Hukum dan Penjelasan tentang Fidyah

 
Hukum dan Penjelasan tentang Fidyah

PERTANYAAN :

Assalamu'alaykum. Ada pertanyaan titipan :

  • - Kapankah waktu yang tepat untuk membayar FIDYAH??
  • - Dan siapa saja yang berkewajiban membayar FIDYAH ??
  • - Dan kepada siapa FIDYAH itu wajib diserahkan. Matur nuhun jawaban nya

Masalah : teman saya namanya mba ayu beliau bekerja di LN tepatnya taiwan, beliau bermaksud membayar fidyah karena merasa 2 kali puasanya di bulan ramadhan kurang sempurna (tinggal di rumah majikan mau ga mau bantu majikan cuci + klutek-klutek babi,dan dalam rumah majikan ada anjing nya yang otomatis kena air liurnya dan ke-2 hewan tersebut adalah haram), oleh sebab itu ia merasa puasanya 2 kali bulan ramadhan (30+30 = 60 hari kurang sempurna) dan kemudian dia berniat membayar fidyah, tapi ketika dia mengunjungi salah satu pesantren, kyai pesantrennya bilang kudu mbayar segitu, tanpa dikasih tahu hitungannya, tapi karena terlalu banyak (seperti kurang wajar), teman saya tidak jadi membayar dan memberikan sedkit sedekah ...next... gurunya mba ayu tadi bilang "ndak usah dibayar dulu.." sampai sekarang pun teman saya belum membayarnya karena tidak diperbolehkan oleh gurunya tadi. Nah, kalau tidak jadi

membayar fidyah, bagaimana dengan niat awalnya tadi, apa tidak apa-apa niatnya tidak dilaksanakan dan bagaimana puasanya yang dia rasa kurang sempurna tadi? 

JAWABAN :

1.Diperkenankan memilih antara membayarnya diakhir bulan Ramadhan atau setelah terbitnya fajar disetiap hari ramadhan (yang ia tinggalkan puasanya).

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN