Hasil Pencarian 'basmalah'

Kitab yang Tidak Diawali dengan Tulisan Basmalah

Mengapa kitab Tasrifan karangan Kiyai' Hasyim Padangan tidak dimulai dengan Basmalah, tetapi dengan fa’ala yaf’ulu ?.

Hukum Membaca Basmalah Menurut Madzhab Syafi’i

Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa sallam bersabda: “Setiap perkara yang dianggap baik oleh syara’ yang tidak diawali dengan bacaan bismillah maka menjadi kurang sempurna dan keberkahannya berkurang”

Hukum Menulis Basmalah di dalam Kartu Undangan Menurut Para Ulama

Sudah menjadi kebiasaan apabila kita mendapat undangan dalam undangan tersebut ada basmalah dan salam dengan teks arab, dan bahkan tertera hiburan orkes melayu dan gambus,

Penjelasan tentang Lafadz pada Basmalah tidak Pakai Alif

LADUNI.ID, Ulama mengurangi alif bismillaahirrahmaanirrahiim, karena banyak penggunaannya, berbeda dengan bismillaah dan bismirabbika.

Hukum Membaca Basmalah Saat Hendak Merokok

LADUNI.ID, Setiap perkara yang bagus yang tidak diawali dengan BISMILLAHIR ROHMANIR ROHIM maka akan cacat/buntung/kurang barokah, menurut riwayat lain dengan bacaan ALHAMDULILLAH.

Hadis tentang Keutamaan Membaca Basmalah

LADUNI.ID, Tidaklah seorang hamaba mengucapkan Bismillahirrohmanirrohim, terkecuali melelehlah syetan seperti melelehnya timah diatas api

Fadhilah Basmalah

Dikisahkan bahwa ada seorang perempuan yang bersuamikan seorang lelaki munafik. Perempuan itu selalu mengucapkan bismillah sebelum melakukan sesuatu, baik ucapan maupun perbuatan.

Bacaan Ta'awwudz, Basmalah, Bacaan Keras Saat Membaca Al Qur'an

Sekelumit tentang bacaan ta'awwudz, basmalah, bacaan keras dan lain-lain saat membaca al-Qur'an

Selamat dari Maut karena Baca Basmalah

Abi Muslim Al-Khaulani memiliki seorang budak perempuan. Suatu ketika, entah apa penyebabnya, budak tersebut marah kepada Abi Muslim. Karena tidak berani mengutarakan kemarahannya, akhirnya ia berniat buruk untuk membunuh secara diam-diam majikannya itu.

Amalan Basmalah dari Kiyai Sholeh Darat

Keagungan dan fadhilah Basmalah sudah sangat masyhur di kalangan ulama, santri bahkan muslimin secara luas.