Hadis Imam Muslim No. 2399 : Singgah diakhir malam di dzul hulaifah dan shalat ketika berangkat dari haji dan umrah

 
Hadis Imam Muslim No. 2399 : Singgah diakhir malam di dzul hulaifah dan shalat ketika berangkat dari haji dan umrah

Hadis Imam Muslim No. 2399 : Singgah diakhir malam di dzul hulaifah dan shalat ketika berangkat dari haji dan umrah

No: 2399
Kitab: HAJI
Bab: Singgah diakhir malam di dzul hulaifah dan shalat ketika berangkat dari haji dan umrah

و حَدَّثَنَا مُحَمَّدُ بْنُ عَبَّادٍ حَدَّثَنَا حَاتِمٌ وَهُوَ ابْنُ إِسْمَعِيلَ عَنْ مُوسَى وَهُوَ ابْنُ عُقْبَةَ عَنْ سَالِمٍ عَنْ أَبِيهِ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أُتِيَ فِي مُعَرَّسِهِ بِذِي الْحُلَيْفَةِ فَقِيلَ لَهُ إِنَّكَ بِبَطْحَاءَ مُبَارَكَةٍ


Dan Telah menceritakan kepada kami Muhammad bin Abbad Telah menceritakan kepada kami Hatim bin Isma'il dari Musa bin Uqbah dari Salim dari bapaknya bahwa Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam didatangi di tempat dari Musa bin Uqbah dari Salim dari bapaknya bahwa Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam pernah di datangi di tempat peristirahatannya di Dzulhulaifah, lalu dikatakanlah kepada beliau, "Sesungguhnya Anda tengah berada di Bathha` yang diberkahi."



Sumber:
Buku Terjemah Shahih Muslim Lengkap
Penulis Imam Abul Husain Muslim bin Al-Hallaj Al-Qusyairi An-Naisaburi (Imam Muslim)