INFAK / SEDEKAH/ DONASI/ SUMBANGAN untuk LADUNI.ID

Seluruh dana yang terkumpul untuk operasional dan pengembangan portal dakwah Islam ini

 

Harlah NU ke-93, LTN NU Bali Adakan Workshop Madrasah Media Untuk Kalangan NU Milenial

Menurut Ketua LTN NU Bali Muhammad Taufiq Maulana, S.Sy. M.H. bahwa bersosial media saat ini sudah nyaris menjadi kebutuhan primer masyarakat, sehingga sangat penting untuk memperluas pengetahuan dan wawasan penggunaanya agar tidak mudah terjebak dalam kegiatan destruktif dalam interaksi dunia maya yang malah merugikan.