Konsultasi Psikologi

 

Konsultasi Psikologi: Bagaimana Solusi untuk Menghilangkan Emosi yang Terpendam Lama?

Tampaknya yang paling menonjol dari masalah Anda adalah emosi yang dipendam sejak lama. Kehidupan batin kita ibarat sebuah bendungan air.

Konsultasi Psikologi: Apakah Merasa Down yang Berlebihan dan Mudah Sensitif itu Normal?

Apakah normal bagi saya untuk merasa down yang berlebihan dan mudah sensitif

Konsultasi Psikologi: Bagaimana Cara Menumbuhkan Kepercayaan Pada Diri Sendiri?

Saya tidak percaya terhadap diri sendiri. Rasa ketidak percayaan diri saya ini bukan ke masalah insecurity tapi lebih ke seperti orang tua yang tidak percaya anaknya.

Konsultasi Psikologi: Solusi Menghadapi Pasangan Posesif, apa Tepat untuk Dijadikan Pasangan Hidup?

Dia dulunya pemakai narkoba. Tapi sekarang udah berhenti, Pak. Yang bikin galau ini, dia posesif banget ama saya. Hampir tiap hari dia dateng ke rumah. Saya dipantau 24 jam, ga boleh boncengan apalagi pergi sama cowo lain

Konsultasi Psikologi: Bagaimana Solusi untuk Menghindari Kebiasaan Lama yang Jelek?

Apakah ada cara/solusi agar saya bisa menghindari kebiasaan buruk yang selalu muncul di pikiran saya?

Menampilkan 91 - 100 dari 100 Konsultasi Psikologi