Artikel Keagamaan

 

Tafsir Surat al-Fatihah (ayat 7-Habis)

Yaitu jalan orang-orang yang telah Engkau anugerahi nikmat kepada mereka;bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) orang-orang yang sesat.

Tentang Malam Kemuliaan

Dalam sebuah hadits diceritakan bahwa pada suatu hari di bulan Ramadhan, nabi SAW didatangi oleh seorang sahabat yang melaporkan bahwa ada dua orang pria yang terlibat pertengkaran di jalanan.

Ustaz Ma'ruf Khozin : Tempat Abadi Berkumpul Anak Cucu Bukan Di sini, Tetapi Di sana.

Memang dunia ini ada batasnya, bukan tempat yang kekal. Maka di akhirat kelak tempat semua berkumpul dengan keturunan nenek moyang dan anak cucu. Allah berfirman:

Peristiwa Nuzulul Quran (Seri 2)

Mendengar kata-kata pendeta Waraqah bin Naufal itu, Nabi tertegun dengan wajah tertunduk. Hatinya masyghul, gundah gulana bukan kepalang. Ia tak dapat membayangkan peristiwa yang akan terjadi terhadap dirinya, bagaimana dia akan bisa hidup di luar daerahnya dan dalam keadaan sebagai orang yang dikejar-kejar, bagai penjahat besar yang menjadi buronan polisi.

Penjelasan Usia dalam Al-Qur'an

Usia atau (umur hidup seseorang di dunia) merupakan salah satu ketetapan Allah bagi setiap insan yang telah tertulis di Lauh Mahfudh, jauh sebelum seseorang dilahirkan ke muka bumi ini.

Pekerjaan dan Hakikat Penciptaan Manusia

 Bekerja itu ibadah, bekerja bukan sebagai jaminan bagi seseorang untuk dapat makan dan minum hingga kemudian dapat melangsungkan kehidupan. Tidak ada satupun pekerjaan manusia yang dapat menjamin kelangsungan hidupnya, apalagi dapat menjamin kehidupan orang lain. 

Habib Umar: Jangan Pernah Rendahkan Wanita yang Tidak Berpakaian Islami

Jangan pandang rendah wanita yang tidak berpakaian Islami. Kenapa?

Peristiwa Nuzulul Quran (Seri 1)

Suatu hari, saat Nabi sedang berdiri di atas gunung : Jabal Nur, Jibril menampakkan diri di hadapannya, dan mengatakan : “Selamat atas anda, Muhammad. Aku Jibril dan anda adalah utusan Tuhan kepada umat ini”. Ia merengkuh tubuh Nabi sambil mengatakan

Pesan Kiai Sholeh Bahrudin tentang Agama dan Negara

Pada tanggal 27 Mei 2019 dalam acara malam puasa yang ke 23 KH. Sholeh Bahrudin berpesan kapada para jamaah yang ikut dalam kegiatan tersebut. Kegiatan rutin tersebut dilaksanakan di Pondok Pesantren Ngalah Pasuruan.

Ustaz Ma'ruf Khozin : Pintu-pintu Pemberian dalam Islam

Di dalam Islam bentuk pemberian ada begitu banyak (lihat gambar). Mengapa?

Menampilkan 1921 - 1930 dari 2.257 Artikel Keagamaan