INFAK / SEDEKAH/ DONASI/ SUMBANGAN untuk LADUNI.ID
Seluruh dana yang terkumpul untuk operasional dan pengembangan portal dakwah Islam ini
KH. Husein Muhammad mengingatkan bahwa dua malaikat turun pada setiap pagi dan sore. Untuk apa? Baca di sini.
Islam tidak hanya memberikan tuntunan kepada umatnya dalam segi ibadah saja, melainkan juga mengatur umatnya dalam kaitannya dengan kerja dan etos kerja.
Setiap Manusia yang diberi nyawa oleh Allah, diberi pula kebebasan berpikir yang merupakan ujian sebagai ujian.
Menanggapi postingan itu, Ustadz Makruf Khozin mengulas tentang asal-muasal digunakannya hadis tersebut yang kemudian dijadikan doa sebelum makan.
Salah satu aplikasi hiburan yang paling banyak digemari kini adalah aplikasi Tiktok. Dalam aplikasi ini tersedia berbagai macam video yang tidak semuanya “aman”. Mengapa tidak aman?
Ustadz Ma’ruf Khozin menyinggung sebuah pesan berantai yang berisi tentang kesunnahan shalat 12 raka’at di tanggal 1 bulan Syakban. Benarkah pesan itu?
Mukjizat nabi Muhammad Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam saat peristiwa isra’ mikraj tentu diyakni sebagai sebuah kebenaran oleh umat Islam secara keseluruhan. Apa buktinya?
Pesantren Tambakberas merupakan salah satu dari pesantren dengan usia dua abad pada tahun 2025 ini. Pesantren yang berdiri 120 tahun sebelum Indonesia merdeka ini, memiliki sejarah panjang dengan estafet keteladanan dari para kiainya, dari generasi ke generasi.
Tulisan ini adalah sebuah ikhtisar atau paling tidak, sebuah pengantar singkat dari buku yang ditulis Ustadz Ma’ruf Khozin berjudul Mengkaji Ulang Tuduhan Hadis-hadis Palsu Kitab Ihya’.