Kisah Karomah Pemuda Syekh Nawawi Al Bantani, Melihat Ka'bah didepan Mata

Nama lengkapnya adalah Abu Abdul Mu’ti Muhammad bin Umar bin Arbi bin Ali Al-Tanara Al-Jawi Al-Bantani.

Syaikh Nawawi Banten dan Sifat-Sifat Terpuji Anjing

Syekh Nawawi Al-Bantani rahimahullah, dalam Kitab كاشفة السجا شرح سفينة النجا "Kaasyifatus Sajaa Syarhu Safiinatin Najaa" pernah menulis 10 sifat terpuji dari anjing. Meskipun kitab yang beliau tulis ini sangat kental dengan fiqih (hukum Islam) yang bermadzhab Syafii yang dikenal sangat ketat soal najis anjing.

Iman dan Tingkatannya Menurut Para Ulama

Iman adalah membenarkan dengan hati, mengikrarkan dengan lisan dan mengamalkan dengan anggota badan. Menurut para ulama iman memiliki tingkatan-tingkatannya.