Asbabun Nuzul Surat Al-Baqarah Ayat 80-81 - Imam as Suyuthi : Abdullah Bin Ubay Yang Berpura-Pura Beriman Padahal Hendak Mengolok-Olok Nabi

  1. “Dan bila mereka berjumpa dengan orang-orang yang beriman, mereka mengatakan, “kami telah beriman.” Dan bila mereka kembali kepada setan- setan mereka, mereka mengatakan, “sesungguhnya kami sependirian dengan kamu, kami hanyalah berolok-olok.”
    Diriwayatkan dari Al-Wahidi dan Ats-Tsa’labi (1) dari jalur Muhammad bin Marwan dan As-Suddi (2) dari Al-Kalbi (3) dari Abi Shalih dari Ibnu Abbas berkata, “Ayat ini turun pada Abdullah bin Ubay dan sahabat- sahabatnya yaitu ketika mereka pada suatu hari sedang keluar dan bertemu dengan sebagian sahabat Rasulullah maka Abdullah bin Ubay berkata: “lihatlah bagaimana aku menghindarkan kalian dari As-Sufaha" (4), kemudian ia menghampiri Abu Bakar & dan memegang tangannya dan berkata, “Selamat...

    Sumber artikel:
    Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
    Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
    Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017


UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN