Keistimewaan Puasa di Bulan Dzulhijjah
Laduni.ID, Jakarta - Bulan Dzulhijjah adalah bulan yang istimewa. Banyak keutamaan di dalamnya. Ada amal ibadah yang sangat istimewa dan hanya bisa dilakukan di bulan ini, yakni ibadah qurban dan ibadah haji. Banyak sekali Hadis yang menerangkan keistimewaan Bulan Dzulhijjah, khususnya di sepuluh hari pertama.
Selain itu, di dalam bulan yang mulia ini juga dianjurkan berpuasa, mulai dari hari pertama sampai hari kesembilan, khususnya puasa hari kedelapan (Tarwiyah) dan hari kesembilan (Arafah).
Berikut ini Hadis yang menerangkan tentang keutamaan berpuasa di bulan Dzulhijjah ini:
صَومُ يومِ عَرَفةَ يُكفِّرُ سَنتَينِ، ماضيةً ومُستقبَلةً، وصَومُ عَاشُوْرَاءَ يُكفِّرُ سَنةً ماضيةً
"Puasa pada Hari Arafah bisa menghapuskan dosa selama dua tahun, yakni setahun yang telah berlalu dan setahun yang akan datang. Sedangkan puasa Asyura bisa menghapuskan dosa selama setahun yang telah berlalu." (HR. Muslim)
مَا مِنْ أَيَّامٍ اَلْعَمَلُ الصَّالحُ فِيْهِنَّ أَحَبُّ إِلَى اللهِ مِنْ هَذِهِ الْأَيَّامِ الْعَشْرِِ. قَالُوْا: يَا رَسُوْلَ اللهِ وَلَا الْجِهَادُ فِي سَبِيْلِ اللهِ ؟ فَقَال رَسُوْلُ اللهِ صلَّى اللهُ عليه وسلَّم : وَلَا الْجِهَادُ فِي سَبِيْلِ اللهِ إلَّا رَجُلٌ خَرَجَ بِنَفْسِهِ وَمَالِه فَلَمْ يَرْجِِعْ مِنْ ذَلِكَ بِشَيْءٍ
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Kunjungi Juga
- Pasarkan Produk Anda dengan Membuka Toko di Marketplace Laduni.ID
- Profil Pesantren Terlengkap
- Cari Info Sekolah Islam?
- Mau Berdonasi ke Lembaga Non Formal?
- Siap Berangkat Ziarah? Simak Kumpulan Info Lokasi Ziarah ini
- Mencari Profil Ulama Panutan Anda?
- Kumpulan Tuntunan Ibadah Terlengkap
- Simak Artikel Keagamaan dan Artikel Umum Lainnya
- Ingin Mempelajari Nahdlatul Ulama? Silakan
- Pahami Islam Nusantara
- Kisah-kisah Hikmah Terbaik
- Lebih Bersemangat dengan Membaca Artikel Motivasi
- Simak Konsultasi Psikologi dan Keluarga
- Simak Kabar Santri Goes to Papua
Memuat Komentar ...