INFAK / SEDEKAH/ DONASI/ SUMBANGAN untuk LADUNI.ID

Seluruh dana yang terkumpul untuk operasional dan pengembangan portal dakwah Islam ini

 

Sayyidina Usman bin Affan, Al-Qur’an dan Cinta

Dari sekian banyak kelebihan Sayyidina Usman, apa yang paling dikenang para sahabat Nabi dan para ahlillah tentang Sayyidina Usman? Jawabanya adalah kecintaannya pada Al-Qur’an dan khidmahnya pada Al-Qur’an.