Menanti Kontribusi Santri Sosok Agen Of Change Zaman Now

 
Menanti Kontribusi Santri Sosok Agen Of Change Zaman Now

LADUNI.ID I KOLOM- Santri sebagai elemen mayoritas yang menghuni nusantara ini, hendakanya peran dan kontribusi sangat urgen demi kemajuan negeri ini. Salah satunya dengan  menerapkan metodologi dakwah merupakan salah satu hal penting yang dapat memberi pengaruh pada masyarakat untuk menjauhi tindakan ekstrim bahkan brutal sekalipun. Kendati demikian, jika dakwah disajikan dengan pemahaman-pemahaman kaku dapat dipastikan akan muncul masyarakat yang gemar pada kekerasan.

Salah satu realitas saat ini dimana banyak desa (gampong) yang dihuni umat Islam, namun, masyarakatnya masih tertinggal atau pun primitif, bahkan tidak diketahui berapa jumlah penduduk, yang biasanya hidup dalam kemiskinan dan memprihatinkan.

Situasi ini rentan membuat masyarakat hidup dalam keadaan kurang terdidik, baik dalam bidang agama, mau pun kemampuan lainnnya. Situasi seperti ini di perlukan dakwah bersama ketiga komponen di atas secara stimulan. Sudah lebih dari setengah abad Indonesia menjadi negara merdeka. Namun, belum ada perubahan yang berarti untuk kemajuan di berbagai aspek negara. Korupsi merupakan salah satu peermasalahan bangsayang hingga saat ini belum ditentukan alternatif penyelesaiannya.

Pemerintah seperti lamban dalam mengatasi permasalahan yang satu ini. Sebuah hasil survey menunjukkan bahwa Indonesia termasuk slah satu negara tertinggi angka korupsinya. Hal ini dikarenakan pemimpin yang tidak jujur dalam mengemban amanah, sehingga angka kemiskinan dan pengangguran semakin bertambah di berbagai pelosok daerah.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN