Qadha Puasa Ramadhan Digabung dengan Puasa Sunnah, Bolehkah?

Laduni.ID, Jakarta – Tak terasa sebentar lagi umat islam akan memasuki bulan Ramadhan. bagi sebagian orang atau umumnya perempuan mempunyai hutang dalam puasa Ramadhan karena ada udzur atau halangan yang mewajibkan untuk tidak berpuasa, namun meskipun diperbolehkan untuk tidak berpuasa, tetapi wajib untuk membayarnya atau mengqadha puasa, lalu bagaimana apabila puasa sunnah diniatkan untuk membayar qadha puasa, apakah boleh?
Qadha puasa merupakan salah satu cara Allah dalam memberikan keringan kepada hambanya yang tidak bisa menjalankan puasa Ramadhan bahkan dalam satu bulan penuh. Seperti diketahui ada beberapa orang yang tidak bisa berpuasa di bulan Ramadhan.
Sementara puasa Ramadhan adalah wajib hukumnya bagi orang muslim untuk melaksanakan puasa yang telah memenuhi syarat, namun diperbolehkanya tidak berpuasa karena keadaan tertentu bisa meninggalkannya.
📖 Artikel Lengkap Tersedia untuk Member
Untuk membaca artikel lengkap dan mengakses semua fitur, silakan login atau daftar sebagai member.
Support kami dengan berbelanja di sini:
Memuat Komentar ...