Haul Muassis NU, ini Pesan Ketua PCNU Sumenep Kepada Ribuan Warga Nahdliyin yang Hadir

Peringatan Hari Lahir Nahdlatul ulama ini dikemas dalam bentuk Haul Muassis Nahdlatul Ulama Sumenep, yakni KH. Ilyas Syarqawi, KH. Abi Syuja’, KH. Aliwafa Muharrar, KH. Abdullah Sajjad, KH. Ishomuddin AS, dan KH. Ahmad Basyir AS.

Haul Muassis NU Sumenep, Ketua PWNU Jatim, KH. Marzuki Mustamar Minta Waspada Ambil Mantu

"Maka dari itu, kalau ada pengurus NU terindikasi berafiliasi dengan gerakan wahabi, bahkan kalau ada pengurus NU ngambil mantu yang jelas-jelas wahabi, itu sebaiknya dipecat,” ujar Beliau disambut tepuk tangan para hadirin.

Haul Muassis NU, Ketua PWNU Jatim Ajak Warga Sumenep Satu Komando

"Hanya NU yang benar-benar menyatakan diri membawa paham Ahlusunnah wal Jamaah sejak organisasi ini berdiri," kata KH Marzuki Mustamar pada acara Haul Muassis NU di gedung Adi Poday, Sumenep

Anak Muda NU Harus Rajin Ziarah kepada Muassis NU

Anak muda NU diharapkan bisa tetap rajin melakukan ziarah kepada muassis NU. Kenapa?

8 Zona Ziarah Muassis (Pendiri) NU, Tonggak 99 Tahun NU dan Pekan Rajabiyah

Peringatan Hari Lahir (Harlah) ke-99 Nahdlatul Ulama (NU), di antaranya dilakukan ziarah muassis (pendiri) ke 8 penjuru. Diberangkatkan langsung dari kantor PWNU Jawa Timur, Jl Masjid Al-Akbar Timur 9 Surabaya, Sabtu 12 Februari 2022 pag