Milenial NU Hadirkan Perdamaian

 
Milenial NU Hadirkan Perdamaian

LADUNI.ID, Makasar - NU lahir dan berkembang menempatkan diri sebagai penjaga keutuhan NKRI dan pengembang Islam Ahlussunnah wal jama’ah. Saat ini dihadapkan pada kondisi yang kompleks karena tantangan ideologi, tantangan mewujudkan kesejahteraan warga NU, tantangan keutuhan organisasi, dan tantangan mengelola bakat generasi muda NU yang semakin beragam.

Generasi muda yang sering kita sebut generasi milenial lahir di era digital dengan perkembang begitu pesat, dimana pola pikir milenial sangat terbuka, lebih individualis dan lebih tertarik kepada sesuatu yang baru apa lagi tentang pemahaman agama.

Sehingga begitu banyak Generasi milenial yang tertarik belajar agama melalui media sosial, seperti postingan-postingan di facebook, twitter dan youtube tanpa mengetahui sumbernya.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN