Asbabun Nuzul Surat An-Nahl Ayat 41 - Imam as Suyuthi : Orang Yang Sabar Terhadap Cobaan Yang Allah Berikan Maka Akan Diberikan Kesenangan Kelak

  1. “Dan orang-orang yang berhijrah karena Allah sesudah mereka dianiaya, pasti Kami akan memberikan tempat yang bagus kepada mereka di dunia. Dan sesungguhnya pahala di akhirat adalah lebih besar, jika mereka mengetahui.”
    Ibnu Jarir meriwayatkan dari Dawud bin Abu Hindun bahwasanya ayat, “Dan orang-orang yang berhijrah karena Allah sesudah mereka dianiaya” hingga firman Allah, “Dan hanya kepada Tuhan saja mereka bertawakal.” diturunkan berkenaan dengan Abu Jandal bin Suhail. (1)

    Sumber artikel:
    Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
    Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
    Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017


UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN