Peringati Maulid Nabi, Ketua Lesbumi PBNU Ingatkan Agar Senantiasa Merawat Tradisi Bangsa

LADUNI.ID | BALI
Maulid Nabi SAW diperingati dengan berbagai kegiatan pengajian di setiap daerah termasuk di Bali. Salah satunya diadakan oleh Pengurus Masjid Al Ikhlas Monang Maning, Denpasar (9/11) dengan mengundang KH. Agus Sunyoto yang juga adalah Ketua Lembaga Seni Budaya Muslim Indonesia (Lesbumi) PBNU.
Mengawali ceramahnya, KH. Agus Sunyoto menyampaikan bahwa di zaman sekarang sangat sulit mencari sosok manusia panutan sebagai figur yang dapat dijadikan contoh.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Support kami dengan berbelanja di sini:
Memuat Komentar ...