Ini Smartphone Pertama Gunakan Snapdragon 712

 
Ini Smartphone Pertama Gunakan Snapdragon 712

LADUNI.ID,TEKNO - Dunia teknologi terus berkembang dan kecanggihan semakin membuat masyarakat untuk berlomba dengan dunia smartphone. Salah satunya Xiaomi Mi 9 diluncurkan pada hari ini. 

Para penggemarSmartphone  Xiaomi Mi 9 SE, kini diperkenalkan CEO perusahaan, Lei Junas, sebagai smartphone pertama di dunia dengan chipset Snapdragon 712.

Dilansir dari GSM Arena, Rabu (20/2), perangkat memiliki kamera 48 MP dengan sensor Sony IMX586 di bagian belakang, dan pemindai sidik jari UD di bagian depan. Mi 9 SE sedikit lebih kecil dari andalannya, memiliki panel AMOLED 5,97".

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN