Profil
Pesantren Bidayatul Hidayah berada di sebelah selatan kota Mojokerto. tepatnya di desa Mojogeneng Kecamatan Jatirejo kabupaten Mojokerto yang didirikan oleh KH Yahdi Mathlab yang wafat 1991.Pondok pesantren Bidayatul Hidayah merupakan tempat pembelajaran yang menggunakan salafy dan tidak menyampingkan metode-metode modern.
Tentang pembelajaran tidak diragukan oleh seluruh lapisan masyarakat baik oleh kalangan awam maupun pemerintah sebab didalamnya terdapat asrama dan juga madrasah .
Pengasuh
- KH Yahdi Mathlab
- KH. Nur Hasan
Pendidikan
Pendidikan Formal
- RA
- MI
- MTs
- MA
Pendidikan Non Formal
1. Madrasah Diniyah
2. Tahfidzil Qur'an
Ekstrakurikuler
1. Tahsin dan Tahfidz Qur'an
2. Tahassus Kitab Salafy
3. Seni Baca Alquran
4. Khitobah 3 Bahasa
5. Hadroh
6. Praktek Ubudiyah
7. Pramuka
8. Beladiri
9. English Club
10. Komputer
11. Futsal
12. Volly
13. Basket
14. Tenis meja
15. PMR
16. Paskibra
17. IPNU/IPPNU


Fasilitas
1. Gedung Sekolah
2. Pesantren
3. Ruang Guru dan Staff
4. Laboratorium Komputer
5. UKS
6. Masjid
7. Dapur
8. Tempat Parkir
9. Internet dan Hotspot area
10. Lapangan Serbaguna
11. Aula
12. Perpustakaan
13. Kantin
14. Koperasi


Alamat
Jl. KH. Yahdi Dsn. Mojogeneng, Jatirejo, Mojokerto
Kode Pos :61373
Telepon : 0321-491376
Untuk berpartisipasi memperbarui informasi ini, silakan mengirim email ke redaksi@laduni.id
Memuat Komentar ...