Kisah Nabi Nuh dan Seorang Perempuan yang Ditinggal Mati Anaknya

Laduni.ID, Jakarta – Usia umat Nabi Muhammad tidak lebih dari 70 tahun, maut seakan menjadi pendamping setia dalam setiap langkah kaki umat Nabi Muhammad. Namun, tidak sedikit dari umat Nabi Muhammad yang berumur singkat ini terlena dengan kemaksiatan dunia, dan lalai dengan akhirat.
Kiai Ahmad Shomad Supriyadi pernah mengisahkan tentang seorang ibu yang menangisi kematian anaknya yang berusia 300 tahun. Tangis ibu tersebut lalu diketahui oleh Nabi Nuh dan akhirnya Nabi Nuh mencoba untuk menghilangkan kesedihan dengan berkata padanya, “Apa yang akan kamu lakukan, jika seandainya kamu hidup di masa umat yang usianya tidak melebihi 60 tahun?”
📖 Artikel Lengkap Tersedia untuk Member
Untuk membaca artikel lengkap dan mengakses semua fitur, silakan login atau daftar sebagai member.
Support kami dengan berbelanja di sini:
Memuat Komentar ...