Pesantren Addainuriyah 2 Semarang

Profil
Pondok Pesantren Addainuriyah 2 bermula dari pengajian Jum'at yang bertempat di serambi rumah Pengasuh (1980). Materi kajian saat itu masih terbatas pada tafsir Al-Qur'an disertai dengan Tanya jawab. Semakin hari jamaah pengajian terus bertambah setelah melalui berbagai pertimbangan majelis ta'lim ini dipindah pada malam Senin (berlangsung hingga sekarang). Kajian kitabpun mulai ditambah, yaitu kajian tasawuf (Kitab Syarah Hikam) dan kajian fiqh (kitab Fatkhul Mu'in).
Perkembangan pengajian-bertambah timbul gagasan untuk mendirikan pondok pesantren. Hingga pada tahun 1989 pembangunan tahap I pun dilaksanakan. Pembangunan dilanjutkan sampai tahap IV. Sampai sekarang PP Addainuriyah-2 memiliki 3 lokal gedung berlantai 4.Selain menjadi pengasuh PP Addainuriyah-2 Semarang, Drs. KH. Dzikron Abdullah juga menjabat sebagai ketua Jam'iyyah Ahlith Thoriqoh Almu'tabaroh Annahdiiyyah Idaroh Wustho (Jawa Tengah) dan menjadi dosen Senior IAIN Walisongo Semarang.
Pendidikan
UNIT-UNIT DI PONDOK PESANTREN BAITUSSALAM
Madrasah Diniyah ini terdiri dari sepuluh kelas (lin kelas putra, lima kelas putri) dengan perincian kelas I'dad, Ula, Wustho dan Ulya. Kegiatan Madrasah dimulai pada pukul 19.30 WIB s/d pukul 20.30 WIB.
Dilaksanakan ba'da Subuh dengan system bandongi (seluruh santri mengaji diampu oleh Kyai) dilanjutki dengan metode tutorial oleh ustadz pembimbing.
1. MadrasahDiniyah (Madin)
2. Ngaji weton (Waktutertentu)
Fasilitas
Masjid, asrama santri, kantor, asrama pengasuh, dapur, gedung sekolah, lapangan, koperasi santri, perpustakaan, laboratorium komputer, laboratorium bahasa, gudang, kamarmandi/wc, klinik kesehatan.
Ekstrakurikuler
1. Musyawarah (pembahasan masalah-masali kontemporer)
2. Ekstra Bahasa Arab dan Bahasa Inggris
3. Khitobah (latihan Pidato)
4. Ekstra Qiro'ah (sent baca Al-Qur'an) dan Sholawat
5. Rebana
6. Sepakbola
7. Senam Santri
8. Bola Volly
9. Tenis meja
Alamat
Jalan Sendang Utara Raya No.38, Kelurahan Gemah, Kecamatan Pedurungan, Gemah, Pedurungan, Kota Semarang, Jawa Tengah 50246
Kunjungi Juga
- Laporan Pengumpulan Donasi
- Pasarkan Produk Anda dengan Membuka Toko di Marketplace Laduni.ID
- Profil Pesantren Terlengkap
- Cari Info Sekolah Islam?
- Mau Berdonasi ke Lembaga Non Formal?
- Siap Berangkat Ziarah? Simak Kumpulan Info Lokasi Ziarah ini
- Mencari Profil Ulama Panutan Anda?
- Kumpulan Tuntunan Ibadah Terlengkap
- Simak Artikel Keagamaan dan Artikel Umum Lainnya
- Ingin Mempelajari Nahdlatul Ulama? Silakan
- Pahami Islam Nusantara
- Kisah-kisah Hikmah Terbaik
- Lebih Bersemangat dengan Membaca Artikel Motivasi
- Simak Konsultasi Psikologi dan Keluarga
- Simak Kabar Santri Goes to Papua
Pertanyaan Pengunjung
Belum ada pertanyaan untuk lembaga ini.