Habib Ahmad Al-Muhdlar Khatamkan Al-Qur’an 8000 Kali di Calon Kuburannya

Dikisahkan, bahwa Rabi’atul Adawiyah, seorang Wanita Shalihah yang sangat Mencintai Allah SWT dan Rasulullah SAW, beliau menggali kubur untuk dirinya sendiri sebelum wafat, kemudian memperindahnya dengan membacakan Al Qur’an setiap hari di dalamnya, hingga mencapai 7000 kali khatam Al Qur’an

Mengapa Habib Ahmad Al-Muhdlor Hatamkan al-Qur’an 8000 Kali di Calon kuburannya?

Adapun Al Habib Ahmad bin Muhammad Al Muhdhar Shahib Al Quwairah Hadramaut, sebelum Wafat, beliau mengkhatamkan Al Qur’an sebanyak 8000 kali di dalam kuburnya.

Kisah Sayyidina Utsman bin Affan Menghatamkan Al-Qur’an dalam 1 Rakaat

Kisah para sahabat Nabi dan ulama tentang mengkhatamkan Al-Quran sungguh luar biasa. Kita jadi merasa malu ketika membaca kisah mereka, karena mereka sangat cinta Al-Quran dan istiqomah membacanya.