Tangkal Radikalisme, PMII Bogor Gelar Sekolah Aswaja

 
Tangkal Radikalisme, PMII Bogor Gelar Sekolah Aswaja

LADUNI.ID, Bogor - Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC PMII) Kab. Bogor mengadakan Sekolah Aswaja yang ke-1 di Institut Umul Quro Al Islami Bogor, mengangkat tema “Ma ana a'laihi wa ashabih”. Program yang digelar selama dua hari ini mulai Sabtu - Minggu / 25-26 Agustus 2018, dalam rangka untuk memfasilitasi kader-kader PMII sekabupaten Bogor dalam memahami Aswaja sebagai ideologi organisasi.

Menurut ketua PC PMII kab. Bogor Muhammad Zulkifli ini, sekolah aswaja yang diikutii oleh 6 komisariat ini, adalah merupakan program kerja PC PMII Kab. Bogor, juga bertujuan  untuk menanamkan nilai-nilai aswaja dan komitmen dalam diri para kader.

“Sekolah Aswaja dapat menjadi fasilitator untuk membagikan ilmunya dan dakwah tentang Aswaja di ranah kampus masing-masing dan lingkungan masyarakat, terutama untuk kader-kader baru,” kata Muhammad Zulfikri.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN