Santri Goes To Papua: Khataman Siswa Madrasah Al-Ibriz Iru Nigeiyah

LADUNI.ID, Sorong - Pagi-pagi sekali, kemarin (Minggu) saya didatangi serombongan tamu yang salah satu dari mereka adalah ibu dari salah satu anak yang mengaji pada saya, yaitu Ajal Iriwanas. Karena saya sudah tahu tujuan kedatangan mereka, langsung saja saya mengajak mereka bicara mengenai maksud kedatangan mereka tersebut.
"Kalau saya terserah pak ustadz. Secepatnya malah lebih baik," papar teteh atau kakek Ajal ketika saya mengutarakan keinginan saya untuk mengadakan doa khataman untuk Ajal yang sudah menyelesaikan Juz 'Amma. Begitu pula pendapat ibunya ketika saya mintai pendapatnya tentang hal yang sama.
Setelah diputuskan akan diselenggarakan esoknya (Senin), saya pun bilang agar tidak memaksakan diri dalam menyiapkan konsumsi. Seadanya saja. Sedikit sembako yang memang sudah saya rencanakan untuk saya berikan, kemudian saya serahkan sembari memohon maaf karena cuma bisa bantu itu saja.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Support kami dengan berbelanja di sini:
Memuat Komentar ...