Kisah Jin Pembela Rasulullah SAW

 
Kisah Jin Pembela Rasulullah SAW
Sumber Gambar: Foto ist

Laduni.ID, Jakarta - Sosok Jin ini bernama Muhbar bin Abhar yang tinggal di Bukit Tursina. Jin Muhbar ini merupakan cucu bangsa Jin yang masuk Islam pada masa Nabi Sulaiman AS. Riwayat lain menyebut Jin ini masuk Islam di masa Nabi Nuh AS.

Ketika tokoh-tokoh kafir Quraisy sedang berkumpul. Mereka membincangkan Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam.

Nama-nama terkenal seperti Syaibah bin Rabiah, al Walid ibn Haris, Shafwan ibnu Umayyah, Aswad bin Abi Yaghuts, Kinanah Bin Rabbi dan lain sebagainya berkumpul. Salah seorang di antara mereka kemudian berkata: “Muhammad mengajak kita menyembah Tuhan yang tidak kita kenal. Tetapi ia tidak mencela tuhan kita.”

“Muhammad sebenarnya menghendaki harta,” ucap lainnya. Namun perbincangan kemudian berubah ketika seseorang di antara mereka berkata, “Muhammad sebenarnya penyihir dan pembohong!”

Kemudian di antara mereka bertanya kepada Walid ibn Haris: “Apa pendapatmu wahai Walid?”, “Aku tidak bisa menjawab,” katanya singkat.

Mendengar jawaban itu, mereka menuduh Walid sudah terkena ajakan Muhammad. Walid pun berang dan berkata dengan nada marah: “Beri aku tiga hari untuk...

Dapatkan akses fitur artikel biografi dan chart geneology/ silsilah di Laduni.id secara berlangganan untuk mendukung keberlanjutan dan pengembangan Laduni.id.

Masuk ke Laduni