Penafsiran Istilah "An-Nafs Al-Wahidah" dalam Sejarah Penciptaan Perempuan

 
Penafsiran Istilah
Sumber Gambar: Pinterest, Ilustrasi: laduni.ID

Laduni.ID, Jakarta - Sesungguhnya telah terjadi berbagai penafsiran dan pendapat tentang asal mula kejadian perempuan. Pertanyaan yang sering muncul adalah apakah dia diciptakan dari tanah seperti Adam, atau dia justru diciptakan dari bagian tubuh Adam? Pembicaraan dalam masalah ini dimulai dari penafsiran surat An-Nisa’ ayat pertama, yaitu:

يَا أَيُّهَاالنَّاسُ اتَّقُوا رَبَّكُمُ الَّذِىْ خَلَقَكُمْ مِنْ نَفْسٍ وَاحِدَةٍ....

“Wahai manusia sesungguhnya kami telah menciptakan kamu dari jiwa yang satu....”

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN