Biografi Drs. KH. Aliy As’ad, M.M, Pendiri Pesantren Nailul Ula Sleman

 
Biografi Drs. KH. Aliy As’ad, M.M, Pendiri Pesantren Nailul Ula Sleman

Daftar Isi

1.    Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1  Lahir
1.3  Wafat

2.    Sanad Ilmu dan Pendidikan Beliau
2.1  Pendidikan
2.2  Guru-Guru

3.    Perjalanan Hidup dan Dakwah
3.1  Mendirikan Pesantren

4.    Karya-Karya
5.    Referensi

1.  Riwayat Hidup dan Keluarga 

1.1 Lahir
Drs. KH. Aliy As’ad, M.M lahir di kota Kudus, Jawa Tengah pada tanggal 16 Juli 1952 M. Beliau merupakan anak tunggal dari pasangan Aliy As’ad dan Siti Nikmah.

1.2 Wafat
Pada hari Rabu, 3 Februari 2016 KH. Aliy As’ad wafat dan jasadnya dikebumikan di Masjid Sultoni Pathok Negara.

2. Sanad Ilmu dan Pendidikan

2.1 Mengembara Menuntut Ilmu
Drs. KH. Aliy As’ad, M.M menghabiskan masa kecilnya di pesantren, Tahun 1964 Kyai As’ad mulai masuk sekolah dasar di SDN Kudus dan lulus pada tahun 1969. Bersamaan dengan sekolah dasar itu, Kyai As’ad juga nyantri di pesantren. Tepatnya di pondok pesantren Al-Qur’an. Kemudian pada tahun 1970 Kyai As’ad melanjutkan sekolah ke tingkat menengah di PGN hingga lulus tahun 1976 M.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

List Lokasi Lainnya