Ini Tanggapan China Soal Penahanan Muslim di Xinjiang

 
Ini Tanggapan China Soal Penahanan Muslim di Xinjiang

LADUNI.ID, Jakarta – Dilansir dari laman Reuters, Selasa (13/11), Menteri Luar Negeri China Wang Yi mengatakan, dunia seharusnya mengabaikan ‘gosip’ tentang Xinjiang dan mempercayai otoritas setempat. Dia berharap, dunia bisa mendukung pemerintah Xinjiang dalam memerangi terorisme dan ekstremisme.

“(Orang-Orang) seharusnya tidak mendengarkan gosip atau rumor tersebut, karena pemerintahan Xinjiang, tentu, memahami di Xinjiang dengan baik, bukan orang atau organisasi-organisasi lain,” kata Wang yang State Councillor, Selasa (13/11).

Menurut Wang Yi, apa yang dilakukan pemerintah Xinjiang sejalan dengan apa yang juga dilakukan oleh komunitas internasional. Yakni mencegah dan memerangi ektremisme dan terorisme.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN