Universitas Al Azhar Cairo Resmikan Bahasa Indonesia Jadi Bahasa Kedua

 
Universitas Al Azhar Cairo Resmikan Bahasa Indonesia Jadi Bahasa Kedua

LADUNI.ID, Jakarta - Universitas Al Azhar di Cairo, Mesir, menggelar Peresmian penggunaan Bahasa Indonesia sebagai bahasa kedua dilakukan melalui seremoni oleh Fakultas Bahasa dan Terjemah Universitas Al-Azhar bekerja sama dengan KBRI Cairo, di Aula Fakultas Bahasa dan Terjemah Universitas Al-Azhar.

Duta Besar RI Cairo dan seluruh Rektor dan Wakil Rektor anggota konsorsium tersebut diterima oleh Rektor Universitas Al-Azhar, Prof. Dr. Mohamed Husein al-Mahrashawi, yang didampingi oleh Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Prof. Dr. Yusuf Amir.

Duta Besar Helmy Fauzy dalam sambutannya menyebutkan, bahwa di antara tujuan utama pengajaran Bahasa Indonesia di Al-Azhar adalah bahwa bahasa Indonesia banyak digunakan oleh mayoritas bangsa Asia tenggara, di mana mayoritas penduduknya beragama Islam. Di sana banyak muncul ulama dan pemikir Islam.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN