PSI Kota Malang akan Kembangkan Gamer Melalui Turname e-Sport

LADUNI.ID, Malang – Pembinaan gamer dilaksanakan oleh Partai Solidaritas Indonesia Kota Malang (PSI Kota Malang) dengan menggelar turnamen e-sport Sofia, pada Minggu (27/1) kemarin. Turnamen ini mempertandingkan game PUBG (Player Unknown Battleground) Mobile, yang berlangsung di Chicken Crush, Kota Malang, Jawa Timur.
Menurut Jubir PSI Kota Malang, Sofia Ambarini, bahwa e-sport ini merupakan olahraga baru yang sangat digemari anak muda atau kaum milenial. Menurutnya, gamer kini bukan lagi istilah untuk penggemar game.
Kendati demikian, gamer telah menjadi profesi baru yang mampu menghasilkan prestasi dan menjadi mata pencaharian. "Ini merupakan salah satu profesi baru yang akan terus berkembang di masa mendatang. Jadi kami ingin berupaya mengembangkan dan membina potensi ini," kata Sofia.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Support kami dengan berbelanja di sini:
Memuat Komentar ...