Hikmah terkait hadis

 

Hikmah Memuliakan Tamu dan Tidak Berkeluh Kesah karena Kedatangannya

Ada yang memberi nasihat, jangan membiasakan menutup pintu dengan tujuan biar tidak ada tamu yang datang! Apalagi menutup jalan dengan memasang portal. Kenapa?

Mutiara Sanad Hadis tentang "Cinta Bangsa"

Cinta kepada suku atau kabilah tempat di mana seseorang dibesarkan adalah fitrah atau kecenderungan orisinil yang ada pada diri setiap manusia. Cinta seperti ini adalah cinta anugerah ilahi.

Majelis Taklim dan Majelis Dzikir adalah Jalan Pembuka

Majelis taklim merupakan sebuah perkumpulan yang membahas sebuah ilmu. Di Indonesia majelis taklim biasanya diampu oleh seorang guru, ustadz atau bahkan ulama.

Memproses Rahmat Allah, Menjadi Amal Baik

Rahmat adalah titipan, sementara jika sudah diproses menjadi amal, maka amal inilah yang menjadi milik kita sendiri.

Jawaban Rasulullah SAW ketika Ada Seorang Pemuda Datang Minta Izin untuk Berzina

Para sahabat yang ada saat itu pun marah mendengar perkataan tidak sopan seorang pemuda yang datang tiba-tiba kepada Rasulullah dan meminta izin melakukan perbuatan tidak senonoh dengan tanpa rasa malu sama sekali.

Yang dilakukan Penduduk Kubur di Alam Barzakh

Gus Baha menjelaskan bahwa dalam madzhab ahlisunnah yang disebut akhirat adalah setelah kiamat. Dan seperti yang disebut oleh Syaikh Nawawi, alam barzakh adalah pemisah antara dunia dan akhirat.

Bulan Shafar, Semua Makhluk Ikut Tirakat

Menururt riwayat, bulan Shafar di zaman dulu itu adalah bulan yang penuh prihatin. KH. Ahmad Abdul Haq Watucongol pernah berkata, di zaman dahulu ketika bulan shafar, yang tirakat tidak hanya manusia, tapi bumi, laut, danau, dan semua isi bumi juga tirakat.

Kisah Seorang Pelacur yang Diampuni Dosanya karena Menolong Seekor Anjing

Setiap orang Islam tidak boleh menghakimi saudaranya dengan pandangan keburukan, bagaimanapun keadaannya. Pintu taubat masih terbuka lebar bagi siapapun hamba Allah yang mendekat.

Berikut Keutamaan Waktu Bakda Ashar Hari Jumat

Dua belas jam pada hari Jumat di antaranya terdapat waktu yang seorang hamba Muslim tidaklah meminta sesuatu kepada Allah di waktu tersebut, kecuali Allah mengabulkan permintaannya. Maka carilah waktu tersebut di akhir waktu setelah Ashar.

Siapa yang Mendapatkan Rahmat Maka Beruntung Tiada Tara

Habib Umar menyampaikan sebuah hadis yang menerangkan bahwa Allah memiliki 360 pandangan rahmat setiap harinya. Jika seorang hamba berhasil menangkap salah satunya, maka ia akan mendapatkan keberuntungan yang tiada tara

Menampilkan 1 - 10 dari 22 Hikmah terkait hadis