Ada beberapa aturan yang harus diperhatikan dalam membaca ayat-ayat Al-Qur'an selain Surat Al-Fatihah dalam shalat. Seperti membaca ayat Al-Qur'an setelah Membaca Surat Al-Fatihah pada setiap rakaat dalam shalat
Dalam fiqih Islam ditentukan adanya beberapa waktu di mana seseorang tidak diperbolehkan melakukan shalat di dalamnya.
Salah satu hal yang membatalkan shalat yaitu berbicara (selain yang termasuk dari rukun dan sunah shalat). Namun bagaimana hukumnya tersenyum atau tertawa ketika shalat?
Membaca surat Al-Fatihah merupakan salah satu rukun dalam shalat yang wajib dilaksanakan oleh setiap orang yang shalat. Bagaimana hukum membaca Al-Fatihah dalam shalat dengan satu tarikan nafas?
Takbiratul Ihrom merupakan rukun dalam shalat sebagaimana yang menjadi kesepakatan jumhur ulama. Karena sebagai sebuah rukun maka dalam prakteknya harus sesuai seperti bacaan kalimatnya, panjang dan pendek bacaannya.
Sujud tilawah adalah sujud yang dilakukan ketika membaca atau mendengar ayat-ayat tertentu dari kitab suci Al-Qur’an. Ayat-ayat tersebut disebut dengan ayat sajdah.
Bagaimana hukumnya mengenakan kaos kaki ketika sedang melaksanakan shalat? Apakah sah atau tidak shalatnya?
Berikut Jenis-jenis Bacaan Do'a Iftitah dan Syarat Kesunnahannya
Bersalaman adalah sebuah tradisi yang sudah mendarah daging bagi masyarakat Indonesia. Namun bersalaman ketika setelah melaksanakan shalat masih terdapat perbedaan pendapat. Lalu bagaimana hukumnya?
Perbedaan Antara Masjid dan Mushala serta Status Tanah Wakafnya