Rahasia Bacaan Tahiyat Akhir Hanya Menyebut Nabi Muhammad dan Nabi Ibrahim

 
Rahasia Bacaan Tahiyat Akhir Hanya Menyebut Nabi Muhammad dan Nabi Ibrahim
Sumber Gambar: Pinterest, Ilustrasi: laduni.ID

Laduni.ID, Jakarta - Mengapa dalam shalat ketika tahiyat akhir yang disebut hanya nama Nabi Muhammad dan Nabi Ibrahim serta keluarganya, sedangkan para nabi yang lain tidak disebutkan?

Dalam kitab Hasyiyah Al-Jamal disebutkan, bahwa Nabi Muhammad dan Nabi Ibrahim dikhususkan disebut dalam Tahiyat Akhir karena rahmat dan keberkahan tidaklah berkumpul pada nabi selainnya. Hal ini sebagaimana disinggung di dalam surat Hud ayat 73, Allah SWT berfirman:

رَحْمَتُ اللّٰهِ وَبَرَكٰتُهٗ عَلَيْكُمْ اَهْلَ الْبَيْتِۗ اِنَّهٗ حَمِيْدٌ مَّجِيْدٌ

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN