Serial Edukasi

 

Awas! Diet Bisa Membuat Anda Stres

Penelitian menunjukkan diet tidak efektif dalam jangka panjang dan dapat menyebabkan kenaikan berat badan yang lebih besar dari waktu ke waktu. Otak mengartikan diet dan pembatasan sebagai kelaparan, yang menyebabkan penyimpanan lemak untuk kekurangan di masa depan.

Buat Aplikasi Berbasis Cuaca, Inilah Pemenang Hackathon 2019: HACKBDGWEATHER

Perangkat ini telah dipasang di 50 kecamatan dan kelurahan di Kota Bandung, Jawa Barat untuk mencatat data terkait cuaca, seperti temperatur suhu, kelembapan udara, curah hujan, kecepatan angin, radiasi matahari dan sinar UV di area setempat.

Makanan yang Sebaiknya Dihindari Waktu Makan Malam

makan malam tidak selalu berbahaya bagi angka timbangan. Kamu hanya perlu menghindari beberapa jenis makanan untuk terhindar dari risiko kenaikan berat badan

Penderita Kecanduan Internet Bermunculan, Perhatikan Gejalanya...

Waktu interaksi dengan internet pun terbilang panjang. Di Amerika Serikat, terdapat orang yang setiap harinya harus bersentuhan dengan internet sekitar 18 jam sehari.

7 Ancaman yang Mengintai Jika Tak Segera Turunkan Berat Badan

Lebih dari 87 persen orang dengan diabetes memiliki berat badan berlebih atau obesitas. Salah satu bahaya obesitas yang harus diwaspadai adalah perubahan sifat sel hingga menyebabkan hormon insulin rusak dan tak dapat mendeteksi gula di dalam darah.

Lahirnya Siklon Tropis Riley Picu Perubahan Cuaca di Indonesia

Menurut BMKG, siklon tropis Riley menyebabkan hujan dengan intensitas sedang sampai lebat di beberapa wilayah Jawa dan Nusa Tenggara

Hobi Lari di Malam Hari, Perhatikan Hal-hal Ini

Nyatanya, meski dilakukan ketika gelap tiba, acara-acara lari di malam hari juga banyak diminati masyarakat

Anies Instruksikan Sekolah untuk Antisipatif Terhadap DBD

Selain itu, pihaknya saat ini tengah menyiapkan sebuah Instruksi Gubernur (Ingub) khusus penanganan DBD. Dia menyebut Ingub saat ini tengah dalam proses dan diharapkan akan segera selesai. “Nanti kalau sudah selesai Ingub-nya sekaligus kita jelaskan semua langkah langkahnya,” kata Anies

Mengajarkan Siswa Menjaga Kebersihan di Sekolah

Pihak sekolah bisa membuat rambu-rambu untuk tidak membuang sampah sembarangan dengan media gambar, sehingga mudah dipahami maksudnya oleh anak-anak.

Kurangi Gula, Garam, dan Lemak untuk Hidup yang Lebih sehat

Terkadang, kita mengonsumsi Gula Garam Lemak (GGL) dalam jumlah berlebih setiap harinya. Menurut Noviana, dengan membatasi ketiga zat tersebut, kemungkinan terkena penyakit stroke, jantung, dan diabetes akan berkurang.

Menampilkan 271 - 280 dari 405 Serial Edukasi