Pesantren Al-Hikamussalafiyah, Cipulus, Purwakarta

Pesantren Cipulus pertama kali berdiri pada tahun 1840, didirikan oleh K.H Muhammad/ Ahmad Bin Kyai Nurkoyyim yang akrab dengan panggilan Ajengan Emed.

SMK Al-Badar Cipulus Purwakarta

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Al-Badar Cipulus yang berada dibawah naungan Yayasan Pondok Pesantren Al-Hikamussalafiyah Purwakarta.

Hadi Musa Said: Berdirinya STAI Al Badar Merupakan Ikhtiar Warga NU untuk Pendidikan

Keberadaan STAI Al Badar menjadi satu upaya serius guna melengkapi kebutuhan lembaga pendidikanya, dan kami berkomitmen dengan tetap melestarikan tradisi pesantren yaitu mengkaji ilmu-ilmu keagamaan serta menjaga dan membumikan kultur ahlussunah wal jamaah an nahdliyah.