Biografi KH. Muhammad Zaini Abdul Ghani (Guru Sekumpul)

 
Biografi KH. Muhammad Zaini Abdul Ghani (Guru Sekumpul)
Sumber Gambar: Istimewa, Ilustrasi: laduni.ID

Daftar Isi:

1.    Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1  Lahir
1.2  Wafat

2.    Sanad Ilmu dan Pendidikan
2.1  Pendidikan
2.2  Guru-Guru

3.    Keistimewaan
4.    Karomah
5.    Pesan-Pesan
6.    Karya-Karya
7.    Chart Silsilah Sanad

1. Riwayat Hidup dan Keluarga

1.1 Lahir
KH. Muhammad Zaini Abdul Ghani atau yang biasa disebut Guru Ijai atau Guru Sekumpul lahir pada malam Rabu, 27 Muharram 1361 H / 11 Februari 1942 M di Desa Tunggulirang Seberang, Martapura, Kalimantan Selatan.

Silsilah Guru Sekumpul dari jalur ayah bisa disebutkan bahwa beliau adalah putra dari Al-‘Arif Billah Abdul Ghani bin Haji Abdul Manaf bin Muhammad Seman bin Haji Muhammad Sa’ad bin 

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

List Lokasi Lainnya