INFAK / SEDEKAH/ DONASI/ SUMBANGAN untuk LADUNI.ID

Seluruh dana yang terkumpul untuk operasional dan pengembangan portal dakwah Islam ini

 

Bagaimana Hukumnya Bila Tertinggal Shalat Jumat? Ini Penjelasan Gus Mus

Di hari Jumat, bila meninggalkan salat Jumat, ada yang kemudian melakukan salat Zhuhur seperti biasa, ada yang hanya salat dua rakaat, ada yang bahkan tidak melakukan salat sama sekali. Mana yang betul?