Kisah Banser yang Bikin Gus Dur Gagal Kaya

 
Kisah Banser yang Bikin Gus Dur Gagal Kaya

LADUNI.ID, Jakarta - Selain sowan, kaum Nahdliyin juga memelihara tradisi cium tangan pada kiai. Dan kalau ada kiai datang, mereka langsung berebut cium tangan. Seperti bunyi slogan iklan biskuit, “sudah tradisi."

Tak hanya cium tangan, mereka memasukkan uang ke dalam saku atau langsung saat salaman, atau dikenal dengan “salam tempel”. Berapa umumnya uang yang dijadikan salam tempel?

Jumlah rupiahnya kalah penting dibanding keikhlasannya. Yang memberi dua-tiga ratus rupiah diterima saja. Yang memberi ribuan, ok juga. Yang mau kasih puluhan atau ratusan ribu, tidak akan…ditolak.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN