Pengertian Ujub dalam Islam, Tanpa Sadar Kita Melakukannya
LADUNI.ID, Jakarta - Salah satu penyakit hati yang harus kita hindari adalah Ujub.
Dan Kata ujub atau i’jab bi an-nafs memiliki dua makna. Pertama, kata tersebut diartikan sebagai senang, menganggap baik, dan tertarik. Kedua, ujub dimaknai sebagai bangga, memandang agung, dan besar. Ujub juga seringkali diartikan sebagai kagum. Lawan dari ujub adalah dzikrul minnah atau mengingat karunia Allah SWT.
Menurut Imam Al-Ghazali dalam kitab Minhajul Abidin, ujub adalah mengagungkan diri atau menganggap agung amal yang telah dilakukan. Arti ini dapat dilihat dari perkataan sebagai berikut, “Akulah orang paling saleh. Tidak ada orang yang melebihi kesalehanku.”. “ Ayo, kita uji bacaan sholatnya, saya ini paling fasih dan benar”.
Para ulama mengatakan bahwa ujub adalah anggapan seseorang bahwa kemuliaan amal saleh disebabkan adanya suatu perkara, bukan dari Allah SWT. Dalam hal ini, ujub memiliki tiga wujud, yaitu diri sendiri, makhluk, dan barang.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Support kami dengan berbelanja di sini:
Rp795.000
Rp90.000
Rp589.700
Rp228.000
Memuat Komentar ...