Dua Fatwa Efek Beragunan Aset Berbasis Syariah Diluncurkan oleh DSN MUI

Majelis Ulama Indonesia melalui Dewan Syariah Nasional - Majelis Ulama Indonesia (DSN MUI) menerbitkan dua fatwa mengenai Efek Beragunan Aset (EBA) berbasis syariah

Kiai Ma’ruf: Umat adalah Pemain Utama Keuangan Syariah

KH. Ma’ruf Amin mengungkapkan pemain utama keuangan syariah adalah kalangan Muslim. Hal ini berarti potensi keuangan syariah di Indonesia sangat besar karena jumlahnya mencapai 87,8%.

Ketum MUI Harapkan Ekonomi Syariah Sebagai Pendorong Kesejahteraan Indonesia

Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Ma’ruf Amin tegaskan ekonomi syariah sebagai pendorong kemaslahatan ekonomi Indonesia.

MUI Luncurkan Lembaga Sertifikasi Profesi untuk Dukung UU JPH

Majelis Ulama Indonesia hari ini secara resmi meluncurkan Lembaga Sertifikasi Profesi MUI (LSP MUI). Terbentuknya LSP MUI ini sebagai implementasi terhadap Undang-undang No. 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal.