Sombong Pada Orang Sombong

"Bersikap sombong pada orang sombong adalah sedekah karena kalau engkau merendahkan diri padanya, dia akan menjadi-jadi dalam ketersesatannya. Tetapi bila engkau menyombonginya, maka ia akan sadar." Syaikh Muhammad al-Khadimi dalam kitabnya Bariqah Mahmudiyah

Bahaya Keangkuhan dan Cara Menghilangkannya

“Kemaksiatan yang menyebabkan hina dan butuh kepada allah adalah lebih baik daripada ketaatan yang menyebabkan keagungan dan kekesombongan.”