atas kuburan aku tidak mengira itu kuburan.

Penjelasan tentang QS Yusuf Ayat 77

LADUNI.ID, Melepaskan/membebaskan diri mereka dari mencuri.

Hukum Surat Al Nasikh Wa Al Mansukh

LADUNI.ID, Menhendaki kebaikan dan kemudahan bagi umat. 

Adab Membaca Al Qur'an Sambil Nangis

LADUNI.ID, Telah diterangkan dalam dua fasal yang terdahuluberkaitan dengan hal-hal yang menimbulkan tangis ketika membaca Al Qur’an.

Arti Kata "UFF" dalam Surat Al-Isro

LADUNI.ID, Jangan katakan keduanya ucapan-ucapan yang di dalamnya sekecil apapun yang menyedihkan.

Tafsir Raihlah Akhiratmu Namun Jangan Lupakan Duniamu

LADUNI.ID, Bahwa kita diperintahkan untuk mencari kebahagian di akhirat kelak tanpa mengabaikan kenikmatan duniawi yang diberikan oleh Allah swt kepada kita semua.

Tujuan Penciptaan Manusia dan Jin

LADUNI.ID, Sesungguhnya Allah tidak menghendaki sedikit pun rezeki dari makhluk-Nya dan Dia pula tidak menghendaki agar hamba memberi makan pada-Nya. Allah lah yang Maha Pemberi Rizki.

Tafsir Al Qur'an Surat Al-Qoshosh Ayat Enam Puluh

LADUNI.ID, Semua itu hanya dinikmati dalam waktu yang relatif singkat, kesenangan sementara, penuh dengan kesulitan, bercampur dengan himpitan.

Kisah Nabi Khidir dan Nabi Musa

LADUNI.ID, Membangun rumah anak yatim, karena di bawahnya ada harta karunnya.

Hukum Bersumpah dengan Al Qur'an

LADUNI.ID, Kafarot sumpah adalah memberi makan sepuluh miskin,atau memberi pakaian sepuluh miskin atau memerdekakan hamba sahaya.

Hukum Memegang Al Qur'an ketika Sedang Berhadats

LADUNI.ID, Jika tidak demikian (yakni dengan ongkos atau perintah) maka melihat tujuan dari yang dituliskan.

Penjelasan tentang Asal-usul Lafadz Allah

LADUNI.ID, Karena untuk tujuan meringankan atau agar terwujud idghom secara qiyas. Kemudian lam pertama diidghomkan kepada lam yang kedua.

Pentingnya Mengetahui Ilmu Asbab An-Nuzul dalam Memahami Al-Qur’an

LADUNI.ID, Jakarta – Memahami Al-Qur’an tidak semudah membalikkan telapak tangan. Kesulitan tersebut tidak hanya dirasakan oleh kalangan non-Arab yang secara kasat mata bahasa ibunya bukan bahasa Arab, tetapi juga melanda masyarakat Arab sendiri yang keseharian menggunakan bahasa Arab.

Tafsir Surat Al-Waqi'ah tentang Kesucian Al-Qur'an

LADUNI.ID, Tiada yg menyentuhnya kecuali orang2 yg disucikan

Hukum Menjima Istri dalam kamar yang Banyak Kaligrafinya

LADUNI.ID, Makruh hukumnya menulis alqur'an pada tembok walaupun untuk masjid, baju, makanan dan yang semisalnya, dan boleh merusak temboknya, memakai bajunya dan memakan makanannya itu.

Hukum Mengkhatamkan Al Qur'an Secara Berjamaah

LADUNI.ID, Pembacaan AlQur'an dengan berjama'ah bisa dengan cara serantak bersamaan dan juga bisa dengan gantian.

Mengapa disebut Surat Al-Ikhlas?

LADUNI.ID, Surah Maryam dan Yusuf karena di dalamnya menjelaskan tentang Siti Maryam dan Nabi Yusuf, dls.. Lantas, bagaimana dengan surah al-Ikhlas yang di dalamnya tidak menyinggung sama sekali dengan keihklasan.

Kenapa pada Surat Al-Fath Dibaca Alaihu Bukan Alaihi?

LADUNI.ID, Menurut Imam Hafs dan Imam Zuhri huruf HA'' nya dibaca dlommah' dan yg lain berpendapat dibaca kasroh, jadi bisa di baca ALAIHU maupun ALAIHI

Apa yang Dinamakan Lahnun dan Asag?

LADUNI.ID, Orang fasih bacaan fatihahnya berma'mum pada Arot dan Altsagh hukumnya ada 3 pendapat spt halnya berma'mum pada ummi

Mensucikan Mushaf karena Terkena Darah atau Najis Lainnya

LADUNI.ID, Mush-haf tersebut adalah kepunyaan anak yatim dan menghilangkan najis tsb sampai merusaknyaWajibnya menghilangkan najis disini yakni apabila najis tersebut mengenai huruf - hurufnya Mush-haf, bukan kulit sampulnya ataupun pinggirnya, cara menghilangkannya tidak cukup hanya menghilangkan 'ain najisnya saja, namun disucikan sesuai dengan cara cara yang telah ditentukan.

Penjelasan Lafadz Amin dalam Surat Al-Fatihah

LADUNI.ID, Untuk kata amin yang diucapkan ketika selesai membaca surat Al-Fatihah bukan merupakan bagian dari Al-Qur’an tetapi disunnahkan

Hukum Membaca Ayat Al Qur'an Setelah Surat Al-Fatihah

LADUNI.ID, Menurut HANAFIYYAH : Tidak gugur kewajiban membaca surat kecuali sebagaimana disebutkan,yaitu satu surat pendek penuh atau satu ayat yang panjang,atau tiga ayat pendek.

Hukum Meletakkan Keramik Ber-Lafadz Allah di Bawah

LADUNI.ID, Karna begitu banyak yg mendatangkan kekufuran seperti disebutkan di atas, termasuk tidak memelihara kemuliaan mushaf,atau ayat atau kalimah atau ismul jalalah dll.

Hukum Meneruskan Bacaan di Akhir Ayat

LADUNI.ID, Tidak ditemukan didalam alqur'an waqof wajib yang mana qori' berdosa bila meninggalkanya, juga tidak ditemu waqof harom yang mana qori' berdosa bila melakukannya, tetapi yang ada waqof wajib dan haram dalam tujuan qori' saja.

Rasulullah adalah Rahmatan Lil Alamiin

LADUNI.ID, Penjelasannya :Allah mengabarkan bahwa dia telah menjadikan Muhammad saw sebagai Rahmat bagi semesta Alam, yaitu Dia mengutusnya sebagai Rahmat untuk kalian semua, barang siapa yang menirima Rahmat dan mensyukuri nikmat ini, niscaya dia akan berbahagia didunia dan di akhirat.

Sunnah Membaca Basamallah di Tengah Surat

LADUNI.ID, Baca Taawwuz dan Basmalah Sunnah, karena ada anjuran Alqur'an dan Hadits tentang itu.

Adakah Musafir yang Membolekan Muhallil Tanpa Dukhul?

LADUNI.ID, Mayoritas ulama fiqh berpendapat bahwa seorang suami yang mentalak istrinya tiga kali maka dia tidak boleh ruju' pada istrinya hingga ia dinikahi oleh suami lain.

Penjelasan tentang Lafadz pada Basmalah tidak Pakai Alif

LADUNI.ID, Ulama mengurangi alif bismillaahirrahmaanirrahiim, karena banyak penggunaannya, berbeda dengan bismillaah dan bismirabbika.

Hukum Membaca Al-Fatihah dalam Satu Tarikan Nafas Ketika Shalat

Membaca surat Al-Fatihah merupakan salah satu rukun dalam shalat yang wajib dilaksanakan oleh setiap orang yang shalat. Bagaimana hukum membaca Al-Fatihah dalam shalat dengan satu tarikan nafas?

Hukum Membaca Basmalah Saat Hendak Merokok

LADUNI.ID, Setiap perkara yang bagus yang tidak diawali dengan BISMILLAHIR ROHMANIR ROHIM maka akan cacat/buntung/kurang barokah, menurut riwayat lain dengan bacaan ALHAMDULILLAH.

Bersabar dalam Meminta Pertolongan kepada Allah SWT

LADUNI.ID, Karena sholat akan mewariskankekhusyu'an dan terhindar dari sifat sombong.sesungguhnya sholat ituperkara yang berat kecuali bagi orang-orang yang khusu' maksudnya tetap keta'atanya kepada Alloh SWT.

Empat Cara Untuk Mengetahui Kekurangan Diri Sendiri

LADUNI.ID, Jakarta – Manusia adalah makhluk yang tidak luput dari dosa dan kesalahan. Karena itu, Islam mengajarkan untuk memperbaiki terus menerus agar menjadi Muslim yang lebih baik setiap harinya. Dan Manusia adalah makhluk Allah SWT yang diciptakan dalam bentuk terbaik.

Hukum Memegang Meja Khusus Tempat Al Qur'an

LADUNI.ID, Memegang meja yg besar kalo d situ ada alqurannya maka boleh.. Tapi kalo mejanya kecil maka haram.

Bolehkah Memegang Al Qur'an dengan Tangan Kiri?

LADUNI.ID, Mengambil mushhaf juga sunat pakai tangan kanan

Hukum Menaruh Uang di dalam Al Qur'an

LADUNI.ID, Tidak boleh meletakkan sesuatu di atas mushaf Al-Qur'an,seperti meletakkan peci, jam tangan, pensil dan lain-lain, begitu pula tidak boleh meletakkannya di bawah kitab-kitab Agama Islam.

Hukum Memegang Papan Tulis yang Ada Ayat Al Qur'annya

LADUNI.ID, Tujuan belajar manulis ataupun untuk pengobatan maka tidak diharamkan memegang ataupun membawanya.

Fadhilah dari Surat Al Ikhlas

LADUNI.ID, Siapa membacanya dalam keadaan lapar maka menjadi kenyang demikian pula dalam keadaan haus maka menjadi terasa sejuk air. Durrotun nasihin halaman 281

Hukum Membaca Al Qur'an yang Tidak Tahu Artinya

LADUNI.ID, Nabi bersabda bahwa pahala bagi pembaca alquran adalah dihitung setiap huruf dari ayat-ayat yang dibaca.

Penjelasan kalimat "Matsna Watsulatsa Waruba'"

LADUNI.ID, Lebih ikhtiyat (hati hati) jgn balapan klo pakai kendaraan biar selamat.

Hukum Membaca Al Qur'an dengan Merokok

LADUNI.ID, Hukum Rokok memang Khilaf, tapi merokok ketika membaca qur'an atau di majlis Al-qur'an hukumnya adalah harom.

Dalil Membaca Al Qur'an dengan Nada Tilawah

LADUNI.ID, Membaguskan bacaan alqur'an dgn memperindah suara dan pake lagu hukumnya sunah dgn syarat tidak memanjangkan bacaan yang menyebabkan berubahnya dan susunan ayat.

Hukum Menyentuh Mushaf tanpa Kondisi Suci

LADUNI.ID, Anak yang sudah tamyiz boleh memegang quran meski dalam kondisi tidak suci dengan tujuan untuk dirosah / belajar, mengajarinya membaca dan hajat lainnya.

Seorang Mukmin Bukan Orang Yang Hobi Mencela

Semoga Allah SWT menghindarkan kita semua dari kesombongan yang telah menyeret fir’aun dan juga syaitan dalam pembangkangan terburuk.) Kata-kata cacian hanya akan memantik fitnah (bencana).

Rahasia dan Keutamaan dari Surat Al-Fatihah

LADUNI.ID, Barang siapa menyaksikan fatihatul kitab ketika mulai dibaca maka dia seperti seseorang yang menyaksikan peperangan di jalan Allah, dan barang siapa menyaksikannya ketika ditutup maka dia seperti orang yang menyaksikan ketika harta rampasan dibagikan.

Hukum Memperindah Bacaan Al Qur'an

LADUNI.ID, Membaguskan bacaan alqur'an dgn memperindah suara dan pake lagu hukumnya sunah dgn syarat tdk memanjangkan bacaan yg menyebabkan berubahnya dan susunan ayat.

Penjelasan tentang Keutamaan Ayat Kursi

LADUNI.ID, Sesungguhnya ia (Ayat Kursi) adalah ayat yang sangat agung yang terdapat dalam Al-qur’an.

Al-Qur’an Diturunkan Menggunakan Bahasa Arab karena Ini

LADUNI.ID,  Jika yang ditanyakan itu nama "al-qur'an" maka secara Etimologi ada terdapat perbedaan pendapat dari sebagian para ulama tenteng lafal Al-Qur’an, tetapi setelah dilakukan kajian mereka sepakat bahwa lafal Al-Qur’an adalah ism (isim/ kata benda), bukan fi’il (fi’il / kata kerja) atau harf (huruf).

Penjelasan tentang Al Qur'an adalah Perkataan Allah

LADUNI.ID, Alqur'an adalah kalamulloh yang tidak mungkin dipisahkan dari Dzatnya. Segala sesuatu yang bersumber dari Dzatnya, maka bersifat qodim.

Diangkatnya Al Qur'an pada Hari Kiamat

LADUNI.ID, Akan berlalu satu malam lalu pada pagi harinya mereka menjadi fakir dan melupakan ucapan LA ILAAHA ILLALLAH.

Hukum Mengajarkan Al Qur'an kepada Non Muslim

Secara umum dalam hal muamalah dan hubungan sosial Islam tidak melarang dan bahkan mengharuskan seorang muslim untuk menjaga hubungan dan menghormati seorang non muslim. Namun dalam hal ibadah seperti seorang muslim yang mengajarkan Al-Qur'an kepada non muslim, banyak perbedaan pendapat dalam kalangan ulama.

Penjelasan tentang Huruf Muqottho'an

LADUNI.ID, Kalau fawaatihus suwaar belum berarti itu huruf muqottho'ah, akan tetapi kalau huruf muqottho'ah sudah pasti itu fawaatihus suwar.

Tradisi Potong Ayam Ketika Khatam Al Qur'an

LADUNI.ID, Mengadakan pesta(kenduri) adlah perkara yg disunnahkan untuk berbagi kegembiraan dan ungkapan rasa syukur atas ni'mat yg mulia yg tlah diberikan.

Hadis tentang Memaknai Dunia dan Akhirat

LADUNI.ID, Baca (Kallan) jadi khobar TAKUNA, artinya BEBAN. (jangan engkau menjadi beban atas manusia).

Tiga Golongan yang Menghalangi Turunnya Adzab ke Bumi

LADUNI.ID, Orang orang yang senantiasa meramaikan masjid ( tempat ibadah ) dengan ibadah sholat, baca Al Quran, i'tikaf, dzikir dan ibadah lainnya

Apakah segala Penyakit Berasal dari Perut?

LADUNI.ID, Tidaklah  anak Adam memenuhi wadah yang lebih buruk dari perut. Cukuplah bagi  anak Adam memakan beberapa suapan untuk menegakkan punggungnya. Namun  jika ia harus (melebihinya), hendaknya sepertiga perutnya (diisi) untuk  makanan, sepertiga untuk minuman, dan sepertiga lagi untuk bernafas

Kelebihan dan Rahasia Mengamalkan Dzikir Ini

LADUNI.ID, Rahasia dibalik itu semua adalah Allah ingin mengajarkan kepada para hamba-Nya yang dengan tulus menyembah Allah, untuk dapat melakukan ibadah, bahkan dengan kalimat yang ringan dan mudah untuk dikatakan.

Hadis tentang Menyebut Nama Orang sholeh

LADUNI.ID, Maqolah "inda dzikris sholihin tanzilur rohmah" menurut al hafidz ibnu hajar hadits tersebut tidak ada dasarnya. Menurut al hafidz al 'iroqi tidak ada dasarnya dalam hadits marfu', hanya saja itu adalah ucapannya Sufyan bin 'Uyainah.

Orang Bakhil Tidak Akan Masuk Surga Menurut Hadis Ini

LADUNI.ID, Yang dimaksud “pelit/bakhil” dalam hadits Rasululloh tersebut adalah orang yang menahan harta yang wajib dikeluarkannya, seperti menahan shodaqoh wajib atau zakat mal ketika sudah terpenuhi syaratnya, dan lain sebagainya.

Malaikat Jibril Meruqyah Rasulullah SAW yang Terkena Sihir

LADUNI.ID, Hadits mengenai malaikat Jibril yang meruqyah kanjeng nabi Muhammad SAW sebab terkena sihir.

Hukum Meludah ke Kiblat dalam Hadis Nabi

LADUNI.ID, Barang siapa meludah kearah kiblat maka dia akan datang di hari kiamat dalam keadaan ludah itu diantara kedua matanya.

Hukum Membaca Hadis dengan Tartil

LADUNI.ID, Membaca hadits dengan tartil menggunakan ilmu tajwid hukumnya mandub (disunnahkan)

Penjelasan tentang Membaca Hadis Menggunakan tajwid

LADUNI.ID, Menurut imam al-Budairi membaca hadits menggunakan tajwid hukumnya mandub (dianjurkan).

Kenikmatan Surga Berdasarkan Al Qur'an dan Hadis

Laduni.ID, Jakarta Rasululloh menjawab : " Ada yang batanya dari perak dan ada yang dari emas, (adukan) semennya adalah misik, kerikilnya adalah mutiara dan permata, dan tanahnya adalah za’faran.

Hadis Tentang Dajjal dan Cara Menghindar dari Fitnah Dajjal

Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam sudah memberikan tanda-tanda yang jelas mengenai Dajjal. Ada beberapa hadis Nabi tentang Dajjal membuat kita harus waspada.

Hukum Membaca Al Qur'an Tanpa Niat

Laduni.ID, Jakarta Membaca al-qur'an tidak membutuhkan niat dan membaca qur'an itu sudah pasti jadi ibadah oleh karena itulah tidak membutuhkan niat.

Hadis tentang Wanita Cantik yang Tumbuh di Tempat Buruk

LADUNI.ID, Apakah  khadhraa`ad diman wahai Rasulullah?

Hadis tentang Orang yang Mau Tersenyum dengan Sesama Saudaranya

LADUNI.ID, Ada riwayat hadits yang menggunakan redaksi “laka” dan dalam redaksi lain tidak menyertakannya.

Kajian Kitab Matan Tanqihuol Qoul

LADUNI.ID, Barang siapa takabur maka Allah akan merendahkannya.

Hadis tentang Hukum Berkacak Pinggang

LADUNI.ID, Larangan (makruh) bertolak pinggang ketika shalat.

Hadis tentang Setan Mengencingi Telinga Manusia

LADUNI.ID, apa hukum air kencing syetan? 

Hadis tentang Orang yang Pelit

LADUNI.ID, Seperti menahan shodaqoh wajib atau zakat mal ketika sudah terpenuhi syaratnya, dan lain sebagainya

Hadis tentang Orang Mukmin yang Mengharapkan Surga

LADUNI.ID, Siksaan dan apa apa yang di siapkan untuk ahli neraka di dalamnya maka ia tidak akan berharap syurganya Allah azza wajalla

Dari Apakah Bidadari Tercipta?

Laduni.ID, Jakarta Allah menciptakan bidadari, dari jemari kaki sampai kedua lutut dari za'faron, dari kedua lutut sampai kedua payudara dari misik yang harum sekali,

Penjelasan tentang Orang yang Melakukan Nadzar

LADUNI.ID,  ‘Nazar sama sekali tidak bisa menolak sesuatu.

Hadis tentang Suara Terumpa Bilal di Surga

LADUNI.ID, Beritahukanlah kepadaku tentang perbuatan-perbuatanmu yang paling engkau harapkan manfaatnya dalam Islam! Karena sesungguhnya tadi  malam aku mendengar suara terompahmu di depanku di surga.

Hadis tentang Cara Merubah Kemunkaran yang Ada di Sekitar Kita

LADUNI.ID, Siapa yang melihat kemunkaran maka rubahlah dengan tangannya, jika tidak mampu maka rubahlah dengan lisannya, jika tidak mampu maka (tolaklah) dengan hatinya dan hal tersebut adalah selemah-lemahnya iman.

Hadis tentang Orang yang Menggosipkan Saudaranya

LADUNI.ID, Barang  siapa yang mencari-cari aib saudaranya sesama muslim maka Allah akan mencari-cari kesalahannya, dan barangsiapa yang Allah mencari-cari  kesalahannya maka Allah akan mempermalukannya meskipun ia berada di  dalam rumahnya

Siksa bagi Orang yang Tidak Mau Mengamalkan Ilmunya

LADUNI.ID, Bicara soal hisab amal bisa dipahami dengan awal hisab seorang hamba yakni sholat.

Hadis tentang Orang yang Mau Mengumandangkan Adzan

LADUNI.ID, Barang siapa yang adzan selama tujuh tahun ikhlas karena Allah, maka Allah menetapkannya bebas dari neraka

Hadis tentang Menggunakan Siwak

LADUNI.ID, Dua roka`at dengan siwak itu lebih baik daripada tujuh puluh roka`at tanpa dengan siwak

Hadis tentang Keutamaan Menjaga Iman

LADUNI.ID, Iman itu telanjang dan pakaiannya adalah takwa, perhiasannya adalah rasa malu dan buahnya adalah ilmu

Hadis tentang Pahala Membaca Shalawat

LADUNI.ID, Barang siapa bersholawat kepadaku sekali, maka Allah memberi sholawat untuknya sepuluh kali.

Hadis tentang Keutamaan Membaca Basmalah

LADUNI.ID, Tidaklah seorang hamaba mengucapkan Bismillahirrohmanirrohim, terkecuali melelehlah syetan seperti melelehnya timah diatas api

Ingin Wajah Kalian Bersinar Bagikan Rembulan di Hari Kiamat? Bacalah Ini

LADUNI.ID, Barang siapa setiap hari mengucapkan seratus kali laa ilaaha illalloh Muhammadur Rasululloh, maka dia akan datang di hari kiamat dengan wajah bagaikan bulan purnama.

Hadis tentang Doa Adalah Senjata Orang Mukmin

LADUNI.ID, Namun ada hadits yang semakna yang diriwayatkan dari Abu Hurairoh -semoga Allah meridloinya- berkata

Hadis tentang Orang yang Bertaqwa dan Tidak Dholim

LADUNI.ID, Pujian kepada Allah, sholawat dan salam, sesungguhnya  saya  ingin mengumpulkan sebuah kitab yang berisi hadits-hadits Nabi dan atsar-atar  yang diriwayatkan dengan sanad yang shohih dan bisa dipercaya.

Hadis tentang Makanan Orang Bakhil

LADUNI.ID, Makanan orang mulia itu obat dan makanan orang kikir itu penyakit

Dalil atau Ayat dalam Al Qur'an yang Berbicara Ritual Qurban

LADUNI.ID, Maka laksanakanlah sholat karena Tuhanmu, dan berqurbanlah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah).

Hadis tentang Makan Mentimun dan Kurma

LADUNI.ID, Dulu Nabi shollallohu alaihi wasallam-makan mentimun disertai ruthab”. Imam Tirmidzi berkata : ini hadits hasan shohih ghorib.

Hadis tentang Lamaran Orang Sholih

LADUNI.ID, Jika datang kepada kalian seorang lelaki yang kalian ridhai agama dan akhlaknya, maka nikahkanlah ia. Jika tidak, maka akan terjadi fitnah di muka bumi dan kerusakan yang besar.

Apakah membaca Hadis Termasuk Dzikir?

LADUNI.ID, Membaca hadits Nabi termasuk dzikrulloh sebagaimana penjelasan imam ibnu hajar dan imam badruddin al 'aini pensyarah shohih Bukhory.

Hadis tentang Idza Tamma Fujurul

LADUNI.ID, Bilamana seorang dihukumi fasiq, dan berani dalam dosa.

Hadis Anjuran Berdoa Setelah Membaca Al Qur'an

LADUNI.ID, Dengan bacaan Quran-nya itu seseorang hendaknya meminta pada Allah apapun yang dia mau baik perkara dunia atau akhirat

Hadis tentang Nabi Ibrahim dan Mailaikat Maut

LADUNI.ID, Kisah tersebut ada di dalam kitab syarhus shudur lis suyuti, riwayat Ibnu abid dunya dari Ibnu mas'ud dan Ibnu abbas, dan di dalam kitab ihya' ulumuddin lil ghozali.

Orang yang Mendapatkan Syafaat Malaikat

Laduni.ID, Jakarta Yang mendapatkan syafa'at malaikat adalah orang yang bersaksi bahwa tiada tuhan yang berhak disembah kecuali Allah.

Hukum Niat Puasa di dalam Hati pada Bulan Ramadhan

LADUNI.ID, Jakarta - Puasa Ramadhan merupakan ibadah wajib bagi setiap Muslim yang tidak ada uzur syar’i selama sebulan penuh di bulan Ramadhan.

Penjelasan Arti Ramadhan

LADUNI.ID, Jakarta - Dalam ajaran Islam tentunya banyak sekali ibadah wajib yang bisa kita lakukan, salah satunya puasa Ramadhan. Sebagai Umat Islam, tentu kita diperintahkan menjalankan apa yang ada di dalam Al-Qur’an serta yang dicontohkan Nabi Muhammad SAW.

Hadis tentang Takhrij Imam Al-Bazzar

LADUNI.ID, Sesungguhnya aku diutus untuk menyempurnakan akhlaq

Hadis tentang Rosulullah SAW Mengumandangkan Adzan

LADUNI.ID, Saat itu para sahabat sedang bersama Nabi shollallohu alaihi wasallam dalam  perjalanan

Hadis tentang Perintah dan Anjuran untuk Tidak Meremehkan Seseorang

LADUNI.ID, Hai  kaum muslimat - wanita Islam, janganlah seseorang tetangga itu  meremehkan pemberian untuk tetangganya, sekalipun yang diberikan hanya  berupa kikil kambing.

Hadis tentang Penduduk Yaman Meminum Air Telaga

LADUNI.ID, Sesungguhnya  kelak aku akan berada di samping telagaku.

Hadis tentang La Taghdob Falakal Jannah

LADUNI.ID, Janganlan marah, maka bagimu syurga.

Penjelasan Hadis tentang Mencuri dan Berzinah

LADUNI.ID, Tidaklah berzina seorang pezina ketika dia berzina dalam keadaan beriman, tidaklah mencuri seorang pencuri ketika dia mencuri dalam keadaan beriman, dan tidaklah meminum khomer seorang peminum ketika dia meminumnya dalam keadaan beriman

Hadis tentang Tanah Mensucikan Pakaian Wanita

LADUNI.ID, Dari seorang ibu putra Ibrahim bin Abdurrahman bin ‘Auf bahwa ia pernah bertanya kepada Ummu Salamah istri Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam

Hadis tentang Perintah Mendirikan Masjid

LADUNI.ID, Ketika engkau telah masuk masjid maka janganlah duduk dulu sebelum engkau melaksanakan 2 rokaat sunnah tahiyatul masjid, jika engkau tidak dalam keadaan suci atau tidak ingin melaksanakannya maka cukuplah membaca al baqiyat as sholihat.

Hadis tentang Penjelasan Syi'ah Rofidhoh

LADUNI.ID, Saat itu Nabi bersabda kepada Ali : Wahai Ali, nanti akan muncul di tengah umatku suatu kaum yang berlebihan dalam mencintai kita ahlul bait, mereka dikenal dengan nama Syi’ah Rafidhah. Karena itu bunuhlah mereka sebab mereka adalah kaum musyrik.

Hadis tentang Puasa Adalah Perisai

LADUNI.ID, Sesungguhnya aku sedang berpuasa.

Hadis Pengertian tentang Dajjal

LADUNI.ID, Beliau merendahkan dan beliau mengangkat suaranya, sehingga kami mengira beliau صلى الله عليه وسلم berada di kebun kurma. Ketika kami menemuinya, beliau صلى الله عليه وسلم mengetahui prasangka kami. Maka beliau صلى الله عليه وسلم bersabda, “Ada apa gerangan kalian?

Hadis tentang Adanya Pembaharu Islam Tiap Seratus Tahun Sekali

LADUNI.ID, Telah mengkhabarkan kepadaku Sa’iid bin Abi Ayyuub, dari Syaraahiil bin Yaziid Al-Mu’aafiriy, dari ‘Alqamah, dari Abu Hurairah dalam hadits yang aku ketahui dari Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam, beliau bersabda : “Sesungguhnya Allah akan mengutus untuk umat ini setiap penghujung 100 tahun, orang yang akan memperbaharui agama mereka

Hadis tentang Orang yang Melaksanakan Sahur

LADUNI.ID, Di antara orang-orang yang berbahagia dengan shalawat para Malaikat adalah orang yang makan sahur

Hadis tentang Membaca Al Qur'an dengan Suara Merdu

LADUNI.ID, Kesunahan membaguskan suara dalam membaca al qur'an. Termasuk dalam bacaan yang bagus adalah memperhatikan dan membaca sesuai makhroj, tajwid dan lain lain, tentu akan terasa lebih meresap jika ia juga faham akan maksud ayat yang ia baca.

Penjelasan tentang Sumur Barhut dan Ruh Orang Kafir

LADUNI.ID, Sejelek-jelek air di atas permukaan bumi adalah  air dari sumur barhut yang terletak di hadramaut seperti kumpulan  belalang yang di pagi harinya sumur tersebut memancarkan air kemudian  pada sore harinya mengering yang tidak terdapat berkas basah apapun di  atasnya

Hadis tentang Siksa Ahli Kubur

LADUNI.ID, Sungguh keduanya sedang disiksa. Mereka disiksa bukan karena perkara besar (dalam pandangan keduanya). Salah satu dari  dua orang ini, (semasa hidupnya) tidak menjaga diri dari kencing

Hadis tentang Malaikat Izroil Sang Pencabut Nyawa

LADUNI.ID, Wahai malaikat maut, matilah kamu dengan mati yang tidak akan hidup lagi setelahnya selamanya

Hadis tentang Rosulillah Malu kepada Sahabat Utsman RA

LADUNI.ID, Suatu ketika Abu Bakar meminta izin untuk menemui Rasulullah  shallallahu ‘alaihi wa sallam – ketika itu beliau sedang berbaring di  tempat tidur Aisyah sambil memakai kain panjang istrinya-.

Penjelasan tentang Amal ketika Mencapai Empat Puluh Tahun

LADUNI.ID, Barangsiapa umurnya sudah melebihi 40 tahun sedang kebaikannya tidak lebih banyak dari kejelekannya, hendaklah ia mempersiapkan  keberangkatannya ke neraka

Makna dari Kalimat Tidan akan Masuk Surga

LADUNI.ID, Empat golongan orang yang menjadi hak Allah untuk tidak memasukkannya ke dalam syurga dan tidak merasakan nikmatnya : Peminum khomar, pemakan riba, pemakan harta anak yatim dan durhaka kepada orang tuanya

Penjelasan Mengenai Tawasul tentang Meminta Hujan

LADUNI.ID, Seorang shahabat yang meminta kepada  Rasulullaah, agar Rasulullaah memintakan hujan kepada ALLAH. dan kala  itu, Rasulullaah sudah wafat & shahabat tersebut meminta di kuburan  beliau.

Hadis tentang Orang Munafik di Antara Sahabat Nabi SAW

LADUNI.ID, Bagaimana pendapat kalian tentang peperangan ‘Aliy ini ? Atau, adakah  sesuatu yang Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam pesankan kepada  kalian ?

Hadis tentang Kerakusan Harta dan Kedudukan

LADUNI.ID, Tidaklah dua serigala lapar yang dilepaskan kepada seekor kambing lebih  merusak terhadap agama seseorang daripada rakusnya seseorang terhadap harta dan kedudukan

Hadis tentang Rahasia Mu'adz Bin Jabal

LADUNI.ID, Barangsiapa berjumpa Allah dengan tidak menyekutukan-Nya dengan sesuatu apapun, maka dia akan masuk surga.

Hadis tentang Keutamaan Surat Al-Ikhlas

LADUNI.ID, Barangsiapa membaca surat “Qul Huwallaahu Ahad

Alasan Saudah RA Memberikan Jatah Qismahnya Kepada 'Aisyah RA

LADUNI.ID, Wahai anak saudara perempuanku.Rasulullah s.a.w. tidak melebihkan sebahagian kami kepada sebahagian yang laindalam pembagian giliran berada di samping kami.

Pengertian tentang Hadis Marfu'

LADUNI.ID, Dalam kitab Jawami’ul Kalim : Manqulah min ahadits al-jami’ as-shaghir

Penjelasan tentang Hadis Man Rakiba Fihaa Najaa

LADUNI.ID, Perumpamaan atau kedudukan Ahlul Bait-ku itu seperti kapalnya Nabi Nuh, barangsiapa yang naik di dalamnya, ia akan selamat, dan barangsiapa yang enggan dan terlambat, ia akan celaka.

Hukum Puasa Ramadhan bagi Orang Jompo dan Fidyahnya

LADUNI.ID, Jakarta - Bagi setiap umat muslim, puasa Ramadhan merupakan ibadah yang wajib untuk dijalankan, kecuali bagi mereka yang tidak mampu.

Hadis tentang Perayaan Hari Raya Nairuz

LADUNI.ID, Nairuz dan Mikhrojan adalah perayaan kaum kafir jahiliyah.

Hadis tentang Sholawat Penghapus Dosa

LADUNI.ID, Menurut al hafizh Al Iraqi sebagaimana dikutip oleh al hafizh Assakhawi adalah HADITS HASAN.

Hadis tentang Menjadi Ahli Surga

LADUNI.ID, Sebentar lagi akan datang sorang penduduk ahli syurga.

Hadis tentang Setan Menghindar dari Khalifah Umar Bin Khothob RA

LADUNI.ID, Umar bin Khattab adalah khalifah kedua, dan mungkin terbesar dari semua khalifah Islam.

Hadis tentang Fitnah Kepada Nabi SAW

LADUNI.ID, Penuduh telah memalsukan Hadits Bukhari dalam terjemahan Inggrisnya, mengedit isinya untuk menfitnah Nabi Muhammad Saw.

Hadis tentang Air Keluar dari Sela-Sela Jari Nabi SAW

LADUNI.ID, Saya melihat Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam, dan ketika itu waktu Ahsar telah tiba. Lalu manusia mencari air untuk berwudhu, tetapi tidak memperolehnya.

Hadis tentang Keutamaan Ahli Ilmu

LADUNI.ID, Sesungguhnya seorang alim dan muta'alim, ketika keduanya melewati satu kampung, maka dianggatlah adzab dari maqbaroh kampung tersebut selama empat puluh hari

Penjelasan tentang Lafadz Al-Mutadhomikhu Bilkholuq

LADUNI.ID, Hadits ini, salah satunya menerangkan tentang tasyabuh atau penyerupaan laki-laki atas perempuan.

Hadis tentang Ketika Telinga Berdenging

LADUNI.ID, Jika berdengung telinga seseorang dari kalian, maka ingatlah aku

Hadis tentang Turunnya Dajjal

LADUNI.ID, Adakah dalil berkenaan turunnya dajjal, munculnya Al-mahdi dan lain-lain yang merupakan persoalan Aqidah, yang sampai derajad mutawatir

Hukum tentang Larangan Membenci Antara Mukmin dan Mukminah

LADUNI.ID, Janganlah seorang mu’min membenci seorang mu’minah. Jika ia tidak menyukai salah satu akhlaknya, hendaklah ia menyenangi akhlak yang lainnya

Hukum tentang Mebicarakan Dunia di dalam Masjid

LADUNI.ID, Orang yang berbicara tentang urusan dunia di dalam masjid akan dihapus amal baiknya

Bidadari Tercipta dari Za'Faron

LADUNI.ID, Allah menciptakan bidadari, dari jemari kaki sampai kedua lutut dari za'faron, dari kedua lutut sampai kedua payudara dari misik yang harum sekali, dari kedua payudara sampai leher dari 'ambar kelabu dan dari leher sampai kepala dari kapur putih

Kisah Sahabat yang Berjihad Namun Masuk Neraka

LADUNI.ID, Merawat / memandikan, mengkafani, menyolati dan mengubur mayit yang tidak pernah melakukan shalat fardlu dan kewajiban yang lain dan mayit pelaku dosa besar (termasuk pelaku bom bunuh diri) selagi orang tersebut tidak mengingkari kewajiban shalat dan kewajiban yang lain maka hukumnya tetap wajib / fardlu kifaayah.

Penjelasan tentang Orang yang Masuk Surga

LADUNI.ID, Yang dimaksud dengan al-bulhu di situ adalah orang yang lupa dari keburukan yang bertabi'at kebaikan, atau orang yang tidak punya sifat licik dan tipu daya serta hatinya lapang, mereka adalah orang-orang berakal.

Pengertian dan Penjelasan tentang Thaharah

LADUNI.ID, Dalam ajaran Islam sebelum mengerjakan beberapa ibadah, terutama shalat, disyaratkan bersuci terlebih dahulu.

Pengertian tentang Macam-Macam Air

LADUNI.ID, Air musta’mal, yaitu air yang sudah digunakan untuk menghilangkan hadas atau najis. Air ini hanya bisa digunakan untuk kebutuhan selain bersuci, seperti minum, memasak dan lain sebagainya.

Alat-Alat yang Digunakan untuk Thaharah

LADUNI.ID, Air suci mensucikan, yaitu segala air yang bersumber dari bumi dan turun dari langit antara lain air sumur, air sungai, air hujan, air laut, air danau, air embun, air salju, dan lain-lain.

Hukum Menggunakan Air Bekas untuk Bersuci

LADUNI.ID, Bila saat pemakaiannya air yang mendatangi barang (keterangannya sama dengan pertanyaan No. 1)

Penjelasan tentang Mandi dan Sunnahnya

LADUNI.ID, iat dalam hati ketika membasuh permulaan bagian tubuh

Air dalam Dua Kotak Aapakah Dianggap Satu?

LADUNI.ID, Kolam wudhu, adakalanya memanjang dengan beberapa sekat pemisah dan di tengahnya dibuatkan lubang kecil sebagai penghubung, sehingga berbentuk kotak-kotak.

Hukum Bersuci Memakai Air Pam

LADUNI.ID, Dalam literatur kutubus salaf dijelaskan, bahwa air mutaghayyir adalah air yang salah satu sifatnya berubah sampai menghilangkan kemutlakan nama air dan hukumnya suci tapi tidak mensucikan.

Hukum Memakai Air yang Menjadi Najis

LADUNI.ID, Sama hukumnya seperti kita memakai barang najis. Air bekas cucian najis tersebut sebenarnya bisa menjadi suci dengan syarat

Penjelasan tentang Thararah Mazhab Syafi'i

LADUNI.ID, Dalam mazhab syafi'i tuh kan air yang 2 qulah itu ukuran kalau 216 liter

Penjelasan Hukum tentang Kencing di Sungai

LADUNI.ID, Apabila kencing pada air banyak, najis bila percikan itu jelas berubah salah satu sifatnya atau jelas berupa kencing.

Hukum Air yang Terkena Percikan Air Musta'Mal

LADUNI.ID, Bila diperkirakan pencampurannya mengakibatkan perubahan maka tidak dapat dipakai mensucikan lagi, bila tidak mengalami perubahan masih bisa dipakai mensucikan, ini pendapat yang paling shahih

Penjelasan tentang Shalat Mukhtashiron

LADUNI.ID, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam melarang seseorang shalat mukhtashiron (tangan diletakkan di pinggang).

Penjelasan tentang Hadis Tombo Ati

LADUNI.ID, Membaca alQuran dengan penuh perenungan

Hadis tentang Kehancuran Muslimin karena Perpecahan

LADUNI.ID, Sesungguhnya Allah menggulung bumi untukku sehingga aku bisa melihat timur dan baratnya.Ha

Hadis tentang Umat Islam Akhir Zaman

LADUNI.ID, Akan tiba suatu masa nanti umat Islam ini akan diperebutkan seperti makanan yang ada di meja makan, sehingga sahabat yang mendengar menjadi kaget dan bertanya ya Rasulullah Apakah nanti kita merupakan umat yang sedikit wahai Rasulullah sampai diperebutkan seperti itu

Tafsir Hadis tentang Seburuk-Buruk Kalian yang Tidak Menikah

LADUNI.ID, Derajat haditsnya dho'if, sedangkan menurut ibnu hajar derajat haditsnya itu lemah.

Tiga Macam Sabar Menurut Ulama’

LADUNI.ID, Jakarta - Setiap cobaan yang Allah tuliskan kepada kita jangan terus-terusan kita keluhkan, karena jika kita memilih lebih bersabar dan terus berusaha untuk menjadi kuat, maka akan ada kemudahan dan kebaikan dibalik itu semua.

Hukum Memandang wanita Ghoir Mahrom

LADUNI.ID, Sesungguhnya wanita itu menghadap dari depan dalam bentuk setan dan membelakang dalam bentuk setan, maka jika seseorang dari kalian melihat wanita maka hendaklah ia mendatangi istrinya, karena hal itu akan manghilangkan apa yang ada dalam dirinya (dari hawa nafsu).

Hadis tentang Hamba Allah yang Diutus untuk Melayani Umatnya

LADUNI.ID, Allah SWT mempunyai hamba-hamba yang dikhususkan melayani kepentingan manusia. Hati mereka dicondongkan untuk cinta pada kebaikan.

Penjelasan tentang Seputar Bulan Ramadhan

LADUNI.ID, Kenapa dibulan Romadhon hadits dhoif ada yang mengatakan juga hadits palsu, sanggat populer ditengah-tengah masyarakat yang katanya awal bulan rohmah, pertengahan maghfiroh, akhir pembebasan dari api neraka.

Hukum Memberi Rasa Aman Kepada Tetangga

LADUNI.ID, Tidak masuk surga orang yang tetangganya merasa tidak aman dari keburukannya perilakunya

Hukum Membaca Hadis Qudsi saat Hadas Besar

LADUNI.ID, Bagaimana hukum membaca hadits qudsi ketika hadats besar ?

Hadis tentang Bacalah Al Qur'an dan Naiklah

LADUNI.ID, Dikatakan kepada Shahibul Qur`an (di akhirat)

Makna Hadis tentang Menyiram Air Ke Tanaman Orang Lain

LADUNI.ID, Siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhirat, maka jangan ia menyiramkan airnya ke tanaman orang lain.

Hadis Nabi SAW Tidak mengizinkan Sayyidina Ali Menikah Lagi

LADUNI.ID, Sayidina ali KW ingin menikah lgi tp kata nabi boleh tp ceraikan dlu anak saya sayidina fatimah

Maksud Dua Karung Ilmu dari Penjelasan Nabi

LADUNI.ID, Orang-orang lalim akan memenggal kepalanya jika mereka mendengar dirinya mencela perbuatan buruk mereka dan menganggap sesat tindakan-tindakan mereka.

Kajian tentang Ruh-Ruh Laksana Tentara yang Berkumpul

LADUNI.ID, Dan mereka bertanya kepadamu tentang roh. Katakanlah: "Roh itu termasuk urusan Tuhan-ku, dan tidaklah kamu diberi pengetahuan melainkan sedikit.

Apa yang Terhapus Ketika Meninggalkan Sholat Ashar

LADUNI.ID, Jika karena murtad, tentunya bukan ketika meninggalkan sholat ashar saja, namun pada sholat fardhu yang lain juga, ini bisa menghapus amalan dan ibadahnya.

Hadis tentang Surga Merindukan Empat Golongan

LADUNI.ID, Surga sangat rindu terhadap empat golonghan, yaitu: “pembaca Al-Qur’an, pemelihara lisan dari ungkapan keji dan munkar, dan pemberi makan orang yang lapar, serta mereka yang ahli puasa dibulan Ramadlan

Penjelasan tentang Nabi Muhammad SAW Disifati Ar-Rouf dan Ar-Rohim

LADUNI.ID, Sesungguhnya telah datang kepadamu seorang rasul dari kaummu sendiri, berat terasa olehnya penderitaanmu, sangat menginginkan (keimanan dan keselamatan) bagimu, amat belas kasihan lagi penyayang terhadap orang-orang mukmin. 

Hadis tentang Empat Cahaya Perkara

LADUNI.ID, Empat perkara, barangsiapa yang empat ini ada padanya, adalah dia dalam cahaya Allah yang sangat besar: 

Hadis tentang Tiga Golongan yang Diamini Malaikat Jibril

LADUNI.ID, Di kala nabi naik mimbar maka beliau mengucapkan Amin sebanyak tiga kali

Penjelasan Hadis tentang Riwayat Bil Ma'na

LADUNI.ID, Hadits diriwayatkan bil makna itu ada syarat-syaratnya,dan tidak sembarangan orang boleh melakukannya.

Penjelasan tentang Hadis yang Banyak Bicara

LADUNI.ID, Barangsiapa yang banyak perkataannya, nescaya banyaklah silapnya. Barangsiapa yang banyak silapnya, nescaya banyaklah dosanya. Dan barangsiapa yang banyak dosanya, nescaya neraka lebih utama baginya.

Kumpulan Hadis Tarbawi dan Asbabul Wurudnya

eorang mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai Allah daripada seorang mukmin yang lemah, dalam semua kebajikan.

Nama Kitab yang Menceritakan Biografi Sanad

LADUNI.ID, Kitab kitab yang membahas ihwal para rizalul hadits

Hukum Menulis Al Qur'an dan Al-Hadis dengan Kaki

LADUNI.ID, Pada dasarnya suatu perbuatan dapat dianggap meremehkan kepada mushaf al-Qur'an dipandang dari berbagai sudut pandang, diantaranya seperti meletakkannya di tempat yang menjijikan atau menjalarkan kaki di depannya, selain itu juga memandang kondisi fisik seseorang.

Hadis tentang yang Dikhawatirkan Rasulullah SAW

LADUNI.ID, Aku mendahului kalian ke telaga.Lebar telaga itu sejauh antara Ailah ke Juhfah.

Hadis tentang Rosulullah Mendoakan Mayit dalam Sholat

LADUNI.ID, Mendo'akan mayit dalam sholat jenazah di ajarkan dan dikerjakan oleh rosulullah SAW

Hadis tentang Larangan bagi Anak-Anak Diluar Rumah saat Magrib

LADUNI.ID, Cegahlah anak-anak kalian (berada diluar rumah) sampai berlalu awal waktu ‘Isya, karena saat itu merupakan waktu bertebaran/keluarnya setan". Kata "Sanekala" dan "Pamali" adalah Kata-kata yang mengandung arti Pelarangan.

Hadis tentang Allah SWT tidak Melihat Wajah dan Harta

LADUNI.ID, Sesungguhnya Allah tidak melihat bentuk rupa kalian dan tidak juga harta benda kalian, tetapi Dia melihat hati dan perbuatan kalian

Dzulqa’dah Bulan Mulia Bukan Bulan Sial

LADUNI.ID, Jakarta- Saat ini kita telah memasuki bulan Dzulqa’dah, bulan pertama dari empat bulan haram. Bulan Dzulqa’dah adalah bulan ke-11 dalam kalender Islam. Orang jawa juga menyebut bulan ini Dzulqo’dah, Dzulqaidah, Dzulkadah dan Dulkangidah. Bulan ini dikenal pula dengan nama bulan  Selo, Apit atau Hapit.

Pengertian Hadis Qudsy Man Lam Yasykur'ala Na'mai

LADUNI.ID, Aku Allah, tiada Tuhan melainkan Aku; siapa tidak bersyukur atas nikmat-nikmat pemberian-Ku, tidak bersabar atas ujian-Ku dan ridla terhadap kepastian qadla-Ku, maka carilah Tuhan selain Aku.

Penjelasan Malaikat Tidak Mau Masuk Ke dalam Rumah

LADUNI.ID, Para malaikat tidak akan masuk ke rumah yang terdapat gambar di dalamnya (yaitu gambar makhluk hidupbernyawa)

Pengertian Hadis tentang Nabi dan Rosul

LADUNI.ID, adits itu dimutlaqkan pada apa yang nukil dan riwayat yang disandarkan kepada Rosululloh,baik perkataan yang dikatakan atau pekerjaan yang beliau lakukan atau penetapan, Dan hadits nabi itu bisa sebelum bi'tsah dan bisa juga setelah bi'tsah.

Pengertian Hadis tentang Penghafal Al Qur'an

LADUNI.ID, penghafal Alquran itu masuk Surga dan diberi hak oleh Allah utk memberi syafa'at kpd 10 anggota keluarganya yg telah ditetapkan masuk neraka

Penjelasan tentang Hadis Dha'if

LADUNI.ID, Ulama ahli tahqiq dari ahli hadits dan lainnya mengatakan, apabila hadits itu dha’if, maka jangan dikatakan “Rasulullah SAW bersabda, memperbuat, memerintah, melarang, menetapkan hukum” dan ucapan-ucapan lain yang bermakna pasti (jazam). Demikian juga tidak dikatakan Abu Hurairah telah meriwayat, mengatakan, menyebut, mengabarkan, menghadits, mengutip, berfatwa dan lainnya.

Hadis tentang Umat Islam Terbagi Menjadi Tujuh Puluh Tiga Golongan

LADUNI.ID Kata mereka adalah tujuh puluh dua golongan masuk surga dan satu golongan saja yang masuk neraka.

Hadis tentang Istri Sujud Kepada Suami

LADUNI.ID, Kalaulah aku memerintahkan seseorang untuk bersujud kepada orang lain, niscaya aku akan memerintahkan seorang istri untuk bersujud kepada suaminya.

Penjelasan tentang Sayyidina Ali Sebagai Pemimpin Umat Ghadir Khum

LADUNI.ID, Seandainya rasulullah menjelaskan secara jelas maka tidak akan ada perbedaan pendapat mengenai hal siapa yg akan menjadi khalifah setelah beliau.

Terbelahnya Bulan Sebagai Mukjizat Nabi SAW

LADUNI.ID, Peristiwa terbelahnya bulan telah terjadi pada zaman Rasululloh shollallohu alaihi wasallam sebagaimana telah tetap dalam hadis-hadis mutawatir dengan sanad yang shohih.

Hadis tentang Ridha Allah Tergantung Ridha Orang Tua

LADUNI.ID, Ridho manusia adalah sesuatu yang tidak mungkin engkau raih

Hadis tentang Lima Perkara Sebelum Datang

LADUNI.ID, Manfaatkanlah lima perkara sebelum kamu kedatangan lima perkara (demi untuk meraih keselamatan dunia akherat).

Hukum tentang Menyiksa Hewan dengan Api

LADUNI.ID, Kami pernah bersama Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam dalam suatu perjalanan, kemudian beliau pergi untuk suatu keperluannya, kemudian kami melihat seekor burung bersama kedua anaknya

Adab dalam Ziarah Kubur

Ziarah sama saja seperti bertamu, di mana tamu seharusnya memiliki adabnya, jangan sampai membuat pemilik rumah merasa terganggu. Apalagi kuburan adalah tempat peristirahatan manusia yang telah wafat, kita harus menghormatinya.

Pengertian Hadis tentang Perbedaan Akhbarona, Haddatsana, dan Anba'Anna

LADUNI.ID, Lafadz حدثنا , lazimnya digunakan oleh Muhadditsin ketika mereka mendengar guru-guru mereka membacakan sebuah hadits dengan lafadz tersebut.

Dasar Hukum Menghormati Orang Arab

LADUNI.ID, Karena aku orang Arab, Alquran berbahasa Arab dan pembicaraan ahli surga dengan bahasa Arab'. HR. At tabrani, al hakim, al baihaqi dan selainnya.

Hukum tentang Kebenaran

LADUNI.ID, Mencintai orang miskin dan dekat dengan mereka.

Penjelasan tentang Agama adalah Nasihat

LADUNI.ID, Beriman kepada-Nya , tidak mensekutukan-Nya , mensifati-Nya dengan sifat sifat yang maha sempurna , tidak mengatakan atau meyakini adanya kekurangan pada-Nya , taat kepada-Nya atas apa yang DIA perintahkan dan larang.

Dua Hukum Hadis Maudu'

LADUNI.ID, Qurrotul 'Ain Fatawi Ismail Zain, hal 30 

Hukum Menjama' Sholat

LADUNI.ID, Tiada dalam kitabku sebuah hadis yang umat telah sepakat untuk meninggalkan pengamalannya kecuali hadisnya ibnu abbas dalam masalah jama' sholat di madinah tanpa adanya khouf dan safar.

Penjelasan tentang Hari Sayyidul Ayyam

LADUNI.ID, Matan haditsnya ada yang menggunakan kalimat: SAYYIDUL AYYAAMI YAUMUL JUMU'ATI

Hukum Akibat Melegalkan Perzinahan

LADUNI.ID, Wahai golongan Muhajirin, lima perkara apabila kalian mendapat cobaan dengannya, dan aku berlindung kepada Allah semoga kalian tidak mengalaminya

Empat Anjuran Rasulullah SAW Sebelum Tidur

LADUNI.ID, Aisyah, kamu jangan tidur sebelum mengkhatamkan Al Qur’an dan menjadikan para Nabi mensyafa’atimu kelak di hari kiamat, semua orang Islam telah ridlo kepadamu serta tunaikanlah haji dan umrah

Penjelasan Hadis tentang Kunzun Mahfiyya?

LADUNI.ID, Dan tidaklah KU-ciptakan jin dan manusia kecuali untuk mengenal-KU " (ad dzariyat ayat 56).

Penjelasan Hadis tentang Bumi?

LADUNI.ID, Setiap yg di bumi ini terlaknat Kecuali yg melakukan kebaikan dan mengajarkan kebaikan ,Ilmu,  Alhaq dan yg  Berdzikir dan juga Berdo 'a

Hal yang Jarang Diketahui dari Habib M. Quraish Shihab

Tulisan ini berisi tentang segala hal yang jarang diketahui dari Habib Muhammad Quraish Shihab. Apa itu?

Begini Hukum Mengajarkan Al-Qur’an kepada Non-Muslim

Jika ada non-muslim yang minta diajari Al-Quran, bolehkah kita mengajarinya?

Jangan Sepelekan Do’a Dalam Setiap Hajat

Laduni.id - Kapan pun waktunya dan di mana pun tempatnya, seorang hamba dituntut untuk senantiasa berdo’a kepada Allah SWT.

Penjelasan Hadits Islam Itu Asing Dan Akan Kembali Asing

Islam itu asing (sewaktu pertama kali datang) dan akan kembali asing, maka beruntunglah orang-orang yang asing" (HR. Muslim) Bagaimana penjelasan hadits tersebut ?

Hadis tentang Berpuasa Namun Berjunub

LADUNI.ID, Barangsiapa yang menemui waktu fajar dalam keadaan junub maka hendaknya dia tidak berpuasa.

Hadis tentang Pelarangan Ghibah

LADUNI.ID, Dan janganlah sebagian kalian menggunjing/ mengghibahi sebagian yang lain.

Hadis tentang Orang Mukmin tidak Masuk Dua Kali dalam Lubang yang Sama

LADUNI.ID, Orang yang beriman tidak jatuh/tersakiti pada satu lubang dengan dua kali. 

Penjelasan tentang Manusia Banyak yang Masuk Neraka

LADUNI.ID, Diriwayatkan dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah shollallohu alaihi wasallam ditanya tentang apa penyebab terbanyak manusia masuk surga? Nabi menjawab: “Takwa kepada Allah dan akhlak yang baik”.

Penjelasan Hadis Bermain-Main dengan Istri yang Masih Perawan

LADUNI.ID, Kitab syarah sunan turmudzi menukil pendapatnya at tiby adalah gambaran dari kasih sayang yg sempurna, karena sesungguhnya janda terkadang masih terpaut hatinya dgn suaminya yg awwal jadi kecintaannya tdk sempurna berbeda dgn perawan.

Hadis Seputar Mengkonsumsi Telur

LADUNI.ID, Seseorang mendatangi Nabi shollallohu alaihi wasallam kemudian mengadu kpd beliau ttg sedikit anaknya, maka Nabi memerintahkan orang itu utk memakan telur dan bawang merah.

Hadis tentang Al-Mar'u Ma'a Man Ahabba

LADUNI.ID, Jika seseorang mencintai orang-orang sholeh karena kesholehannya dan mencintai amalan sholeh dan taqwanya,maka Allah akan mengumpulkan atau mempertemukan dalam syurganya Allah ta'ala.

Penjelasan Hadis tentang Waliyulloh

LADUNI.ID, Sesungguhya Allah ta’ala berfirman : Siapa yang memusuhi waliku maka Aku telah mengumumkan perang dengannya.

Hadis Meletakan Tangan di Bawah Pipi Ketika Akan tidur

LADUNI.ID, Bila mana rosul akan beranjak tidur,maka rosul meletakkan tangannya di bawah pipi beliau dan beliau berdo'a " dengan namaMU aku wafat dan aku hidup.

Syakban Bulan Al-Quran

Al Allamah Syekh Ahmad bin Hijazi berkata: [Para salaf shaleh berkonsentrasi penuh di dalam Sya’ban dengan membaca Alqur’an maka teladanilah mereka sebab tiada dari kalian kecuali telah mengumpulkan sebagian Alqur’an seperti alfatihah ummul

Meraih Keistimewaan Al-Quran di Bulan Berkah Ini

Hendaknya di bulan yang berkah ini mari kita perbanyak membaca al-Quran dan terlebih baik bertadabbur maknanya plus mengamalkan isi kandungan pedoman dan pegangan hidup kita tersebut meraih ridha-Nya

Membiasakan diri Rajin Membaca Al-Qur'an sejak Memasuki Bulan Sya'ban

Dalam tradisi salafus sholeh (ulama terdahulu yang sholeh), banyak yang memulai untuk semakin rajib membaca Al-Qur'an sejak memasuki bulan Sya'ban, yakni sebulan sebelum bulan Ramadhan. Kebiasaan ini menjadi wujud syukur dalam memasuki bulan Sya'ban dan bersiap untuk menyambut bulan Ramadhan. 

Tahun 625 M: Rahasia Mimpi Rasulullah SAW serta Petunjuk Sebelum Pertempuran Uhud

Kafir Quraisy Makkah tidak terima dengan kekalahan yang dideritanya dalam perang Badar melawan pasukan umat Islam. Sesaat setelah kejadian itu, Abu Sufyan, salah satu pemuka kafir Quraisy Makkah, memprovokasi dan mendesak orang-orang Quraisy untuk melancarkan balas dendam terhadap umat Islam.

Sebelum Membaca Al-Qur’an, Biasakan Baca Doa Ini

Tulisan berikut adalah doa yang bisa dibaca sebelum kita membaca Al-Qur'an. Bagaimana doanya?

Fahmil Quran Asal Kota Santri Samalanga Berhasil Lolos Final MTQ Bireuen Ke-34

"Mereka bisa melaju ke grand final setelah pada putaran semifinal , Minggu kemarin sukses mendulang nilai tertinggi," kata ketua panitia MTQ, H.Jufliwan, SH, Msi

Qari Internasional Isi Haflah Al-Quran Perpisahan Santri Ummul Ayman Samalanga

Hal ini sebagaimana diungkapkan Tgk. Yusuf Aree, S. Sos yang merupakan panitia pelaksana kepada media ini

Membaca Al-Quran Namun Mendapatkan Laknat, Benarkah?

Salah satu cara menjadikan Alqruan sebagai pedoman dalam kehiudapan seha‎ri-hari dengan cara membaca sekaligus mengamalkannya.  umat Islam menjadikan Alquran sebagai pedoman hidup, tapi alquran melaknatnya

Mengobati Hati Dari Penyakit Riya’

LADUNI.ID, Jakarta – Di antara penyakit hati yang kerap menghinggapi manusia adalah sifat riya. Dampaknya orang yang riya selalu berharap pujian dan sanjungan dari orang lain dalam setiap perbuatan kebaikan yang dilakukannya. Amal ibadah yang dikerjakannya tidak dasari keikhlasan dan mengharap ridha Allah SWT.

Penjelasan Tentang Shalat Witir dan Niatnya

Begitu istimewanya sholat witir hingga Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam mewasiatkan kepada sahabat beliau agar senantiasa mengerjakannya, jangan sampai meninggalkannya.

Penetapan Kloter Haji Tahun Ini Diputuskan Melalui Sistem Qur'ah

Kakanwil mengatakan bahwa penentuan Kloter Calon Jamaah Haji (CJH) Aceh yang dilakukan  berdasarkan sistem qur’ah (undi) adalah untuk keadilan

Kisah Nabi Muhammad SAW Membelah Bulan

Maka seketika itu juga Raja Habib pun bersujud sebagai tanda syukur kepada Allah ﷻ. Kenapa?

Hukum Membatalkan Puasa dengan Sengaja

LADUNI.ID, Jakarta - Puasa Ramadhan adalah salah satu rukun Islam yang wajib dikerjakan oleh setiap muslim yang mampu. Puasa Ramadhan memiliki banyak keutamaan dan hikmah, di antaranya adalah untuk meningkatkan ketaqwaan, kesabaran, dan kebersihan jiwa.

Kisah Jin yang Hidup Layaknya Manusia

Jin hidup layaknya manusia, lho. Seperti apa aktivitasnya?

Belajar Keutamaan Ramadan dari Al Qur'an Surat Yusuf

Di Bulan Ramadan ini, penting bagi Muslim mengetahui keutamaan Ramadan. Bagaimana itu?

Dalil tentang Diturunkannya Kitab Suci Al Qur'an

Beberapa ulamak sependapat bahwa Al Qur'an di turunkan pada bulan Ramadan,Mengenai hal ini telah di terangkan di dalam surat al-Baqarah ayat 185. 

Penentuan Malam Lailatul Qodar Berdasarkan Kitab I'anatuth Tholibin

LADUNI.ID, Jakarta - Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam adalah teladan kita dalam melaksanakan ibadah. Rasulullah menganjurkan kepada kita untuk memperbanyak ibadah pada bulan Ramadhan, antara lain dengan memperbayak sedekah, membaca Al-Qur’an, dan i’tikaf.

Ramadhan Sang Bulan Al-Quran

Hal ini juga di kerjakan oleh Sufyan ats-Tauri apabila datang bulan Ramadhan beliau meninggalkan ibadah sunnah dan menyibukkan diri dengan membaca Alquran

Bacaan Ta'awwudz, Basmalah, Bacaan Keras Saat Membaca Al Qur'an

Sekelumit tentang bacaan ta'awwudz, basmalah, bacaan keras dan lain-lain saat membaca al-Qur'an

Dalil Dan Hikmah Perilaku Jujur dalam Islam

Dalil tentang perilaku jujur tidak hanya dituliskan dalam Al-Quran, namun juga terdapat dalam hadis Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi Wasallam

SMK Al Qurnaini Jember

SMK Al Qurnaini Jember berlokasi di Dsn. Karang Semanding RT.01 RW.08, Sukorejo, Kec. Bangsalsari, Kab. Jember.

Biografi KH. M. Arwani Amin Said (Mbah Arwani Kudus)

KH. M. Arwani Amin Said lahir pada hari Selasa Kliwon pukul 11.00 siang tangga 15 Rajab 1323 H, bertepatan dengan 5 September 1905 M. di kampung Kerjasan, Kota Kudus, Jawa Tengah. Beliau merupakan putra dari pasangan H. Amin Said dan Hj.Wanifah.

Kisah Penyebab Turunnya Lailatul Qadar

Di dalam Durrul-Mantsur terdapat sebuah hadits dan Anas r.a., bahwa Rasulullah saw. bersabda, “Lailatul-Qadar telah dikaruniakan kepada umat ini (umatku) yang tidak diberikan kepada umat-umat sebelumnya.”

Sejarah Nuzulul Qur'an Beserta Amalan yang Bisa Dilakukan

Berdasarkan Ramadhan tahun 2019, maka nuzulul qur'an kali ini akan jatuh pada 21 Mei 2019 Selasa malam, atau 22 Mei 2019.

Hati-Hati, Iblis Itu Sangat Alim

Jika Anda merasa benar sendiri, merasa lebih baik, hati-hati, jangan-jangan Anda seperti iblis. Kenapa?

Al Qur'an Diturunkan pada Bulan Suci Ramadhan

Saat Nabi mencapai usia 40 tahun, Allah mengutusnya untuk alam semesta, mengeluarkan mereka dari sesatnya kebodohan menuju terangnya pengetahuan.

Perbedaan Antara Nuzulul Qur'an dan Lailatul Qadar Menurut Para Ulama

Malam Nuzulul Qur’an sering diperingati pada tanggal 17 Ramadhan, dengan mengadakan pengajian atau tabligh akbar, dan bukan pada malam Lailatul Qadar.

Pemahaman Seputar Nuzulul Qur'an

Arti Nuzulul Qur'an yang secara harfiah berarti turunnya Al Qur'an adalah istilah yang merujuk kepada peristiwa penting penurunan “Al Qur’an secara keseluruhan diturunkan dari Lauhul Mahfuzh ke Baitul ‘Izzah di langit dunia.

Perang Fathu Mekah Terjadi Pada Tanggal 20 Ramadhan

Peperangan tersebut dipicu oleh perlakuan orang Quraisy yang merusak satu perjanjian dari beberapa perjanjian Hudaibiyyah. Orang Quraisy bersekongkol dengan kabilah lainnya untuk memerangi orang-orang yang berdamai dengan Rasul.

Nuzulul Qur'an 17 Ramadhan

Salah satu keterangan mengenai pendapat bahwa Al-Qur'an diturunkan pertama kali pada tanggal 17 Ramadhan kepada Rasulullah SAW terdapat di dalam Kitab Tafsir Ibnu Katsir.

Peringatan Nuzulul Quran Momentum Menumbuhkan Minat Baca dan Menulis

Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, mengajak masyarakat khususnya umat Islam untuk menjadikan momentum peringatan Nuzulul Quran sebagai pembangkit gairah membaca dan menulis. Sebab, kata dia, isi Al Quran sebagai pedoman hidup umat  juga menekankan pentingnya peranan literasi. Hal tersebut tercermin dari wahyu pertama diturunkan Allah kepada nabi, yakni perintah membaca

Tu Sop : Kesuksesan Dunia dan Akhirat Adalah Berpedoman kepada Al Quran

Teungku Muhammad Yusuf atau akrab disapa Tu Sop menyampaikan bahwa kunci kesuksesan dunia dan akhirat adalah berpedoman kepada Al Quran. Kebahagiaan dalam sebuah rumah tanggapun, kata dia, akan didapatkan apabila pemimpin

Nuzulul Quran #1: Sejarah Turunnya Al-Quran

Setidaknya momentum ramadhan ini tentu saja menganjurkan kepada kita untuk lebih giat dan tekun dalam membaca, memahami dan menguak rahasia dalam kitab suci tersebut

Nuzulul Quran #2: Al-Quran Diturunkan 17 Ramadhan, Benarkah?

Rujukan yang menjadi pegangan ulama yang mengatakan Nuzulul Al-Quran pada 17 Ramadhan berdasarkan surat Al-Anfal ayat 41

Nuzulul Quran #3: Al-Quran Diturunkan di Luar Bulan Ramadhan, Benarkah?

Hadist diatas meununjukkan kepada kita untuk memperbanyak membaca al-quran terlebih di bulan Ramadhan ini

Urgensi Belajar Fiqih untuk Memahami Al-Qur’an

Untuk bisa memahami Al-Qur'an, Anda terlebih dahulu harus belajar Fiqh. Kenapa demikian?

Nuzulul Quran #4: Di turunkannya Al-Quran ke Lauh Mahfudh

Al-quran berada di Lauh Mahfudh dengan cara dan dalam masa yang tidak ada yang mengetahuinya kecuali Allah dan makhluk yang Allah kehendaki untuk mengetahui perkara ghaibNya

Nuzulul Quran #5: Prosesi Turunnya Al-Quran ke Baitul Izzah

Hikmah diturunkan al-quran ke Baitil ‘Izzah sebagaimana disebutkan oleh Abu Syamah adalah untuk mengagungkan al-quran sendiri dan Nabi Muhammad SAW dengan ditempatkan al-quran terlebih dahulu di Baitil Izzah

Nuzulul Quran #6: Alquran Diturunkan kepada Rasulullah SAW dan Hikmahnya

Kadangkala Rasulullah menantang kaum kafir untuk menandingi al-quran hanya dengan sebagian al-quran. Maka ketika mereka tidak mampu menandingi sebagian al-quran tersebut,

Ustaz Ma'ruf Khozin : Nuzulul Qur'an, Berakhlak al-Qur'an

Dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah diminta untuk mendoakan keburukan bagi orang-orang Musyrik. Nabi bersabda: "Aku tidak diutus sebagai tukang laknat. Aku diutus hanya sebagai Rahmat" (HR Muslim)

Nuzulul Quran #7: Perdebatan Waktu Nuzul al-Quran

Selain itu masih ada beberapa pendapat lain, bahkan ada pendapat yang menyatakan bahwa al-quran di turunkan di luar bulan Ramadhan, namun pendapat-pendapat tersebut di pandang lemah oleh para ulama dan merupakan pendapat yang gharib sehingga tidak kami sebutkan di sini

Hukum dan Macam-macam Bacaan Sujud dalam Sholat

LADUNI.ID, Jakarta - Menurut Jumhur Ulama diantaranya para ulama dari mazhab Al-Hanafiyah, Al-Malikiyah, dan Asy-Syafi’iyah menyebutkan bahwa lafadz-lafadz yang dibaca ketika sujud berupa takbir, tasbih, dan do’a hukumnya sunnah dan bukan wajib.

Tinggalkanlah Urusan Dunia ! Bila Waktu Sholat Telah Tiba

Jika waktu sholat tiba maka tinggalkanlah urusan dunia. Diriwayatkan bahwa siapa yang memelihara sholat fardhu 5 waktu dan menyempurnakannya, maka sholatnya akan datang dalam keadaan putih berseri-seri. Ia (sholat) berkata: "Semoga Allah memeliharamu sebagaimana engkau memeliharaku."

Allah SWT Menurunkan Al-Quran Bulan Ramadhan, Kenapa?

Beberapa hari yang ditentukan itu ialah) Bulan Ramadan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Alquran sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan?

Peristiwa Nuzulul Quran (Seri 1)

Suatu hari, saat Nabi sedang berdiri di atas gunung : Jabal Nur, Jibril menampakkan diri di hadapannya, dan mengatakan : “Selamat atas anda, Muhammad. Aku Jibril dan anda adalah utusan Tuhan kepada umat ini”. Ia merengkuh tubuh Nabi sambil mengatakan

Peristiwa Nuzulul Quran (Seri 2)

Mendengar kata-kata pendeta Waraqah bin Naufal itu, Nabi tertegun dengan wajah tertunduk. Hatinya masyghul, gundah gulana bukan kepalang. Ia tak dapat membayangkan peristiwa yang akan terjadi terhadap dirinya, bagaimana dia akan bisa hidup di luar daerahnya dan dalam keadaan sebagai orang yang dikejar-kejar, bagai penjahat besar yang menjadi buronan polisi.

Penjelasan Usia dalam Al-Qur'an

Usia atau (umur hidup seseorang di dunia) merupakan salah satu ketetapan Allah bagi setiap insan yang telah tertulis di Lauh Mahfudh, jauh sebelum seseorang dilahirkan ke muka bumi ini.

Perjanjian Rasulullah dengan Umat Nasrani Ini Berlaku Hingga Akhir Zaman

Inilah perjanjian Rasulullah dengan umat Nasrani yang berlaku hingga akhir zaman. Perjanjian apa itu?

Ratibul Haddad dan Kedahsyatannya Memberantas Kemungkaran

Setalah rutin membaca Ratibul Haddad, perjudian, pelacuran dan narkoba mulai menghilang dari desa itu. Kok bisa?

Shalat Hadiah Mayit Dilengkapi Wirid dan Doanya

Sehingga sholat hadiah dilakukan pada malam pertama si mayit di kuburkan. Biasanya dilakukan ba’da sholat Maghrib dengan jumlah 2 rokaat

Habib Ahmad Al-Muhdlar Khatamkan Al-Qur’an 8000 Kali di Calon Kuburannya

Dikisahkan, bahwa Rabi’atul Adawiyah, seorang Wanita Shalihah yang sangat Mencintai Allah SWT dan Rasulullah SAW, beliau menggali kubur untuk dirinya sendiri sebelum wafat, kemudian memperindahnya dengan membacakan Al Qur’an setiap hari di dalamnya, hingga mencapai 7000 kali khatam Al Qur’an

Meraih Syafaat Al-Quran di Bulan Ramadhan

Maka al-Qur’an akan mengambil posisi bermusuhan dengannya dan akan menuntut hak-haknya yang telah ia abaikan.

Keutamaan Menjaga Silaturahmi

LADUNI.ID, Jakarta - Ada banyak alasan mengapa kita perlu menjaga silaturahmi. Bagi umat muslim, silaturahmi atau menyambung tali persaudaraan baik dengan keluarga, saudara, dan kerabat memiliki keutamaan yang tidak bisa diabaikan.

Kolom Gus Nadir : Kosong dan Berisi dalam Memahami al-Qur’an

Imam al-Qurthubi dalam pengantar kitab tafsirnya menjelaskan dua corak penafsiran al-Qur’an yang harus dihindari.

Satu Kali Sholawat Menghilangkan Siksa 50 Ahli Kubur

Perbanyaklah membaca sholawat. Karena, bersholawat diperintahkan oleh Allah SWT Sholawat menjadi bentuk pengagungan dan pujian terhadap derajat Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam.

Dzikir Hasbunallah Wanikmal Wakil Memberikan Ketentraman Hati

LADUNI.ID, Jakarta - Dzikir dalam Islam sangat beragam jenisnya. Salah satu Dzikir yang terkenal dan banyak dilafalkan oleh masyarakat Muslim adalah Hasbunallah Wanikmal Wakil merupakan salah satu kalimat dzikir yang sangat dianjurkan oleh Allah SWT dan Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wassalam . Meskipun pendek, kalimat tersebut memiliki makna yang dalam.

Para Penista Agama Menurut Rasulullah SAW

Terhadap siapa pun Rasulullah SAW selalu bersikap lemah lembut, termasuk kepada para kafir Quraisy.

Bisma, si Imam Syafi’I Jaman Now dan Calon Kiai NU di Masa Depan

Ia dijuluki 'si Imam Syafi'i Jaman Now. Ia adalah calon kiai NU di masa depan. Semoga menjadi penerus masyaikh NU.

Mushaf Qur’an Ini Menjadi Bukti Islam Masuk ke Papua pada Abad ke-13

Mushaf Al-Qur'an yang berukuran besar ini menjadi bukti bahwa Islam sudah masuk ke Papua pada Abad ke-13 M.

Pesantren Roudlotul Qur’an Tlogoanyar, Lamongan

Pondok pesantren Roudlotul Qur’an merupakan pondok pesantren yang bertempat di jantung Kota Lamongan, lebih tepatnya di daerah Kelurahan Tlogoanyar Kecamatan Lamongan.

Nenek Ini Dedikasikan Usianya untuk Membuat Al-Qur’an dengan Jahitan Tangan

Naseem Akhtar adalah seorang wanita berusia 62 tahun yang membuat Al-Qur'an dengan jahitan tangan.

Inilah Akibatnya Jika Anda Terus-Menerus Membaca Al-Qur’an

Inilah beberapa akibat yang akan Anda alami jika Anda terus-menerus membaca Al-Qur'an. Apa saja itu?

Ayat dan Hadis Larangan Mendekati Zina

Berikut ini adalah beberapa ayat dan hadits tentang larangan mendekati zina. Simak di sini...

Pentingnya Berbakti pada Orang Tua

LADUNI.ID, Jakarta - Setiap anak pasti mempunyai utang budi kepada orang tua atas jasa-jasa yang telah dicurahkan sepenuh hati mulai dari mengandung, menyusui, hingga tumbuh kembang dari usia kanak-kanak bahkan sampai dewasa.

Soal Syafaat Al Qur'an

l-Qur'an adalah pemberi syafaat dan diterima syafaatnya, ia menjadi saksi yang dibenarkan. Barang siapa menjadikan Al-Qur'an didepannya maka akan menuntunnya ke surga. Barang siapa yang meletakkan Al-Qur'an di belakangnya maka akan membawanya ke neraka

Jodoh dalam Pandangan Profesor Quraish Shihab

Jodoh Adalah bagian dari takdir. Takdir yakni ketentuan Allah yang sudah ditetapkan semasa manusia masih berada didalam rahim.

Sombong Karena Merasa Paling Pintar

LADUNI.ID, Jakarta – Setan sebagai musuh yang nyata bagi manusia, tidak pernah kehabisan cara untuk menjerumuskan manusia dalam keburukan. Tipu dayanya membuat sesuatu yang sejatinya salah, seolah terlihat menjadi benar. Diantara tipu daya tersebut ialah dengan membuat manusia merasa dirinya suci dan merasa aman dari dosa.

Sosok Pemuda Qur'ani sebagai The Best Agent of Change

Realitanya dalam sejarah dari masa kemasa sosok pemuda memiliki andil serta peranan yang sangat penting terkait dengan masalah peradaban universal, termasuk dalam membangun umat

Penjelasan Rukun Wudhu Menurut Imam Safi’i

LADUNI.ID, Jakarta - Berwudhu merupakan Syarat Sah Shalat sehingga jika kita mengerjakan suatu Shalat tetapi tidak Berwudhu terlebih dahulu maka Shalat yang kita kerjakan akan sia-sia atau mubah atau tidak sah.

Keluarga Pilihan dalam Al-Quran

Sesungguhnya Allah telah memilih Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran melebihi segala umat (di masa mereka masing-masing)

Tin Zaitun dalam I’Jaz Lughawi dan Ilmi (Kajian Mu'jizat al-Qur'an)

Menurut Dr. Thaha Ibrahim, Salah satu kisah terbaik tentang mukjizat ilmiah Al-Qur’an adalah tentang materi metalonides, Zat ini sangat penting untuk tubuh manusia (pengurangan kolesterol, metabolisme, kekuatan jantung, dan kontrol pernapasan).

Al-Qur'an, Terjemah, dan Tafsir

Al-Qur’an dan Terjemah adalah dua hal yang sangat berbeda. Al-Qur’an adalah firman Allah yang berbahasa Arab diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW. melalui malaikat Jibril yang tersusun dalam Mushaf mulai dari surat al-Fatihah sampai surat an-Nas. A

Pesantren Manba'ul Qur'an Kab. Semarang

Pondok Pesantren Manba’ul Qur an adalah lembaga pendidikan yang berdiri tahun 1990 di desa Wonoyoso Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang.

Qurban atau Aqiqah Dulu?

Hukum aqiqah dan kurban ada persamaan diantara kedua ibadah ini yakni sama-sama sunnah hukumnya menurut madzhab Syafi’i (selama tidak nadzar), serta adanaya aktifitas penyembelihan terhadap hewan yang telah memenuhi syarat untuk dipotong.

Masalah Qurban di Sekolah

Terkadang orang tua ditarik iuran untuk Qurban. Jika sekolahnya besar maka menyembelih sapi. Jika tidak banyak biasanya menyembelih kambing. Gurunya berdalih adalah untuk melatih siswa dan dijadikan pelajaran praktek.

Air Susu Ibu dalam Perspektif Al-Quran

Para ibu hendaklah menyusukan anak-anaknya selama dua tahun penuh, yaitu bagi yang ingin menyempurnakan penyusuan

Cara Memahami Islam Secara Moderat

Banyak orang bingung apa itu Islam Moderat. Simak tulisan KH M. Cholil Nafis, Ketua Komisi Dakwah MUI Pusat.

Sedekah Uang Pengganti Qurban

Pada saat Hari Raya Idul Adha umat Islam disunnahkan untuk melakukan qurban. Secara umum hewan yang bisa digunakan untuk berqurban adalah, unta, sapi, kerbau, kambing. Namun saat ini berkembang tradisi qurban tapi dengan sedekah uang yang jumlahnya sama dengan harga hewan qurban. Apakah masuk dianggap melakukan ibadah qurban atau tidak cukup.

Pesantren Yanbu'ul Qur'an Kudus

Pesantren Yanbu’ul Qur’an didirikan oleh K.H. Arwani Amin Said, seorang ulama besar yang sangat dikenal keilmuannya, terutama dalam bidang al-Qur’an dan Thariqah.

Pesantren Ilmu Al Qur’an Malang

Pesantren Ilmu Al-Quran (PIQ) yang terletak di Singosari kabupaten Malang, (±10 km utara kota Malang) adalah lembaga pendidikan kepesantrenan semi salaf. Didirikan oleh KHM. Basori Alwi Murtadlo pada tanggal 1 Mei 1978

Pesantren Madrasatul Qur'an Tebuireng

Pesantren Madrasatul Qur’an sebenarnya sudah ada sejak masa Kiai Hasyim Asy’ari. Kiai Hasyim punya keinginan besar untuk mendirikan lembaga pendidikan al-Qur’an.

Pesantren Ummul Qura Bogor

Pesantren Modern Ummul-Quro Al-Islami memulai tonggak sejarahnya pada tanggal 21 Juli 1993 atau bertepatan dengan 1 Muharram 1413 H dengan ditandai oleh peletakan batu pertama pondasi masjid pesantren yang dilakukan oleh Ro’is NU cabang Bogor KH. Muhtar Royani

Qurban Traveler

Maka tidak aneh jika di beberapa Lembaga Amil Zakat maupun perorangan memiliki program menyalurkan zakat ke tempat yang lebih membutuhkan. Misalnya sampai ke pelosok desa. Bagaimana pandangan Madzhab Syafi'i?

Kolom Gus Nadir : Nasakh dan Ayat Qurban: Imam al-Ghazali Membantah Mu’tazilah

Salah satu topik penting dalam studi ilmu al-Qur’an adalah mengenai Nasakh atau lazim dikenal dengan Nasikh-Mansukh. Secara ringkas maknanya adalah  ‎رف

Pesantren Darul Qur'an Cimalaka Sumedang

K.H.R.Muhammad Ilyas pada tahun 1985 mendirikan Pondok Pesantren yang bernama “Darul Qur’an”. Tepatnya terletak di Kota Kecamatan Cimalaka Kabupaten Sumedang.

Hewan Qurban Berkualitas Menurut Persatuan Dokter Hewan Indonesia

Menjelang hari Raya Idul Adha, banyak umat Islam yang sibuk mempersiapkan diri untuk belanja hewan qurban yang nanti akan diqurbankan saat Idul Adha atau Hari Tasyiq.

Urutan Bacaan Doa Menjelang Penyembelihan Hewan Qurban

badah qurban adalah merupakan ibadah yang sangat disenangi oleh Allah SWT. Sebagaimana diketahui bahwa pengertian ibadah qurban adalah dengan menyembelih hewan qurban.

Istilah Ibadah, Qurban, Thaat

Ada 3 istilah amal kebaikan yang mirip-mirip yang sering dipakai oleh ulama', yaitu istilah ibadah, qurbah dan tha'at.

Petunjuk Lengkap Shalat Sunnah Taubat

Semua orang pasti pernah melakukan kesalahan dan dosa, baik kecil maupun besar, disengaja maupun tidak.

Amalan Supaya Cepat Kaya Harta, Barokah dan Rumah Tangga Harmonis

Cara yang instan tentu saja dilarang oleh agama karena akan terjerumus ke jalan yang salah dan melakukan berbagai amalan cepat kaya melalui ritual aneh dan menyeramkan termasuk pesugihan dan sejenisnya.

Antara Al Quran, Koran dan Media Online, Lebih Berefek Mana dalam Kehidupan?

Membaca dan mengkaji isi al-Quran adalah cara untuk mendapatkanpetunjuk ilahi.

Ada Alquran dan Tasbih, Satu Kamar Tak Ikut Hangus di Kapal 'KMP Sembilang'

Sebuah kamar anak buah kapal (ABK), yang di dalamnya terdapat Alquran dan tasbih, tidak ikut terbakar, padahal jaraknya begitu dekat dengan sumber api.

Larangan Potong Rambut dan Kuku bagi Orang yang Hendak Berqurban

Terkadang masih ditanyakan apakah larangan memotong kuku dan rambut adalah bagi orang yang akan berqurban atau hewan yang akan dijadikan qurbannya? Dalam hal ini secara jelas adalah terlarang bagi orang yang berqurban, sebagaimana dijelaskan oleh Imam An-Nawawi.

Banyak yang tidak tahu, Lima Fadhilah Aktif Membaca Al Quran

“barang siapa yang membaca satu huruf dari lafdz Al-Quran, maka pahalanya akan dilipat-gandakan sepuluh kali lipat”.

Pesantren Ummul Qura Tangerang Selatan

Ummul Qura merupakan Lembaga Pendidikan Pondok Pesantren yang terletak di Jl. Raya Pondok Cabe Ilir RT 001/004 Pondok Cabe Ilir Pamulang Tangerang Selatan Banten, di sebelah lapangan udara Pondok Cabe.

Manfaat Membaca Al-Qur’an Bagi Kesehatan Tubuh

Inilah empat manfaat membaca Al-Qur'an untuk kesehatan tubuh Anda. Coba buktikan!

Niat Puasa Tarwiyah Tanggal 8 Dzulhijjah dan Puasa Arofah Tanggal 9 Dzulhijjah

Bulan Dzulhijjah adalah salah satu bulan yang dimuliakan dan penuh berkah. Khusus pada sepuluh hari pertama bulan Dzulhijjah, dijelaskan dalam sebuah Hadis bahwa amal sholeh pada hari-hari tersebut sangatlah disenangi oleh Allah SWT.

Pesantren Tahfidzul Qur'an Safinatul Huda Kab. Jombang

Pesantren Tahfidzul Qur'an Safinatul Huda berada di  Dsn. Bandung Rt.03/01 Ds.Bandung Kec. Diwek Kab. Jombang

Kolom Gus Nadir: Bagaimana Cara Beribadah Qurban di Australia?

 Di Australia kebersihan dan kenyamanan sangat diperhatikan oleh pemerintah. Itu sebabnya, ada aturan tidak boleh sembarangan memotong hewan.

Ibadah Qurban Tanpa Wasiat untuk Orang Tua yang Wafat

badah qurban merupakan ibadah sunnah yang sangat dianjurkan dan hanya bisa dilakukan di bulan Dzulhijjah saat Hari Raya Idul Adha dan Hari Tasyriq. Ibadah ini bisa dilakukan oleh siapapun.

Soal Kulit Qurban Sebagai Upah

Dari Ali, ia berkata: "Rasulullah shalallahu alaihi wasallam memerintahkan kepada saya untuk mengurusi Qurban beliau. Nabi memerintahkan untuk menyedekahkan dagingnya, kulitnya, dan tidak tidak memberikan ongkos jagal dari hewan Qurban. Kami memberi ongkos dari kami sendiri" (HR Muslim)

Kesejahteraan Hewan (Animal Welfare)

Prinsip kesejahteraan hewan dilakukan dengan menerapkan prinsip yang meliputi bebas dar

Adab dan Tata Cara Menyembelih Hewan Qurban yang Dianjurkan Islam

Pada dasaranya tujuan menyembelih hewan qurban adalah untuk menghidupkan ajaran Nabi Ibrahim a.s. dan  Nabi Ismail a.s. sebagai bentuk kepatuhan terhadap perintah Allah SWT.

Pesantren Al-Munawwir Komplek-Q Kabupaten Bantul

Pesantren Al-Munawwir Komplek Q Kabupaten Bantul merupakan pondok pesantren khusus putri bagi pelajar dan mahasiswi yang bertempat di Kota Pendidikan Yogyakarta

Malu Akhlak Mulia Yang Semakin Menghilang

Islam menempatkan budaya rasa malu sebagai bagian dari keimanan seseorang. Orang yang beriman pasti memiliki sifat malu dalam menjalani kehidupan. Orang yang tidak memiliki rasa malu berarti seseorang bisa dikatakan tidak memiliki iman dalam dirinya meskipun lidahnya menyatakan beriman.

Pesantren Madrosatul Qur’anil Aziziyyah Semarang

Pondok Pesantren Madrosatul Qur’anil Aziziyyah (PPMQA), yang diasuh oleh KH M Sholeh Mahalli, AH & Hj. Nur Azizah, AH, merupakan tempat representatif untuk mempelajari ilmu-ilmu agama Islam

Pesantren Tahfizhul Qur'an Al-Husna Pringsewu

Pesantren Tahfizhul Qur'an Al-Husna terletak di jalan Tangsi Komplek Asrama Polsek Pringsewu, Pringsewu, Lampung

Pesantren Al Ghifari Kulonprogo

Pesantren Al Ghifari beralamat di jalan Gentan Sidorejo Lendah, Lendah, Kabupaten Kulon Progo, Propinsi DI Yogyakarta.

Pesantren Tahfizh Qur'an Yatim Nurani Insani Kab. Sleman

Pesantren Tahfizh Qur'an Yatim Nurani Insani   berlokasi Jl Wates km 8 Sumber Gamol RT 4 RW 14 no 67 Balecatur, Gamping, Sleman, Yogyakarta.

Belajar dari Perjalanan Dakwah Habib Munzir Almusawa ke Manokwari Papua

Dari perjalanan dakwah yang dilakukan Habib Munzir Almusawa ke tanah Papua, ada pelajaran yang bisa diambil. Apa itu?

Kumpulan Tafsir Q.S. Al-An’am Ayat 108 tentang Larangan Memaki Sesembahan Lain

Memaki sesembahan lain adalah sifat yang tidak terpuji. Sebagaimana dijelaskan al-Qur’an Surah Al-An’am Ayat 108

Belajar dari Nur Afdhaliah, Gadis Hafal Qur’an yang Bisa Kuliah Gratis

Nur Afdhaliah adalah gadis yang dapat beasiswa kuliah di UMI karena hafal Qur'an 30 jus. Simak kisahnya di sini...

Memahami Isi Surat Al-Fatihah

Surat pertama di dalam al-Qur'an dinamai al-Fatihah karena merupakan pembukaan atau mukaddimah dari al-Qur’an, dinamai Ummul Kitab atau Ummul Qur’an

Uslub al Muhaadzah dalam Balaghah al Quran:

 Dalam al Quran ada uslub unik yang disebut al muhaadzah, yaitu menghadirkan sebuah harakat atau lafadz yang tidak sesuai dengan wazan asalnya karena digabungkan dengan wazan yang lain demi menjaga kestabilan bunyi atau tuturan pada rangkaian kalimat,

Mengenal Penemu Iqro, Penyelamat Generasi Muda dari Buta Huruf al-Qur’an

Seperti apa kisah perjalanan sosok yang sangat inpiratif ini? Simak ulasan berikut.

Wisata dan Ziarah di Makam KH. Dimyati Hasbulloh Blitar

Makam KH. Dimyati Hasbulloh di Dusun Kasim, Desa Ploso, Kecamatan Selopuro Kabupaten Blitar, Letaknya kurang lebih 25 km dari pusat Kota Blitar ke arah timur.

Pengertian Tasawuf Sunni

Munculnya pemikiran islam dan kewajiban menuntut ilmu mendorong manusia untuk tidak hanya mengejar materi saja melainkan mempelajari ilmu rohani atau yang sering disebut dengan istilah tasawuf. Ada beberapa aliran dalam ilmu tasawuf dan salah satu diantaranya adalah tasawuf sunni.

Hukum Baca Al Qur'an dari HP tanpa Berwudhu Terlebih dulu

bagaimana hukum membaca Alquran di HP tanpa berwudhu terlebih dahulu? mengingat Al Quran merupakan kitab suci yang tidak bisa disentuh sembarangan dan harus bersuci ketika akan memegang dan membacanya

Hukum Bawa HP Berisi Aplikasi Al-Quran ke Toilet

Bagaimana hukumnya dengan hp atau alat modern yang berisi aplikasi Al Quran ketika dibawa masuk ke dalam toilet

Siapa yang Tak Bersedih Atas Wafatnya Seorang 'Alim, Maka Dia Orang Munafik

Siapa yang Tak Bersedih Atas Wafatnya Seorang 'Alim, Maka Dia Orang Munafik

Haruskah Kita Mengetahui Malam Lailatul Qadar Untuk Mendapatkan Fadhilahnya?

LADUNI.ID, Jakarta - Salah satu malam yang diimpikan oleh semua umat Islam dalam bulan Ramadhan adalah malam lailatul qadar. Lailatul qadar merupakan malam yang lebih baik dari seribu bulan.

Dan Guru Kita Pun Bercanda

Guru kita, Pak Quraish Shihab, saat kuliah di Universitas al-Azhar, Kairo, Mesir, pernah bertanya kepada salah seorang gurunya tentang kaidah fikih "al-'adah muhakkamah" atau "muhakkimah"? Guru beliau menjawab, boleh kedua-duanya, yang penting jangan dibaca "al-adah mahkamah". Mendengar candaan pak Quraish Shihab dari gurunya itu kami pun tertawa bersama.

al-Qur'an Bukan Kitab Sastra

Al-Qur'an menantang siapa pun yang merasa hebat dalam kesusastraan, kebahasaan, atau pakar apa pun. Tantangan Al-Qur'an tidak main-main redaksinya menggunakan kalimat perintah, "....buatkanlah satu surat (saja) yang semisal Al-Qur’an itu dan ajaklah penolong-penolong selain Allah,

Al-Qur'an Memiliki Genrenya Sendiri

 Al-Qur'an hadir ke muka bumi tidak mengikuti jenis susastra mana pun, ia bukanlah puisi, bukan khitabah, tidak pula menyerupai pepatah Arab (Mastal), atau kata-kata hikmah, sebagaimana yang biasa dicipta oleh orang-orang Arab Jahiliyah.

Cerita Al Hasan, Peraih Juara III dalam Lomba Musabaqah Hafalan Alquran di Mekah

Al Hasan Ahmad Sudarmanto meraih juara ketiga Musabaqah Hafalan Alquran Raja Abdul Aziz Ali Su'ud tingkat Internasional.

Al-Istikhdam dalam al Quran

 al Quran selalu menarik untuk dikaji, keindahan-keindahan susunan bahasa yang dipakainya menyadarkan para penutur bahasa Arab, bahwa bahasa yang biasa mereka pakai sehari-hari menjadi luar biasa dalam al Quran.

Etika Studi Al-Qur'an

Saat ini manusia hidup di zaman yang penuh dengan persoalan. Di dalam inti persoalan dan konflik yang hadir saat ini kadang-kadang menjadi ancaman tersendiri terhadap "kehadiran" kitab suci bagi setiap pemeluk agama.

Niat Mandi Wajib Setelah Haid, serta Do’a dan Tata Caranya

Pada saat wanita berada dalam kondisi haid atau menstruasi tubuhnya akan kotor dan tidak suci. Sehingga setelah selesai masa menstruasi wanita wajib melakukan mandi besar.

Pesantren Tahfidzul Qur’an Ma’unah Sari Kediri

Pesantren Tahfidzul Qur’an Ma’unah Sari Kediri Jawa Timur

Safari Ziarah dan Berdoa di Makam KH. Romli Tamim Jombang

Makam Ulama KH Romli Tamim Jombang Jawa Timur

Cerita Gus Baha’: Saat Khalifah Harun al Rasyid Menegur Ustadz Kasar

Adapun ayat Al-Qur’an yang disebut Khalifah Harun Al Rasyid saat menegur Ustadz yang kasar tersebut adalah.

Terinspirasi dari Al-Qur'an, Petani di Jogja Ini Ubah Air Hujan Jadi Pupuk

Apa sebenarnya yang terkandung dalam air hujan sehingga membuat rerumputan yang tadinya meranggas, mengering, mati, seketika tumbuh subur.

Begini Tanya Jawab Pintar Seputar Al Qur’an

Kalau Anda suatu saat ditanya oleh anak/ cucu tentang Al-Qur'an, setidaknya minimal Anda bisa menjawab seperti ini.

Pesantren Tahfidz Dar Al Quran Al Islami Tegal

Pesantren Tahfidz Dar Al Quran Al Islami Lebaksiu Tegal Jawa Tengah

Kisah Seorang Ilmuan Jepang yang Hafal Al-Qur’an dan Kuasai 30 Bahasa

Izutsu mampu mengkhatamkan Alquran dalam waktu 1 bulan setelah mempelajari bahasa Arab.

Ternyata Begini Keadaan Orang yang Sudah Meninggal

Orang yang mati awalnya tidak menyadari bahwa dirinya mati. Benarkah demikian? Simak di sini...

Safari Ziarah dan berdoa di Makam KH Abdul Mannan Syukur Malang

Makam Ulama KH Abdul Mannan Syukur Malang Jawa Timur

Pesantren Putri Darul Qur'an Mojokerto

Pondok Pesantren Putri Darul Quran Kota Mojokerto Jawa Timur

Pesantren Darul Quran Bogor

Pesantren Darul Qur'an terletak di Jalan Raya Puncak, Kelurahan Cisarua, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Pesantren Darul Qur'an dirintis oleh KH. Idham Chalid sejak tahun 1968.

Belajar Kerendahan Hati dari Dua Tokoh Ahlus Sunnah Ini

Keduanya adalah ulama hadis terbesar. Imam Nawawi menulis al Minhaj, Imam Ibnu Hajar menulis syarah Sahih Bukhori..

Wanita tidak Disebut dalam Al-Qur'an?

Wahai Rasulullah, mengapa kami tidak disebut di dalam Al-Qur'an seperti halnya para lelaki

Biografi KH. Muntaha Al-Hafizh, Pendiri Universitas Sains Al-Qur’an (UNSIQ) Wonosobo

KH. Muntaha Al-Hafizh ikut memberi sumbangan dalam pemikiran Islam dengan membentuk "Tim Sembilan" yang terdiri dari Kyai-kyai muda dari Pondok Pesantren Al-Asy'ariyah, yang bertujuan untuk menyusun Tafsir Al-Maudhu'i (tematik) dalam bahasa Indonesia.

Bagaimana Hukumnya Seorang Muslim Memasuki Gereja?

Belakangan ini ada tokoh yang mengatakan, “murtad bagi Muslim yang masuk gereja.” Ada lagi yang mengatakan, “haram menurut mazhab Syafi’i”.

Hadis Tentang Fitnah Akhir Zaman

LADUNI.ID, Jakarta - Umat manusia di dunia, khususnya di Indonesia, sedang mengalami kebingungan dan krisis kepercayaan. Perkembangan teknologi yang kian pesat dan seolah tak terbendung, tak hanya dimanfaatkan untuk hal positif, namun juga berbagai hal negatif.

Pesantren Al-Qur'an Wates, Kulon Progo

Pesantren Al-Qur'an Wates, Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta

Biografi Dr. KH. Ahsin Sakho Muhammad, M.A., Pendiri Pesantren Dar Al-Qur'an, Cirebon

Sejak kecil, KH. Dr. Ahsin Sakho Muhammad., M.A telah menunjukkan bakatnya dalam ilmu-ilmu Al-Qur'an. Ketika masih duduk di kelas IV SD dan belum lagi dikhitan, beliau telah hafal tiga juz Al-Qur'an, yakni juz 28, 29, dan 30.

Kaum Mukminin yang Akan Menang, Bukan Muslimin

Ada seorang orientalis bertanya kepadaku. Apa pertanyaan itu? Simak kisahnya di sini ..

Mushaf Al-Qur’an di Banten Ini Masih Utuh Meski Diterpa Banjir Lumpur

Ada kejadian aneh usai banjir besar yang melanda kawasan Pondok Pesantren La Tansa, Kampung Parakansantri, Banjar Irigasi, Lebakgedong, Kabupaten Lebak, Banten.

Subhanallah, Santriwati Asal Garut Ini Mampu Hafalkan Al-Qur’an Hanya Dalam 1,5 Bulan

Seorang santriwati asal Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut bernama Imelda Fitriana (16) bisa menghafalkan Al-Qur’an 30 juz selama 1,5 bulan. Imelda adalah santriwati Pondok Pesantren Darussalam, Kersamanah, Kabupaten Garut.

Wajah Islam Indonesia Kontemporer: Surplus Penceramah, Paceklik Pemikir

Indonesia beberapa tahun terakhir ini mengalami paceklik pemikiran Islam yang cemerlang akibat merosotnya kualitas para sarjana dan pemikir muslim brilian. Simak ulasan Sumanto al Qurtuby sebagai berikut.

Dahsyatnya Ayat Al-Qur'an, Air Hujan Bisa Jadi Pupuk dan Pestisida Alami

Berawal dari tantangan untuk menguak misteri yang terkandung di dalam air hujan, seorang petani jambu madu di Turi, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) mampu menyulap pupuk menjadi pestisida alami.

Mengenang Cerita Gus Dur tentang Buya Syakur Yasin

Buya Syakur, begitu sapaan akrab jamaah kepadanya. Sesuai dengan cerita Gus Dur di atas, adalah seorang kyai yang mempunyai pemikiran keislaman yang sangat rasional.

Penghafal Al-Qur’an Harus Memperhatikan Beberapa Etika Ini

Menghafal Al-Qur’an merupakan aktivitas istimewa yang bernilai ibadah. Satu huruf dalam Al-Qur’an berbanding sepuluh kebaikan.

Prof. Dr. M. Quraish Shihab Raih Penghargaan dari Pemerintah Mesir

Cendekiawan Muslim Indonesia sekaligus pendiri Pusat Studi Alqur’an (PSQ) Prof. Dr. M. Quraish Shihab, mendapat penghargaan dari Pemerintah Mesir sebagai penerima Bintang Tanda Kehormatan Tingkat Pertama bidang Ilmu Pengetahuan dan Seni.

Al-Qur'an Sama Menyebabkan Beda Jalan di Akhirat? Subhanallah

Gambar di bawah ini belum saya ketahui dalilnya bahwa suami istri yang beda amaliah di hari Jum'at menyebabkan beda tempat di akhirat. Seolah jika ditegaskan bahwa yang baca Al-Kahfi masuk surga karena sunah, dan yang baca Yasin masuk neraka karena bidah.

Kisah Kiai Napo Omben dan Al-Qur’an Se Jimat

Nama besar Kiai Aji Gunung Sampang, terkait erat dengan tiga santri pamungkasnya. Yaitu Kiai Agung Raba (Pademawu, Pamekasan), Kiai Abdul Allam (Prajjan, Sampang), dan Kiai Abdul Jabbar, atau yang dikenal dengan sebutan Kiai Napo atau Buju’ Napo (Omben, Sampang).

Al-Qur’an dengan Bekas Darah Sayyidina Utsman Tersimpan di Uzbekistan

Sayyidina Uthman Affan RA memerintahkan al-Quran dibukukan dalam bentuk mushaf, menjadikan umat Islam dapat melihat dan membaca kitab suci itu hingga akhir zaman. Walaupun sahabat RA menghafaz al-Quran, Rasulullah SAW masih menyuruh mereka supaya menulisnya pada pelepah tamar, kulit binatang, tulang unta dan batu nipis.

Gus Baha : Orang Kafir pun Bisa Faham Al-Quran, Anda?

Ketika al Quran turun, itu pendengarnya tidak ada yang muslim. Pendengarnya, non muslim.

Biografi Prof. Dr. AG. H. Muhammad Quraish Shihab, Lc., M.A., Pusat Studi Al-Qur’an, Tangerang Selatan

Biografi Prof. Dr. AG. H. Muhammad Quraish Shihab, Lc., M.A Ulama Nahdlatul Ulama Tangerang Jawa Barat

Pesantren Darul Qur'an Malang

Pesantren Darul Quran Singosari Malang Jawa Timur

Meneladani Kiai Abdullah Salam dalam Menjaga Al-Qur’an

Ada beberapa point penting teladan Mbah Abdullah Salam yang perlu kita tiru bersama sebagai berikut.

Petunjuk Kebenaran yang Sesungguhnya

Segolongan dari Ahli Kitab ingin menyesatkanmu, padahal mereka (sebenarnya) tidak menyesatkan melainkan dirinya sendiri, dan mereka tidak menyadarinya

Hutang pun Lunas Berkat Sholawat

Kisah ini merupakan penggalan ceramah Syeikh Husna Syarif, ulama besar Mesir. Ada seorang yang terbelit hutang, hidup dalam tumpukan hutang ditengah kubangan kemiskinan. Dia dulunya kaya raya, lalu jatuh bangkrut, sehingga mempunyai hutang yang amat besar.

Kewalian Kiai Muntaha al-Hafizh, Pecinta Al-Qur’an Sepanjang Hayat

KH Muntaha al-Hafizh lahir di desa Kalibeber kecamatan Mojotengah, Kabupaten Wonosobo dan wafat di RSU Tlogorejo Semarang, Rabu 29 Desember 2004 dalam usia 94 tahun. Ada beberapa keterangan berbeda tentang kapan tepatnya Mbah Muntaha Lahir.

Biografi KH. Dahlan Salim Zarkasyi, Penemu Metode Qira’ati Al-Qur’an

Ketika berumur tujuh tahun Kyai Dahlan dan keluargnya pindah ke Yogyakarta untuk mengadu nasib. Di sinilah perjalanan Kyai Dahlan di mulai. beliau memulai sekolah di SR (Sekolah Rakyat) di Suryodinatan.

Mengapa Habib Ahmad Al-Muhdlor Hatamkan al-Qur’an 8000 Kali di Calon kuburannya?

Adapun Al Habib Ahmad bin Muhammad Al Muhdhar Shahib Al Quwairah Hadramaut, sebelum Wafat, beliau mengkhatamkan Al Qur’an sebanyak 8000 kali di dalam kuburnya.

Cerita Nenek Akhtar, Bikin Al-Qur’an dengan Jahitan Tangan Selama 32 Tahun!

Berbagai cara dilakukan orang untuk menunjukkan rasa cinta dan bangganya kepada Islam. Tak terkecuali seorang nenek asal Pakistan yang telah mendedikasikan usianya untuk membanggakan Islam.

Al-Iksir Karya KH Bisri Musthofa: Referensi Ilmu Tafsir yang Terlupakan (?)

Kitab "al-Iksir" ini menarik. Selain dikarang oleh ulama, kyai dari Indonesia, juga sebagai referensi Ilmu Tafsir berasal dari kitab otoritatif dalam dunia Ulumul Quran dan Ulumut Tafsir. Pertanyaannya, apakah kitab ini dijadikan sebagai bacaan dan rujukan di PTKI?

Guru Qur'anku Telah Pergi

Selepas solat subuh tadi pagi seperti biasa saya membuka HP untuk menegecek pesan-pesan yang belum terbaca, terutama pesan penting dari para ekspatriat atau dari Jakarta, maklum perbedaan waktu selisih empat jam. biasanya saya mengutamakan pesan yang japri dulu baru kemudian WAG kedinasan, WAG komunitas, dlsb.

Kisah Imam Abu Qasim dan Ayat-Ayat tentang Obat

Di dalam sebuah kisah, Imam Abu Qasim Qushairi RA. berkata: “seorang di antara anakku jatuh sakit sehingga dia hampir meninggal.

Tidak Keluar Rumah Saat Wabah Penyakit Adalah Konsep Al-Quran

Arahan dari Medis agar kita berada di rumah pun sudah tepat, jangan membantah karena telah sesuai dengan kisah di dalam Al-Qur'an. Al-Hafidz Ibnu Hajar dalam kitabnya yang menjelaskan secara khusus tentang Thaun menyampaikan kisah tentang wabah penyakit di masa orang-orang terdahulu dari Bani Israil.

Merasa Aman dari Corona karena Merasa Dekat dengan Allah? Anda Keliru!

Ketahuilah wahai saudaraku… Rasulullah adalah manusia yang paling dekat dengan Allah, bersembunyi di Gua Tsur dari kejaran Kafir Quraisy.

Biografi KH. Taufiqurrohman Subkhi

KH. Taufiqurrahman Subkhi Ulama Nahdlatul Ulama Pekalongan Jawa Tengah

Biografi KH. Ahmad Syahid, Pendiri Pesantren Al-Qur'an Al-Falah I Cicalengka, Bandung

KH. Ahmad Syahid atau yang akrab disapa dengan panggilan Ayah Syahid atau Ajengan Syahid lahir pada 9 Januari 1945 di Cicalengka, Nagrek, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Beliau merupakan putra dari KH. Soleh.

Al Qur'an Mengenai Puasa Ramadhan

Wahai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa

Peristiwa-Peristiwa Besar yang Bersejarah di Bulan Ramadhan

Peristiwa-peristiwa besar dan bersejarah yang terjadi di bulan Ramadhan menunjukkan bahwa Islam sangat menjunjung tinggi kebenaran, dan bahwa slogan puasa yang diwajibkan di bulan Ramadhan itu tidak lain menyiratkan makna kekuatan, jihad dan kerja.

Makanan Sahur yang Baik Sesuai Hadis Nabi

Di bulan Ramadhan ada amalan sunnah yang bisa dijalani yaitu makan sahur. Dan amalan ini memiliki keutamaan karena dikatakan penuh berkah. Makan sahur itulah amalan sunnah yang penuh berkah.

Merasakan Keutamaan Manfaat Shalat

Di dalam Al-Qur’an dan Al-Hadis telah dijelaskan soal betapa luar biasanya hikmah shalat dan manfaat yang bisa didapat jika mengamalkannya. Ada banyak Manfaat dan Keutamaan yang tersimpan di balik perintah shalat.

Al-Quran Terbitan PBNU

Syukur kehadirat Allah yang tak terhingga saat Lembaga Ta'lif wa Nasyr (Infokom) PBNU berhasil menerbitkan Mushaf Al-Qur'an yang diberi nama Ar-Risalah. Beberapa bulan lalu Ketua LTN PBNU Cak Hari Usmayadi Cak Usma meminta untuk dituliskan beberapa dalil Amaliah NU seputar tema-tema yang berkaitan dengan Al-Qur'an.

Apa Istimewanya Al-Qur'an Terbitan PBNU?

Begini kawan, saya termasuk orang yang berfikiran out of the box (boten semerap terjemahan yang pas). Intinya kalau Al-Qur'an terbitan PBNU ini sama persis dengan yang sudah ada di pasaran maka saya tidak akan repot-repot memberi rekomendasi.

Pesantren Nida' Al-Qur'an Temanggung

Pondok pesantren Nida’ Al Qur’an berada di bawah naungan Yayasan Layanan Sosial Pendamping Dhuafa yang berkedudukan di Parakan, menempati tanah wakaf seluas 16.300 M.

Tadarus Alquran Harus Dijauhi?

Lagi-lagi ada Ustadz Salafi yang menyuruh untuk menjauhi tadarus Al-Qur'an jika yang membaca sama-sama sudah pandai, bukan untuk belajar, bukan untuk mengkaji tafsir.

Lima Amalan Terbaik Yang Dapat Dikerjakan di 10 hari Terakhir Ramadhan

LADUNI.ID, Jakarta -  Sepuluh hari terakhir di bulan ramadhan adalah salah satu momen istimewa bagi umat Islam. Sebab, di antara hari tersebut, terdapat satu malam yang kebaikannya melebihi seribu bulan. Malam itu disebut malam lailatul qadar.

Tentang Amalan Doa Malam Lailatul Qadar

Doa yang diriwayatkan Aisyah r.ha dari Rasulullah SAW tentu sangat mustajab karena disampaikan langsung oleh manusia paling mulia, yang jika tak ada dirinya, tentu tak ada pula kemuliaan Malam Lailatul Qadar.

Kisah Sayyidina Utsman bin Affan Menghatamkan Al-Qur’an dalam 1 Rakaat

Kisah para sahabat Nabi dan ulama tentang mengkhatamkan Al-Quran sungguh luar biasa. Kita jadi merasa malu ketika membaca kisah mereka, karena mereka sangat cinta Al-Quran dan istiqomah membacanya.

Khataman Al Qur'an di Bulan Ramadhan

Ibrahim An-Nakhai berkata bahwa Al-Aswad mengkhatamkan Al-Qur'an di bulan Ramadhan setiap 2 malam

Pesantren Al-Qur'aniyah Dukuhjati Indramayu

Pondok pesantren yang terletak di Desa dukuh Jati, Kecamatan Krangkeng, Kabupaten Indramayu itu juga menerapkan pendidikan formal maupun nonformal.

Berbahagialah Bagi Para Pendosa!

Kita kini lebih punya gairah hebat, alasan logis kuat, dan impian dahsyat untuk memohon ampunanNya, ridhaNya, dan Kasih SayangNya.

Membumikan Akidah Ahlussunnah Waljamaah

Ahlus Sunnah Waljamaah adalah sebuah madzhab yang diyakini sebagai kelompok yang selamat telah dianut oleh mayoritas kaum muslimin di seluruh dunia.

Cerita Gus Baha tentang Nabi Adam Tertipu Orang yang Mengatasnamakan Agama

Ketika Gus Baha mengisi kajian di Baitul Qur’an, Pondok Cabe, Gus Baha kemudian menyampaikan,

Hari Gini Masih Tanya Dalil Baca Qur'an di Kuburan?

Mereka menyalahkan Amaliah ziarah kubur yang duduk lama sambil baca Qur'an sebagai cara yang menyalahi sunah Nabi shalallahu alaihi wasallam.

Menjemput Rezeki yang Halal

Makna rezekinya sendiri itu adalah apa yang anda peroleh baik dari usaha sendiri maupun orang lain dan dapat anda manfaatkan, rezeki yang diperoleh diri sendiri atau dari usaha oran lain tetapi tidak bisa memanfaatkan maka makan itu tidak dinamai rezeki

Bagaimana Mencari Kebenaran di Tengah Tafsir yang Berbeda-Beda?

Ketika berbicara tentang Islam, tidak dapat dipungkiri bahwa masih banyak terjadi kesalahpahaman bahkan di kalangan umat Islam sendiri yang notabene baru belajar ilmu agama Islam.

Kenapa Nabi Berpoligami? Ini yang Banyak Disalahpahami

Ada banyak hal yang berkaitan dengan Nabi Muhammad yang disalahpahami disebabkan karena tidak mengerti.

Bidadari Surga Menurut Prof Quraish Shihab

Bidadari, sebagaimana banyak disebut di dalam Al-Qur’an seringkali dipahami sebagai seorang perempuan, sebab penyebutannya bidadari bukan bidadara atau laki-laki.

Islam dan Teknologi

Semua orang diciptakan Tuhan dan lahir dengan tidak mengetahui sesuatu kemudian Tuhan memberikannya Telinga, Mata, Hati agar semua itu untuk dapat memperoleh ilmu pengetahuan.

Ibadah Itu untuk Hidup, Bukan Hidup untuk Ibadah

Sebenarnya, kita hidup bukan buat untuk beribadah, tetapi kita beribadah supaya kita bisa sukses dalam pembangunan dunia ini.

Keputusan Hukum Menurut Imam Qurafi, Begini Penjelasannya

Keputusan Hukum Menurut Imam Qurafi, Begini Penjelasannya

Ibadah Qurban Itu Butuh Ketulusan

Qurban berasal dari bahasa Arab, yakni “Qurban” yang berarti dekat (قربان). Jadi qurban mengandung makna tersirat kedekatan diri yang agung kepada Allah. Apa yang dilakukan terkait dengan ibadah qurban ini merupakan upaya mendekatkan diri kepada Allah, pendekatan yang sungguh besar dan mulia.

Pantaskah Kita Mengucap Aku Mencintaimu Lillahi Ta’ala?

Hal ini juga berlaku bagi kata-kata yang diucapkan orang dengan mengutip ayat Al-Qur’an yang berbahasa Arab. Seringkali orang mengutip kata dan kalimat dalam Al-Qur’an yang hanya berdasarkan pada pengertian pada terjemahan bahasa Indonesianya.

Pesantren al-Asyirah al-Qur’aniyah Jakarta

Pesantren al-Asyirah al-Qur’aniyah JakartaTimur DKI Jakarta

Majelis Ta'lim Baitul Qur‟an Daarul Hijrah Jaksel

Majelis Ta'lim Baitul Qur‟an Daarul Hijrah Jakarta Selatan

Memahami Makna Allah dari Penjelasan Prof Quraish Shihab

Prof Dr H M Quraish Shihab memaknai Allah sebagai kata yang terambil dari kata “Ilah”. Sementara kata ilah terambil dari kata alihah.

Keluarga Sakinah Pilihan dalam Al-Qur’an

Allah SWT menetapkan keunggulan-keunggulan tertentu terhadap berbagai bangsa, pada masanya masing-masing

TK Qurrota A'yun Bantul

TK Qurrota A'yun Bantul Yogyakarta

Pesantren Roudlotul Qur'an, Demak

Pondok pesantren Tahfidz Roudlotul Qur’an anak – anak adalah lembaga pendidikan berbasis pesantren putra putri usia 6-15 tahun,yang didirikan oleh yayasan KH. MARWAN Jragung, Karangawen, Demak.

Kenapa Peran Agama Selama Ini Berkurang?

Ketika dihadapkan pada kenyataan yang terjadi di dunia saat ini, semua orang mungkin sadar bahwa peranan agama kini sedang mengalami pengecilan dan berkurang,

Bukti-Bukti Keotentikan Al-Qur’an

Sebagai umat Muslim, kepercayaan terhadap kebenaran Alqur’an sekaligus tak ada keraguan apapun di dalamnya merupakan sebuah kewajiban yang tak boleh kita tawar. Karena kepercayaan inilah yang nantinya akan membentuk sebuah keimanan terhadap keotentikan Alqur’an.

Makna Al-Muqshith Lebih dari Sekadar Adil

Ada salah satu sifat Allah, yaitu Al-Muqsith, qisth. Qisth itu berbeda dengan adil. Bila adil adalah menuntut semua hak dan memberi semua kewajiban.

Setiap Benci Pasti Ada Cinta, Maka Berilah Maaf

Agama menginginkan kita menjalin kehidupan yang harmonis. Saling maaf-memaafkan. Jika misal ada kesalahan di masa lalu, mari kita maafkan dan bina hubungan kita dengan baik.

Khutbah Jumat: Meneladani Keta’atan Keluarga Nabi Ibrahim AS

Kisah Kholilullah Ibrahim AS merupakan kisah keluarga yang yang menggambarkan adanya ketulusan, ketabahan, perjuangan dan ketaatan yang luar biasa dari orang-orang yang juga luar biasa yang akhirnya menjadi contoh dan panutan bagi para pemeluk agama Samawi, terutama ummat Islam.

PAUD YAMABI Jakarta Timur

PAUD Tahfidz Al-Quran YAMABI Jakarta Timur DKI Jakarta

Pesantren Tahfidz Irhamna Bil Qur`an Pandeglang

Pondok Pesantren Tahfidz Irhamna Bil-Quran berdiri pada 27 Mei 2014/27 Rajab 1435, di atas lahan kecil berlokasi di Kp. Pari Ds. Pari Kec. Mandalawangi Kab. Pandeglang Banten yang terletak 17 km dari alun-alun Pandeglang.

Ayat dan Hadits tentang Keutamaan Membaca Al-Qur’an

Membaca Al-Qur’an memiliki banyak manfaat dan keutamaan. Membaca Al-Qur’an merupakan ibadah yang dikategorikan sebagai salah satu ibadah yang paling utama di antara ibadah-ibadah lain.

Penjelasan Al-Qur’an tentang Makhluk Jin

Al-Qur’an sebagai kitab suci umat Islam dan sumber rujukan utama membahas berbagai hal dalam kehidupan, baik di dunia maupun di akhirat. Al-Qur’an juga sarat dengan keterangan-keterangan ilmu pengetahuan.

Qasidah Burdah Terjemah Pasal 6: Kemuliaan Al-Quran dan Pujian Terhadapnya

Qasidah Burdah Terjemah: Pasal 6 Kemuliaan Al-Quran dan Pujian Terhadapnya

Ayat dan Hadits tentang Allah SWT Tidak Bertempat

Aliran Asy’ariyah dan Maturidiyah yang tergolong dalam aliran ahlussunnah wal jamaah memiliki kesimpulan bahwa Allah subhanahu wa ta’ala tidak bertempat.

Ketika Mengomentari Segala Hal

Seingat saya, dua kali Habib Muhammad Quraish Shihab enggan menjawab pertanyaan.

Doa Khatmil Qur’an Lengkap (Teks Arab)

Menghatamkan Al-Qur’an atau Khatmil Qur’an bersama-sama adalah kegiatan yang sering dilaksanakan di Indonesia, khususnya ketika ada acara peringatan haul, selamatan, atau lain sebagainya. Ada yang dilakukan dengan membaca mushaf (bin nadhar), ada pula dengan hafalan (bil ghaib).

Pembawa Al-Qur’an adalah Pembawa Panji Islam

"Hamalah" adalah kata plural dari kata Hamil yang berarti pembawa. Jadi Hamalatul Qur'an berarti para pembawa al-Qur' an.

Batasan dan Aturan Berjilbab

Tulisan ini merupakan tanya jawab dari 101 persoalan perempuan yang tulis oleh M. Quraish Shihab. Di dalam tulisan ini akan menjelaskan tentang batasan dan aturan berjilbab dalam pandangan M. Quraish Shihab.

Budak Perempuan di Zaman Nabi

Perbudakan manusia terhadap manusia telah dikenal seantero dunia sejak masa lampau. Bukan bermula pada masa Nabi Muhammad Saw dan bukan juga khas bagi perempuan. Tetapi, perbudakaan yang kuat atasa yang elmah. Karena itu, pada masa Nabi pun ada perempuan-perempuan kaya yang membeli dan memperbudak laki-laki. Keadaan semacam itulah yang dihadapi oleh Islam pada masa Nabi.

Hukum Istri Mandi Bareng Suami

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab terhadap hukum istri mandi bareng suami.

Berusia 1 Abad, Al-Qur’an di Gunungkidul Ini Dipercaya Peninggalan Trah Majapahit

Sebuah Al-Qur’an kuno yang diprediksi telah berusia lebih dari 1 abad masih dirawat oleh seorang takmir Masjid di Padukuhan Wonojoyo, Kelurahan Genjahan, Kapanewon Ponjong, Kabupaten Gunungkidul. Al-Qur’an ini dipercaya milik keturunan Majapahit yang menyebarkan Islam di Gunungkidul.

Penjelasan tentang Oral Seks

Oral seks dalam pandangan Prof. Habib Quraish Shihab.

Diterimakah Shalat Kita, Jika Sering Bicara Kotor?

Seseorang baik dalam salat maupun di luar salat, yakni dalam kesehariannya harus selalu melakukan hal-hal yang disukai Allah dan menghindar dari tidak disukai-Nya.

Bagaimana Hukumnya, Baru Separo Mandi Junub, Bolehkah Membaca Al-Qur'an?

Baru Separo Mandi Junub, Bolehkah membaca Al-Qur'an? hukum Islam

Hukum Memotong Kuku dan Rambut Saat Menstruasi Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Secara tegas dinyatakan dalam pandangan mazhab Hanbali bahwa tidaklah makruh bagi seseorang yang sedang dalam keadaan haid atau nifas untuk menggunting rambut atau kukunya.

Hukum Menikah dengan Kerabat

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menikah dengan kerabat.

Prof. M. Quraish Shihab, Hukum Menjamak Shalat karena Tuntutan Pekerjaan

Berikut pandangan Prof. Dr. KH. Muhammad Quraish Shihab tentang Hukum Menjama Shalat karena Tuntutan Pekerjaan

Cara Mengganti Puasa yang Ditinggalkan karena Hamil dan Menyusui

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang cara mengganti puasa yang ditinggalkan karena hamil atau menyusi.

Aturan Berpakaian dalam Shalat

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang aturan berpakaian dalam shalat.

Hukum Menyusukan Anak dan Suami

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menyusukan anak dan suami.

Hukum Berpuasa untuk Menguruskan Badan

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum berpuasa untuk menguruskan badan.

Hukum Menshalati Bayi yang Meninggal

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menshalati bayi yang meninggal.

Hukum Menggunakan Susuk

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menggunakan susuk.

Hukum Gunakan Obat Pencegah Haid untuk Beribadah

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menggunakan obat pencegah haid untuk beribadah.

Hukum Mencukur dan Merapikan Alis

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mencukur dan merapihkan alis .

Masa Menstruasi yang Panjang

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang masa menstruasi yang panjang.

Doa KH. Adlan Aly yang Dapat Diamalkan bagi Para Penuntut Ilmu dan Penghafal Al Qur’an

Doa KH. Adlan Aly yang dapat diamalkan bagi para pununtut ilmu dan penghafal al-Qur’an

Hukum Mengurusi Mertua yang Sakit

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mengurusi mertua yang sakit.

Hukum Mengecat Rambut

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mengecat rambut.

Hukum Meluruskan dan Merapatkan Gigi

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum meluruskan dan merapatkan gigi yang berjarak.

Tiga Gua yang Pernah Disinggahi Nabi Muhammad SAW

Sebagai umat Islam, kita tentu familiar dengan kisah-kisah gua yang pernah menjadi tempat singgah Rasulullah SAW. Gua-gua tersebut menjadi saksi bisu ketika Baginda Rasulullah SAW menerima wahyu ilahi atau merawat luka-luka akibat perang yang dialaminya.

Hukum Tato

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menggunakan tato.

Hukum Suntik Botox dan Plasenta Ari-Ari

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mempercantik diri dengan suntik botox dan plasenta ari-ari.

Habib yang Tak Pernah Diam

Saat jadi Dubes, Prof. Habib Quraish Shihab sempatkan waktunya untuk menulis, maka lahirlah Tafsir al-Mishbah. Jabatan tidak membuatnya lupa untuk menulis.

Hukum ke Diskotik

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum pergi ke diskotik.

Hukum Berbisnis dengan Non-Muslim

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum berbisnis dengan klien yang non-muslim.

Bacaan Qur'an Kurang Fasih, Pahalanya Tidak Sampai pada Mayit?

Menurut yang bertanya, ada ustaz Salafi yang bilang kepada masyarakat bahwa jika ngaji Qur'an jelek –tidak  fasih, maka tidak akan sampai pahalanya untuk Almarhum yang dibacakan Yasin, misalnya.

Hukum Menggunakan Parfum yang Mengandung Alkohol

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menggunakan parfum yang mengandung alkohol.

Hukum Merawat Diri di Salon

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum merawat diri di salon.

Hukum Memakai Kutek

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum memakai kutek.

Kehidupan Dunia dalam Pandangan Al-Qur’an

Jika berbicara tentang kehidupan dunia, akan kita temukan berbagai penjelasan yang telah diuraikan oleh banyak ilmuan tentangnya. Bermacam arti dunia muncul sesuai dasar pemikiran masing-masing.

Pentingnya Menjaga Lisan dan Perbuatan

Ada kisah menarik di dalam kitab Thobaqotul Quro karya Imam Ad-Dzhabi. Suatu hari, seorang ulama ahlul Qur’an dari Kufah bernama Imam Abu Al-Hasan Al-Kisai menjadi imam di sebuah masjid besar.

Batasan Berpakaian bagi Ibu dengan Anaknya yang Sudah Dewasa

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang batasan berpakaian bagi ibu dengan anaknya yang beranjak dewasa

LAZISNU Aceh Salurkan Wakaf 1 Juta Al-Qur’an ke Dayah dan Panti Asuhan

Sebagai gerakan awal kepengurusan periode 2020-2025, LAZISNU Aceh telah mencanangkan gerakan wakaf 1 Juta Al-Qur'an dan Kitab Turast untuk santri dayah di Aceh.

Cara Mengikis Ketakutan Pada Anak Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang cara mengikis ketakutan pada anak.

Hukum Aqiqah

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum Aqiqah

Pesantren Darul Qu'ran Karim Baturaden

Pesantren Darul Qur'an Karim Purwokerto Banyumas Jawa Tengah

Membedakan Antar-Anak Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab membedakan antar-anak.

Al-Quran Peninggalan Zaman Nabi Muhammad SAW Ternyata Ada di Inggris

Setelah diteliti dengan penanggalan radiocarbon diketahui bahwa manuskrip itu berusia sekitar 1.370 tahun, dan dengan demikian manuskrip ini tercatat sebagai manuskrip tertua di dunia.

Quotes Berharga dari Habib Ali Al-Jufri

Ketika berceramah di Pondok Pesantren Daarul Qur’an Cipondoh Tangerang, Jumat malam (29/11/2020), Habib Ali Al-Jufri menjelaskan tentang pentingnya perilaku umat Islam yang berdasarkan akhlak baik.

Usia Mengkhitan Anak Laki-Laki

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang usia mengkhitan anak laki-laki.

Waktu yang Tepat Mengajarkan Shalat Kepada Anak

Pandang Prof. Habib Quraish Shihab tentang waktu yang tepat mengajarkan shalat kepada anak.

Menjelaskan Kiamat Kepada Anak Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Penjelasan Prof. Habib Quraish Shihab tentang Kiamat kepada anak.

Hukum Mempunyai Anak dengan Bayi Tabung Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mempunyai anak dengan bayi tabung.

Menyekolah Anak di Pesantren Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang menyekolahkan anak di pesantren.

Masa Tunggu Bagi Istri yang Suaminya Meninggal Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang masa tunggu bagi istri yang suaminya meninggal.

Cara yang Dibenarkan untuk Terjadinya Rujuk Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang cara yang dibenarkan untuk terjadinya rujuk.

Hubungan Suami Istri saat Haid Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hubungan suami istri saat haid.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Terkait Suami yang Meninggalkan Istri Tanpa Kabar

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang persoalan ditinggal suami selama dua tahun tanpa ada berita.

Bagaimana Hukumnya, Koran Berlafadz Quran jadi Bungkus Makanan?

Koran berlafadz Quran jadi bungkus kacang hukum islam

Menyikapi Suami yang Korupsi Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang menyikapi suami yang korupsi.

Mengajak Suami untuk Mendalami Islam Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang istri yang mengajak suami untuk mendalami Islam.

Menyikapi Permintaan Suami yang Bernada Ancaman Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang menyikapi permintaan suami yang bernada ancaman.

Menyikapi Suami yang Biseksual Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang menyikap suami yang biseksual.

Menyikapi Suami yang Mengaku Berselingkuh Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang bagaimana menyikapi suami yang mengaku berselingkuh.

Hukum Melubangi Hidung Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum melubangi hidung.

Status Perkawinan Tanpa Hubungan Seksual Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang perkawinan tanpa hubungan seksual.

Gus Baha: Pentingnya Memahami Logika Al-Qur'an

Dalam sebuah pengajian oleh KH Bahauddin Nur Salim atau yang akrab disapa Gus Baha diterangkan bahwa seorang yang beriman dan alim tidak akan membenci orang yang tidak sependapat dengannya.

Menggunakan Alat Bantu dalam Hubungan Seksual Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang menggunakan alat bantu dalam hubungan seksual.

Menyikapi Suami yang Sering Berbohong Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang bagaimana menyikapi suami yang sering berbohong.

Berhaji Tanpa Izin dan Keikutsertaan Suami Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang berhaji tanpa izin dan keikutsertaan suami.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang Suami yang Sering Membentak Istri

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang suami yang sering membentak istri.

Pandangan Prof. Habib Quraish Saat Istri Menolak Ajakan untuk Hubungan Intim karena akan Shalat

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab saat istri menolak ajakan untuk berhubungan seksual karena akan tarawih.

Bersedekah Tanpa Sepengetahuan Suami Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang bersedekah tanpa sepengetahuan suami.

Menyikapi Keinginan Suami yang Ingin Punya Banyak Anak Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang menyikapi keinginan suami yang ingin punya banyak anak.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Saat Istri Berselisih dengan Suami

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang istri berselisih dengan suami.

Hukum Mencabut Rambut

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mencabut rambut di badan

Berjabat Tangan Sambil Menyentuh Pipi

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang berjabat tangan sambil menyentuh pipi.

Posisi yang Baik Membaca Qur'an Saat Ziarah Kubur

Membaca Al-Qur'an dengan menghadiahkan pahala kepada Almarhum memang masalah khilafiyah.

Pesantren Tahfidhil Qur’an Sirojul Ulum, Pare, Kediri

Pesantren Tahfidhil Qur’an Sirojul Ulum, Semanding Pare, Kediri, Jawa Timur

Pesantren Darul Qur’an Al-Umm Laiyya, Sinjai

Pesantren Darul Qur’an Al-Umm Laiyya, Desa Tompobulu, Kecamatan Bulupoddo, Kabupaten Sinjai Sulawesi Selatan 92654

Hukum Menonton Film Porno Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menonton flim porno

Hukum Menyadarkan Suami yang Lalai Shalat Lima Waktu Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum menyadarkan suami yang lalai shalat lima waktu.

Hukum Mendoakan Keburukan Kepada Suami Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum mendoakan keburukan kepada suami.

Hukum Talak saat Menstruasi Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum talak saat menstruasi.

Aturan Suami dalam Menjaga Perasaan Istri Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang aturan kepada suami dalam menjaga perasaan istri.

Kesaksian Kiai Ahsin Sakho’ tentang Kiai Muhammad Najib Krapyak yang Ahli Al-Qur’an

Yang saya dengar, pada waktu mondok di Mbah Arwani, beliau kalau ngelindur melindur saat tidur) itu dengan membaca al-Qur’an! Coba, nglindur saja baca al-Qur’an.

Dialog Manusia dengan Al-Qur'an tentang Musibah Covid-19

Manusia bertanya kepada Sang Khaliq: Ya Allah, apakah gerangan yang sedang menimpa kami saat ini?

Siapa Pengarang Doa Syi'iran Sebelum dan Sesudah Ngaji al-Qur’an?

Doa menjelang ngaji Al-Qur’an atau setelahnya yang berupa syair ini sangat masyhur, tidak hanya di Indonesia.

Pandangan tentang Perempuan yang Tidak Menikah

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang perempuan yang tidak menikah.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Tentang Bolehkah Istri Menceraikan Suami

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang bolehkah istri menceraikan suami.

Hukum Melanjutkan Pernikahan dengan Suami yang Murtad Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum melanjutkan pernikahan dengan suami yang murtad.

Hukum Kawin Lari Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandandan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum kawin lari.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Tentang Meyakinkan Kebaikan Kepada Calon Suami

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang meyakinkan kebaikan kepada calon suami.

Hukum Perkawinan dengan Anak Tiri Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum perkawinan dengan anak tiri.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Tentang Dijodohkan dengan Orang yang Tidak Dikenal

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang dijodohkan dengan orang yang tidak dikenal.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Tentang Pemisahan Pengantin Wanita dan Pria Saat Resepsi

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang pemisahan pengantin wanita dan pria saat resepsi.

Hukum Perkawinan dengan Calon Suami yang Menalak Istri Pertama secara Lisan Menurut Prof. Quraish

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum perkawinan dengan calon suami yang menalak istri pertama secara lisan

Hukum Pernikahan Tanpa Kehadiran Salah Satu Mempelai menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum pernikahan tanpa kehadiran salah satu mempelai.

Cara Memantapkan Hati Menuju Jenjang Pernikahan Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Inilah cara memantapkan hati menuju jenjang pernikahan menurut Prof. Habib Quraish Shihab.

Hukum Ta’aruf dalam Proses Perjodohan Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum ta’aruf dalam proses perjodohan.

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab Tentang Nikah Sirri

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang nikah sirri.

Hukum Nikah Sirri Tanpa Sepengetahuan Keluarga Menurut Prof. Habib Quraish Shihab

Pandangan Prof. Habib Quraish Shihab tentang hukum nikah sirri tanpa sepengetahuan keluarga.

Sayyidina Usman bin Affan, Al-Qur’an dan Cinta

Dari sekian banyak kelebihan Sayyidina Usman, apa yang paling dikenang para sahabat Nabi dan para ahlillah tentang Sayyidina Usman? Jawabanya adalah kecintaannya pada Al-Qur’an dan khidmahnya pada Al-Qur’an.

Kisah saat Hafalan Qur’an KH. Abdul Manan Syukur Disimak oleh Rasulullah Saw

Kisah saat hafalan Qur’an KH. Abdul Manan Syukur disimak oleh Rasulullah Saw

Pesantren Nurul Qur'an Praya, Lombok Tengah

Pesantren Nurul Qur'an, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat

Hukum Wanita Haid Memegang Mushaf Saat Belajar Qur'an

Pada pengajian kitab Tadzhib bersama jamaah Masjid Wal Ashri Pertamina, membahas bab haid dan beberapa larangan yang disebabkan hadas kecil dan besar.

Pesantren Roudlotul Qur'an Cilacap

Pesantren Roudlotul Qur'an Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah

Ngaji Pintar LBM dan JQH NU Cianjur

Lembaga Bahtsul Masail merupakan forum yang memberikan fatwa hukum keagamaan kepada umat Islam dan Jami’yyatul Qurra wal-Huffadz (JQH) merupakan badan otonom NU yang mewadahi para qori-qoriah, hafidz-hafidzah dan para pecinta Al-Quran.

Pesantren Ulumul Qur'an Stabat Kabupaten Langkat

Pesantren Ulumul Qur'an Stabat Kabupaten Langkat Sumatera Utara

Pesantren Tahfidzul Qur'an Anwarul Falah Banyumas

Pesantren Tahfidzul Qur'an Anwarul Falah Banyumas Jawa Tengah

Khutbah Jumat: Ayat Muhkam dan Mutasyabih

Ayat-ayat al-Qur’an, terdiri dari dua bagian, yaitu ayat-ayat muhkamat dan ayat-ayat mutasyabihat. Ayat-ayat muhkamat adalah ayat-ayat yang memberikan informasi secara jelas dan mudah dipahami isinya.

Khutbah Jumat: Memaknai Al Qur’an Sebagai Petunjuk

Al Qur’an sebagai kitab terakhir diperuntukkan sebagai petunjuk bagi seluruh umat manusia (hudan linnas) sampai akhir zaman.

Doa Akhir Sya'ban dan Awal Ramadhan

Berdasarkan riwayat dari Syekh Thusi dari Harits bin Mughirah, bahwa Imam Ja’far ash-Shadiq as, selalu membaca doa berikut ini di malam malam terakhir bulan Sya’ban dan malam-malam pertama Ramadhan.

Doa Syaikh ‘Abdul Qodir Al Jilani Sambut Ramadhan

Berikut adalah do'a Sulthon Al Aulia’ Sayyidina Syaikh ‘Abdul Qodir Al Jilani RA menyambut bulan Ramadhan

Kegiatan Ini Hanya Ada Saat Bulan Ramadhan

Terdapat ragam kegiatan yang hanya ada ketika di bulan Ramadhan seperti berbagi makan sahur gratis, ngabuburit, berbagi takjil gratis, buka bersama, shalat Tarawih, khataman Al Qur’an, I'tikaf dan mudik

Khutbah Jumat: Keluarga Pilihan dalam Alquran

esungguhnya Allah telah memilih Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran melebihi segala umat (di masa mereka masing-masing)

Hukum Mengkhataman Al-Qur’an dengan Baca Cepat

Dr. KH. Muhammad Sholeh Qosim menjawab bahwa membaca Al-Qur'an ada 3 macam, Tartil, Hadar (cepat) dan Tadwir (sedang-sedang antara Tartil dan Hadar).

Makna Ibadah Dalam Pandangan Quraish Shihab dan Habib Husein Ja'far

Kendati Ramadhan 1442 H kita masih berada dalam keadaan pandemi Covid 19 namun sebaiknya, kita tetap mengoptimalkan beribadah di bulan puasa. Karena di bulan yang penuh berkah ini segala bentuk amaliyah dilipatgandakan oleh Allah SWT maka kita harus optimal dalam menjalani ibadah.

Khutbah Jumat: Makna Tersirat Emosi dalam Al Quran

Dua definisi di atas tentang emosi mengisyaratkan emosi bersifat abstrak dan subjektif. Sebab emosi seseorang itu banyak dipengaruhi oleh keadaan diri.

Amalan Malam Nuzulul Qur'an 17 Ramadhan

Terdapat peristiwa peristiwa bersejarah bagi umat Islam dalam bulan Ramadhan. Salah satunya memasuki tanggal 17 Ramadhan diperingati sebagai malam Nuzulul Qur'an yang jatuh pada tanggal 29 April 2021.

Pondok Pesantren Roudhotul Qur'an 2 Banyumas

Pondok Pesantren Roudhotul Qur'an 2 Sumbang Banyumas Jawa Tengah

Pesantren Tahfidzhul Qur'an Subulun Najah Magetan

Pesantren Tahfidzhul Qur'an Subulun Najah Magetan Jawa Timur

Keutamaan dan Adab Tadarus Al-Quran di Bulan Ramadhan

"Barang siapa yang membaca satu huruf dari Al-Quran maka ia akan mendapat satu kebaikan dan dari satu kebaikan itu berlipat menjadi sepuluh kebaikan. Aku tidak mengatakan alif lam mim sebagai satu huruf. Akan tetapi alif satu huruf, lam satu huruf dan mim satu huruf." (HR. At-Tirmidzi)

Sebelum Mantap Dengan Islam, Dian Sastro Pernah Menjadi 'Turis Spiritual'

Sejak usia 17 tahun, aktris Dian Sastrowardoyo rupanya pernah mengalami perjalanan spiritualitas sebelum akhirnya teguh memeluk Islam.

Khutbah Jumat: Al-Qur’an Mengenai Puasa Ramadhan

Wahai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa.

Tiga Arti Halalbihalal Menurut M. Quraish Shihab

Dalam bukunya yang berjudul Membumikan Al Qur an, M. Qurasih memberikan penjelasan mengenai pengertian dan makna yang terkandung dalam Halalbihalal. Menurutnya halalbihalal mengandung tiga arti.

Nasehat KH Muhammad Ulil Albab Arwani untuk Orang Tua dan Santri Penghafal al-Qur’an

Diantara nasehat Abah Ulil Albab untuk orang tua yang sedang memondokkan anaknya adalah: Bukti tanda cinta orang tua kepada anak, Suatu ibadah bisa terjaga dan diterima oleh Allah

Pesan Prof. Quraish Shihab kepada putrinya Najwa Shihab

Aku tidak pernah mengetahui adanya rumus kesuksesan, tapi aku menyadari bahwa "rumus kegagalan adalah sikap asal semua orang".

Sifat Amanah Nabi dan Rasul, Malaikat, Jin dan Manusia Dalam Al-Qur’an dan Al-Hadist

Sifat amanah adalah sifat para nabi dan rasul yang Allah pikulkan tanggungjawab dalam menyampaikan risalah-Nya. Selain itu amanah juga adalah sifat-sifat para malaikat yang mengerjakan kebaikan, dan dari kalangan mereka adalah Jibril alaihissalam yang menurunkan Al-Quran ke Nabi Muhammad Saw.

Sikap Al-Qur’an terhadap Amanah

Untuk melihat seberapa penting amanah dalam kehidupan sehari-hari, maka penting menjelaskan sikap al-Qur’an terhadap amanah. Sikap al-Qur’an ketika menjelaskan ayat-ayat amanah dapat dikelompokkan dalam dua kelompok, yaitu:

Konsep dan Implementasi Amanah dalam Al- Qur’an dan al-Hadits

Al-Qur’an sangat mempunyai perhatian khusus terhadap hubungan sesama manusia baik di bidang muamalah atau silaturrahim, untuk mewujudkan hubungan yang baik sesama manusia salahsatunya adalah mengenai amanah. Berikut implementasi amanah dalam Al-Qur’an dan Hadits.

In Memoriam Kiai Minan Abdillah Kajen: Kiai Yang Tawaddu'

Beliau salah satu guru alfaqir yang mengajarkan ilmu tafsir ketika kami belajar di Mathali'ul Falah Kajen, sosok guru yang selalu mengajarkan ketawaddu'an kepada kami para muridnya, dengan perilaku tidak hanya dengan tutur kata saja.

Korea, Bukan Hanya Drakor-Kpop yang ini Musti Tahu

Dr. Hamid Choi Yong Kil hafizhahullah, muslim Korea asli yang menerjemahkan Alquran ke bahasa Korea pertama kalinya. Proyek penerjemahan ini memakan waktu kurang lebih 7 tahun.

Delapan Rahasia Rekening Amal Gaib, Sepanjang Masa

Meskipun sudah wafat terdapat tabungan amal jariyah di akherat yang terus mengalir kepada kita hingga sepanjang masa. Salah satunya dengan bersedekah bagi orang yang mampu dan memperbanyak amal kebaikan.

16 Keutamaan Bersedekah Menurut Al-Qur’an dan Hadits

Laduni.ID Jakarta – Allah Subhanahu Wa Ta’ala benar-benar memuliakan orang-orang yang bersedekah. Ia menjanjikan banyak keutamaan dan balasan yang menakjubkan bagi orang-orang yang gemar bersedekah.

Hafidz Qur’an Murtad, Begini Ceritanya

Laduni.ID Jakarta - Syahwat telah memenuhi relung hati ‘Abdah sampai-sampai ia menjadi lupa beriman, tuli peringatan, dan buta Alquran. Hatinya terbangun tembok anti-hidayah.

Implementasi Pengamalan Pancasila Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara

Implementasi pancasila juga sudah banyak dijelaskan dalam Al Quran, sehingga dengan begitu, segala tindak tanduk pengamalan pancasila sudah sesuai dengan apa yang Allah firmankan dalam kitabNya.

Awal Mula Kyai Arwani Kudus Menghafal Al-Qur'an

Ceritanya, Kyai Da`in Amin, sudah berhasil menghafalkan Qur'an sendiri. Oleh ayahnya, hafalan tersebut diminta ditashihkan kepada Kyai Munawwir. Kyai Arwani sendiri belum hafal Qur'an ketika itu, tetapi beliau sudah hebat mengaji kitabnya karena lulusan Pondok Jamsaren (Solo) dan Tebuireng (Jombang).

M. Quraish Shihab: Halal Bihalal Berasal dari Tiga Huruf “HA E’ EL”

Laduni.ID Jakarta – Menurut Prof. Dr. Muhammad Quraish Shihab halal bihalal berasal dari tiga huruf “HA E’ EL” yang antara lain bermakna menghangatkan yang dingin, mengurai yang kusut, dan mencairkan yang beku.

Penciptaan, Kenonmaterian dan Keabadian Nafs

Mulla Sadra, filosof Hikmah Muta’aliyah berpandangan bahwa nafs muncul dari hasil gerak substansi materi. Teori ini terkenal dengan jismaniyyatul huduts wa ruhaniyyatul baqa. Yakni dari segi kebaruannya adalah jisim, tapi dari segi keabadiaannya adalah ruhani dan non-materi. Tapi dari semua bentuk teori penciptaan nafs ini, semuanya berpandangan bahwa nafs adalah entitas non-materi.

Ijazah "Umum" Surat Al Fatihah Dari Simbah KH Abdul Hamid Pasuruan

Menurut Simbah KH. Abdul Hamid, siapa orangnya yang membaca amalan tersebut secara istiqomah maka dia akan melihat keajaiban-keajaiban yang belum pernah terlihat”tersembunyi”.

Bahaya Belajar Nash Suci Tanpa Guru, Jika Benarpun Tetap Dihukumi Salah

Barangsiapa yang berkata di dalam Kitab Allah Azza wa jalla dengan imajinasinya sendiri, jikapun benar maka sungguh-sungguh salah

KH. Hasyim Asy'ari "Iri" Pada Guru TPQ

Tapi dari kisah-kisah di atas, kita menjadi tahu dan paham sekelas KH. Hasyim Asy'ari saja begitu iri kepada seorang kiyai kampung yang mengajari anak-anak kecil membaca Al-Qur'an, sebagaimana layaknya para guru TPQ.

Saling Tahu Diri untuk Menghargai Kepakaran Ahli

Saat Syekh Izzuddin bin Abdussalam datang di Kairo, Syeikhul Madrasah al-Kamiliyah al-Hafizh al-Mundziri [penulis al-Targhib wat Tarhib] enggan berfatwa. Bagi beliau, setelah adanya Sulthanul Ulama maka otoritas fatwa langsung pindah ke tangannya.

Khutbah Jumat: Karakter Buruk Manusia Menurut Al-Qur’an dan Hadits

Berdasarkan keistimewaan itulah, manusia diberi tanggung jawab agar menjadi khalifah, ia ditugaskan untuk mengelola alam semesta ini bagi kesejahteraan semua makhluk.

Menghafal Al-Qur’an Tidak Perlu Cerdas, Namun Harus Konsentrasi dan Konsisten

Laduni.ID Jakarta – Gak perlu kecerdasan, apalagi IQ tinggi. Modal hafal Quran itu cuma satu: konsentrasi dan konsistensi. Kalau Anda bisa menyisihkan waktu 5 jam sehari, mengulang-ngulang bacaan dan konsisten melakukannya selama setahun, Anda pasti hafal 30 juz. K

Salah Memahami Terjemahan: Kasus Model Kerudung Lipat Ke Belakang

"Para wanita sebelum ayat ini turun hanya menjulurkan kerudungnya ke belakang (punggung) seperti dilakukan rakyat jelata (para pekerja). Setelah ayat ini diturunkan, maka mereka menutupkan kerudung ke leher dan dada."

Solusi Kiai Wahab Tentang Qurban

Suatu hari menjelang Idul Adha seseorang datang menghadap Kiai Bisri. Dia bermaksud melaksanakan qurban dengan menyembelih seekor sapi. Namun sebelumnya dia berkonsultasi dulu dengan Kiai Bisri, apakah boleh berqurban seekor sapi untuk delapan orang? Ketentuan fiqih, satu sapi untuk tujuh orang. Padahal jumlah keluarganya ada delapan.

Hukum Membaca Al-Quran di Sisi Kubur

Sebuah postingan yang sangatlah mencengangkan sekali. Bagaimana tidak? hanya karena bacaan Quran seorang muslim (yang dalam hatinya terdapat keimanan akan Allah swt) yang ia baca di sisi kubur, ia dicap sebagai pengikut Yahudi. Lantas, apa sebenarnya hukum membaca Al-Quran di depan kubur itu sendiri? Apakah Haram? ataukah Bida'h Dholalah

Kembali ke Ulama untuk Belajar dan Memahami Al-Qur’an dan Hadits

Laduni.ID Jakarta – Kita akan sulit sekali nantinya jika hanya mengandalkan semangat “Kembali ke Al-Quran dan Sunnah” tanpa ada bimbingan mereka yang memang mengerti betul tentang syariah. Dan rasanya slogan “Kembali ke Al-Quran dan Sunnah

Doa Menyembelih Hewan Qurban dalam Berbagai Riwayat

Menyembelih hewan qurban di Hari Raya Idul Adha, tanggal 10 dan 3 hari Tasyriq, yaitu tanggal 11, 12 dan 13 Dzulhijjah merupakan ibadah yang sangat dianjurkan dan memiliki keutamaan besar.

Berikut Dalil Membaca Al-Qur’an Dekat Maqbaroh Rasulullah Saw

Laduni.ID Kairo - Dalam foto tersebut terlihat bahwa Syaikhona Maimoen Zubair sedang membaca Al-Qur'an dekat Maqbaroh Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wasallam di Komplek Masjid Nabawi.

Al Quran dapat Meningkatkan Kecerdasan Otak

"Satu-satunya manusia yang tidak tua, awet muda dan tidak pelupa adalah orang yang selalu membaca Al Quran. Manusia yang paling jernih akalnya adalah para pembaca Al Quran."

Menghormati Mushaf Al Quran

Dr. KH. Ashin Sakho Muhammad MA pernah memberikan dawuh, “Seseorang yang menghormati mushaf Al-Qur'an, mencintai, mencium, mendekap dan menaruhnya di tempat terhormat, mushaf itu akan berterimakasih kepadanya dan meminta kepada Allah agar orang itu mendapat syafa'at Al-Qur'an."

Gus Nadir: Qurban dan Tradisi (bagian 1)

Kurban merupakan tradisi dari Nabi Ibrahim yang kemudian kita (umat Islam) ikuti. Sebenarnya tradisi berkurban ini bisa dilacak sampai ke belakang jauh sebelum Nabi Ibrahim, yaitu tepatnya pada kisah Habil-Qabil, putra Nabi Adam.

Gus Nadir: Qurban dan Tradisi (bagian 2)

Postingan yang baru terdahulu, kami sampaikan contoh (tentang kurban) bagaimana Islam menganjurkan kita untuk melanjutkan tradisi baik yang dilakukan orang-orang saleh sebelum kita.

Bolehkah Mengganti Qurban dengan Sedekah?

Ada yang bertanya, “bagaimana seandainya tahun ini gak Qurban dulu, tapi dananya kami alihkan membantu mereka yang kehilangan pekerjaan akibat pandemi?”

Ikuti Cara ini Supaya Mudah Menghapal Al Quran

Al-Quran Sangat Mudah Dihapalkan. Apakah anda termasuk orang yang berasumsi bahwa menghafal Al-Qur’an itu sulit, namun apakah asumsi itu benar?

Khutbah Idul Adha dari KH. Husein Muhammad

Bersatulah kalian dan jangan bermusuhan. Ingatlah akan nikmat Allah kepadamu ketika kamu dahulu (masa Jahiliyah) bermusuh-musuhan, maka Allah mempersatukan hatimu, lalu menjadilah kamu karena anugerah Allah, orang-orang yang bersaudara;

Idul Adha 1442 H, Rais Syuriah PCNU Cianjur: Jaga Kesehatan di Tengah Pandemi

Sebelumnya, Rais Syuriah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Cianjur, KH Kamali Abdul Ghani beserta jajaran pengurus, lembaga dan badan otonom NU mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H bagi seluruh umat Islam.

Nasihat Mbah Dullah agar Menjadikan Hewan Qurban Sebagai Wasilah

Jika kamu berqurban, sebelum kambing disembelih, peganglah kambing itu, seraya berucap di dalam batin, munajat kepada Gusti Allah. Ya Allah, aku qurbankan kambing ini, lantaran menghormati Nabi Ibrahim dan Syari’atnya Nabi Muhammad. Dagingnya merupakan sedekahku. Ini bisa kamu ucapkan jenis sedekah yang kamu inginkan.

Sirah Khulafa Ar Rasyidin (Bagian Kedelapan)

Keberanian, keadilan, kecerdasan, sikap kritis, keras dan ketegasannya, sekaligus kelembutan, kesedihan dan mudah tersentuh, adalah dua kondisi berlawanan yang menyatu dalam pribadi Umar.

Bagian Daging untuk Pemilik Qurban

Kalau kita melakukan ibadah menyembelih hewan qurban di Hari Raya Idul Adha atau di Hari Tasyrik, maka kita dianjurkan untuk turut mengonsumsi dagingnya, maksimal sepertiga bagian menurut Madzhab Syafi'i.

Al-Qur'an Menjadi Tolok Ukur bagi Generasi di Sebuah Masa

Pagi hari yang indah nan berkah. Di sebuah rumah yang terbuat dari ukiran kayu jati yang kuat nan kokoh, terdengar suara yang merdu, "Bismillahir rahmanir rohim, Inna a'tainaakal ...." Lantunan ayat suci Al-Qur'an yang amat indah dari seorang anak perempuan mungil yang bernama Latifah, "De, cepetan ke warung! baca Al-Qur'an mah gak bakalan bikin kaya, ayah lagi sibuk sekarang," ucap sang ayah,

Bantu Warga Terdampak PPKM Darurat, PCNU Jakpus Bagikan 1.300 Bungkus Daging Qurban

Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Jakarta Pusat membagikan 1.300 bungkus daging hewan qurban kepada warga terdampak PPKM Darurat se-Jakarta Pusat pada Rabu (21/7/2021).

Kemuliaan Seorang Guru di Mata Santri: Lantunan Quranku, Saksi Akan Kebaikanmu

Teringat masa-masa indah duduk serta menciduk akan ucapan serta mutiara hikmah yang beliau ucapkan. Lantunan Quranmu yang fasih, masih kurasakan getarannya sampai sekarang, Wahai sosok yang paling berjasa di hidupku, "Guruku".

Hukum Memakai Cadar Menurut 4 Imam Madzhab

Dalam hukum pemakaian cadar, terdapat silang pendapat di antara para ulama juga para pakar hukum Islam. Hal ini terjadi dikarenakan tidak adanya dalil yang menjelaskan tentang cadar secara jelas. ​Perbedaan pendapat ini menghasilkan beberapa hukum juga, ada yang menghukumi boleh (mubah), sunnah, dan bahkan mewajibkan untuk bercadar.

Amalan dan Do’a Jika Terkena Musibah dan Terhindar dari Musibah

Musibah bisa datang kapan saja. Musibah yang dialami seseorang dapat tergolong ringan hingga berat. Musibah tersebut sebenarnya dari Allah Subhanahu Wa Ta’ala  untuk menguji ketabahan seseorang.

Sirah Sahabat Nabi Muhammad SAW

Dalam perang Uhud, ketika pasukan muslim porak poranda karena sebagian besar pemanah meninggalkan posnya, seorang sahabat melihat Hamzah didekat sebuah pohon sedang berdoa: "Aku adalah singa Allah dan singa Rasul-Nya

Hadir untuk Umat, PRNU Karang Anyar Dirikan Kantor NU dan Madrasah Quran

Pengurus Ranting NU Kel. Karang Anyar, Kec. Sawah Besar, Jakarta Pusat tengah membangun gedung berlantai tiga yang akan difungsikan sebagai kantor sekretariat NU dan Madrasah Quran yang diberi nama Madrasah Quran Elfata.

Khutbah Jumat: Ajaran Al Qur’an tentang Optimisme Hidup

Al-Qur’an merupakan kitab yang sempurna, berisi ajaran dan panduan dalam berbagai aspek kehidupan manusia, baik itu berhubungan dengan aqidah, ibadah, muamalah,

Malaikat Jibril Lunasi Hutang Orang yang Membaca Surat Al Ikhlas

Kemudain Rasulullah SAW bersabda kepada sahabat, “Shalatilah jenazahnya! Aku tidak akan menyalati jenazah seseorang yang mempunyai tanggungan hutang 400 dirham dan belum dilunasi.”

Mbah Maimoen: Al-Quran itu adalah Ilmu, Bukan Hanya Bacaan

“Al-Qur'an itu adalah ilmu, bukan hanya sekedar bacaan saja,” begitulah dawuh yang sering kita dengar waktu Syaikhona Maimoen Zubair masih berada di antara kita.

Khutbah Jumat: Karakteristik Kepribadian Manusia Menurut Al-Qur’an

Bila kita mengamati kehidupan sehari-hari di tengah masyarakat, maka akan dijumpai berbagai macam manusia dengan kepribadiannya masing-masing yang berbeda.

Gus Miftah: Jangan Sia-Siakan Orang Tua

LADUNI.ID, Jakarta - Buruknya perilaku anak laki-laki kepada ibunya juga terkadang mendapat pengaruh dari istrinya, padahal walaupun sudah menikah seorang anak laki-laki tetap memiliki tanggungjawab berbakti dan merawat ibunya, sampai kapanpun.

9 Nasihat KH Ahsin Sahko Muhammad kepada Para Pecinta Al-Quran

Satu huruf yang dibaca minimal diberi pahala sepuluh kebaikan, dan bisa berlipat-lipat ganda. Orang yang menghafal al-Qur'an pasti membaca dengan berulang-ulang, dan setiap hurufnya dianugerahi pahala, dengan tanpa susah payah mengeluarkan biaya

Melihat Toleransi pada Santri Penghafal Al-Quran

Beberapa santri program Tahfidzul Qur'an sedang antri vaksin. Mereka menutup telinga karena ada suara music, gurunya memvideokannya. Sebagian netizen heboh. Sebagian oke, menghargai sikapnya, sebagian lagi menolak. Menganggapnya terlampau berlebihan.

Gus Nadir: Pahami Teks Suci dengan Sumber Sekunder, yaitu Ulama

Memahami teks ayat al-Qur'an dan hadis itu harus hati-hati. Jangan seperti makan kacang goreng langsung kunyah dan telan. Penting memahami teks kitab suci dan hadis itu dengan membaca syarh (penjelasan) ulama

Dakwah Pembangunan Menurut Quraish Shihab

Dakwah itu bermakna ajakan kebajikan yang tidak didapati langsung maknanya pada ayat maupun hadis. Dari sini dapat dipahami bahwa praktek dakwah tidak harus disertai ayat ataupun hadis.

Petualangan Menghafal Al-Qur'an di Usia Tua

Beliau adalah Ibu Nyai Hj Sintho’ Nabilah Asrori, Salaman, Magelang. Mushafnya tidak biasa, dia memilih memakai mushaf Al-Qur’an per juz yang diperbesar

Khutbah Jumat: Makna Hakikat Atsar Al Sujud dalam Al Qur’an

Menurut Al Biqa’I, kata atsar al-sujud pada ayat diatas adalah tidak dipahami dalam arti bekas yang terlihat di dahi seseorang yang bisa jadi merupakan akibat seringnya dahi tersebut bersentuhan dengan benda keras.

Ayat yang Membuat Sahabat Abdurahman bin Auf Menangis

Manusia oleh Allah diwajibkan untuk beribadah, selain sebagai ucapan terima kasih dan rasa syukur, beribadah juga akan memungkinkan seseorang mendapatkan surga-Nya dan terhindar dari neraka.

Khutbah Jumat: Al-Quran dan Risalah Keadilan

Salah satu misi dibangkitkannya para Nabi dan Rasul serta kebangkitan penerusnya adalah untuk menegakkan keadilan

Ini Dia Surat Al-Qur'an yang Bisa Dibaca pada Waktu Tertentu

Sejak kecil saya lebih sering bersama Abah, terlebih ketika Abah menggantikan kakek kami sebagai pengasuh Pondok Raudlatul Ulum 1 Ganjaran, Gondanglegi, Malang

Imam Ibnu Jarir At-Thobari dan Tafsirnya

Para pengkaji tafsir tentu akrab dengan kitab Tafsir Jami'ul Bayan fi Tafsiril Qur'an atau lebih dikenali sebagai Tafsir at-Thabari. Kitab ini menjadi kitab tafsir terbaik yang dikarang oleh al-Imam al-Hafizh Ibnu Jarir al-Thabari, sang guru besar tafsir.

Tasawuf dan Pembebasan

Menurut Imam Abu al-Qosim al-Junaidy bahwa jalan tasawuf yang harus diikuti itu dengan paripurna dan lengkap, terutama sesudah melewati kemampuan menguasai kesempurnaan atas aqidah dan syariat

Fadhilah Surat Al-Insyirah: Ijazah Dimudahkan Segala Urusan

Manusia adalah makhluk yang tak bisa dipisahkan dari kesusahan dan kesulitan, sebab hal tersebut merupakan bagian proses manusia dalam menempuh kehidupan

Pesantren Al-Jalil Li’Ulumil Qur’an Grobogan

Pesantren Al-Jalil Li’Ulumil Qur’an Grobogan Jawa Tengah

Dampak dan Hukum Menggunakan Israiliyyat dalam Menafsirkan Al-Quran

Ketika kita menafsirkan sebuah ayat dan surah dalam al-Quran, perlu hendaknya untuk mempelajari ilmu-ilmu yang berkaitan dengan penafsiran al-Quran, salah satu adalah ulum al-Quran

Inilah Jawaban Seputar Kehidupan yang Sering Kamu Pertanyakan

Semua pertanyaan dalam kehidupanmu telah terjawab di dalam Al-Qur'an.

Munculnya Ilmu Kalam pada Aliran Asy’ariyah

Perkembangan islam memunculkan berbagai kepercayaan dan pemahaman dari berbagai aliran dan madzhab

Khutbah Jumat: Menjadi Keluarga Pilihan dalam Al-Qur’an

Satu keturunan yang sebagiannya (turunan) dari yang lain. dan Allah Maha mendengar lagi Maha mengetahui”.

Pluralisme: Keragaman Makhluk Tuhan (Bagian 3)

Pluralisme agama pada dasarnya merupakan sebuah realitas dalam kehidupan dunia. Al-Qur’an mengakui secara tegas adanya pluralisme dalam berbagai aspek kehidupan, dengan berbagai argumentasi ayat al-Qur’an.

Makna di Balik Kalimat ‘Syaiun Lillahi Lahumum Fatihah’

Biasanya kalimat itu disebutkan sebelum membaca al-Fatihah sebagai pembukaan setelah menyebutkan rentetan nama arwah-arwah yang akan dido’akan

Khutbah Jumat: Kedudukan Al-Qur’an, Al-Sunnah, dan Ijtihad dalam Islam

Kerangka Islam yang begitu dinamis sebagaimana telah penulis kemukakan di atas terangkum dalam al-Qur’an dan al-Sunnah

Kisah Abu Jahal Menikmati Syahdunya Al-Qur’an

Sebetulnya, Abu Jahal merasa takjub dengan Al Qur’an. Akan tetapi, karena gengsi dan kesombongannya, Abu Jahal tidak mau terang-terangan mengakuinya. Sampai akhirnya apa yang dia sembunyikan itu terbongkar.

Musabaqah Al-Qur’an Internasional ke-17 Aljazair Diselenggarakan Secara Virtual

Bertepatan dengan hari peringatan Isra’ dan Mi’raj Nabi Muhammad SAW Kementerian Agama dan Wakaf Aljazir menggelar musabaqoh Al-Qur’an Internasional yang bertujuan untuk memberi penghargaan internasional terhadap penghafal Al–Qur’an yang diadakan setiap tahun.

Tips Menghafal Al-Qur’an dari Maulana Syekh Yusri Rusydi Al-Hasani

Pada suatu Jumat ada seseorang yang datang kepada Maulana Syekh Yusri Rusydi Al-Hasani Hafidzullah, orang itu bertanya bagaimana memulai menghafal Al-Qur’an yang baik

Buku Menteri Wakaf Mesir Mohammad Mukhtar Goma Akan Dipamerkan di Pameran Kairo ke-53

Pameran buku Internasional Kairo yang ke-53 akan digelar mulai tanggal 26 Januari sampai 6 Februari di pusat pameran dan konferensi internasional di kaswasan Al-Tajammu’ Al-Khamis.

Keutamaan Membaca Al-Qur'anul Karim

Membaca Al-Qur’an bagi umat muslim bukanlah hal yang asing bahkan sering dilakukan. Al-Qur’an adalah kalam Allah SWT, mukzijat yang diturunkan kepada nabi Muhammad SAW

Membagi Waris Menurut Islam Terdapat Dalam Beberapa Ayat Al-Qur’an

Islam telah menentukan siapa dan berapa banyak pembagian waris atas keluarga yang ditinggalkan. Maka setiap Muslim, wajib menerapkan hukum yang bersumber dari Al Qur’an yang telah Allah Subhanahu Wa Ta’ala tetapkan bagi hamba-Nya.

Gerakan Feminisme Perspektif Islam dan Barat

Gerakan ini dipelopori oleh Huda Sha’rawi (1879-1947) dan Saiza Nabarawi yang mendirikan the Egyptian Feminist Union (EFU) pada tahun 1923.

Penafsiran Kata ‘Al-Nafs Al-Wahidah’ dalam Sejarah Penciptaan Perempuan

Sesungguhnya telah terjadi berbagai penafsiran dan pendapat tentang asal mula kejadian perempuan. Pertanyaan yang sering muncul adalah apakah dia diciptakan dari tanah seperti Adam

Agama di Jalan Mazhab

Kekuatan mazhab itu terletak pada konsistensi atas sanad, artinya menerima ajaran Islam itu dimulai dari Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam, dilanjutkan oleh sahabat-sahabanya, dari sahabat disampaikan ke tabiin, dan dari tabiin disampaikan ke tabi' tabiin.

Pesantren Al-Hakimiah Depok

Pondok Pesantren Tahfidz Al- Qur’an Al-Hakimiah Depok Jawa Barat

Tiga Golongan Pembaca Al Qur'an

Membaca Al-Qur’an adalah aktivitas yang memiliki banyak keutamaan, dengan mambaca Al-Qur’an segala kesempitan yang membelenggu akan dilapangkan.

Menjelang Perayaan Hari Nasional, Brunei Selenggarakan MTQ ke-4

Brunei akan menyelenggarakan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-4 yang dikhususkan bagi orang di atas 40 tahun yang akan dilaksanakan pada tangga 5-7 Maret 2022. Kegiatan yang akan digelar di Negara ini juga bersamaan dengan Hari Nasional Brunei.

70 Santri Ponpes Al-Barokah Yogyakarta Ikuti Wisuda Khotmil Qur’an ke-23

Dalam rangka Haflah Tasyakkur Khotmil Qur’an XXIII dan Haul Almagfurlah KH. Rosim Al Fatih, Lc ketiga, Pondok pesantren Al Barokah Yogyakarta mewisuda sebanyak 70 santri

Ustaz Ma’ruf Khozin: Kecerobohan Salafi tentang Hukum Mencium Al-Qur'an

Ada dua kecerobohan kelompok Salafi dalam memberi hukum tentang mencium Al-Qur'an. Pertama, kontradiksi fatwa Syekh bin Baz dan Fatawa Al-Lajnah

Ustadz Makruf Khozin: Kecerobohan Salafi Tentang Hukum Mencium Al-Qur'an

Ada 2 kecerobohan kelompok Salafi dalam memberi hukum tentang mencium Al-Qur'an.

Ustaz Ma’ruf Khozin: Dalil Teks dan Menggali Dalil dari Teks

Di hari terakhir saat di Kayong Utara ada program Suling, Subuh Keliling, bersama beberapa pejabat di Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat

Metode Imam Al-Bukhari dalam Mengaji Hadis

Menurut Syekh Al-Muhaddis Ahmad 'Umar Hasyim, setidaknya ada tiga metode yang digunakan Imam Al-Bukhari saat memulai untuk mengaji hadis

Banyak Bertanya Dilarang oleh Agama? Berikut Penjelasannya

Sebagian orang mengira bahwa Rasulullah melarang umatnya untuk banyak bertanya seputar syariat atau ketuhanan, dengan alasan untuk menjaga iman agar tidak terlalu jauh masuk ke ranah tersebut

Menggunakan Ayat-ayat Al-Qur’an Untuk Kebatilan Seperti Kaum Khawarij

Menggunakan ayat-ayat Al-Qur’an untuk kebatilan merupakan sifat dari kaum khawarij yaitu mereka gemar menggunakan ayat-ayat Al-Quran, namun mereka niatkan untuk kebatilan.

Pembodohan Umat Lewat Slogan “Kembali Pada Qur’an dan Sunnah”

Slogan Ulama KW, kembali pada Qur'an dan Sunnah sepintas merupakan suatu ajakan yang baik dan benar. Namun di balik slogan tersebut sesungguhnya terdapat jerat-jerat setan yang sangat berbahaya.

Tata Cara Khataman Al-Quran: Keutamaan, Susunan Bacaan, dan Doa

Pada saat kita mampu mengkhatamkan Al-Qur'an, kita dianjurkan untuk memanjatkan doa kepada Allah SWT berharap mendapatkan kelimpahan rahmat dengan mengkhatamkan Al-Qur'an. Sebab salah satu diijabahnya doa yakni ketika seseorang mengkhatamkan Al-Qur'an.

Pesantren Nuurul Qur'an Purbalingga

Pesantren Nuurul Quran, Bukateja, Purbalingga adalah lembaga pendidikan berasrama yang berlokasi di Desa Bukateja, Purbalingga yang memilki kurikulum Diniyah

Pesantren Yanbu'ul Qur'an 1 Pati

Pesantren Yanbu'ul Qur'an 1 Pati merupakan lembaga pendidikan berasrama di Pati dengan menerapkan Tahfid Qur'an dengan metode Yanbu'a

Tips Khatam Al-Qur'an Berkali-kali di Bulan Ramadhan

tips khatam berkali kali membaca al quran di bulan ramadhan

Shalawat Shohibul Qur’an dan Keutamaannya

Shalawat Shohibul Qur’an dicatat dalam kitab al-Faidh as-Saniy Fis Shalati Alan Nabiy karya Syekh Farraj Mahmud Muhammad Ya’qub.

Pengertian dan Makna Tadarus

Salah satu manfaatnya dari hal ini adalah bisa saling mentashhih dan mendengar sebagaimana banyak terjadi di masjid dan musholla umat Islam, khususnya yang disemarakkan di bulan Ramadhan.

Adab Tadarus Al-Qur’an yang Wajib Diketahui

Tadarus Al-Qur’an merupakan salah satu amalan yang paling banyak dikerjakan oleh umat muslim saat bulan suci Ramadhan karena terdapat banyak sekali pahalanya.

Pondok Pesantren Ilmu Al-Qur'an ( PPIQ ) Ciomas, Bogor

Pondok Pesantren Ilmu Al-Qur'an ( PPIQ )Ciomas merupakan lembaga pendidikan asrama yang berlokasi di Desa Pagelaran, Ciomas, Bogor.

Biografi KH. Jusuf Djunaedi, Pendiri Pesantren Ilmu Al-Qur'an Ciomas, Bogor

Perjalanan hidup KH. M. Jusuf Djunaedi bermula dari tanah kelahirannya di Kaliwungu, Kendal, kemudian pergi mondok ke Ngebel, Secang, Magelang, kemudian berguru ke Karangjongkeng, Brebes. Kemudian terakhir menetap di Desa Laladon, Ciomas, Bogor (1951) dan mendirikan pesantren bernama Pondok Pesantren Aula Al-Qur'an (PPAQ) yang kini bernama Pondok Pesantren Ilmu Al-Qur'an (PPIQ).

Pesantren Yanbu'ul Qur'an Menawan, Kudus

Yanbu'ul Qur'an Menawan Kudus adalah pesantren cabang YanbuaKejaksan Kudus, pesantren ini dipersiapkan untuk persiapan hafalan al Qur'an dengan metode Yanbua karya KH. Arwani Amin Said.

Pesantren Amanatul Qur'an, Baraan, Mojokerto

Pesantren Amanatul Qur'an, Baraan, Mojokerto merupakan pesantren penghafal al Qur'an dan mempelajari kitab-kitab klasik. Pesantren ini memakai kurikulum pesantren dan nasional, dengan adanya lembaga pendidikan formal MTs dan MA

Tujuh Amalan Utama di Bulan Ramadhan

Tak terasa kita sudah memasuki puasa yang ke-14, marilah kita senantiasa memanfaatkan peluang emas di bulan yang mulia ini. Peluang emas yang dimaksud adalah jangan pernah kita menyia-nyiakan momen penting dalam beramal shaleh selama bulan Ramadhan.

Nuzulul Qur’an dan Doa

ulan Ramadhan bukan hanya bulan berkah, rahmat dan ampunan. Di bulan suci ini juga terjadi peristiwa luar biasa dan besar bagi umat Islam.

Keistimewaan Orang yang Sibuk Membaca Al-Qur’an

Orang yang rutin menyibukkan dirinya membaca Al-Qur'an mempunyai aneka macam keistimewaan sebagaimana dikutip Sayyid Muhammad bin Alawi al-Maliki dalam kitabnya Abwabul Faraj, Darul Kutub al-Ilmiyyah, Beirut, 1971, halaman 73 sebagai berikut

Kisah Hasan Al-Hafari Khataman Al-Qur’an Bersama Jin

Alkisah, pada suatu hari di pagi buta setelah malam Jumat sebelum fajar terbit, Abu Imran at-Tammar pergi ke masjid al-Hafari. Ternyata, setelah sampai di Masjid pintunya masih terkunci. Sementara di dalam sudah ada Hasan al-Hafari duduk sambil berdoa

Delapan Jenis Cinta yang Ada di Al-Qur’an

Islam adalah agama yang penuh dengan cinta dan kasih sayang. Diketahui bahwa Allah SWT selalu menuliskan semuanya yang ada di bumi melalui kitabnya Al-Qur’an. Salah satunya adalah tentang cinta.

Ayat Al-Qur’an yang Turun Pertama dan Terakhir

Ada dua pendapat yang dikenal tentang ayat yang turun pertama kali, masing-masing dengan dalil sebagai berikut

Pesantren Yanbu’ul Qur’an 5 Tegal

Pesantren Tahfidh Yanbu'ul Qur'an 5 berdiri pada tahun 2020 berlokasi di Jl. Garuda No.143, Bumiharja, Kec. Tarub, Tegal, Jawa Tengah. Pesantren ini merupakan pesantren modern yang mengedepankan hafalan Qur'an dengan metode Yanbu'a.

Bacaan Niat Ibadah Qurban

Salah satu rukun yang menjadikan qurban bisa diterima adalah niat. Niat merupakan inti ibadah. Niat dimaksudkan agar dapat dibedakan antara qurban sunnah dan qurban wajib, karena keduanya memiliki kedudukan dan konsekuensi hukum yang berbeda.

Pesantren Ilmu Al-Quran (PPIQ) Asy-Syafi’iyyah Kebonagung Pakisaji Malang

Pondok Pesantren Ilmu Al-Quran (PPIQ) Asy-Syafi’iyyah Kebonagung Pakisaji Malang

Surat Al-Fatihah Induk Al-Qur’an

Surat Al-Fatihah adalah surat pertama dalam Al-Quran. Allah membuka kitab suci umat Islam ini dengan surat Al-Fatihah disebabkan surat Al-Fatihah mengumpulkan semua apa yang menjadi tujuan dalam Al-Qur’an

Hukum Menggabungkan Niat Qurban dengan Aqiqah

Terkadang dalam rangka mengatur keuangan, atau karena kondisi ekonomi, ada sebagian orang yang akan melaksanakan kurban berniat untuk menggabungkan niat kurban dengan niat aqiqah, karena kebetulan salah satu anaknya ada yang belum diaqiqahkan sewaktu bayi.

Pesantren Yambu'ul Qur'an Kediri

Pesantren Yambu'ul Qur'an Kediri merupakan lembaga pendidikan nonformal dibawah naungan Yayasan Yambu'ul Qur'an Kediri yang berorientasi pada integrasi sains dan takhasus hifdhil Qur'an (Menghafal Qur'an) serta pendidikan diniyah salafiyyah terpadu untuk membentuk santri berkarakter Qur'ani, Amali, dan Cerdas dalam bidang agama dan sains.

Qurban Sunah yang Menjadi Wajib

Qurban hukumnya sunnah muakkad (sangat dianjurkan), bahkan hukumnya lebih utama dari sekedar sedekah hewan biasa, anjuran ini diungkapkan oleh Imam Syafi’i dalam kitab al-Um. Bahkan beliau tidak menolerir orang yang mampu melakukan qurban namun tak kunjung melakukannya

Pesantren Tahfizdhul Quran Al Mustofa Kebumen

Pesantren Tahfizdhul Quran Al Mustofa Kebumen berlokasi di desa Kuwayuhan kecamatan Pejagoan kabupaten Kebumen Jawa Tengah. Pondok pesantren tersebut menjadi lembaga pendidikan bagi para penghafal Alquran yang mayoritas adalah anak-anak usia sekolah dasar.

Hukum Patungan Hewan Qurban Kambing

Syariat Islam telah menetapkan standar maksimal jumlah kapasitas mudlahhi (orang yang berqurban) untuk per satu ekor hewan qurban, yaitu Unta dan Sapi untuk tujuh orang, sementara Kambing hanya sah dibuat qurban satu orang.

Waktu Penyembelihan Hewan Qurban

Waktu pelaksanaan penyembelihan hewan qurban dimulai setelah kira-kira sudah selesai melaksanakan shalat idul adha dua roka’at dan dua khutbah pada hari raya idul adhha

Tata Cara Pembagian Daging Hewan Qurban

Berqurban saat hari raya Idul Adha merupakan ibadah sunnah yang sangat dianjurkan bagi orang-orang yang mampu. Qurban adalah menyembelih hewan dengan tujuan taqarrub (mendekatkan diri) kepada Allah SWT.

Sunah-sunah Qurban

Berqurban di bulan Dzulhijah merupakan salah satu ibadah yang dicontontohkan oleh Rasulullah SAW. Agar ibadah qurban menjadi sempurna maka umat islam sebelum mengerjakannya dianjurkan untuk menjalankan sunah-sunah sebelumnya agar qurban menjadi sempurna sesuai dengan sunnah Rasulullah SAW.

Larangan Saat Berqurban Penting untuk Diketahui

Bagi orang yang berqurban, tidak diperbolehkan baginya untuk menjual (memberikan) upah pada pemotong atau panitia sedikitpun dari hewan qurban tersebut. Sebagaimana Rasulullah SAW bersabda yang artinya: “Barangsiapa menjual qurban, maka tiada qurban baginya (tidak sah qurbannya).”

Khutbah Jumat: Keutamaan Bulan Dzulhijjah dan Tapak Tilas Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail AS

Pada bulan ini, Allah mensyariatkan kepada umat muslim untuk melakukan ritual ibadah haji sebagai bagian dari rukun Islam

Biografi Syekh Quro ( Syekh Quratul Ain)

Syekh Quro Menurut naskah Purwaka Caruban Nagari, Syekh Quro adalah seorang ulama dari Campa. Beliau adalah putra Ulama besar Perguruan Islam dari negeri Campa yang bernama Syekh Yusuf Siddik. Beliau masih ada garis keturunan dari Syekh Jumadil Kubro dan kakeknya Syekh Jalaluddin, seorang ulama dari Mekkah. Dari garis nasab ibunya yang bernama Dyah Kirana.

Pesantren Al-Qur’an Zaenuddin Kab. Tegal

Pondok Pesantren Al Qur’an Zaenuddin terletak di jalur Nasional pantai utara pulau Jawa (Pantura). Tepatnya di Dusun Pengasinan Desa Maribaya Kramat Kabupaten Tegal atau 8 KM ke arah timur dari Pusat Kota Tegal

Biografi Sahabat Abul Ash bin Rabi’ Al-Absyami Al-Quraisy

Abul Ash bin Rabi’ Al-Absyami Al-Quraisy adalah seorang dari suku Al-Absyami yang berafiliasi Quraisy. Beliau pemuda kaya, rupawan, dan mempesona setiap orang yang memandangnya.

Hadis Imam Bukhari No. 644 : Apabila kemampuan membaca al-Qur'an sama, maka yang berhak menjadi imam adalah yang lebih tua diantara mereka

Apabila kemampuan membaca al-Qur'an sama, maka yang berhak menjadi imam adalah yang lebih tua diantara mereka

Hadis Imam Bukhari No. 728 : Memanjangkan Bacaan al-Qur'an Pada Dua Raka'at Pertama dan Meniadakannya Pada Dua Raka'at Terakhir

Memanjangkan Bacaan al-Qur'an Pada Dua Raka'at Pertama dan Meniadakannya Pada Dua Raka'at Terakhir

Hadis Imam Bukhari No. 2719 : Apakah harus memberikan pengarahan kepada ahli kitab dan mengajari mereka Al-Qur'an

Apakah harus memberikan pengarahan kepada ahli kitab dan mengajari mereka Al-Qur'an

Hadis Imam Bukhari No. 2896 : Bagaimana Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam membagi untuk quraidlah dan nadlir?

Bagaimana Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam membagi untuk quraidlah dan nadlir?

Hadis Imam Bukhari No. 3141 : Firman Allah "Ceritakanlah (Hai Muhammad kepada mereka) kisah Musa di dalam al Kitab (Al-Qur'an) ini…"

Firman Allah "Ceritakanlah (Hai Muhammad kepada mereka) kisah Musa di dalam al Kitab (Al-Qur'an) ini…"

Hadis Imam Bukhari No. 4115 : Firman Allah "...bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat.."

Firman Allah "...bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat.."

Hadis Imam Bukhari No. 4477 : Mujahid berkata "Maksud dari 'yang mempunyai akal yang cerdas' adalah mempunyai kekuatan

Mujahid berkata "Maksud dari 'yang mempunyai akal yang cerdas' adalah mempunyai kekuatan

Hadis Imam Bukhari No. 4528 : Mujahid berkata "Maksud dari 'jika kamu ragu-ragu (tentang masa iddahnya)' adalah jika kamu tidak tahu apakah ia haid atau tidak

Mujahid berkata "Maksud dari 'jika kamu ragu-ragu (tentang masa iddahnya)' adalah jika kamu tidak tahu apakah ia haid atau tidak

Hadis Imam Bukhari No. 4556 : Makna 'Abasa Watawalla' adalah bahwa beliau (Rasulullah) bermuka muram dan berpaling

Makna 'Abasa Watawalla' adalah bahwa beliau (Rasulullah) bermuka muram dan berpaling

Hadis Imam Bukhari No. 4561 : Mujahid berkata "Maksud '..karena mereka melampaui batas..' adalah dengan kemaksiatan dan tidak takut dengan siksa

Mujahid berkata "Maksud '..karena mereka melampaui batas..' adalah dengan kemaksiatan dan tidak takut dengan siksa

Hadis Imam Bukhari No. 4631 : Pendapat yang mengatakan "Sesungguhnya Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam tidak meninggalkan kecuali…

Pendapat yang mengatakan "Sesungguhnya Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam tidak meninggalkan kecuali…

Hadis Imam Bukhari No. 4639 : Sebaik-baik kalian adalah orang yang mempelajari Al-Qur'an dan mengajarkannya

Sebaik-baik kalian adalah orang yang mempelajari Al-Qur'an dan mengajarkannya

Hadis Imam Bukhari No. 4640 : Sebaik-baik kalian adalah orang yang mempelajari Al-Qur'an dan mengajarkannya

Sebaik-baik kalian adalah orang yang mempelajari Al-Qur'an dan mengajarkannya

Hadis Imam Bukhari No. 4652 : Pendapat yang mengatakan "Tidak apa-apa mengatakan 'Surat al Baqarah atau surat ini dan ini.."

Pendapat yang mengatakan "Tidak apa-apa mengatakan 'Surat al Baqarah atau surat ini dan ini.."

Hadis Imam Bukhari No. 4653 : Pendapat yang mengatakan "Tidak apa-apa mengatakan 'Surat al Baqarah atau surat ini dan ini.."

Pendapat yang mengatakan "Tidak apa-apa mengatakan 'Surat al Baqarah atau surat ini dan ini.."

Hadis Imam Bukhari No. 4654 : Pendapat yang mengatakan "Tidak apa-apa mengatakan 'Surat al Baqarah atau surat ini dan ini.."

Pendapat yang mengatakan "Tidak apa-apa mengatakan 'Surat al Baqarah atau surat ini dan ini.."

Hadis Imam Bukhari No. 4669 : Dosa membaca alquran disertai riya", menjadikannya lahan mencari makan, atau sombong karenanya

Dosa membaca alquran disertai riya", menjadikannya lahan mencari makan, atau sombong karenanya

Hadis Imam Bukhari No. 4670 : Dosa membaca alquran disertai riya", menjadikannya lahan mencari makan, atau sombong karenanya

Dosa membaca alquran disertai riya", menjadikannya lahan mencari makan, atau sombong karenanya

Hadis Imam Bukhari No. 4671 : Dosa membaca alquran disertai riya", menjadikannya lahan mencari makan, atau sombong karenanya

Dosa membaca alquran disertai riya", menjadikannya lahan mencari makan, atau sombong karenanya

Hadis Imam Bukhari No. 6187 : Berucap "Demi Allah, saya tak akan berucap", lantas ia shalat, membaca Al Quran

Berucap "Demi Allah, saya tak akan berucap", lantas ia shalat, membaca Al Quran

Hadis Imam Bukhari No. 6188 : Berucap "Demi Allah, saya tak akan berucap", lantas ia shalat, membaca Al Quran

Berucap "Demi Allah, saya tak akan berucap", lantas ia shalat, membaca Al Quran

Hadis Imam Bukhari No. 6189 : Berucap "Demi Allah, saya tak akan berucap", lantas ia shalat, membaca Al Quran

Berucap "Demi Allah, saya tak akan berucap", lantas ia shalat, membaca Al Quran

Hadis Imam Bukhari No. 6970 : Firman Allah Ta'ala: {Janganlah kamu gerakkan lidahmu untuk Al Qur'an karena hendak bercepat-cepat.}

Firman Allah Ta'ala: {Janganlah kamu gerakkan lidahmu untuk Al Qur'an karena hendak bercepat-cepat.}

Hadis Imam Bukhari No. 6974 : Sabda Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam: "Seorang hamba yang diberikan kepadanya Al Qur'an"

Sabda Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam: "Seorang hamba yang diberikan kepadanya Al Qur'an"

Hadis Imam Bukhari No. 6975 : Sabda Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam: "Seorang hamba yang diberikan kepadanya Al Qur'an"

Sabda Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam: "Seorang hamba yang diberikan kepadanya Al Qur'an"

Hadis Imam Bukhari No. 6989 : Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Hadis Imam Bukhari No. 6990 : Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Hadis Imam Bukhari No. 6991 : Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Hadis Imam Bukhari No. 6992 : Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Hadis Imam Bukhari No. 6993 : Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Hadis Imam Bukhari No. 6994 : Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "orang yang mahir (membaca) Al Qur'an bersama para malaikat yang mulia lagi berbakti." dan "Hiasilah Al Qur`an dengan suara-suara kalian."

Hadis Imam Bukhari No. 6996 : Bab Beramal akan Dimudahkan Segala Urusan

Firman Allah Ta'ala: "dan sungguh kami telah memudahkan Al Qur`an untuk pelajaran, maka adakah orang yang mengambil pelajaran?" dan Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "semuanya dimudahkan berdasarkan penciptaannya."

Hadis Imam Bukhari No. 6997 : Perintah Beramal dan Dimudahkan Segala Urusannya

Firman Allah Ta'ala: "dan sungguh kami telah memudahkan Al Qur`an untuk pelajaran, maka adakah orang yang mengambil pelajaran?" dan Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam: "semuanya dimudahkan berdasarkan penciptaannya."

Hadis Imam Bukhari No. 6998 : Catatan Hamba di Lauhul Mahfudz

Firman Allah Ta'ala: "Bahkan yang mereka dustakan itu adalah Al Qur`an yang mulia, yang (tersimpan) di lauhul Mahfudz"

Hadis Imam Bukhari No. 6999 : Bab Penciptaan Makhluk

Firman Allah Ta'ala: "Bahkan yang mereka dustakan itu adalah Al Qur`an yang mulia, yang (tersimpan) di lauhul Mahfudz"

Pondok Pesantren Putri Tahfizhil Qur’an (P3TQ) Lirboyo, Kediri

Pondok Pesantren Putri Tahfizhil Qur’an Lirboyo didirikan oleh KH. Ahmad Idris Marzuqi dan Nyai Hj. Khodijah Idris pada tahun 1986 M.

Biografi Ibnu Juraij

Nama lengkapnya adalah Abu Kholid Abdul Malik bin Abdul Aziz bin Juraij Al-Qurasyi, namun beliau lebih dikenal dengan nama Ibnu Juraij. Beliau merupakan hamba sahaya dari Umayyah bin Kholid.

Hak-Hak Istri Atas Suami

Allah Ta’ala berfirman:                                                                                                                               وَلَهُنَّ مِثْلُ الَّذِي عَلَيْهِنَّ بِالْمَعْرُوفِ “Para wanita mempunyai hak yang seimbang dengan kewajibannya menurut cara yang ma’ruf.” [Al-Baqarah/2: 228] 

Hubungan Akhlak dan Tasawuf Dalam Islam

Tasawuf mengedepankan kedisiplinan dalam beribadah, konsentrasi terhadap tujuan hidup menuju kepada Allah SWT, serta membebaskan diri dan keterikatan manusia dengan kehidupan duniawi.

Kisah Dakwah Syaikh Abdul Qadir Al Jailani

Di tangan Syaikh Abdul Qodir, lebih dari lima ribu orang Yahudi dan Nasrani masuk Islam, dan lebih dari seratus orang yang sesat bertaubat. Kenyataan ini Menunjukkan bahwa dakwah beliau diterima oleh semua kalangan, karena dilakukan dengan Kebijaksaan, Akhlaqul Karimah Dengan Penuh Kasih Sayang.

Angan-angan Manusia Setelah Meninggal Dunia

Sabda Rasulullah SAW :"bahwa angan-angan manusia di dunia tidak akan pernah habis sampai mereka masuk ke dalam kubur."

Do’a dan Adab Utama Ketika Terjadi Gempa

Selain doa ternyata ada 3 adab utama menurut hadits yang disarankan untuk dilakukan umat Islam ketika terjadi bencana alam termasuk gempa bumi.

Pentingnya Belajar Kepada Guru yang Bersanad dan Bermazhab

Belajar agama kenapa harus mempunyai guru yang bersanad dan bermazhab? Karena sudah jelas tertulis di dalam Al-Qur'an. Allah SWT berfirman dalam QS. An-Nahl 16:43 dan QS.Al-Anbiya 21:7

Hati-Hati Belajar Tanpa Guru

Habib Quraisy Baharun (Ulama lulusan Hadhramaut Yaman), dalam  tausiyahnya mengingatkan kita agar ilmu agama dipelajari dengan berguru, agar tidak salah paham atau pemahamannya salah. "Sering kita dengar ungkapan, barangsiapa yang belajar tanpa guru, maka setan adalah gurunya.

Macam-Macam Sholat Sunnah

Keberadaan shalat sunnah menjadi bentuk usaha manusia dalam menyempurnakan ibadah wajibnya. Selain itu, melalui sholat sunnah, kita juga dapat memohon Ridho dan ampunan Allah SWT atas segala perbuatan yang telah lalu, serta memohon kemudahan untuk melangkah ke depannya.

Do’a Setelah Sholat Jum’at dan Dzikir Lengkap

Dzikir adalah salah satu obat yang paling mujarab untuk bisa memenangkan hati dan pikiran kita sebagai umat manusia.

Pengertian Ujub dalam Islam, Tanpa Sadar Kita Melakukannya

Para ulama mengatakan bahwa ujub adalah anggapan seseorang bahwa kemuliaan amal saleh disebabkan adanya suatu perkara, bukan dari Allah SWT. Dalam hal ini, ujub memiliki tiga wujud, yaitu diri sendiri, makhluk, dan barang.

Do’a Mustajab Sholawat Alifil Ma'luf

Untuk mempermudah hajat agar segera terkabul, perbanyaklah membaca sholawat Alifil Ma'luf (Sang Lembut Hati) minimal 100 kali.

Tata Cara Mandi Wajib dan Hal-hal yang Mengharuskannya

Banyak orang yang masih tidak tahu mengenai tata cara mandi wajib yang benar sesuai dengan aturannya. Padahal, sesuai dengan namanya, mandi wajib merupakan salah satu mandi yang diwajibkan untuk mensucikan diri dari hadas besar.

Sholawat Ro’uf Rohim dan Manfaatnya

Menyelami kepribadian Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa sallam bagaikan menyelami samudera tak bertepi, sosok yang memiliki keindahan dan pesona tanpa batas.

Bacaan Do’a Ketika Bercermin

Dalam bercermin juga tidak semata-mata hanya agar kita terlihat cantik atau tampan. akan tetapi seharusnya pada saat bercermin kita bersyukur atau mensyukuri atas nikmat yang telah Allah Subhanahu wata'ala berikan kepada kita.

Mulailah Dengan Bismillah

Setiap amalan, baik itu yang bersifat ibadah maupun keseharian, jika tidak diawali dengan menyebut nama Allah Subhanahu Wa Ta'ala dimungkinkan akan berkurang atau hilang keberkahannya.

20 Sifat Wajib Allah

Tauhid adalah salah satu pilar dalam ajaran agama Islam yang perlu dikuasai oleh seorang muslim. Melalui ketauhidan itulah kita bisa belajar cara memaknai iman kepada Allah seperti yang telah tercantum dalam rukun islam.

Amalan Dzikir Menjelang Tidur yang Disunnahkan

Dalam sebuah haditsnya Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam pernah berkata kepada Aisyah, “Janganlah engkau tidur sebelum mengerjakan empat hal.

Syarat dan Adab Santri Menuntut Ilmu

“Mencari ilmu adalah kewajiban setiap Muslim, dan siapa yang menanamkan ilmu kepada yang tidak layak seperti yang meletakkan kalung permata, mutiara, dan emas di sekitar leher hewan.” (HR Ibnu Majah).

Hadis Tentang Ujian dan Cobaan Hidup

Dan sungguh akan Kami berikan cobaan kepadamu, dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. Dan berikanlah berita gembira kepada orang-orang yang sabar. (Qs. Al-Baqarah 2:155)

Adab Orang Muslim ketika Adzan Sedang Berkumandang

Adzan merupakan sebuah panggilan bagi umat muslim untuk melaksanakan sholat fardhu. Kumandang adzan bertujuan untuk memberitahu umat muslim untuk bersiap menunaikan ibadah shalat.

Pesantren Murottilil Qur’an Kodran, Kediri

Berdirinya pondok pesantren unit Lirboyo yang satu ini, tidak bisa dilepaskan dari Madrasah Murottilil Qur’an (MMQ) yang dirintis oleh Al-Ustadz KH. Maftuh Basthul Birri. Madrasah ini berawal sekitar tahun 1397 H./ 1977 M. yang kala itu berupa pengajian dengan sistem sorogan yang diasuh langsung oleh KH. Maftuh Basthul Birri.

Pengaruh Dosa Dalam Hidup

Dosa yang berarti melakukan sesuatu yang dilarang atau meninggalkan suatu perbuatan yang diperintahkan syariat Islam, memiliki akibat dan dampak negatif, baik bagi si pelaku maupun lingkungan sekitarnya.

Ajaran Tasawuf Rabi’ah Al-Adawiyah dan Amalan Untuk Penjagaan Rumah

Rabi'ah Al-Adawiyah dijuluki sebagai "The Mother of the Grand Master" atau Ibu Para Sufi Besar karena kezuhudannya. Beliau juga menjadi panutan para ahli sufi lain seperti Ibnu Al-Faridh dan Zhun Nun Al-Misri.

Perbedaan Shalat 4 Mazhab Lengkap

Shalat dikatakan sah apabila rukun-rukun shalat itu sendiri terpenuhi. Yaitu pelaksanaan rukun rukun shalat itu sendiri dari 4 mazhab beberapa pendapat dari masing-masing pelaksanaannya.

Hukum lewat di Depan Orang Sedang Shalat

Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa sallam Bersabda. “Apabila salah seorang di antara kalian sedang shalat, maka janganlah dia membiarkan seorang pun lewat di hadapannya, dan tunjukan dia menahannya sebisa mungkin. Jika dia menolak, maka perangilah ia, karena sesungguhnya ia adalah setan”

Keberkahan Hadrah Basaudan

Hadrah Basaudan adalah kumpulan dzikir, munajat,  qasidah dan tawassul yang awalnya disusun oleh Habib ‘Umar bin ‘Abdur Rahman Al-Baar lalu dilanjutkan oleh muridnya Syekh ‘Abdullah Basaudan dan akhirnya disempurnakan oleh Habib ‘Abdur Rahman Al-Masyhur.

Hikmah Viralnya Permainan Lato - Lato

Adapun permainan lato-lato masuk dalam kategori muamalah, yang kaidah umumnya dalam aktivitas muamalah adalah boleh selama tidak ada dalil yang mengharamkannya, sebagaimana Imam Al-Syaukani menjelaskan dalam kitab Tafsir Fathul Qadir.

Perbedaannya Ujian, Musibah dan Adzab

Sebenarnya, manusia akan naik pangkat dan derajat ketaqwaannya di hadapan Allah SWT bila mereka kuat dalam menghadapi segala musibah, ujian dan cobaan dalam kehidupan ini.

Do’a Menyambut Bulan Mulia Rajab

Dalam satu riwayat disebutkan Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam menyampaikan bahwa bulan Rajab adalah bulannya Allah SWT, sedangkan bulan Sya'ban adalah bulannya Rasulullah, sementara bulan Ramadhan merupakan bulannya Umatku (umat Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi Wasallam).

Hadis Keutamaan Bulan Rajab, Begini Cara Menyikapinya

Memang ada hadis palsu dan dhaif yang menerangkan keutamaan Rajab, tapi bukan berarti melakukan ibadah puasa di bulan Rajab tidak boleh.

Buletin Jumat Laduni.ID Edisi 46: Karakter Buruk Manusia Menurut Al-Qur’an dan Hadis

Sebagai makhluk yang paling sempurna, manusia dikaruniai oleh Allah s.w.t. kemampuan yang luar biasa yang tidak dimiliki makhluk lain. Karunia yang paling berharga adalah kemampuan berfikir dan kemampuan untuk menerima kebenaran dari wahyu Allah s.w.t

Bekal Untuk Menyambut Kehadiran Bulan Ramadhan

Mempersiapkan bekal sebelum menjalani ibadah puasa di bulan Ramadhan.

Cara Tetap Bisa Dapat Pahala bagi Wanita Haid Saat Ramadhan

LADUNI.ID, Jakarta - Puasa saat Ramadan hukumnya wajib bagi setiap umat Muslim di dunia, apabila ia mampu melaksanakannya. Namun, tidak begitu bagi muslimah. Hal itu lantaran siklus bulanan haid yang pasti datang menghampiri setiap wanita.

Sunnah Mandi Setiap Malam di bulan Ramadhan

LADUNI.ID, Jakarta – Bulan suci Ramadhan menjadi momen panen pahala bagi umat Muslim. Sebab, selain banyak amal ibadah sunnah yang dianjurkan, nilai setiap ibadah pada bulan suci ini juga akan dilipatgandakan.

Sejarah Nuzulul Quran dan Tempat Turunnya

Salah satu peristiwa penting dalam bulan ini diturunkan Al-Quran sebagai pedoman hidup umat Islam. Peristiwa ini dikenal dengan Nuzulul Quran. Masyhur pendapat di kalangan masyarakat peristiwa itu terjadi 17 Ramadhan. Benarkah?

Buletin Jumat Laduni.ID Edisi 51: Mengurai Makna, Tahap dan Tujuan Nuzulul Quran

Kata Nuzûl dalam penggunaan etimologis (kebahasaan) diartikan dan dimaksudkan sebagai proses menuju dan menempati suatu tempat, misalnya perkataan orang-orang Arab: “nazala al-amîru al-Madînata” (Sang Gubernur singgah di Madinah). Bentuk transitif (kata kerja)nya adalah kata al-inzâl, bermakna proses menunjukkan dan menempatkan sesuatu ke suatu tempat

Keutamaan Shalat Tarawih Dalam Kitab Durratun Nasihin

Sholat Tarawih memiliki fadhilah keutamaannya masing-masing. Fadhilah sholat Tarawih dari malam ke malam, wajib diketahui umat Islam agar semangat beribadah. SENIN LEGI, 10 APRIL 2023 SENIN : 4 LEGI : 5

Buletin Jumat Laduni.ID Edisi 52: Malam Seribu Bulan dalam Al-Qur’an dan Al-Sunnah

Berdasarkan keterangan al-Qur’an dan al-Sunnah, disebutkan bahwa dalam bulan Ramadhan terdapat suatu malam yang nilainya lebih baik dari seribu bulan. Malam yang indah itu disebut Lailatul Qadar atau malam kemuliaan.

Buletin Jumat Laduni.ID Edisi 53: Keluarga Pilihan dalam Al-Qur’an

Sesungguhnya Allah telah memilih Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran melebihi segala umat (di masa mereka masing-masing)”. (QS. Ali Imran, 03: 33).

Buletin Jumat Laduni.ID Edisi 58: Meneladani Keta’atan Keluarga Nabi Ibrahim AS

Kisah Kholilullah Ibrahim AS merupakan kisah keluarga yang yang menggambarkan adanya ketulusan, ketabahan, perjuangan dan ketaatan yang luar biasa dari orang-orang yang juga luar biasa yang akhirnya menjadi contoh dan panutan bagi para pemeluk agama Samawi, terutama ummat Islam.

Khutbah Jumat: Refleksi Ibadah Qurban di Bulan Dzulhijjah

Bulan ini merupakan bulan yang agung bagi kita semua. Bulan di mana umat Islam menunaikan ibadah haji di Baitullah dan berqurban. Seluruh umat Islam berkumpul untuk menjalani sunnah Nabi Ibrahim a.s, menyembelih qurban, serentak mengumandangkan takbir, tahmid, dan tahlil, mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Ibadah Qurban dan Perilaku Sosial Keagamaan

Dalam studi Islam, Ibadah qurban merupakan ajaran yang hampir menyatu dari segi waktu dan pelaksanaan ibadah haji. Namun, yang membedakan terdapat pada tempat dan pelakunya.

Khutbah Idul Adha: Tadabbur Arti Sebuah Pengorbanan

dul Adha merupakan salah satu Hari Raya umat Islam, yang di dalamnya menyimpan peristiwa bersejarah dalam peradaban kehidupan di muka bumi ini. Peristiwa tersebut kemudian diabadikan sebagai ritual ibadah yang identik dengan Hari Raya Idul Adha, yakni ibadah qurban dan ibadah haji.

Khutbah Idul Adha: Menata Hati Meraih Mabrurnya Haji

Salah satu bentuk syukur kita kepada Allah adalah bahwa kita, sebagai Muslim di Indonesia khususnya, dapat hidup rukun dalam perbedaan. Kita meyakini bahwa perbedaan adalah sunnatullah, sesuatu yang sengaja Allah ciptakan sebagai pelajaran bagi hamba-hamba-Nya yang cerdas dan beriman.

Jawaban Gus Baha kepada Pemikiran Panji Gumilang

Desain Allah yang mempola Nabi SAW sebagai Ummi yaitu tidak bisa membaca dan menulis,  adalah untuk menjawab Quran, agar tuduhan jika Quran ini dikarang oleh Nabi SAW bisa terpatahkan. Sesuai dengan apa yang disebut didalam Quran Surat AL Ankabut ayat 48

Pesantren Madrosatul Qur'an, Andong, Boyolali

Pesantren Madrosatul Qur'an adalah lembaga pendidikan Al Qur'an yang didirikan oleh Almarhum Romo KH. Chmdani yang terletak di desa Karangjoho, Mojo, Andong, Boyolali, Jawa Tengah.

Pesantren Roudlotul Qurro' Wal Munsyidin Mojokerto

Pesantren Roudlotul Qurro' Wal Munsyidin berada dibawah naungan Yayasan Roudlotul Qurro' Wal Munsyidin. Pesantren Roudlotul Qurro' Wal Munsyidin dirintis dan diasuh oleh KH. Muhammad Nurul Huda yang berlokasi di Kelurahan Salen, RT 3/ RW 3, Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto, Propinsi JawaTimur.

Sikap Orang Tua kepada Anak, Sehingga Anak Cerdas dan Sholeh

Keluarga Imran adalah keluarga yang sering disebutkan di dalam Al Quran, bahkan kisah keluarga ini menjadi salah satu surat di dalam Al Quran, Ali Imran. Sayyidah Maryam adalah seseorang yang bisa menjadi Kekasih Allah karena Obsesinya satu, ingin memiliki anak yang mengabdi kepada Allah.

Syahid adalah Pemberian, Janganlah Kita Meminta

Dalam fatwa para ulama, ketika ada orang perang, lalu meminta syahid kepada Allah itu bukanlah hal yang tepat.Karena dengan syahid, berarti berakhir memperjuangkan nilai dan kalimat yang mengangkat kalimat Allah.

Biografi Dr. KH. Abdurrahman Asy’ari, Alh. S.Hi. M.Pd.I., Pengasuh pesantren Tahfidzul Qur’an Al Asy’ariyyah Wonosobo

Dr. KH. Abdurrahman Asy’ari, Alh. S.Hi. M.Pd.I.yang biasa dipanggil dengan Pak Ab. Beliau kelahiran 23 Desember 1981. Beliau anak sulung dari Abah Faqih.

Biografi Drs. KH. Ali Qomaruddin, SQ. MM. Al-Hafidz, Pendiri PPRQ Metro Lampung

Drs. KH. Ali Qomarudin, MM Al-Hafidz adalah seorang pendiri sekaligus pengasuh pondok pesantren Roudlatul Qur’an. Beliau lahir di Bandar Rejo, Natar, Lampung Selatan, pada tanggal 10 Mei 1967. Drs. KH. Ali Qomaruddin, MM Al-Hafidz merupakan anak pertama dari enam bersaudara.

Biografi Nyai Hj. Rochimatul Ulya, Ulama Pejuang Al-Qur’an dari Magelang

Nyai Rochimatul Ulya lahir di Desa Kauman, sebelah utara kompleks Masjid Agung Demak pada 12 September 1959 M. dari pasangan KH. Ahmad Fadholi dan Nyai Hj. Zaenab Mahmudah.

Biografi KH. R. Syarif Rahmat RA,SQ, M.A., Muasis Pesantren Ummul Qura Tangsel

Sampai saat ini masih aktif sebagai Dosen PTIQ Jakarta serta mengajar di PDU MUI Jakarta Selatan. Bahkan, meskipun jadwal ceramahnya sangat padat, namun pengajian di berbagai majelis dan masjid tetap beliau jalani.

Mengkaji Ulang Kepemimpinan Perempuan dan Cita-Cita Al-Qur’an

Dr. KH. Husein Muhammad yang akrab disapa Buya Husein menyebutkan sebuah istilah menarik yang beliau temukan, yaitu istilah “Mantiqotul Jisr” yang berarti tempat pertemuan di tengah-tengah jembatan. Namun, maksud sebenarnya bukanlah “letterlijk” demikian, sebab istilah ini hanya sebuah analogi atas sebuah kondisi realitas yang ingin diuraikan.

Hadis Imam Muslim No. 303 : Tentang firman Allah "Dan berilah peringatan kepada kerabat-kerabatmu yang terdekat

Tentang firman Allah "Dan berilah peringatan kepada kerabat-kerabatmu yang terdekat

Hadis Imam Muslim No. 454 : Bolehnya wanita haid membasuh kepala suaminya, menyisir dan menggunakan sisa bekas airnya

Bolehnya wanita haid membasuh kepala suaminya, menyisir dan menggunakan sisa bekas airnya

Hadis Imam Muslim No. 677 : Sedang dalam memperpanjang bacaan dalam shalat yang bacaannya dikeraskan atau yang tidak

Sedang dalam memperpanjang bacaan dalam shalat yang bacaannya dikeraskan atau yang tidak

Hadis Imam Muslim No. 1311 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1312 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1313 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1314 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1315 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1316 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1317 : Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Perintah untuk menjaga Al-Qur'an dan makruhnya mengatakan "Aku lupa ayat ini"

Hadis Imam Muslim No. 1329 : Keutamaan orang yang mahir dalam membaca Al-Qur'an dan orang yang terbata-bata

Keutamaan orang yang mahir dalam membaca Al-Qur'an dan orang yang terbata-bata

Hadis Imam Muslim No. 1330 : Sunahnya membaca Al-Qur'an di hadapan orang-orang yang mempunyai keutamaan

Sunahnya membaca Al-Qur'an di hadapan orang-orang yang mempunyai keutamaan

Hadis Imam Muslim No. 1331 : Sunahnya membaca Al-Qur'an di hadapan orang-orang yang mempunyai keutamaan

Sunahnya membaca Al-Qur'an di hadapan orang-orang yang mempunyai keutamaan

Hadis Imam Muslim No. 1332 : Keutaman mendengar Al-Qur'an dan meminta kepada orang yang menghafalnya untuk membaca sehingga ia bisa mendengarkannya

Keutaman mendengar Al-Qur'an dan meminta kepada orang yang menghafalnya untuk membaca sehingga ia bisa mendengarkannya

Hadis Imam Muslim No. 1333 : Keutaman mendengar Al-Qur'an dan meminta kepada orang yang menghafalnya untuk membaca sehingga ia bisa mendengarkannya

Keutaman mendengar Al-Qur'an dan meminta kepada orang yang menghafalnya untuk membaca sehingga ia bisa mendengarkannya

Hadis Imam Muslim No. 1334 : Keutaman mendengar Al-Qur'an dan meminta kepada orang yang menghafalnya untuk membaca sehingga ia bisa mendengarkannya

Keutaman mendengar Al-Qur'an dan meminta kepada orang yang menghafalnya untuk membaca sehingga ia bisa mendengarkannya

Hadis Imam Muslim No. 1350 : Keutamaan orang yang belajar Al-Qur'an dan mengajarkannya, serta keutamaan

Keutamaan orang yang belajar Al-Qur'an dan mengajarkannya, serta keutamaan

Hadis Imam Muslim No. 1351 : Keutamaan orang yang belajar Al-Qur'an dan mengajarkannya, serta keutamaan

Keutamaan orang yang belajar Al-Qur'an dan mengajarkannya, serta keutamaan

Hadis Imam Muslim No. 1352 : Keutamaan orang yang belajar Al-Qur'an dan mengajarkannya, serta keutamaan

Keutamaan orang yang belajar Al-Qur'an dan mengajarkannya, serta keutamaan

Hadis Imam Muslim No. 1354 : Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Hadis Imam Muslim No. 1355 : Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Hadis Imam Muslim No. 1356 : Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Hadis Imam Muslim No. 1357 : Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Penjelasan bahwa Al-Qur'an turun dengan tujuh dialek dan penjelasan tentang maknanya

Hadis Imam Muslim No. 3334 : Tidak boleh membunuh orang quraisy setelah penaklukan Makkah dengan cara melempar batu hingga mati

Tidak boleh membunuh orang quraisy setelah penaklukan Makkah dengan cara melempar batu hingga mati

Hadis Imam Muslim No. 3391 : Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Hadis Imam Muslim No. 3392 : Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Hadis Imam Muslim No. 3394 : Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Hadis Imam Muslim No. 3396 : Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Hadis Imam Muslim No. 3397 : Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Hadis Imam Muslim No. 3398 : Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Manusia akan mengikuti orang-orang quraisy, dan khilafah untuk orang quraisy

Hadis Imam Muslim No. 3875 : Laki-laki dilarang mengenakan kain yang dicelup dengan warna kuning (za'faran)

Laki-laki dilarang mengenakan kain yang dicelup dengan warna kuning (za'faran)

Hadis Imam Muslim No. 3876 : Laki-laki dilarang mengenakan kain yang dicelup dengan warna kuning (za'faran)

Laki-laki dilarang mengenakan kain yang dicelup dengan warna kuning (za'faran)

Hadis Imam Muslim No. 5195 : Tidak akan terjadi hari kiamat hingga ketika seseorang melewati kuburan kemudian ia mengucapkan

Tidak akan terjadi hari kiamat hingga ketika seseorang melewati kuburan kemudian ia mengucapkan

Biografi KH. Masduqi Abdurrahman, Pendiri Pesantren Roudhotu Tahfidzil Qur'an Jombang

KH. Masduqi Abdurrahman lahir di Dusun Ponggok Desa Banjarsari Kecamatan Bandarkedungmulyo Kabupaten Jombang. Dia merupakan anak ke-5 dari delapan bersaudara, pasangan KH Abdurrahman Bahri dengan Nyai Dewi Maryam. Sejak kecil Kiai Masduqi sudah mencintai ilmu agama.

Biografi KH. Turmudzi Taslim AH, Pengasuh Pesantren Raudlotul Qur’an Semarang

KH. Turmudzi Taslim AH, Semarang beliau adalah pengasuh Pondok Pesantren Raudlotul Qur’an, Kauman, Semarang.

Biografi KH. R Muhammad, Pendiri Pesantren Bustanu ‘Usysyaqil Qur’an Demak

KH. R. Muhammad, beliau adalah putra dari KH. Mahfudz At-Tarmasi, seorang ulama’ Jawa yang aktif dalam percaturan pemikiran ulama-ulama Timur Tengah pada abad ke-18 M, dan Muslimah, ibunya yang berasal dari Demak.

Pesantren Roudhotut Tholibin Hidayatul Qur’an, Randudongkal, Pemalang

Pondok Pesantren Roudhotut Tholibin Hidayatul Qur’an didirikan dan diasuh oleh KH. Muhammad Fatkhul Munir dan Ibu Nyai Uswatun Khasanah, yang beralamat di Dukuh Jayim, Randudongkal, Pemalang.

Biografi KH. Tubagus Sholeh Ma'mun, Muasis Pesantren Al-Qur’an Serang

Tubagus Sholeh Ma’mun bin Tubagus Syekh Ma’mun adalah seorang ulama Banten yang lahir dari pasangan Syekh Ma’mun dan Nyai Salhah. Beliau, KH. Tubagus Sholeh Ma’mun lahir di Kampung Kaujon, Desa Kaujon Kota Serang pada tahun 1923.

Biografi KH. Bachri Basyiron, Hafidzul Qur’an di Usia Senja

KH. Bachri Basyiron mendirikan dengan peletakan batu pertama pada pertengahan tahun 1955 atas titah sang guru, KH. Ma’shum Lasem. Suatu ketika, setelah boyongan dari Pesantren Al-Hidayah Lasem-Rembang, Jawa Tengah.

Pesantren Al-Qur'an Al-Fadlilah Garut

Pondok pesantren Al-Qur'an Al-Fadlilah berlokasi di Kampung Ciseureuh, Desa Limbangan Timur, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Garut. Pondok pesantren Al-Qur'an Al-Fadlilah telah banyak mencetak Qori dan Qoriah yang berprestasi mulai dari tingkat Kabupaten sampai tingkat Nasional.

Tahun 645 M: Kebijakan Khalifah Utsman yang Menuai Kontroversi di Mata Masyarakat Islam

Utsman bin Affan Dikenal karena kebijaksanaannya dan ketegasannya, Utsman menjadi sosok yang dihormati dalam sejarah Islam. Namun, sejarah tidak selalu melulu tentang keberhasilan dan pengakuan. Di balik keberhasilannya, Khalifah Utsman juga dikenal karena kebijakan-kebijakan yang memicu kontroversi di kalangan masyarakat Islam.

Biografi KH. Hasyim Afandi, Pendiri Pesantren Nida Al-Qur’an Temanggung

Usai kuliah, pada 1969, kondisi ekonomi Indonesia tengah menjalani transisi kepemimpinan. Lapangan kerja belum banyak tersedia, sehingga Kyai Hasyim menjalani profesi ganda sebagai guru honorer di SMP Al Iman dan meneruskan pekerjaan membuat tahu dari orangtuanya.

Tahun 657 M: Konflik Ali bin Abi Thalib dengan Muawiyah bin Abu Sufyan (Perang Shiffin)

Pasca peristiwa Perang Jamal yang dipimpin oleh Ummul Mukminin, kondisi pemerintahan Khalifah Ali bin Abi Thalib mulai stabil. Sesuai dengan apa yang direncakan oleh Khalifah Ali, rencana selanjutnya adalah membuat perundingan dengan Muawiyah bin Abu Sufyan yang saat itu beserta rakyatnya belum mengakui kekhalifahan Ali bin Abi Thalib.

Sya'ban, Bulannya Pembaca Al-Qur’an

Kita bisa mengambil pelajaran dari generasi orang-orang sholeh terdahulu, bahwa ikhtiar mereka dalam bersungguh-sungguh membaca dan mempelajari Al-Qur’an sejak sebelum memasuki bulan suci Ramadhan adalah wujud yang nyata tentang kemuliaan bulan Sya’ban itu.

Biografi KH. M. Yusuf Masyhar, Muasis Pesantren Madrasatul Qur'an Tebuireng

KH. M. Yusuf Masyhar Lahir di Tuban, 13 Juni 1925.M. Yusuf Masyhar merupakan putra dari KH. Yusuf dan bu Nyai Masruhani. Beliau adalah anak ke 2 dari 9 bersaudara. Sejak kecil ia mengaji kepada Kiai Chusen di kampungnya Jenu, Tuban dan sudah mampu menghafal 20 juz Al Quran sejak usianya 13 tahun. S

Problematika Turunnya Adam dalam Pandangan Ahli Tafsir

Adam dan Hawa mengerti bahwa mereka dilarang untuk memakan sesuatu dari pohon tersebut, namun Adam adalah manusia biasa, dan sebagai manusia ia lupa dan hatinya lalai dengan larangan Tuhan tersebut.

Pesantren Tahfidz Yanbu’ul Qur’an Menawan, Kudus

Sejak dulu KH. M. Ulin Nuha Arwani dan KH. M. Ulil Albab Arwani, selaku pengasuh PTYQ Menawan Kudus bercita-cita memiliki pondok modern yang berbasis sekolah dengan mensinergikan antara Al-Qur’an, ilmu pengetahuan, serta bahasa asing.

Konflik Habil dan Qabil: Tindak Kriminal Pertama di Dunia

Manusia berasal dari Adam AS kemudian darinya Allah SWT menciptakan Hawa sebagai pasangan hidupnya, dan dari keduanyalah manusia berkembang biak dari 2 jenis, pria dan wanita.

Pesantren Tahfidzul Qur’an Ash-Sholihin Watumalang, Wonosobo

Pesantren Tahfidzul Qur’an Ash-Sholihin Watumalang, Wonosobo memiliki Visi: Terwujudnya Generasi Hafidz dan Hafidzoh Al-Qur'an yang Berakidah Ahlussunnah Wal Jama'ah dan Berakhlakul Karimah.

Semangat Membaca Al-Qur’an di Bulan Ramadhan

"Barang siapa yang membaca satu huruf dari Al-Quran maka ia akan mendapat satu kebaikan dan dari satu kebaikan itu berlipat menjadi sepuluh kebaikan. Aku tidak mengatakan alif lam mim sebagai satu huruf. Akan tetapi alif satu huruf, lam satu huruf dan mim satu huruf." (HR. At-Tirmidzi)

Khutbah Jumat: Kemuliaan Membaca Al-Qur’an di Bulan Mulia

Dengan berpuasa dan membaca Al-Qur’an, maka hal ini berarti kita juga mengikuti perintah Nabi Muhammad SAW. Dan jika kita mengikuti perintah Nabi Muhammad SAW, maka kita juga berharap mendapatkan syafaat dari beliau. Sungguh beruntunglah kita jika mendapatkan keutamaan itu.

Pesantren Tahfidzul Qur'an An-Nur Tayu, Pati

Pondok Pesantren Tahfidzul Qur'an An-Nur merupakan sebuah lembaga pendidikan Islam yang didirikan oleh pasangan muda, KH. Muhammad Wafiruddin dan Ibu Nyai Hj. Isti'nah Wafy pada tahun 1996 M.

Turunnya Al-Qur’an: Mulai Sekaligus hingga Berangsur-angsur

Zaini Ahmad dalam jurnalnya Asbab An-Nuzul Dan Urgensinya Dalam Memahami Makna Al-Qur’an menyatakan bahwa Al-Qur'an, sebagai kitab Ilahi, memiliki peran yang sangat penting dalam ajaran Islam.

Biografi KH. Kholil Hamid, Al-Qur’an Berjalan dari Bangsri, Jepara

KH. Kholil Hamid bergandengan dengan KH. Amin Sholeh dalam membesarkan Madrasah Mu'allimiin Mu'allimat yang sekarang menjadi MTs dan MA HA Hasyim Asy'ari Bangsri.

Menampilkan 1 - 10 dari 1.891