Kehidupan Nabi Muhammad Sebagaimana Orang Biasa

  1. Hadis:

    آكُلُ كَمَا يَأْكُلُ الْعَبْدُ وَأَجْلِسُ كَمَا يَجْلِسُ الْعَبْدُ

    Artinya:
    "Aku makan sebagaimana maknannya manusia biasa dan aku duduk sebagaimana duduk selayaknya manusia biasa."

    Asbabul Wurud:
    Kata Aisyah, Rasulullah SAW telah bersabda kepadanya: "Hai Aisyah, jika aku mau niscaya bukit emas itu berjalan bersamaku. Telah datang kepadaku seorang malaikat, katanya: "Tuhanmu mengucapkan salam kepadamu dan menawarkan, jika engkau mau, engkau dapat menjadi seorang Nabi dan Raja diraja atau jika engkau mau, engkau tetap menjadi manusia biasa. Dia mengisyaratkan kepada Jibril agar berbuat sesuatu untuk dirimu." Maka aku jawab: "Aku pilih menjadi Nabi dan manusia biasa." Sejak itu, (kata Aisyah) Rasulullah SAW tidak makan bersandar (seperti Raja) tetapi Beliau makan seperti manusia biasa.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN