Hukum Shalat di Masjid yang Dibangun dengan Uang Haram

Hukum shalat berjama'ah di Masjid adalah sunah muakad, bahkan Imam ahmad bin Hanbal menegaskan bahwa shalat berjama'ah di Masjid hukumnya wajib. Bagaimana hukum jika shalat di Masjid yang didirikan dari uang haram?

Uang Haram yang Digunakan untuk Membeli Kebun

Bagaimana pendapat Anda sekalian tentang perkebunan yang dibeli dengan uang haram, apakah haram pula hasilnya ?.

Bolehkah Mengembalikan Hutang dengan Uang Haram ?

Hukum Islam Mengembalikan hutang dari uang haram

Kisah Nyata Kiai Hamid Pasuruan: Uang Haram Direbus Bau Telur Busuk

Di saat zaman sekarang, banyak orang berkata, “mencari yang haram saja susah, apalagi mencari yang halal”. Mereka bahkan suka melegalkan segala cara untuk mendapatkan makanan yang haram padahal gara-gara makanan, doa kita bisa tidak diterima oleh Allah.

Sahkah Jika Hajinya Memakai Uang Haram?

Sah atau tidaknya ibadah haji tidak terkait langsung dengan asal muasal uang yang dipakai untuk haji. Tetapi lebih terkait pada apakah pelaku haji itu memenuhi dan melaksanakan syarat dan rukun haji dengan baik serta tidak melakukan sesuatu yang membatalkan ibadah haji

Balasan Bagi Orang yang Makan Uang Haram

Setiap pundi-pundi harta seharusnya diperoleh dengan jalan yang halal. Dengan cara ini, apa yang diperoleh akan mendapat berkah dari Allah SWT. Namun, banyak orang yang tidak peduli tentang perkara halal dan haram atas harta yang diraihnya.