Sekjen PBB Apresiasi Indonesia dalam Penanganan Bencana Lombok dan Sulteng

Sekjen PBB Antonio Guteres memuji Respon Pemerintah Indonesia dalam menangani bencana di Sulawesi Tenggara dan Lombok.

PBNU Tunggu Klarifikasi dari Dubes Kerajaan Arab Saudi dan Kemenlu RI

PBNU juga meminta memulangkan Dubes Kerjaan Arab Saudi  ke negaranya sebagai bagian dari sanksi atas tindakannya yang gegabah dengan mencampurkan urusan politik Negara Indonesia.

Perjuangkan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Menlu RI juga menekankan pentingnya peningkatan peran PBB dalam memfasilitasi upaya rekonsiliasi nasional di kedua negara tersebut.Ini pertemuan DK PBB pertama yang dihadiri oleh Menlu Retno sejak Indonesia menjadi anggota tidak tetap DK pada 1 Januari 2019.

Menlu RI, Minta PBB Lakukan Tiga Langkah Hentikan Kekerasan di Palestina

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia (Menlu RI) Retno Marsudi meminta kepada Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk segera bertindak menghentikan agresi Israel terhadap Palestina. 

Taliban Sebagai Penguasa De Facto Afghanistan

Menteri Luar Negeri Indonesia menemui perwakilan Taliban di Doha (27/8). Tiga pesan penting yang disampaikan Bu Retno: 1) pemerintah inklusif di Afghanistan; 2) Menghormati hak-hak perempuan dan 3) Memastikan Afghanistan tidak menjadi tempat berkembang organisasi dan kegiatan teroris