Ternyata Ada Perjanjian Khusus tentang Ramadan di Spanyol

Bahkan pemerintah dan Komisi Islam di Spanyol memiliki perjanjian tertulis. Kesepakatan itu telah disahkan dan termuat dalam Undang-Undang Pasal 26 Tahun 1992. Salah satu kebijakan yang diberikan ialah soal waktu salat berjamaah setiap Jumat.

Memahami Lima Fase Bulan sebagai Penentu Awal Ramadan

Rukyat dilakukan setelah terbenam matahari saat bulan di ketinggian 2 derajat, jarak sudut matahari-bulan 3 derajat atau umur bulan 8 jam menggunakan teleskop atau dengan mata telanjang.

Indonesia Masih Ada, Non Muslim Mentraktir Buka Puasa Driver Ojol

Kisah nyata ini dialami oleh driver ojek online (ojol) yang ditraktir oleh non Muslim untuk buka puasa. Bagaimana kisahnya?

Bagi yang Diet, Ini Menu Buka Puasa yang Recommended

Berikut adalah makanan yang perlu dan tidak perlu dikonsumsi saat buka puasa bagi orang yang diet. Apa itu?

Bacaan Lengkap tentang Shalat Tarawih Sendiri

Ini adalah bacaan lengkap bagi muslim yang ingin melakukan shalat tarawih sendiri. Bagaimana itu?

Ramadan dan Momentum Hidupkan Majelis Ilmu

Bulan Ramadan ini bisa menjadi momentum menghidupkan majelis ilmu. Kenapa demikian?

Ilmuan Georgia: Berpuasa Bisa Memperpanjang Usia

Apakah benar bahwa berpuasa itu bisa memperpanjang usia? Temukan jawabannya di sini...

Menguak Rahasia di Balik Jamuan Ramadan

Sebab, sekali lagi tak ada jaminan bagi kita, Ramadan yang akan datang Allah beri kesempatan kita untuk mencicipi jamuan-Nya yang mulia ini.

Ketua GP Ansor Sumenep: Ramadan, Bulan Penuh Hikmah dan Barokah

jika semua hari itu penuh berkah, maka hari Jum’at adalah hari yang paling berkah. Dan jika semua bulan penuh akan hikmah, maka semua hikmah terdapat pada bulan Ramadan.

Dalil tentang Diturunkannya Kitab Suci Al Qur'an

Beberapa ulamak sependapat bahwa Al Qur'an di turunkan pada bulan Ramadan,Mengenai hal ini telah di terangkan di dalam surat al-Baqarah ayat 185. 

Berlomba Sedekah di Bulan Ramadan.

Di bulan  Ramadan umat islam di nusantara selalu berlomba lomba memberikan sedekah untuk sesama. Salah satunya dengan memberi makanan dan minum untuk berbuka puasa (takjil).

Do'a Qunut pada Sholat Witir di Separuh Bulan Ramadan

Kebiasaan warga Nahdliyyin membaca Do'a Qunut di separuh Bulan Ramadhan.  Membaca Do'a qunut pada akhir shalat witir bukanlah sesuatu Hal yang baru. Kebiasaan ini sudah berlangsung cukup lama sejak masa sahabat nabi hingga sekarang.

Simak Ajakan Dzuriyah Tebuireng untuk Menghormati Bulan Ramadhan

Ini adalah ajakan Gus Zakki Hadzik, dzuriyah Ponpes Tebuireng, supaya kita menghormati bulan Ramadan.

Pelajaran dari Tragedi 7 Ramadan yang Tak Terlupakan

Tragedi pada 7 Ramadan ini tidak akan pernah terlupakan di kalangan umat Islam. Mari belajar dari ini...

Jawaban tentang Shalat Terawih Super Cepat

Sholat Trawih kilat selalu menjadi berita heboh di saat  bulan Ramadhan tiba,ada beberapa pesantren yang mengerjakan sholat trawih dengan super cepat.

Ziarah Menjelang Ramadan dan Idul Fitri Tidak Ada Anjuran Khusus

Kebiasaan kirim Do'a  menjelang ramadan dan menjelang Hari Raya  Tidak ada anjuran  khusus,pada dasarnya ziarah ke makam orang tua, keluarga, guru dan para ulama itu dapat dilaksanakan kapan saja; mau pagi, sore, malam, boleh-boleh saja; hari Senin, Selasa, atau yang lainnya; .

Simak 30 Faedah Membaca Shalawat kepada Nabi Muhammad

Sebagian dari banyak faedah membaca shalawat adalah 30 faedah berikut ini. Apa saja ya?

Memori Haul Imam Yusuf an-Nabhani (9 Ramadhan 1350 H) 

Agar dunia akhiratku bersemi penuh berkah. Pelayan terompah, betapa Ibnu Mas’ud berbahagia

Qiamul Lail Media Komunikasi Vertikal

Lazimkan dirimu untuk shalat malam karena hal itu tradisi orang-orang shalih sebelummu, mendekatkan diri kepada Allah, menghapus dosa, menolak penyakit, dan pencegah dari dosa

Bingung Mencari Kiblat? Gunakan Fitur pada Google Search Saja!

Mesin Pencari Google (Google Search) memperbarui fitur Ramadan agar pengguna lebih mudah menemukan hasil pencarian yang berkaitan dengan ibadah selama berpuasa, di antaranya adalah petunjuk untuk menemukan arah kiblat.

Berkah Ramadan, Pekerja Freeport Tarawih di Masjid Perut Bumi

Para pekerja PT Freeport Indonesia selama bulan Ramadan melaksanakan shalat dan buka puasa di dalam perut bumi.

Mempertahankan Nilai Ramadhan Pasca Lebaran

Apalagi Rasulullah mengingatkan bahwa Iblis akan melancarkan serangan besar-besaran dalam rangka mengotori kefitrahan yang telah diraih manusia dengan berpuasa dalam Ramadhan

Keagungan Bulan Ramadan

Diriwayatkan dari sahabat Salman Al-Farisi r.a: Rasulullah ﷺ berkhutbah di hari terakhir bulan sya'ban, beliau berkata...

Mengurangi Aktivitas Tulis Menulis

Apalagi Ramadhan ini tidak hanya menahan lapar dan dahaga tapi juga menahan kesedihan ditinggal 'the godfather of broken heart'.

Kamandanu dan Girah Mengaji di Tengah Pandemi

Semangat berkegiatan Ramadan tetap terasa getarannya meski para mahasiswa mengikutinya dari rumah masing-masing. Jadwal Kamandanu pun tetap padat.

Lima Amalan Terbaik Yang Dapat Dikerjakan di 10 hari Terakhir Ramadhan

LADUNI.ID, Jakarta -  Sepuluh hari terakhir di bulan ramadhan adalah salah satu momen istimewa bagi umat Islam. Sebab, di antara hari tersebut, terdapat satu malam yang kebaikannya melebihi seribu bulan. Malam itu disebut malam lailatul qadar.

Lailatul Qadar Malam 27 Ramadhan?

Memang ada beberapa riwayat dari para Sahabat bahwa malam Lailatul Qadar tidak berpindah dari hari-hari ganjil, yakni 27 Ramadhan saja.

Tidak Ada Kata Kendor Ibadah Setelah Ramadan

Ramadhan rajin tadarusan, habis ramadhan libur? Ramadhan rajin itikaf, selesai ramadhan tak pernah itikaf.

Hari Raya Abu Nawas dan Kulit Ketupat

Untuk memastikan perekonomian rakyat berjalan mulus dan lancar menjelang iedul fitri, Khalifah Harun Al-Rasyid memerintahkan menteri perdagangannya, Al-Mukarrom Syaik Abdillah Ihsanuddin Al-Samarqandi, memantau pasar.

Hadis-hadis Palsu Seputar Rajab

Memasuki bulan Rajab (salah satu bulan dalam kalender Hijriyah), banyak pesan berantai yang dikirim melalui media sosial, chatting dan sejenisnya. Pesan-pesan tersebut kadang tidak memperhatikan kesahihan apakah ia berasal dari hadis palsu atau tidak.

Sambut Ramadan, IPNU-IPPNU Cianjur Gelar Makesta

Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Nadhlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) menggelar Masa Kesetiaan Anggota (Makesta) di Pondok Pesantren Al-Musyarofah Warung Kondang Cianjur

Doa Akhir Bulan Ramadhan

Salah satu adab yang diajarkan oleh Rasulullah Saw kepada umatnya adalah membacakan doa Perpisahan diakhir bulan Ramadhan.

Hadis Imam Bukhari No. 1769 : Di bulan ramadan Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam lebih banyak beramal kebaikan

Di bulan ramadan Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam lebih banyak beramal kebaikan

Hadis Imam Bukhari No. 1800 : Jika seseorang bersetubuh di (siang hari) ramadan, semantara tidak memiliki sesuatu untuk ia sedekahkan…

Jika seseorang bersetubuh di (siang hari) ramadan, semantara tidak memiliki sesuatu untuk ia sedekahkan…

Hadis Imam Bukhari No. 1801 : Orang yang bersetubuh di siang hari bulan ramadan, apakah ia boleh memberikan makanan untuk keluarganya sebagai kafarah?

Orang yang bersetubuh di siang hari bulan ramadan, apakah ia boleh memberikan makanan untuk keluarganya sebagai kafarah?

Buletin Jumat Laduni.ID Edisi 50: Makna Hakiki Puasa Ramadhan di Tengah Kehidupan Masyarakat

Intisari puasa menahan diri dan mengendalikan syahwat kemanusiaan yaitu sesuatu yang menjadi keinginan dan kebutuhan manusia seperti makan minum dan hubungan badan dengan pasangannya tetapi ditahan dalam jangka waktu tertentu yang sebenarnya halal karena semata-mata mengharap ridho Allah SWT.

Biografi Syekh Hasan Habannakah

Syekh Hasan Habannakah dilahirkan pada tahun 1908 di Maidan, Damsyik, Syria, dari sang ibu bernama Khatijah, sorang wanita solehah berasal dari al-Kiswah di selatan Damsyik 16KM dari bandar Damsyik.

Menampilkan 1 - 10 dari 65