Keluarga, Harta, dan Amal Ibadah

 
Keluarga, Harta, dan Amal Ibadah
Sumber Gambar: Unsplash.com, Ilustrasi: laduni.ID

LADUNI.ID, Jakarta - Di antara hadis yang menjadi pengingat kita tentang alam barzakh adalah hadits berikut ini: 


يَتْبَعُ الْمَيِّتَ ثَلاَثَةٌ فَيَرْجِعُ اثْنَانِ وَيَبْقَى مَعَهُ وَاحِدٌ يَتْبَعُهُ أَهْلُهُ وَمَالُهُ وَعَمَلُهُ فَيَرْجِعُ أَهْلُهُ وَمَالُهُ وَيَبْقَى عَمَلُهُ 


Ada tiga hal yang mengikuti mayat (ke pemakamannya). Dua hal akan kembali dan satu akan tetap bersamanya di alam kuburnya, yaitu mayat itu diikuti oleh keluarganya, hartanya dan amalnya. Maka keluarga dan hartanya akan kembali pulang sementara amalnya akan tetap menemaninya”. (HR. Bukhari dari Anas bin Malik).

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN