Ini Harapan Ketua Umum HUDA Terpilih Periode 2018-2023
LADUNI. ID, ACEH - Setelah melewati proses pemilihan, akhirnya Tgk. H. Muhammad Yusuf A. Wahab atau yang akrab disapa Tu Sop Jeunieb terpilih sebagai ketua Himpunan Ulama Dayah Aceh (HUDA) periode 2018-2023 dan acara tersebut berlangsung di Grand Aceh Hotel, Minggu (25/11/2018) sore.
Salah seorang dari unsur panitia Mubes III HUDA, Tgk Teuku Zulkhairi mengatakan pemilihan Ketua HUDA ini berlangsung Ahad (25/11/2018) sore.
Ia menyebutkan dari lima calon yang ditetapkan presidium, Tu Sop terpilih setelah mengantongi dukungan 20 suara dari 25 suara yang terdiri atas 23 suara hak pengurus kabupaten/kota di Aceh, serta dua suara dari pengurus besar (PB) dan Litbang HUDA.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Support kami dengan berbelanja di sini:
Rp43.750
Rp100.000
Rp142.400
Rp384.000
Memuat Komentar ...