Artikel

 

Percakapan Habib Abu Bakar bin Abdullah Al-Athas dan Pelaku Fitnah

Fitnah adalah perbuatan yang dapat menimbulkan dosa besar, bahkan Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam memberikan peringatan keras terhadap umatnya tentang bahaya fitnah

Kurma Merupakan Bibi Manusia

Dalam salah satu hadis syarif, Rasulullah SAW bersabda, “Hormatilah bibi kalian, yaitu kurma. Sesungguhnya ia diciptakan dari sisa tanah yang digunakan untuk menciptakan ayah kalian, Nabi Adam AS.

Sukri, Penjual Bumbu Sukses di Usia Muda

Sukri, pemuda berusia 19 tahun yang sukses menekuni karirnya sebagai penjual bumbu jadi di pasar. Ia berbeda dari pemuda seumurannya

Jangan Sampai Keliru, Ini Perbedaan Jin, Iblis dan Setan

Jin, iblis, dan setan merupakan makhluk ghaib yang tidak kasap mata. Perbedaan dari ketiganya dapat dibedakan dari sifat-sifatnya.

Ziarah Makam Habib Muhammad bin Idrus Al-Habsyi

Habib Muhammad bin Idrus Al-Habsyi adalah seorang ulama besar yang sangat dihormati dan disegani oleh masyarakat Surabaya.

Ingin Berbuat Dosa? Ingat Tiga Hal Ini

Mungkin selama ini kita malu untuk berbuat maksiat secara terang-terangan kepada teman, orang tua, istri, anak-anak dan malu dihadapan orang-orang yang kita kenal. Akan tetapi kita tidak malu dengan dzat yang maha melihat dan maha mengetahui

Hadirnya Mujtahid Medsos

Hal unik yang sering dilihat di media sosial adalah munculnya beberapa Mujtahid baru yang mudah mengeluarkan hukum. Dengan bermodalkan copas ayat atau hadis dari Syaikh Google

Hikmah Dialog Nabi Musa AS dengan Allah SWT

Al-kisah, Nabi Musa AS bermunajat kepada Tuhan. Sang Maha suci bertanya, “Hai Musa, terlalu banyak ibadahmu, mana ibadah untuk-Ku? Musa terkejut, sebab selama ini ibadah yang ia lakukan untuk Tuhan-nya, lalu kenapa Dia pertanyakan itu?

Kehati-hatian Ulama Terdahulu dalam Berfatwa

Kiai Bisri Mustofa dan adiknya, Kiai Misbah Mustofa, lahir dari rahim yang sama, Simbah Aminah Zayyadi; berguru kepada orang sama, Kiai Kholil Harun;

Kisah Mulia Putra Habib Munzir Al-Musawa

Keduanya kala itu masih sangat kecil saat akhlak mulia mereka nampak di mata para orang-orang, termasuk Habib Munzir sendiri